Download as doc, pdf, or txt
Download as doc, pdf, or txt
You are on page 1of 15

28

PANAS NYA HARI KIAMAT


Pada hari kiamat nanti Allah swt. Akan
mengumpulkan seluruh mahluk mulai dari yang
Seekor anjing pun bisa
pertama sampai yang paling terakhir di ciptakan di
masuk surge bersama orang
suatu pelataran nan luas. Ketika itu matahari akan
orang yang di cintai allah.
mendekati kepala para mahluk sedangkan pana s
oleh karena itu seorang ahli
terik nya telah di lipat gandakan. Setelah itu akan
maksiat pun belum tentu
muncul sesuatu yang menjulur seperti leher dari
akan di tolak di surga
neraka.
meskipun ia berada dalam
ketauhidan baru beberapa
tahun .
Bentuk nya menyerupai sebuah bayangan yang meneduhkan. Kemudian sebuah suara
menyeru “ Wahai semua mahluk pergilah kalian ke bawah bayangan itu!”. Ketika para
mahluk mendekatinya mereka terbagi menjadi Tiga kelompok
1 Kelompok kaum Mukmin
2 Kelompok kaum Munafik
3 Kelompok Kaum Kafir

Setelah semua mahluk berada di bawah nya bayangan itu terbelah menjadi 3
Bagian . Satu bagian panas , Satu bagian berkabut , dan Satu lagi bagian bercahaya
terang. Bayangan inilah yang di maksud dengan naungan oleh Allah ketika berfirman :

‫ا نبطعبلثبشقبوُا ِ إثب ع لل بب ِ ثظ بللبب ِ ثذببيِ ِ ثعبعلب ب ث‬


‫ثبب ِ شش بعع ب ب‬
‫بب‬
"Pergilah kamu mendapatkan naungan yang mempunyai tiga cabang.” (QS. Al-Mursalat:30)

Naungan yang panas diperuntukan bagi orang-orang yang munafik karena selama di dunia
dahulu mereka suka menghindari panas teriknya medan perang di jalan Allah.
Sementara naungan yang berkabut atau memancarkan asap, akan berada di atas kepala
orang-orang kafir. Karena sewaktu di dunia dahulu mereka sering berada di bawah cahaya
terangnya dunia. Sebagai balasan nya mereka akan berada di dalam kegelapan di akhirat kelak.
Inilah salah satu makna dari firman – Nya:

‫وا لبط بثذبيِ نبب ِعك بعف بروا ِ أعبولثبيبباَ شؤه بمبب ِال ططبباَ غشببوُتبب ِ شينب بثرجببوُنع به بمبب ِ ثم بنبب ِال نظببوُثربب ِ إثبعلبب ِال ظبظبلشبمبباَ ث‬
‫تب‬ ‫ع‬ ‫ش شن ع‬ ‫ش‬ ‫ع ع ش ن ع شش‬
“Dan orang-orang yang kafir , Pelindung pelindung nya ialah setan. Yang mengeluarkan mereka dari
cahaya cahaya kegelapan ( kekafiran)” (QS. Al-Baqarah : 257)

Adapun naungan yang bercahaya akan berada di atas kepala orang-orang mukmin. Yang
demikian itu karena selama di dunia mereka sering kali berada dalam “kegelapan dunia”
(Kesusahan Hidup). Oleh karena itu kaum beriman akan berada di bawah cahaya yang terang
benderang di akhirat kelak. Keadaan ini lah yang di maksud Allah dengan firman – Nya :

‫لب بب ِا لبط بثذ بيِ نبب ِآ م بنشبوُا ِ شينب بثرج به بمبب ِ ثم بنبب ِال ظبظبلشبمبباَ ث‬
‫تبب ِ إثبعلبب ِال نظببوُثر ب‬ ‫ال لبط بهشبب ِ عوث ظ‬
‫ع‬ ‫ششن ع‬ ‫ع ع‬

“Allah pelindung orang-orang yang beriman. Dia mengeluarkan mereka dari kegelapan
(kekafiran) kepada cahaya (iman)…” (QS. Al-baqarah : 257)

Ada satu riwayat mengatakan bahwa nabi Muhammad saw. Pernah bersabda, “ Ada
tujuh golongan yang akan di naungi oleh Allah dengan naungan-Nya , pada hari dimana tidak
ada lagi naungan kecuali naungan –Nya “ Mereka adalah:

1. Pemimpin yang adil


2. Pemuda yang masa muda nya rajin beribadah ke pada Allah.
3. Dua orang yang saling mencintai karena Allah berkumpul karena-Nya dan berpisah
karena-Nya.
4. Lelaki yang di ajak berzinah oleh seorang wanita cantik jelita tapi dia berkata “
Sesungguh nya aku takut kepada Allah Tuhan semesta alam.
5. Seseorang yang berzikir kepada Allah Secara menyendiri dan berlinang air matanya
karena merasa sangat takut kepada Allah.
6. Seseorang bersedekah dengan tangan kanan nya sedangkan tangan kiri nya tidak
mengetahui.
7. Pria yang hati nya selalu terikat dengan masjid.
Panji Pujian (Liwa’ul Hamdi)
Panji ini berada di atas langit. Ketika ditanya tentang masalah panji, juga tentang berapa
lebar dan panjang nya Rasullullah menjelaskan “ Kira kira panjang nya sejauh jarak perjalanan
kaki selama seribu tahun. Di atas panji tertulis kalimat “ La ilaha illallah Muhammadur
Rasullullah.

Adapun lebar nya sejauh jarak antara langit dan bumi. Ia memiliki renda renda yang
terbuat dari yakut merah. Tiang nya terbuat dari perak putih dan zabrajat hijau. Ia memiliki tiga
buah ekor yang terbuat dari cahaya . satu terjuntai sampai ke bagian timur bumi , satu terjuntai
ke tengah tengah bumi , dan satu lagi terjuntai ke bagian barat bumi . Pada setiap ekor nya
tertulis satu kalimat . pada ekor pertama tertulis kalimat “ bismillahirrohmanirrahim” pada ekor
kedua tertulis kalimat “ Al-hamdu lillahirobil alamin” pada ekor ketiga tertulis kalimat “ La illaha
illallah Muhammadur Rasullullah. Panjang setiap tulisan itu kira kira sejauh perjalanan kaki
selama 1000 tahun . Panji pujian ini di kelilingi oleh 70.000 bendera.
Di bawah setiap bendera ini berbaris 70.000 barisan malaikat. Setiap baris nya terdiri dari
500.000 malaikat yang terus membaca tasbih.

Al-Jurjaniy menjelaskan bahwa yang dimaksud dengan firman Allah yang berbunyi “
Panji Pujian itu berada di tangan-Ku “ adalah “ Pada hari kiamat nanti , panji Pujian itu akan
dikabarkan di depan Nabi Muhammad . Sementara itu seluruh kaum mukmin Mulai dari zaman
Nabi Adam sampai hari kiamat akan berkumpul mengelilingi bendera tersebut. Adapun orang
orang kafir saat itu mereka sudah berada di halaman neraka. Kemudian ketika bendera itu di
pindahkan maka orang orang kafir itu akan di giring masuk kedalam neraka.
Balasan bagi Orang-orang Zalim
Ketika Pengadilan di hadapan Allah akan segera dimulai dan semua mahluk telah berdiri
di hadapan Allah sebuah suara ghaib akan terdengar berseru “ siapakah di antara kalian yang
terlibat dalam perkara zali-menzalimi?

Dua orang yang saling berperkara pun maju kedepan Allah. Kemudian beberapa pahala
amal kebijakan orang yang berbuat zalim di ambil dan di berikan kepada orang yang ia zalimi
sebagai tebusan. Yang demikian itu karena pada hari itu sudah tidak berlaku lagi uang dinar
maupun dirham.

Ada sebuah riwayat yang menjelaskan bahwa apabila amal amal kezaliman kezaliman
nya maka akan di katakana kepadanya “ kembalilah kepada ibumu yaitu NerakaHawiyah.
Sesungguh nya hari ini benar benar tidak aka nada lagi kezaliman . karena sesungguh nya Allah
itu sangat cepat perhitungan nya.

Nabi Musa Bertanya “ Perbuatan apakah itu ya Allah??”


Allah menjawab “ Wahai Musa hendaklah setiap orang dari mereka ridha terhadap musuh
besar mereka masing masing.!”
29
KETIKA SURGA DI DEKATKAN.
Sesaat kemudian terdengar Allah swt Berfirman di dalam Al-Quran”
lagi suara menyeru “Wahai
penduduk surge sesungguh nya .‫ت‬ ‫وأ أززل ت ف‬
‫ف ت‬ ‫ة ُ ف‬
‫جن ن أ‬‫ن ُال ز ف‬
‫قيِ ف‬ ‫ل تل ز أ‬
‫مت ن ت‬
kalian akan kekal dan tidak akan ‫ت‬
‫وب أررفز ت‬‫م ُ ف‬‫حيِ أ‬ ‫ج ت‬‫ن ُال ز ف‬
‫ويِ ف‬
‫غاَ ت‬‫ل تل ز ف‬
“Dan (di hari itu) didekatkanlah surga
ati di tempat mu dan kalian Wahai
kepada orang orang yang bertakwa , dan
penduduk Neraka sesungguhnya
diperlihatkan dengan jelas neraka Jahim kepada
kalian akan kekal dan tidak akan
orang orang yang sesat.” (Qs.asy-Syu’ara:90-
pernah mati di tempatmu. 91).

Syahdan, ketika hari kiamat tiba ,Allah akan berfirman “ Wahai Jibril dekatkan lah
surga kepada orang orang bertakwa dan perlihatkan lah neraka jahim dengan jelas kepada
orang orang yang sesat!”
Maka surgapun berada di sebelah kanan Arasy dan neraka jahim berada di sebelah kiri Arasy.

Setelah itu jembatan Shirath di bentangkan di atas neraka dan neraca amal di persiapkan . Lalu
Allah berseru “ Wahai adam kekasih-Ku ,Ibrahim sahabat karib-Ku , Musa kalimat-Ku berdirilah
kalian semua di sebelah kanan Neracaamal!”
Allah berseru lagi “ Wahai ridwan bukalah seluruh Pintu surga ! dan engkau Malik
bukalah seluruh pintu Neraka!”
Bersamaan dengan itu dating lah Malaikat Rahmat membawa perhiasan dan malaikat
Azab membawa belenggu rantai dan sejumlah pakaian yang terbuat dari tembaga yang sangat
panas.
Setelah itu terdengarlah sebuah suara gaib berseru “Wahai para mahluk sekalian
lihatlah neraca amal itu sesungguh nya amal si fulan bin fulan sedang di timbang .”

Demikian lah semua perkara telah di putuskan. Allah berfirman :

“‫ضأي املأممهْر أوهْهمم ذفي أغمفألةَة أوهْهمم أل هْي مؤذمهْنوأن‬


‫”أوأأمنذذمرهْهمم أي موأم املأحمسأرذة إذمذ قهْ ذ‬

“Dan berilah mereka peringatan tentang hari penyesalan (yaitu) ketika perkara telah diputuskan
, sedang mereka dalam kelainan dan mereka tidak (pula) beriman” (Qs.Maryam:39)
30
KEDAHSYATAN HARI KIAMAT

Sebuah Kabar Menuturkan: Saat saat yang


Sedangkan peristiwa yang
paling mengerikan bagi seorang hamba ketika di
paling mengerikan bagi
dunia adalah ketika ruh keluar dari jasad nya .
seorang hamba di akhirat
kedua matanya melotot nafas nya tersengal
nanti adalah tatkala
sengal ,bibir dan dagunya mengigil kaku, keningnya
sangkakala ditiup
mengeluarkan keringat dingin kedua kuping nya
,kemudian semua manusia
bergemuruh lidah nya kelu dan tidak bisalagi
di bangkitkan dari
menjawab pertanyaan atau pembicaraan , kedua
kubur.kemudian para
matanya menjadi cekung, tulang tulang persendian
malaikatmenjadi saksi-
tubuh nya terasa ngilu.
saksinya, Allah sebagai Ketika semua itu terjadi seorang hamba
Hakimnya dan siksa neraka akan mengalami kebingungan yang luar biasa
sebagai balasannya. bahkan ada yang kehilangan akal sehat nya
sehingga setan dengan mudah melancarkan tipu
daya mereka.
Sedangkan peristiwa paling mengerikan bagi seorang hamba di akhirat nanti adalah
tatkala sangkakala ditiup kemudian semua manusia di bangkitkan dari kubur setiap orang yang
berbuat zalim di tuntut balas oleh orang yang di zalimi dan para malaikat menjadi saksi saksi
nya.
Ketika tiupan pertama sangkakala terdengar, semua mahluk akan dilanda ketakutan yang
mencekam hingga setiap wanita yang hamil akan mengalami keguguran dan manusia manusia
akan terlihat linglung seperti orang mabuk.

Ketika itu semua anak kecil tiba-tiba berubah menjadi tua dan beruban. Allah telah menjelaskan
di dalam al-Quran :

‫ذشيمباً املذوملأداأن أيمجأعهْل أي مومماً هْتمم أكأفمر إذمن أتتتهْقوأن أفأكمي أ‬


‫ف‬
“Maka bagaimanakah kalian akan dapat melihat diri kalian jika kalian tetap kafir kepada
hari yang menjadikan anak anak beruban”
31
BUKU CATATAN AMAL DI HARI KIAMAT

Dikisahkan Dari Abu Dzar ra. Bahwa


Ketika seseorang mengalami
Rasullullah saw. Bersabda “Tidak ada
sakaratul maut dan menjumpai
seorang mukmin pun melainkan akan
ajal nya kotak kotak penyimpanan
memiliki satu lembar catatan itu dilipat dan
catatan amal selama hidupnya
tidak tercatat bacaan istigfar di dalamnya,
akan di kumpulkan menjadi satu.
maka lembaran catatan itu akan berwarna
Kemudian setelah ruh tercabut
kelam. Demikian sebalik nya”
dari jasad nya.

Al-Faqih Abu Laits menerangkan “ Tidak ada seorang pun yang hidup di dunia ini ,
melainkan akan dikawal oleh dua malaikat yang senantiasa mengawasi nya di waktu siang dan
malam. Allah swt menugaskan mereka berdua untuk mencatat setiap amal seorang hamba, baik
berupa amal kebajikan maupun amal keburukan atau amal perbuatan yang di lakukan secara
senda gurau maupun secara sungguh sungguh. Allah berfirman :

‫ثث‬
‫عوإثبطنبب ِ ععبلعبنيبشكبنمبب ِ علعبباَ فبظب ع‬
‫يب‬

“ Padahal sesungguh nya bagi kamu ada (malaikat-malaikat) yang mengawasi (pekerjaanmu).”
(Qs.al-Infithar:10)

Ketika seseorang mengalami sakaratul maut dan emnjumpai ajal nya kotak kotak
penyimpanan amal selama hidup nya akan dikumpulkan menjadi satu , kemudian setelah ruh
tercabut dari ajsad nya kotak kotak itu akan di ikat , dikalungkan di leher nya di stempel dengan
nama nya dan di ikutsertakan bersamanya di dalam kubur .

Dengan demikian tidak ada seorang pun akan mengambil buku catatan amal nya kecuali seperti
apa yang telah di perintahkan Allah kepada mereka masing masing.
Bagi orang orang bertakwa maka buku catatan amal mereka akan di berikan ke tangan kanan,
bagi orang orang yang banyak berbuat dosa maka buku catatan amal mereka akan diserahkan ke
tangan kiri. Adapun bagi orang orang kafir buku catatan amal mereka akan di berikan dari
belakang punggung.

Pada hari perhitungan kelak manusia akan di bagi menjadi 3 kelompok , yaitu: Pertama ,
bagi orang orang yang bertakwa, maka mereka akan di hisab dengan pemeriksaan yang mudah.
Kedua, bagi orang orang kafir , maka mereka akan di hisab dengan pemeriksaan yang sangat
ketat sambil di siksa . ketiga , bagi orang orang yang beriman tapi mereka sering berbuat
maksiat meski akhir nya selamat mereka akan di hisab seraya di cerca dengan sejumlah
pertanyaan terlebih dahulu.
32
KALA NERACA AMAL DIPERSIAPKAN
Dalam Sebuah Riwayat dari Ibnu
Rasullullah saw. Bersabda Abbas ra. Disebutkan “Pada hari kiamat
“Seseorang akan dipanggil dan nanti, neraca amal akan di pasang di atas
dating membawa 77 buku beberapa tiang yang panjang setiap tiang
catatan amalnya.dalam nya menyamai jarak dari ujung timur ke
penglihatannya setiap lembar ujung barat bumi. Bentuk piringan nya
buku itu berisi catatan dosa-dosa seperti lapisan permukaan bumitermasuk
dan kesalahannya, lalu buku- panjang dan lebar nya. Setelah selesai
buku catatan tersebut diletakan dipersiapkan masing masing amal kebaikan
disalah satu piringan timbangan. dan keburukan semua mahluk golongan jin
maupun manusia akan ditaruh di sekitar
neracatersebut yang menyerupai gunung
gunung menjulang.
Sementara pelaksanaan penimbangan itu sendiri akan berlangsung sekitar 50.000 tahun
lamanya.

Rasullullah bersabda “ Seseorang akan di panggil dan dating membawa 77 buku


catatan amalnya.” Kemudian dari tumpukan tumpukan catatan amal nya itu di keluarkan
sesobek kertas yang tertulis kalimat syahadat yang pernah di ucapkan selama hidup di dunia “
La illaha Illallah Muhammad Rasullullah. Tiada Tuhan selain Allah.”
Setelah itu sesobek kertas itu diletakkan di piringan amal kebaikan . ternyata berat sesobek
kertas itu mengalahkan berat dosa-dosa dan kesalahannya.Amal kebaikan dan ketaatan nya
lebih berat dari dosa-dosa dan kesalahannya. Artinya , ia akan diridhai Allah untuk memperoleh
kehidupan yang memuaskan di dalam surga.
Inilah yang pernah di tegaskan Allah ketika berfirman :

‫ت أمأواَززيِنقهقفأأ قممهق هأاَّزويِأةةأوأماَّ أأندأراَ أ‬


‫ك أماَّ زهيِأنهنأاَّةر‬ ‫ضيِأةةأوأأمماَّ أمنن أخفم ن‬ ‫فأأ أمماَّ أمنن ثأققلأ ن‬
‫ت أمأواَززيِنقهقفأهقأو زفيِ زعيِأشةة أراَ ز‬
‫أحاَّزميِأةة‬

“Dan, adapun orang orang yang berat timbangan(kebaikan)-nya. Maka dia akan berada dalam
kehidupan yang memuaskan. Dan adapun orang-orang yang ringan timbangan (kebaikan)-nya ,
maka tempat kembalinya adalah neraka Hawiyah. Dan tahukah kamu apakah neraka Hawiyah
itu? Yaitu api yang bergejolak” (Qs.al-Qori’ah:6-11)
33
KEADAAN NERAKA

Suatu Ketika Malaikat Jibril


Malaikat jibril berkata kepada Nabi menjumpai Nabi Muhammad saw , beliau
Muhammad “ Demi Zat yang telah
bertanya kepadanya “ Wahai Jibril
mengutusmu sebagai nabi untuk
beritahukanlah aku tentang neraka.”
menyampaikan kebenaran ,
Malaikat Jibril menjawab “ Allah
seandainya neraka itu saat ini dibuka
sebesar lubang jarum dan diarahkan menciptakan Neraka dan kemudian
kea rah timur bumi niscaya seluruh membakar nya lagi selama 1000 tahun
penghuni bagian barat bumi akan hingga berubah menjadi warna merah
terbakar semua karena panasnya. hitam pekat seperti hitam nya malam hari
di saat gelap gulita dan tidak ada satu pun
pelita atau obor yang di nyalakan.”

Abdullah bin Abbas ra menuturkan bahwa Rasullullah bersabda “ Sesungguhnya


di dalam Neraka itu terdapat ular-ular sebesar leher unta . Jika ular itu menggigit sekali
gigitan saja seorang penghuni neraka, maka ia akan merasakan sakit nya gigitan itu
sampai 40 tahun lama nya.

Zaid bin Wahab menceritakan bahwa Ibnu Mas’ud berkata “ Sesungguh nya api
kalian di dunia ini hanyalah satu bagian dari 70 bagian neraka. Sekiranya api tersebut
tidak di ceburkan sebanyak dua kali kedalam lautan terlebih dahulu , maka sedikit pun
kalian tidak akan bias memanfaatkan api tersebut.”

Sementara Imam Mujahid berkata “ Sesungguh nya api kalian di dunia ini pun
selalu memohon agar terhindar dari api neraka jahanam.”

Nabi Muhammad bersabda “ Sesungguh nya siksaan yang aling ringan bagi
penghuni Neraka adalah ketika mereka di paksa mengenakan sandal mereka , Akan tetapi
sandal itu menjadikan otak si penghuni neraka menjadi mendidih di dalam sebuah tungku dan
suara didihan itu terdengar oleh sesame penghuni neraka yang lain , bahkan panas nya sandal
neraka itu membuat gigi – gigi geraham dan bibir orang itu berubah menjadi bara api. Dan dari
dalam perut serta kedua telapak kaki nya mengeluarkan api yang menyala nyala.
Namun rintihan mereka ini diabaikan oleh Allah selama kurang lebih waktu yang
di butuhkan oleeh seseorang untuk berjalan kaki mengelilingi dunia ini sebanyak dua kali.
Apabila berkehendak , Allah akan menjawab mereka dengan firmannya :

‫قبعباَ علبب ِا نخ بعس بئشبوُا ِ فثببي عهبباَ ِ عوعلبب ِ تشبعك ب بل بشمببوُثن ب‬

“Allah berfirman “ Tinggallah kalian dengan hina-dina di dalamnya , dan janganlah kalian
berbicara kepada Ku”. ( QS.al-Mu’minun :108)

Nabi Muhammad bersabda “ Demi Allah! Sejak itu mereka tidak lagi bias berbicara
sepatah kata pun . Sejak itu pula , hanya terdengar rintihan-rintihan dan isak tangis dari dalam
neraka.

34
PINTU PINTU NERAKA

Neraka meliputi 7 pintu dimana


Pintu-pintu neraka itu selalu setiap pintu nya terbagi menjadi dua
terbuka dan bertingkat tingkat bagian: satu untuk kaum laki laki dan satu
sebagian berada dibawah sebagian lagi untuk kaum wanita
yang lain . jarak antara pintu ke Ada sebuah riwayat menuturkan
pintu berikut nya setara 700 tahun bahwa Rasullullah bertanya kepada
perjalanan kaki di bumi . setiap Malaikat jibril “ apa pintu pintu neraka itu
pintu selalu lebih panas 70 kali lipat sama dengan pintu pintu rumah kami ini?”
dari panas pintu sebelah nya. Malaikat jibril menjawab “Tidak!!
Pintu pintu neraka itu selalu terbuka dan
bertingkat tingkat sebagian berada di bawah
sebagian yang lain . jarak antara pintu ke
pintu berikut nya setara dengan 700 tahun
perjalanan kaki di bumi . setiap pintu 70 kali
lipat panas nya dari pintu yang lain”

8
CARA SETAN MERAMPAS IMAN
SEBUAH RIWAYAT
Ketika seorang hamba menghadapi MENUTURKAN bahwa ketika
sakaratul maut, ia akan merasakan seorang hamba menghadapi proses
kehausan yang amat sangat dan hatinya naza’, setan akan mendatanginya,
serasa dibakar. Inilah keadaan yang lalu duduk di atas kepalanya seraya
paling menyedihkan. Inilah saat-saat berbisik, “Tinggalkan saja agama
emas bagi setan untuk merampas iman Islam dan katakan bahwa Tuhan itu
seorang mukmin. Karena si mukmin ada dua. Jika kamu lakukan itu, maka
tengah mengalami , rasa haus yang amat kamu akan selamat dari sakit yang
sangatmengeringkan tenggorokan luar biasa ini.” Itulah yang terjadi
saat manusia sedang
sakaratul maut. Dengan kata lain, saat-saat sakaratul maut merupakan detik-detik yang
sangat membahayakan dan menakutkan.
Oleh karena itu, hendaknya engkau senantiasa menangis bertobat, merendahkan
diri, dan menghidupkan waktu malam dengan memperbanyak rukuk dan sujud agar
engkau selamat dari azab Allah swt.
Suatu ketika, Abu Hanifah ditanya, “Dosa apa yang paling membahayakan iman?”
Beliau menjawab, “Dosa karena tidak mensyukuri keimanan, tidak takut pada adanya
akhir hidup, dan tidak takut berbuat zalim terhadap orang lain. Seseorang yang di dalam
hatinya terdapat tiga perkara tersebut, kebanyakan mereka meninggal dunia dalam
keadaan kafir, kecuali orang-orang yang mendapatkan pertolongan Allah.” Ketika seorang
hamba menghadapi sakaratul maut, ia akan merasakan kehausan yang amat sangat dan
hatinya serasa dibakar. Inilah keadaan yang paling menyedihkan. Inilah saat-saat emas
bagi setan untuk merampas iman seorang mukmin. Karena si mukmin tengah mengalami
rasa haus yang amat sangat mengeringkan tenggorokan.
Pada saat itu, setan akan mendekati kepala seorang bawa semangkuk air dingin,
kemudian mengoyang-goyangkan di depan wajahnya.

9
SERUAN GAIB
Tepat setelah mh meninggalkan jasad,
DALAM SEBUAH RIWAYAT
ia akan mendengar suara gaib berkata,
dikisahkan bahwa--setelah berpisah
Wahai anak Adam, sekarang lihatlah!
Engkau yang meninggalkan dunia atau
ia yang meninggalkanmu? Engkau yang
mengumpulkan dunia atau dunia yang
dari jasad, ruh akan mendengar tiga
seruan gaib dari langit-selama
proses pengurusan jenazah. Tepat
setelah ruh meninggalkan jasad, ia
akan mendengar suara gaib berkata,

“Wahai anak Adam, sekarang lihatlah! Engkau yang meninggalkan dunia atau ia yang
meninggalkanmu? Engkau yang mengumpulkan dunia atau dunia yan
mengumpulkanmu? Engkau yang membunuh dunia atau ia yang membunuhmu?”
Ketika jasad diletakkan di atas tempat pemandiannya, terdengar tiga seruan gaib
berkata kepada ruh, “Wahai anak Adam, mana badanmu yang kuat itu dan apa yang
membuat tubuhmu menjadi lemah tak berdaya seperti itu? Mana lidahmu yang pandai
bicara itu dan apa yang membuatmu sekarang diam tak bisa bicara sedikit pun?
Mana kekasih-kekasihmu itu dan apa yang membuat mereka sekarang tak lagi
mengasihimu seperti dulu lagi?” Ketika jasad sudah terbungkus kain kafan, seruan gaib
tadi menyeru kembali kepada ruh, “Wahai anak Adam, sebentar lagi engkau akan
menempuh perjalanan yang amat sangat jauh tanpa membawa bekal. Engkau akan
meninggalkan rumahmu untuk selama-lamanya dan tidak akan pernah kembali lagi.
Biasanya, engkau bepergian jauh dengan menaiki kudamu. Namun dalam perjalananmu
kali ini, engkau tidak akan pernah mendapat kendaraan seperti kudamu itu lagi. Padahal,
engkau saat ini menempuh perjalanan yang amat sangat jauh menuju ke suatu negeri
yang sangat mengerikan bagimu.”
Ketika jasad diletakkan di dalam keranda, seruan gaib kembali berkata kepada
ruh, “Wahai anak Adam, jika engkau termasuk orang yang bertobat, niscaya kebahagiaan
abadi menantimu. Jika amal-amalmu termasuk amal yang baik, niscaya kebahagiaan
menunggurnu. Dan jika keridhaan Allah menyertaimu, niscaya kebahagiaan akan
bersamamu. Sebaliknya, jika kemurkaan Allah yang mengawalrnu, niscaya kecelakaan
besar akan menimpamu.” Ketika jasad akan dishalatkan, ruh akan mendengar suara gaib
berseru, “Wahai anak Adam, sebentar lagi engkau akan menyaksikan setiap perbuatan
yang pernah engkau lakukan di dunia dahulu.
Jika amal perbuatanmu baik, niscaya engkau akan memperoleh balasan yang
baik.]ika amal perbuatanmu buruk, niscaya engkau akan mendapat balasan yang buruk
pula.” Ketika jasad sedang berada di depan liang kuburnya dan siap dimasukkan ke
dalamnya, ruh akan mendengar seruan, “Wahai anak Adam, apa yang sudah engkau
perbuat di dunia dahulu untuk menjadi bekalmu menjalani kehidupan di alam
kehancuran ini? Kekayaan apa yang kamu bawa untuk hidup di alam kefakiran ini? Dan
cahaya apa yang engkau bawa untuk menerangi hidupmu di alam kegelapan ini?”
Ketikajasad telah diletakkan di dalam liang lahad, suara gaib menyeru tiga kali
kepada ruh, “Wahai anak Adam, dahulu engkau di atas punggungku dengan bergembira,
tapi kini engkau dalam perutku dengan menangis. Dahulu Engkau di atas punggungku
dengan bersukacita, tapi kmi engkau dalam perutku dengan berdukacita.
Dahulu engkau di atas punggungku dengan sesuka hati berbicara, tapi kini
engkau dalam perutku hanya dengan terdiam.”
Ketika para pelayat pulang dan meninggalkannya sendirian di dalam kubur, Allah
swt. berkata kepada ruh tersebut, “Wahai hamba-Ku, kini engkau tinggal di tempatmu
itu seorang diri. Keluarga dan kerabat yang mengantarmu telah meninggalkanmu,
sedangkan engkau berada dalam gelapnya lubang kubur. Padahal, engkau dahulu berani
berbuat durhaka kepada-Ku demi mereka, demi istri dan anak-anakmu. Namun begitu,
Aku akan merahmatimu dengan sebuah rahmat yang membuat para makhluk lain
takjub. Bahkan, Aku akan lebih menyayangimu dengan sebuah kasih sayang yang
melebihi kasih sayang seorang ibu kepada anaknya.

You might also like