Pleno Skenario A Blok 21 (Osteoarthritis) : Kelompok 3

You might also like

Download as ppt, pdf, or txt
Download as ppt, pdf, or txt
You are on page 1of 23

PLENO SKENARIO A BLOK 21 ( OSTEOARTHRITIS)

KELOMPOK 3

ANGGOTA :
Nurul Hayatun Nupus Maulia Wisda Era Chresia Kinanthi Sabilillah Riski Miranda Putri Yasinta Putri Astria Devin Fidela Fajar Ahmad Prasetya Dimas Swarahanura Herdwin Limas Aini Nur Syafaah Rio Yus Ramadhani Agunng Hadi Wibowo Prass Ekasetia Putra 04111001008 04111001010 04111001071 04111001072 04111001073 04111001079 04111001084 04111001087 04111001089 04111001092 04111001103 041110011135 04111001139

SKENARIO
A 66-year old woman comes to MH hospital because she has suffered from pain on the right knee since four years ago. She also complain of stiffness for approximately 15 minutes when she awakes in the morning, and in the afternoon her pain worsens. Walking up the stairs in her house, however, cause agood deal of pain, which is not relieved by ibuprofen (600 mg three times daily) or by acetaminophen ( 1000 mg three times daily). Knee radiographs done six weeks ago show osteophyte and severe narrowed joint space Physical examination: Body weight: 70 kg, height : 150 cm, there is coarse crepitus with flexion/extension of the right knee. Both knee are in slight varus angulation (bow-legged). On palpitation there is tenderness along the joint margins of both knees and exquisite tenderness to digital pressure at the medial upper tibia on the right

ANATOMI & FISIOLOGI

PENEGAKAN DIAGNOSIS

PEMERIKSAAN PENUNJANG

KRITERIA PERUBAHAN RADIOLOGI M E N U R U T K E L L G R E N & L AW R E N C E

OSTEOARTHRITIS

Etiologi -Robeknya tulang rawan sendi lutut, akibat proses degeneratif pada usia tua yang menyebabkan kekuatan matriks ekstrasel antara lain kolagen dan - Menurunnya Hormon estrogen - Obesitas - Banyaknya aktifitas yang menggunakan sendi lutut proteoglikan

Epidemiology

Wanita lebih sering terkena OA dibandingkan laki-laki dan secara keseluruhan, di bawah 45 tahun frekuensi OA kurang lebih sama pada laki-laki dan wanita (menopause, di atas 50 tahun). Diperkirakan 1-2 juta orang lanjut usia di Indonesia menderita cacat karena OA.

FAKTOR RESIKO
Umur Jenis kelamin Suku bangsa Genetik Kegemukan dan penyakit metabolik Cedera sendi, pekerjaan dan olahraga Kelainan pertumbuhan Faktor-faktor lain

PATOFISIOLOGI

REGENERATIF

MANIFESTASI KLINIS
Nyeri sendi Hambatan gerak sendi Kaku pagi Krepitasi Pembesaran sendi

SENDI-SENDI YANG TERKENA

DIAGNOSIS BANDING

TATA LAKSANA
Non farmokologi
Edukasi Terapi fisik dan rehabilitasi Penurunan berat badan

TINDAKAN BEDAH

KOMPLIKASI
Komplikasi dapat ditimbulkan apabila fragmen-fragmen rawan tulang menyebabkan inflamasi pada synovial sehingga menyebabkan sinovitis Pembentukkan osteofit sebagai proses perbaikan dari rusaknya kartilago

osteofit dapat menjepit ligamen-ligamen sekita sendi lutut tidak stabilnya


ligamentum (lokasi pada kasus: collateral laterale) varus angulasi Rasa nyeri yang sering dialami oleh pasien membuat ketidaknyamanan dan imobilisasi pada tungkai. Hal ini mengakibatkan tungkai jarang dipakai dan menjadi kaku sulit melakukan aktivitas sehari-hari

PROGNOSIS
Quo ad vitam : bonam Quo ad funtionam : dubia ad bonam

SKDI
3A. Dokter umum mampu mendiagnosis dan memberikan terapi awal pada kasus bukan gawat darurat dan mampu merujuk ke dokter yang paling tepat atau spesialis dan dokter umum mampu menobati setelah penanganan dari dokter spesialis.

KESIMPULAN
Seorang wanita 66 tahun, mengalami nyeri di lutut kanan et causa osteoarthritis

TERIMA KASIH

You might also like