Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

(Pertemuan I)
Sekolah

: SMA

Mata Pelajaran

: Fisika

Kelas / Program

: XI / Reguler

Semester

: II (Genap)

Pertemuan ke

:1

Materi Pokok

: Termodinamika

Sub Pokok Bahasan

: Sistem dan Proses


Usaha Gas

Alokasi waktu

: 2 x 45 Menit

A. STANDAR KOMPETENSI
Menerapkan konsep termodinamika dalam mesin kalor.
B. KOMPETENSI DASAR
Menganalisis perubahan keadaan gas ideal dengan menerapkan hukum termodinamika.
C. INDIKATOR
1. Mengidentifikasi pengertian sistem dan proses.
2. Mendeskripsikan dan memformulasikan usaha pada gas dengan berbagai proses.
3. Mendeskripsikan dan memformulasikan energi dalam.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat mendeskripsikan pengertian sistem dan proses untuk menganalisis konsep
termodinamika.
2. Siswa dapat mendeskripsikan dan memformulasikan usaha pada gas dalam berbagai
proses.
3. Siswa dapat mendeskripsikan dan memformulasikan energi dalam.

E. MATERI
Sistem dan Proses

Usaha Gas
F. METODE DAN SUMBER PEMBELAJARAN
Metode

: Informasi/ceramah, diskusi dan tanya jawab

Sumber

1. Nurachmandani, Setya. 2009. FISIKA 2 untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : usat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
2. Handayani, Sri. 2009. FISIKA untuk SMA dan MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
3. Haryadi, Bambang. 2009. FISIKA untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
G. LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan

Alokasi

Deskripsi
Siswa

Pendahulua

Menanya

Apersepsi dan motivasi

menjawab

memberitahukan

salam
kepada

Waktu
dan 15 menit
guru

Guru memberi salam dan mengecek apabila ada siswa yang tidak hadir.
Siswa mempersiapkan diri.
kehadiran siswa.

Guru menanyakan kesiapan siswa Siswa mendengarkan penjelasan


dalam melakukan pembelajaran.

Guru menyampaikan pembelajaran

guru
Siswa melakukan diskusi kelas
untuk mengidentifikasi konsep

yang akan dilakukan.

Guru

memberikan

informasi

sistem,proses, dan siklus.

(ceramah) yang disertai tanya jawab


untuk mengungkap kembali konsep
kalor.

(Fase 1 Menyampaikan tujuan dan

Inti

Guru

menyampaikan

pembelajaran
(Fase
2

mendengarkan

pembelajaran

mempersiapkan siswa)

Siwa

tujuan

Mendemonstrasikan

tujuan
yang

disampaikan oleh guru.


70 menit

pengetahuan atau keterampilan )

Guru

menjelaskan

usaha

Mengamati
yang

Siswa

memperhatikan

dilakukan oleh lingkungan kepada gas

penjelasan yang disampaikan

untuk tekanan tetap.

guru.
Siswa melakukan pengamatan

Guru

memberikan

informasi

yang

peragaan (demonstrasi) yang

disertai tanya jawab untuk menjelaskan


usaha

pada

beberapa

disertai dengan tanya jawab

proses

untuk

termodinamika yaitu proses isothermal,

menunjukkan

proses

termodinamika.

proses isobarik, proses isikhorik, dan


proses adiabatic beserta persamaannya.
Mengeksplorasi

(Fase 3 Membimbing pelatihan)

Siswa

menampilkan

sikap

Guru memberikan beberapa contoh soal

jujur dalam mengerjakan soal

yang berhubungan dengan usaha pada

dengan

gas tertutp dan usaha pada beberapa

jawaban teman disampingnya.

proses termodinamika.
Guru membimbing

siswa

tidak

mencontek

untuk

mengerjakan contoh soal di tempat


duduknya masing-masing.
(Fase 4 Mengecek pemahaman dan
memberi umpan balik)

Guru meminta salah satu siswa untuk

mengerjakan soal di depan kelas.


Guru mengecek jawaban di depan kelas
dengan jawaban siswa yang lain.

Siswa

teliti

dalam

mengerjakan soal di depan

kelas.
Siswa

jujur

apabila

ada

jawaban yang berbeda. Agar

bisa dijelaskan bersama-sama.


Siswa mendengarkan dan
mencatat tugas yang diberikan
oleh guru.

Mengasosiasi
(Fase 5 Memberikan kesempatan

untuk

pelatihan

lanjutan

dan

penerapan)

Guru membagi siswa kedalam

Siswa

melakukan

Guru meminta siswa untuk

kelas

untuk

melakukan diskusi kelas untuk

konsep usaha dalam (energi

menjelaskan

dalam) dan usaha luar.

beberapa kelompok.

konsep

usaha

dalam (energi dalam) dan usaha

diskusi

menjelaskan

Siswa

melakukan

luar.

diskusi kelas untuk

Guru meminta siswa melakukan

menjelaskan

diskusi kelas untuk menjelaskan

cp

konsep

hubungan keduanya.

cp

dan

cv,

serta

dan

konsep

cv,

serta

hubungan keduanya.
Penutup

Mengomunikasikan

Siswa
bersama-sama

mengenai

Guru bersama siswa menyimpulkan

konsep usaha pada beberapa

terkait konsep usaha pada beberapa

proses termodinamika serta

proses

usaha dalam dan usaha luar

termodinamika

serta

dalam dan usaha luar .


Guru menutup pelajaran

usaha

yang telah dijelaskan oleh


dengan

guru.

meminta siswa mencari tahu tentang

menyimpulkan 5 menit

Hukum Termodinamika I.
Guru mengucapkan salam.

H. PENILAIAN
Metode dan Bentuk Instrumen
Metode
Sikap
Tes Tertulis

Bentuk Instrumen
Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
Tes Uraian

Contoh Instrumen : Terlampir


Tondano, . 2016
Mengetahui
Kepala

Guru Fisika

__________________________

__________________________

NIP.

NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


(Pertemuan 2)
Sekolah

: SMA

Mata Pelajaran

: Fisika

Kelas / Program

: XI / Reguler

Semester

: II (Genap)

Pertemuan ke

:2

Materi Pokok

: Termodinamika

Sub Pokok Bahasan

: Hukum Termodinamika I

Alokasi waktu

: 2 x 45 Menit

A. STANDAR KOMPETENSI
Menerapkan konsep termodinamika dalam mesin kalor.
B. KOMPETENSI DASAR
Menganalisis perubahan keadaan gas ideal dengan menerapkan hukum termodinamika.
C. INDIKATOR
1. Memformulasikan hukum I termodinamika dan penerapannya.
2. Mengaplikasikan hukum I termodinamika pada masalah fisika sehar-hari.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan dan memformulasikan hukum I termodinamika.
2. Siswa dapat mengaplikasikan atau menerapkan hukum-hukum termodinamika pada
persoalan fisika sehari-hari.
E. MATERI
Hukum I Termodinamika
Hukum I Termodinamika berkaitan dengan Hukum Kekekalan Energi untuk sebuah sistem
yang sedang melakukan pertukaran energi dengan lingkungan dan memberikan hubungan antara
kalor, energi, dan kerja (usaha). Hukum I Termodinamika menyatakan bahwa untuk setiap
proses, apabila kalor ditambahkan ke dalam sistem dan sistem melakukan usaha, maka akan
terjadi perubahan energi. Jadi, dapat dikatakan bahwa Hukum I Termodinamika menyatakan

adanya konsep kekekalan energi. Energi dalam sistem


merupakan jumlah total semua energi molekul pada
sistem. Apabila usaha dilakukan pada sistem atau sistem
memperoleh kalor dari lingkungan, maka energi dalam
pada sistem akan naik. Sebaliknya, energi dalam akan
berkurang

apabila

sistem

melakukan

usaha

pada

lingkungan atau sistem memberi kalor pada lingkungan.


Dengan demikian, perubahan energi dalam pada sistem
yang tertutup merupakan selisih kalor yang diterima
dengan usaha yang dilakukan oleh sistem.

dengan:
U = perubahan energi dalam ( J)

Q = kalor yang diterima ( J)


W = usaha ( J)
Usaha W positif jika sistem melakukan usaha dan negative jika usaha dilakukan pada sistem.
Kalor Q positif jika system menerima kalor dan negatif jika sistem melepas kalor. Persamaan
(9.9) dikenal dengan Hukum I Termodinamika.
F. METODE, MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN
Metode

: Informasi/ceramah, demonstrasi, eksperimen, diskusi dan tanya jawab

Media

: LCD

Buku Teks :
1. Nurachmandani, Setya. 2009. FISIKA 2 untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : usat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
2. Handayani, Sri. 2009. FISIKA untuk SMA dan MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
3. Haryadi, Bambang. 2009. FISIKA untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
Alat dan Bahan Eksperimen :

Balon

Lilin

Air
Gelas

Korek/macis

G. LANGKAH PEMBELAJARAN
H.

J.

Kegi

I.

atan
K.

Pend

Deskripsi

ahuluan

M. Apersepsi dan motivasi

kepada

guru 5 menit

guru
Siswa aktif dalam menjawab

Guru menyampaikan pembelajaran

pertanyaan guru.
Q.

Memotivasi siswa dengan

R.

menanyakan Apa yang kalian

S.

perkirakan akan terjadi jika sejumlah

gas dalam ruang

Siwa

mendengarkan

pembelajaran

tertutupdipanaskan ?

tujuan
yang

disampaikan oleh guru.

N.
O.

salam

Waktu
T.
1
dan

Guru memberi salam dan mengecek apabila ada siswa yang tidak hadir.
Siswa mempersiapkan diri.
kehadiran siswa.
P.
Guru menanyakan kesiapan siswa Siswa mendengarkan penjelasan

yang akan dilakukan.

menjawab

memberitahukan

dalam melakukan pembelajaran.

lokasi

Siswa

L. Menanya

(Fase 1 Menyampaikan tujuan dan


mempersiapkan siswa)

U.

Guru

menyampaikan

pembelajaran
V.
(Fase 2

Inti

tujuan

Mendemonstrasikan

W.

Y.

pengetahuan atau keterampilan )

X. Mengamati

0 menit

Guru

mendemonstrasikan

Siswa

yang

berkaitan

Kejadian
I

penjelasan yang disampaikan

Termodinamika melalui media PhET

guru.
Siswa melakukan pengamatan

dengan

Hukum

simulation : states-of-matter-basics_en.

memperhatikan

Guru

menjelaskan

Hukum

peragaan (demonstrasi) yang


disertai dengan tanya jawab

Termodinamika.

untuk

AA.

termodinamika.
AC.

Mengeksplorasi

AB.

(Fase

Membimbing

pelatihan)

Guru

AG.

Siswa

proses

memperhatikan

eksperimen yang dijelaskan

menunjukkan

eksperimen

oleh guru.
AD.

sederhana dengan menggunakan balon,

menunjukkan

lilin, air, gelas dan korek/macis.


Guru membimbing siswa

AE.
untuk

memahami hukum I Termodinamika.


AH.
(Fase 4 Mengecek

AK.

pemahaman dan memberi umpan

AL.

balik)

mengingat

kembali

penjelasan dari eksperimen

Guru meminta salah satu siswa untuk

menjelaskan kesimpulan berdasarkan


eksperimen.
Guru menanyakan pendapat siswa lain.
AI. Mengasosiasi

Siswa

AR.

yang telah dilakukan.


Siswa jujur apabila

ada

jawaban yang berbeda. Agar


bisa dijelaskan bersama-sama.
Siswa mendengarkan dan

AJ.(Fase 5 Memberikan kesempatan

mencatat tugas yang diberikan

untuk

oleh guru.

pelatihan

lanjutan

dan

penerapan)

AM.

guru membagi siswa ke dalam

AN.

beberapa kelompok.

AO.

Guru meminta kepada siswa

AP.

untuk

AQ.

mencoba

kembali

mencari penerapan hukum I


termodinamika yang lain dalam
kehidupan sehari-hari.
AS.

Penu

AT.Mengomunikasikan

tup

Guru bersama siswa menyimpulkan

menyimpulkan AU.

Siswa
bersama-sama
Hukum

mengenai menit
Termodinamika

yang telah dijelaskan oleh

terkait Hukum I Termodinamika.


Guru menutup pelajaran dengan

guru.
Siswa

meminta siswa mencari tahu tentang

bahan yang dijelaskan oleh

prinsip kerja mesin pendingin ruangan

guru.

mencatat

alat

dan

(AC).
Guru memberikan daftar alat dan bahan
yang diperlukan siswa siapkan untuk
percobaan

pada

pembelajaran

selanjutnya.
Guru mengucapkan salam.
AV.PENILAIAN
AW.
Metode dan Bentuk Instrumen
AX.
AZ.
BB.

Metode
Sikap
Tes

BA.
BC.

AY.
Bentuk Instrumen
Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
Tes Uraian

Tertulis
BD. Contoh Instrumen : Terlampir
BE.
BF.
BG.

Tondano, . 2016
Mengetahui
Kepala
Guru Fisika
BH.
BI.
BJ.

__________________________
__________________________

BK.
NIP.

NIP.

BL.
BM.
BN.
BO.
BP.
BQ.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


BR.
(Pertemuan 3)
BS.
Sekolah
: SMA
BT.
Mata Pelajaran
: Fisika

BU.
BV.
BW.
BX.
BY.

Kelas / Program
: XI / Reguler
Semester
: II (Genap)
Pertemuan ke
:3
Materi Pokok
: Termodinamika
Sub Pokok Bahasan
: Hukum Termodinamika II

BZ.

Alokasi waktu

: 2 x 45 Menit

CA.
I.

STANDAR KOMPETENSI
CB.
CC.

II.

Menerapkan konsep termodinamika dalam mesin kalor.

KOMPETENSI DASAR
CD.

Menganalisis perubahan keadaan gas ideal dengan menerapkan hukum

termodinamika.
CE.
III.

INDIKATOR
1. Memformulasikan hukum II termodinamika dan penerapannya.
2. Mengaplikasikan hukum II termodinamika pada masalah fisika sehari-hari.
CF.

IV.

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan dan memformulasikan hukum I termodinamika.
2. Siswa dapat mengaplikasikan atau menerapkan hukum-hukum termodinamika pada
persoalan fisika sehari-hari.
CG.

V.

MATERI
CH.
CI.

VI.

Hukum II Termodinamika

METODE, MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN


CJ. Metode
: Informasi/ceramah, eksperimen, diskusi dan tanya jawab
CK.
Media : LCD
CL.
Buku Teks :
1. Nurachmandani, Setya. 2009. FISIKA 2 untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : usat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
2. Handayani, Sri. 2009. FISIKA untuk SMA dan MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.
3. Haryadi, Bambang. 2009. FISIKA untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta : Pusat
Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional.

CM.

Alat dan Bahan Percobaan :

Kaleng Bekas
Kipas bekas Cooling Pad +

kabelnya
Papan kayu

Lem Alteco
Wadah plastic
Es batu
Kertas cover

VII.
VIII.

LANGKAH PEMBELAJARAN
X.

Kegi

IX.

atan
XI.

PendXII.

Deskripsi

Menanya

ahuluan XIII.

lokasi
Waktu
XX.
1

XV.
Siswa

Apersepsi dan motivasi

Guru memberi salam dan mengecek

menjawab

memberitahukan

dan 5 menit

salam
kepada

guru

kehadiran siswa.

apabila ada siswa yang tidak hadir.


Siswa mempersiapkan diri.
Guru menanyakan kesiapan siswa
Siswa mendengarkan penjelasan
dalam melakukan pembelajaran.
guru
Guru menyampaikan pembelajaran
Siswa aktif dalam menjawab
yang akan dilakukan.
pertanyaan guru.
Memotivasi
siswa
dengan
XVI.
menanyakan Apakah kalian pernah
XVII.
mendengar istilah Mesin Kalor?
XVIII.
Dimana kalian bisa menemukan
XIX.
aplikasi dari mesin kalor dalam
Siwa mendengarkan tujuan
kehidupan sehari-hari?
pembelajaran
yang
(Fase 1 Menyampaikan tujuan dan
disampaikan oleh guru.
mempersiapkan siswa)

XIV.

XXI.

Inti

Guru

pembelajaran
(Fase 2

XXII.

menyampaikan

tujuan

Mendemonstrasikan
XXV.

XXVII.

pengetahuan atau keterampilan ) XXVI.

Mengamati

Guru

Siswa

mendemonstrasikan

Kejadian

0 menit
memperhatikan

yang berkaitan dengan Hukum II

demonstrasi yang disampaikan

Termodinamika melalui media PPT.

guru.
Siswa menyimak pelajaran

Guru

menjelaskan

Termodinamika
XXIII.
XXIV.

Hukum

II

XXIX.

Mengeksplorasi

XXXI.

XXX.

(Fase 3 Membimbing pelatihan)

Guru memberikan beberapa contoh soal

jujur dalam mengerjakan soal

yang berhubungan dengan Hukum II

dengan

Siswa

menampilkan
tidak

sikap

mencontek

termodinamika (Efesiensi mesin)


jawaban teman disampingnya.
XXXII.
Guru membimbing siswa untuk

XXXIII.
mengerjakan contoh soal di tempat
XXXV.

XXXVI.

duduknya masing-masing.
(Fase 4 Mengecek pemahaman
XXXIX.
dan memberi umpan balik)

XL.

Guru meminta salah satu siswa untuk

mengerjakan soal di depan kelas.


Guru mengecek jawaban di depan kelas

(Fase 5 Memberikan kesempatan


untuk

pelatihan

lanjutan

dan

Guru

mengarahkan

siswa

tup

Penu
XLV.

untuk

kelas.
Siswa

jujur

ada

bisa dijelaskan bersama-sama.


Siswa mendengarkan dan
oleh guru.
Siswa

mengerjakan

pembuatan alat berdasarkan

penerapan hukum termodinamika II

penjelasan dari guru.


XLI.

XLII.

Mengomunikasikan

XLVI.
menyimpulkan

Siswa
bersama-sama

mengenai

Guru bersama siswa menyimpulkan

konsep

terkait

Termodinamika yang telah

konsep

Termodinamika.
Guru menutup

Hukum

II

Metode

Hukum

dijelaskan oleh guru.


pelajaran

dengan

mengucapkan salam.
XLVII.
PENILAIAN
XLVIII. Metode dan Bentuk Instrumen
XLIX.

apabila

membuat AC Portable berdasarkan


dalam kehidupan sehari-hari.
XLIV.

dalam

mencatat tugas yang diberikan

penerapan)

teliti

jawaban yang berbeda. Agar

Mengasosiasi

XXXVIII.

Siswa

mengerjakan soal di depan

dengan jawaban siswa yang lain.


XXXVII.

XLIII.

L.

Bentuk Instrumen

II

5
menit

LI.
LIII.

Sikap
LII.
Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
Tes Tertulis
LIV. Tes Uraian
LV.
Contoh Instrumen : Terlampir
Tondano, . 2016
Mengetahui
Kepala

LVI.
LVII.
LVIII.

Guru Fisika
LIX.
LX.
LXI.

__________________________
__________________________

LXII.
NIP.

NIP.

LXIII.
LXIV.
LXV.
LXVI.
LXVII.
LXVIII. Instrumen Penilaian
a. Lembar Pengamatan Sikap
LXIX.
Pengamatan Perilaku Ilmiah
LXX.LXXI.
No.
LXXVI.
LXXVII.

Aspek yang
LXXII.
LXXIII.
LXXIV.
LXXV.
dinilai

Jujur dalam berkomunikasi


1.
LXXXII.
LXXXIII.

1 2
3 Keterangan
LXXVIII.
LXXIX.
LXXX.
LXXXI.
LXXXIV.
LXXXV.
LXXXVI.
LXXXVII.

2. telitian dan kehati-hatian pada saat


pengamatan atau percobaan
secara individu maupun
berkelompok.
LXXXVIII.
LXXXIX.

XC.XCI.XCII.
XCIII.

Ketekunan dan tanggung jawab dalam


bekerja secara individu maupun
kelompok

XCIV. XCV.

XCVI.
XCVII.
XCVIII.
XCIX.

4. Percaya diri dalam mengajukan


pendapat pada suatu diskusi
C.
CI.

Rubrik Penilaian Perilaku

CII. CIII.
No
CV. CVI.
1.

Aspek yang
CIV.
dinilai
Jujur dalam

1. Tidak

berkomunikasi atau

dalam

menginformasikan

memperhatikan

hasil pengamatan

Rubrik
menunjukkan

sikap

berkomunikasi,
kebenaran

memperhatikan
pengamatan
3. Menunjukkan
memperhatikan

2.

Ketelitian
dan kehati-hatian
dalam kerja
kelompok

tidak
hasil

pengamatan
2. Menunjukkan sikap jujur dalam
berkomunikasi,

CVII.CVIII.

jujur

kurang
kebenaran
sikap
kebenaran

hasil
jujur,
hasil

pengamatan
1. Mengamati hasil pengamatan sesuai
prosedur, hati-hati

melaksanakan

pengamatan ataupun percobaan


2. Mengamati hasil pengamatan sesuai
prosedur, kurang hati-hati dalam
melakukan

pengamatan

atau

percobaan, hasil kurang tepat.


3. Melakukan kerja dengan teliti dan
hati-hati baik pengamatan ataupun
percobaan secara bersama dengan
teman sekelompok, dengan hasil
CIX. CX.
3.

Ketekunan
dan tanggung
jawab dalam
bekerja secara

yang tepat.
1. Tidak bersungguh-sungguh dalam
menjalankan

tugas,

tidak

mendapatkan hasil yang terbaik


2. Tekun dalam menjalankan tugas,

CII. CIII.
No

Aspek yang
CIV.

dinilai
individu maupun
kelompok

Rubrik
tidak mendapatkan hasil terbaik
3. Tekun dalam menjalankan tugas,
mendapatkan hasil terbaik dan tepat

waktu
Percaya diri 1. Tidak

CXI.CXII.
4.

dalam mengajukan
pendapat dalam
suatu diskusi

percaya

mengemukakan

diri,
gagasan,

tidak
tidak

menghargai pendapat orang lain


2. Cukup
percaya
diri,
jarang
mengajukan pendapat, menghargai
pendapat orang lain
3. Percaya diri, aktif berpendapat, dan
menghargai pendapat orang lain.

CXIII.
b. Instrumen Soal Pengetahuan
CXIV.

Soal Uraian untuk materi Sistem dan Proses

1. Dalam tabung yang tertutup, volumenya dapat berubah-ubah dengan tutup yang dapat
bergerak mula-mula memiliki volume 1,2 lt. Pada saat itu tekanannya diukur 1 atm dan
suhunya 27O. Jika tutup tabung ditekan sehingga tekanan gas menjadi 1,2 atm ternyata
volume gas menjadi 1,1 lt. Berapakah suhu gas tersebut?
CXV.

CXVI.

2. Suatu gas ideal mengalami proses isotermal seperti


pada grafik P-V di samping. Tentukan usaha yang
dilakukan oleh gas tersebut!
CXVII.
CXVIII.
CXIX.
CXX.
CXXI.
CXXII.
CXXIII.

Kunci Jawaban :
1. Penyelesaian

CXXIV.
CXXV.
CXXVI.
2.
CXXVII.
CXXVIII.
CXXIX.
CXXX.
CXXXI.
CXXXII.
CXXXIII.
CXXXIV.

CXXXV.

Soal uraian untuk Proses Termodinamika I

1. Kedalam sejumlah gas dialirkan kalor sebesar 300 joule. Kemudian gas dikenai kerja 120
joule. Berapakah perubahan energi dalam gas?
2. Sejumlah gas ideal mengalir proses isobarik pada tekanan 2 atm. Jika volumenya berubah
dari 1,5 lt menjadi 2 lt maka tentukan:
a. usaha gas,
b. pembentukan energi dalam,
c. kalor yang diserap gas!
CXXXVI.

Kunci Jawaban :
1. Penyelesaian
CXXXVII.

CXXXVIII.
CXXXIX.
CXL.

2.

Penyelesaian

CXLI.
CXLII.

CXLIII.
CXLIV.

Soal uraian untuk Proses Termodinamika II


1. Mesin pendingin ruangan memiliki daya 500 watt. Jika suhu ruang -3 oC dan suhu udara
luar 27 oC, berapakah kalor maksimum yang diserap mesin pendingin selama 10 menit?
(efisiensi mesin ideal).
2. Sebuah mesin pendingin ideal memiliki daya guna 7. Jika reservoir tinggi bersuhu 30 oC,
maka berapakah temperatur suhu rendahnya?

CXLV.

Kunci Jawaban :

1.
CXLVI.
CXLVII.
CXLVIII.
CXLIX.
CL.
2. Diketahui :

a). Kp = 7

CLI.
CLII.
CLIII.

CLIV.
CLV.

b). T1 = (30 + 273) = 303 K

Ditanya : T2 = ...?
Jawab :

You might also like