Download as ppt, pdf, or txt
Download as ppt, pdf, or txt
You are on page 1of 28

PSORIASIS VULGARIS

PEMBIMBING:
FITRIA SALIM
PRESENTATOR:
AINUL RIZA
RAHMANIZAR

PENDAHULUAN

LAPORAN KASUS

IDENTITAS PASIEN
Nama
: Tn. I
Umur
: 47 Tahun
Alamat
: Kuta Baro
Pekerjaan
: Guru
Status
: Menikah
Agama
: Islam
No. RM
: 0-95-51-44
Tanggal pemeriksaan : 10 Desember 2015

ANAMNESIS

PEMERIKSAAN FISIK
Regio
:
Capitis,
Colli,
Thorakal,
Antebrachii, Manus, Abdomen,
Inguinal, Femur, Cruris, dan
Pedis.
Deskripsi Lesi
:
Tampak plak eritematous dilapisi
skuama tebal, berbatas tegas,
jumlah
multiple,
ukuran
lentikuler
sampai
plakat
distribusi generalisata.

PEMERIKSAAN FISIK

PEMERIKSAAN PENUNJANG
Fenomena Karsvlek
Auspitz Sign
Fenomena Koebner

DIAGNOSIS BANDING

DIAGNOSIS

Psoriasis Vulgaris

TATALAKSANA

PROGNOSIS
Quo ad Vitam
: Dubia ad bonam
Quo ad Functionam : Dubia ad bonam
Quo ad Sanactionam : Dubia ad malam

ANALISA KASUS

Pada pemeriksaan fisik


status dermatologis
didapatkan plak
eritematous dilapisi
skuama tebal berbatas
tegas, jumlah multiple,
ukuran lentikuler sampai
plakat, distribusi
generalisata

Hal ini sesuai dengan teori


dimana gambaran lesi
psoriasis berupa makula
eritematous yang meninggi
(plak) berbatas tegas, dan
terdapat skuama yang tebal
dan berlapis-lapis dan
berwarna keperakan
diatasnya, dengan ukuran
yang bervariasi mulai dari
papul sampai eritematous

TINJAUAN PUSTAKA

Definisi

Psoriasis Vulgaris merupakan penyakit inflamasi pada kulit yang ditandai


dengan hiperproliferasi keratinosit yang abnormal. Terlihat lesi plak
eritematus berbatas tegas ukuran bervariasi yang ditutupi oleh lapisan
skuama putih yang keperakan.
.

Etiologi

Patogenesis

Jenis-jenis Psoriasis

Psoriasis Vulgaris
Psoriasis Gutata
Psoriasis Inversus
Psoriasis Pustulosa Generalisata
Psoriasis Erythroderma

Gejala Klinis

Diagnosa Banding

Superficial Fungal Infection. 2012.

Diagnosis

Bercak
kemerahan
gatal
Plak eritematous
Skuama putih tebal
Karsvlek, Auspitz,Koebner
Histopatologi

Tatalaksana Farmakoterapi
Topikal

Sistemik

Kortikosteroid

Methotrexat

Anthralin

Siklosporin A

Coal Tar

Kortikosteroid (hanya digunakan pada

Vitamin D analog

jenis psoriasis artritis, eritroderma, dan

Tazaroten

pustula generalisata)

Emolien
Asam Salisilat

Fitzpatricks Dermatology in General Medicine. 8th Ed. 2012.

KOMPLIKASI

Psoriasis dapat menyebabkan kesulitan emosional


dan psikososial penderitanya. Pada keadaan yang
lebih lanjut, penderita dapat mengalami depresi
dan kegelisahan.

Topical Treatment of Common Superficial Tinea Infection. 2002.

PROGNOSIS
Prognosis baik jika diterapi efektif
Kekambuhan dapat terjadi

You might also like