Ashi'Ipponnoheishi

You might also like

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 7

Ashi Ippon no Heitai adalah salah satu cerpen Suzuki Meikichi yang dimuat dalam majalah Akai Tori.

Ashi Ippon no Heitai menceritakan mengenai petualangan pendek sebuah mainan berbentuk prajurit
berkaki satu.

Mainan prajurit berkaki satu itu adalah salah satu dari banyak mainan yang dimiliki seorang anak. Di
awal cerita diceritakan bahwa sang prajurit memilki ketertarikan dengan mainan berbentuk wanita
yang sedang manari dengan mengankat satu kakinya. Sang prajurit berfikir bahwa wanita tersbut
sama seperti dirinya yang hanya memiliki sebuah kaki. Namun, secara tiba-tiba nasib sang prajurit
berubah karena seorang anak yang menjatuhkannya keluar rumah. Takdir meng-ombang-ambing
sang prajurit mengarungi berbagai tempat, hingga ia kembali ketempat dimana ia pertamakali
bertemu dengan mainan penari wanita. Ia begitu bahagia. Tapi kebahagiaan tersebut tidak
berlangsung lama. Seorang anak memasukkan prajurit tersebut, disusul dengan sang penari wanita
kedalam tungku perapian.
Dalam cerpen ini Miekichi menjadikan mainan dan binatang sebagai tokoh-tokoh dalam ceritanya
yang memiliki emosi dan pikiran seperti manusia. Ia merfleksikan sifat manusia kedalamnya. Miekichi
menciptakan tokoh- tokoh dalam cerpen Ashi Ippon no Heitai sebagai ikon yang mewakili beberapa
karakter manusia. Hal inilah yang membuat penulis tertarik untuk menganalisis unsur simbolis dalam
cerpen Ashi Ippon no Heitai karya Suzuki Miekichi melalui pendekatan semiotika Charles Sanders
Pierce.

Teori pengkajian fiksi. Burhan nurgiantoro.1998.gadjah mada university press.jokjakarta (1)


> /2/ fiksi menurut Altenbernd dan lewis (1966:14) dapat diartikan sebagai prosa naratif yang
bersifat majinatif namun biasanya masuk akal dan mengandung kebenaran yang mendramatisasikan
hubungan-hubungan antar manusia.
>>DR2/hal tersebut, tentu dipengaruhi dari pengalaman hidup penulis dan pesan yang ingin
disampaikan penulis dalam ceritanya. Salah satu jenis prosa naratif adalah Cerpen.
>/4/fiksi akan mendorong pembaca untuk ikut merenungkan masalah hidup dan kehidupan.
</2/ prosa dalam pengertian kesusastraan juda disebut fiksi, teks naratif, atau wacana naratif
> cerpen atau cerita pendek adalah sebuah karya sastra fiksi yang memiliki suatu kebualatan ide.
Dalam kesingkatan dan kepadatannya itu semua cerpen adalah lengkap,cerpen harus terikat pada
satu kesatuan jiwa, pendek, lengkap, dan padat. Tidak ada bagian -bagian yang boleh dikatakan
lebih dan bisa dibuang (Rosidi,1959). Mengacu dari pernyataan tersebut, dapat disimpulkan bahwa
semua komposisi cerpen, merupakan kesatuan utuh. Cerpen adalah cerita singkat yang seluruh
komponen pembentuknya merupakan bagian yang tidak dapat dihilangkan, karena jika dihilangkan,
cerpen akan kehilangan maknanya. Berbeda dengan novel roman yang dalam alur panjangnya
memiliki inti penceritaan, sehingga jika ada bagian yang dihilangkan sekalipun cerita masih dapat
dipahami, cerpen merupakan cerita yang mengambil sebuah moment yang istimewa, sehingga jika ada
yang dihilangkan maka dikhawatirkan dapat merubah konstruksi makna maupun cerita cerpen itu
sendiri.

You might also like