Tabel Error Recognition

You might also like

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 4

Tabel error recognition

Unsur Syarat Contoh dalam kalimat


To be Diikuti Ving I am doing my homework
To be Diikuti V3 The work is done
Article (a, an, the) Diikuti noun The company is big
Vs Didahului oleh Singular Subject My father works in a bank
V1 Didahului oleh Plural Subject + I They go to school everyday
V2 Kalimat harus berada dalam
past tense
Yesterday I went to my
teachers home
V3 Didahului oleh to be The work is done
V3 Didahului oleh have, has, had We have worked since this
morning
Modal Diikuti oleh V1 We should go earlier
Adjective Didahului oleh to be, tidak bisa
berdiri sendiri
The girl is beautiful
Adjective Muncul sebelum noun, tidak
bisa berdiri sendiri
My father bought a new car
Who, whom, whose (relative
pronoun)
Didahului oleh person The man who is wearing a hat is
my uncle.
Who (relative pronoun) Diikuti oleh verb / to be The girl who works in that
office is my sister
Whom (relative pronoun) Diikuti oleh Subject Pronoun The person whom we met
yesterday is a teacher
Whose (relative pronoun) Diikuti oleh noun The woman whose eyes are
beautiful is my girlfriend
Which (relative pronoun) Didahului oleh Thing (benda
mati)
The table which is bought by
my father is brown
Gerund Didahului oleh kata kerja yang
memicu munculnya gerund
(contoh: enjoy, love, like, mind,
finish, stop, etc.)
I love looking at your beautiful
eyes
Gerund Didahului oleh preposition
(contoh: in, on, at, of, for, from,
by, etc.)
The government is very
seriousin implementing the
new policy
Gerund Bisa berfungsi sebagai noun
(sebagai subject / object)
Learning a new subject is
sometimes difficult for the
students.
If clause type 1 Menggunakan V1/Vs dan is,
am, are di klausa pertama, dan
will / modal dalam bentuk
pertama +V1 di klausa ke dua
(klausa boleh dibalik)
If I have time, I will see you
tonight
If clause type 2 Menggunakan V2 dan were di
klausa pertama, dan would /
modal di masa lampau +V1 di
klausa ke dua (klausa boleh
dibalik)
If I were you, I would take the
chance
If clause type 3 Menggunakan had+V3/been di
klausa pertama, dan would /
modal di masa lampau +have +
V3 di klausa ke dua (klausa
boleh dibalik)
I wouldnt have been hungry if
Ihad had my breakfast
Positive comparison Menggunakan as ADJ as My score is as good as yours
Comparative comparison Diikuti oleh than She is better than me in English
Superlative comparison Didahului oleh the She is the best student in my
class

Sebelum kita menelaah lebih jauh, ada baiknya kita memetakan jenis-jenis kata yang digunakan
dalam soal Ujian Nasional SMK / SMA bagian error recognitiondan cloze test.
1. Noun (kata benda)
2. Verb (kata kerja)
3. Adjective (kata sifat)
4. Adverb (kata keterangan)
5. Auxiliary (kata bantu)
6. Preposition (kata depan)
7. Conjunction (kata sambung)
8. Article -> the, a, an

Untuk jenis kata murni (base), ada hal-hal yang dapat anda lakukan untuk menganalisa sebuah kata,
yaitu:
1. Tambahkan "the" di depannya. Kalau bisa, maka kata tersebut pasti noun.
Contoh: the people, the child, the tree, etc.
2. Tambahkan akhiran (-ing) di belakangnya. Kalau bisa, maka kata tersebut pasti verb.
Contoh: working, speaking, sleeping, etc.
3. Tambahkan "very" di depannya. Kalau bisa, maka kata tersebut pasti adjective.
Contoh: very handsome, very afraid, very tired, etc.

Selanjutnya, yang kadang-kadang susah adalah ketika kita menghadapi pilihan kata yang seperti
berikut:
attend, attendant, attendance, attended ^___^. Untuk jenis kata yang seperti ini, kita harus
menganalisa suffix (akhiran) yang mengikuti kata dasar (base) nya.

Berikut ini adalah suffix (akhiran) untuk mendeteksi bahwa sebuah kata itu pasti NOUN:
1. -ment : government, development, investment, etc.
2. -ship : friendshep, citizenship, relationship, etc.
3. -ness : tiredness, friendliness, awareness, etc.
4. ance, -ancy, -ence, -ency : attendance, relevance, proviciency, existence, etc.
5. ion, -sion, -tion : organization, acquisition, cohesion, etc.
6. -ism : pluralism, plagiarism, nationalism
7. -er, -ar, -or : driver, liar, conductor, etc.
8. -ee : employee, nominee, refugee, etc.
9. -ian : civilian, American, Korean, Indian, Christian, musician, etc
10. -ist : pianist, communist, Nationalist, etc.

Berikut ini adalah suffix (akhiran) untuk mendeteksi bahwa sebuah kata itu pasti ADJECTIVE:
1. -able, -ible : capable, invicible, durable, etc.
2. -al : natural, environmental, classical, etc.
3. -ed : tired, bored, exhausted, etc.
4. -ful : helpful, careful, doubtful, etc.
5. -ic : metallic, realistic, patriotic, etc.
6. -ing : boring, annoying, tiring, etc.
7. -ish : reddish, Spanish, British, etc.
8. -ive : exclusive, conclusive, inconclusive, effective, etc.
9. -less : careless, helpless, hopeless, etc.
10. -ous : courtageous, obvious, obnoxious, etc.


Berikut ini adalah suffix (akhiran) untuk mendeteksi bahwa sebuah kata itu pasti ADVERB:
-ly : beautifully, carefully, honestly, etc.


Berikut ini adalah suffix (akhiran) untuk mendeteksi bahwa sebuah kata itu pasti VERB:
1. -ize : specialize, organize, utilize, etc.
2. -fy : simplify, beautify, verify, etc.
3. -ate : manipulate, relate, integrate, etc

You might also like