Ekuivalensi NFA Dan DFA Materi

You might also like

Download as ppt, pdf, or txt
Download as ppt, pdf, or txt
You are on page 1of 10

Dari sebuah mesin NFA dapat diubah ke DFA yang ekivalen.

Ekivalen artinya mampu menerima bahasa yang sama.

0,1 0 q0 1 q2 0,1 q1 q0 0

0,1 q1

DFA

NFA

Algoritma :

Buat semua state yang merupakan subset dari state semula (Q). jumlah state menjadi 2Q Telusuri transisi statestate yang baru terbentuk, dari diagram transisi. Tentukan state awal : {q0} Tentukan state akhir adalah state yang elemennya mengandung state akhir. Reduksi state yang tak tercapai oleh state awal.

Contoh Ubahlah NFA berikut menjadi DFA M={{q0,q1}, {0,1}, , q0,{q1}} dengan tabel transisi

q0 q1

0
{q0,q1} {}

1
{q1} {q0,q1}

0 q0 0,1 1 q1

1. State yang akan dibentuk : {}, {q0} {q1},{q0,q1} 2. Telusuri state 3. State awal : {q0} 4. State akhir yang mengandung q1, yaitu {q1},{q0,q1}
{} {q0} {q1} {q0,q1} 0 {} {q0,q1} {} {q0,q1} 1 {} {q1} {q0,q1} {q0,q1}

1 {q0} 0

{q1} 1

0 {}

0,1

{q0,q1}

Contoh : Ubahlah NFA berikut menjadi DFA

M={{q0,q1 ,q2}, {p,r}, , q0,{q1}} dengan tabel transisi

q0 q1 q2

p
{q1,q2} {} {q1}

r
{} {q2} {q1}
q0 p q1 p

p,r r q2

1.State yang akan dibentuk : {}, {q0} {q1},{q2}, {q0,q1}, {q0,q2}, {q1,q2}, {q0,q1,q2}

2.Telusuri state:
{} {q0} {q1} {q2} {q0,q1} {q0,q2} {q1,q2} {q0,q1,q2 } p {} {q1,q2} {} {q1} {q1,q2} {q1,q2} {q1} {q1,q2} r {} {} {q2} {q1} {q2} {q1} {q1,q2} {q1,q2}

3. State awal : {q0} 4. State akhir yang mengandung q1, yaitu {q1},{q1,q2} 5. Reduksi {q0,q1}{q0,q2}{q0,q1,q2 } sehingga FSA menjadi
r {q0} r p {} p,r {q2} p {q1,q2} p {q1} r p,r

SELESAI

You might also like