Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 22

Pengenalan

Paparan Antara Muka MS Word

MICROSOFT WORD 2007


Nota Latihan

o Microsoft Word adalah aplikasi sebuah program pengolah kata (word processor) yang dibuat oleh Microsoft Corporation. Program ini biasanya digunakan para pemakai komputer untuk kegiatan tulis-menulis. o Kemudian, seiring dengan kemajuan, Microsoft Coorporation telah mengeluarkan 12 versi Microsoft Word, iaitu versi 95, 97, 2000, 2002, 2003, 2007 dan 2010.

Pengenalan Microsoft Word

Office Button

Quick Access Toolbar

Title Bar

Ribbon

Menu Bar

Status Bar

View Toolbar

1. Office Button berisi perintah-perintah yang berkaitan dengan dokumen seperti membuat dokumen baru (New), membuka dokumen (Open), menyimpan dokumen (Save), mencetak dokumen (Print).
2. Quick Access Toolbar berisi tombol-tombol yang berfungsi alternatif penggunaan perintah yang sering digunakan.

Membuka dokumen baru (New) Membuka dokumen (Open) Menyimpan dokumen (Save) Mencetak dokumen (Print)

Sebagai contoh, tool Save merupakan shortcut dari Office Button > Save , New merupakan shortcut dari Office Button > New , Print merupakan shortcut dari Office Button > Print atau tool Open merupakan shortcut dari Office Button > Open .

Cara Membuka Dokumen Baru (New)


1. Klik Office Button > New atau tombol New (dalam Quick Access Toolbar), sehingga muncul jendela baru yang menampilkan New Document. 2. Pilihlah Blank Document untuk membuat dokumen.

3. Klik Create untuk membuka dokumen yang baru.

Cara Menyimpan Dokumen (Save)


1. Klik Office Button > Save, Office Button > Save As atau tombol Save (dalam Quick Access Toolbar), sehingga muncul kotak dialog Save As. 2. Tentukan lokasi folder tempat dokumen yang akan disimpan dan ketikkan nama untuk dokumen tersebut. 3. Klik Save untuk menyimpan dokumen.

Cara Membuka Dokumen (Open)


1. Klik Office Button > Open atau tombol Open yang terdapat di dalam Quick Access Toolbar.
2. Sehingga muncul kotak dialog Open, pilih file dokumen yang hendak dibuka. 3. Klik Open untuk membuka dokumen yang dipilih.

Cara Mencetak Dokumen (Print)


1. Klik Office Button > Print atau tombol Quick Print yang terdapat pada Quick Access Toolbar.

2. Tunggu munculnya kotak dialog Print.

3. Klik OK untuk mencetak dokumen tersebut.

3.

Title bar berisi nama file yang sedang dikerjakan , serta tombol menampilkan, atau menyembunyikan jendela program, dan menutup program, iaitu tombol Minimize , Maximize/Restore Down , dan Close .

4. Menu Bar berisi serangkaian perintah yang di dalamnya terdapat sub-sub perintah sesuai kategorinya .
o Sebagai contoh, pada menu terdapat submenu Clipboard , Slide , Font , Paragraph , Drawing , dan Editing yang di dalamnya berisi perintah-perintah sesuai kategorinya, iaitu Ribbon . 5. Ribbon berisi perintah-perintah khusus yang merupakan submenu dari Menu Bar

6. Status Bar adalah baris horizontal yang menampilkan informasi jendela dokumen yang sedang ditampilkan o contohnya : i. Page : menampilkan informasi halaman ii. Words : menampilkan jumlah halaman, kata, huruf (tanpa spasi), huruf (dengan spasi), paragraf, dan baris

Page Search

Word Count

7. View Toolbar berisi pengaturan jenis tampilan dokumen : i. Print Layout : memberikan tampilan sesuai hasil yang akan diterima pada saat dicetak
ii. Full Screen Reading : memberikan tampilan halaman penuh iii. Web layout : memberikan tampilan sesuai hasil yang ditampilkan di dalam jendela browser

iv. Outline : memberikan tampilan sesuai heading di dalam dokumen dan tingkatan di dalam struktur dokumen v. Draft : memberikan tampilan yang berkelanjutan ( menggabungkan seluruh halaman seperti dalam satu gulungan ). Setiap halamannya dipisahkan oleh garis titik-titik

1. Di bawah manakah ialah icon Office Button ?

A.
B. C. D.

2. Berikut manakah adalah fungsi Quick Access Toolbar ?


A. Menampilkan informasi halaman

B. Sebagai alternatif penggunaan perintah


C. Menutup program D. Merupakan submenu dari Menu Bar

Tahniah...
Klik sini untuk mendapat hadiah anda ~

Cuba Lagi

You might also like