Penilaian Akhir Semester Genap

You might also like

Download as doc, pdf, or txt
Download as doc, pdf, or txt
You are on page 1of 5

1.

Manusia tidak bisa lepas dari seni, karena seni


adalah salah satu kebudayaan yang mengandung
nilai keindahan. Sedangkan setiap manusia 6. Banyak didominasi warna cokelat, kuning,
hijau, dan hitam dengan motif alam, seperti
menyukai keindahan. Melalui seni orang dapat
memperoleh kenikmatan ... bunga, dedaunan, dan burung
A. Batik Semarang C. Batik Jogja
A. Secara rutinitas C. Secara naluriah
B. Secara jasmaniah D. Secara batiniah B. Batik Solo D. Batik Pekalongan

2. Seni tari, seni musik, seni teater, dan seni rupa. 7. Daerah penghasil batik di Jawa Barat, antara
lain Cirebon dan Tasikmalaya. Batik Cirebon
A. Kegunaan seni C. Cabang seni memiliki kekhasan sendiri, yaitu motif ...
B. Manfaat seni D. Keutamaan seni A. Mega mendung warna seperti cokelat, ungu,
biru, hijau, merah, dan hitam
B. Langit mendung warna seperti cokelat, ungu,
3. Seni rupa yang memiliki nilai kegunaan biru, hijau, merah, dan hitam
(fungsional) sekaligus memiliki nilai seni. Karya
seni ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan C. Awan senja warna seperti cokelat, ungu, biru,
praktis atau memenuhi kebutuhan sehari- hari hijau, merah, dan hitam
secara materi, misalnya furnitur, tekstil, dan
D. Pelangi senja warna seperti cokelat, ungu, biru,
keramik
hijau, merah, dan hitam
A. Seni rupa murni (fine art)
B. Seni rupa religius
8. Daerah penghasil batik Sumatra antara lain
C. Seni rupa terapan (applied art) Padang (Sumatra Barat) dan Jambi. Padang
terkenal dengan batik tanah liek. Bahan pewarna
D. Seni rupa masa lampau batik Sumatra umumnya berasal dari bahan-
bahan alami yaitu ...

4. Dibuat dengan cara melukis dengan A. Bahan-bahan alami,akar-akaran yang dicampur


menggunakan canting dan kuas di atas kain tanah liat
dengan bahan lilin yang dipanaskan B. Bahan-bahan alami,akar-akaran yang dicampur
A. Batik tulis C. Batik cap naptol

B. Ikat celup D. Batik indigosol C. Bahan-bahan alami,akar-akaran yang dicampur


garam warna
D. Bahan-bahan alami,akar-akaran yang dicampur
5. Daerah penghasil batik di Jawa Tengah yang soda api
paling menonjol adalah ...
A. Kasongan, Kaliurang dan Mantingan
9. Kerajinan ukir di Nusantara, antara lain berupa
B. Kota Gede, Malioboro dan Kaliurang seni ukir kayu dan seni ukir logam. Daerah-daerah
C. Kendal, Purwokerto, Jogja penghasil kerajinan ukir kayu di Nusantara, di
antaranya adalah ...
D. Pekalongan, Solo, dan Semarang
A. Jepara, Cirebon, Bali, Kalimantan, Papua, B. Apresiasi produktif. D. Apresiasi interaktif.
Madura, dan Sumatra
B. Jakarta, Cianjur, solo, Lampung,Madura, dan
14. Adalah alat khusus untuk meng- gambar
Sumatra
motif batik di atas kain yang berisi cairan lilin atau
C. Jepara, Cirebon, Bali, Kalimantan, Papua, malam panas untuk menutup bagian- bagian
Madura, dan Sumatra tertentu sesuai dengan pola yang dibuat.
D. Jakarta, Bandung, Solo, Makasar, Papua, A. Canting C. Malam
Medan, dan Lampung
B. Soda abu D. Klowong

10. Topeng merupakan hasil karya seni kerajinan


yang bisa digunakan untuk keperluan 15. Batik yang dibuat dengan teknik printing atau
menggunakan alat mesin. Teknik pembuatannya
perlengkapan ...
mirip dengan batik sablon
A. Lukis dan patung C. Musik dan film
A. Batik tulis C. Batik sablon
B. Tari dan hiasan D. Puisi dan angklung
B. Batik printing D. Batik ikat celup

11. Wayang merupakan budaya asli Nusantara,


yang ceritanya berasal dari budaya Hindu India. 16. Bahasa Universal yang sudah dikenal jauh
sebelum manusia mengenal tulisan adalah ....
Wayang dibuat untuk ...
A. Tulisan C. Gambar
A. Seni reklame sekaligus sebagai pameran B. Sketsa D. Ornament
B. Seni patung sekaligus sebagai ilustrasi 17. Unsur terkecil dalam sebuah gambar adalah
C. Seni pertunjukan sekaligus sebagai hiasa …
A. Bentuk C. Bidang
D. Seni lukis sekaligus sebagai alat propaganda B. Garis D. Titik

18. Seni rupa yang hanya bisa dilihat dari satu


12. Wayang merupakan budaya asli Nusantara, arah pandang mata dan hanya memiliki ukuran
yang ceritanya berasal dari budaya Hindu India. panjang dan lebar saja adalah …
Wayang dibuat untuk ... A. Seni rupa 2 dimensi C. Seni rupa 3 dimensi
B. Seni rupa 4 dimensi D. Seni rupa 5 dimensi
A. Seni reklame sekaligus sebagai pameran
B. Seni patung sekaligus sebagai ilustrasi 19. Contoh karya seni rupa 3 dimensi berikut
adalah …
C. Seni pertunjukan sekaligus sebagai hiasan A. Vas bunga, patung Roro Jonggrang, meja dan
D. Seni lukis sekaligus sebagai alat propaganda kursi
B. Lukisan kaligrafi, vas bunga, Bangunan rumah
C. Gambar ilustrasi sampul buku, patung Roro
Jonggrang, lukisan bunga
13. Masyarakat yang bertindak sebagai
D. Lukisan bunga di kertas, gambar Ilustrasi
pengagum atau pengamat karya seni digolongkan
sampul buku, lukis kaligrafi di kanvas
pada ...
A. Apresiasi aktif. C. Apresiasi pasif.
20. Burung, ayam dan ikan termasuk ke dalam 27. Patung dan keramik digolongkan sebagai
obyek gambar … karya seni rupa terapan tiga dimensi karena ....
A. Flora C. Fauna
B. Alam benda D. Alam bentuk A. Memiliki bentuk yang artistic

B. Memiliki ukuran panjang dan lebar


21. Yang biasa dijadikan obyek menggambar di
bawah ini adalah kecuali … C. Dapat dilihat dari segala arah dan memiliki
A. Obyek flora C. Obyek fauna volume
B. Obyek alam benda D. Obyek alam
semu/maya D. Dapat dilihat dari arah depan saja

22. Yang dimaksud komposisi simetris adalah …


A. Obyek kanan dan kiri sama serta seimbang 28. Karya seni yang disampaikan melalui media
B. Obyek kanan dan kiri tidak sama tapi seimbang bahasa disebut dengan……
C. Obyeknya memiliki karakter A. Karya seni rupa C. Karya seni suara
D. Obyeknya memiliki perbedaan B. Karya seni gerak D. Karya seni sastra

23. Membuat gambar bentuk oval untuk badan,


menambahkan bentuk kerucut untuk leher, 29. Seni instrumentalia merupakan contoh.....
kepala dan ekor, serta member arsiran atau A. Karya seni rupa C. Karya seni suara
warna pada itik termasuk ke dalam … B. Karya seni gerak D. Karya seni sastra
A. Teknik gambar alam benda
B. Teknik menggambar flora
30. Pernyataan yang tepat untuk member
C. Teknik menggambar fauna
pengertian sinden adalah….
D. Teknik gambar structural
A. Pemain music karawitan
B. Pencipta lagu daerah
24. Teknik yang digunakan dalam menggambar
C. Penyanyi pada music karawitan
memiliki … tahapan
D. Penari yang diiringi music karawitan
A. 3 tahapan C. 5 tahapan
B. 4 tahapan D. 6 tahapan
31. Istilah yang tepat untuk menyebut orang yang
25. Yang termasuk ke dalam alat menggambar, ahli menggambar atau membuatdesainbangunan
kecuali … adalah…..
A. Kertas gambar C. Spidol warna A. Arsitek C. Pelukis
B. Pensil warna D. Krayon dan pastel B. Komponis D. Penggambar

26. Wayang kulit dibuat dengan teknik pahat dan


sungging (digambar) dengan bahan cat dan alat 32. Karya seni yang bisa digunakan untuk
sederhana. Desain wayang kulit dibuat sesuai berlindung dari cuaca dan hewan sehingga
nyaman ditempati merupakan karyaseni yang
dengan pakem yang sudah ditetapkan dari ...
berfungsi untuk….
A. Warisan Majapahit C. Warisan Pajajaran A. Memenuhi kebutuhan pokok
B. Memenuhi kebutuhan sosial
B. Warisan Nenek moyang D. Warisan Hindu C. Memenuhi kebutuhan pribadi
Budha D. Benar semua

33. Pendidikan, keagamaan, dan ritus kehidupan


adalah contoh dari...
A. Seni dan kebutuhan pokok B. 1 – 2 – 3 – 5 – 7 – 4 – 6
B. Seni dan kebutuhan sosial C. 1 – 2 – 3 – 4 – 5 – 6 – 7 – 1’
C. Seni dan kebutuhan pribadi D. 1 – 3 – 5 – 7 – 2 – 4 – 6 – 1’
D. Benar semua
41. Letak untuk penulisan titik nada pada not
34. Unsur seni rupa yang terjadi karena balok disebut dengan……
pertemuan beberapa garis adalah… A. Sangkar nada (paranada) C. Tanda kunci
A. Garis C. Titik B. Tanda istirahat D. Garis birama
B. Bentuk D. Bidang
42. Perhatikan judul lagu – lagu daerah di bawah
35. Berikut ini manakah kelompok warna yang ini:
termasuk warna primer? 1. Gundul – gundulpacul
A. Hijau, ungu, dan jingga 2. Dewa ayu
B. Merah, kuning, dan biru 3. Cik – cik periuk
C. Silver dan abu – abu 4. Suwe Ora Jamu
D. Hitam dan putih 5. Lir - ilir
6. Ampar – amparPisang
36. Kesamaan bobot dari unsur – unsure karya 7. Desaku
seni disebut dengan..... 8.Ayam den Lapeh
A. Kesatuan C. Keseimbangan Judul lagu yang berasal dari daerah Jawa Tengah
B. Irama D. Keselarasan ditunjukkan pada no.....
A. 2 – 3 – 6 C. 1 – 4 – 5
37. Gelap – terang dan bayang – bayangakan B. 1 – 2 – 7 D. 4 – 5 – 8
dihasilkan jika benda.....
A. Berada di atas 43. Lagu yang lahir, tumbuh, dan diolah
B. Berada di tempat yang teduh masyarakat pedesaan merupakan…
C. Terkenasinar atau cahaya A. Lagu Pop C. LaguKlasik
D. Berada di tempat yang gelap B. Lagu Dangdut D. Lagu Rakyat

38. Teknik menggambar dengan unsur utama 44. Tari yang dikembangkan oleh Kaum
garis,baik garis lurus maupun lengkung, seperti Bangsawan di Istana disebut dengan tari….
contoh di bawah ini disebut dengan…. A. Tari kreasi C. Tari klasik
B. Tari rakyat D. Tari tradisional

45. Dalam unsure tari, tepukan dan hentakan


kaki penari termasuk….
A. Musik pengiring tari
A. Teknik linier C. Teknik blok B. Musik eksternal tari
B. Teknik arsir D. Teknik pointilis C. Musik internal tari
D. Musiktarian
39. Di bawah ini yang bukan langkah – langkah
menggambar bentuk adalah… 46. Unsur keindahan dalam tari yang
A. Pengamatan c. Warna mengekspresikan melalui raut muka dan gerak
B. Sketsa D. Menentukan teknik tari dapat menjelaskan jiwa serta emosi.
merupakan unsur.....
40. Sususantangga nada yang tepat pada A. Wiraga C. Wirama
notasiangka adalah… B. Wirasa D. Wirupa
A. 1 – 2 – 3 – 4 – 5 – 6 – 7
47. Pemersatu pada acara perayaan dan warga
berkumpul adalah fungsi tari sebagai….
A. Sebagai sarana media pendidikan
B. Sebagai sarana hiburan
C. Bagian masyarakat
D. Sebagai sarana pertunjukkan

48. Pembuatan benda kerajinan pada gambar di


bawah dengan menggunakan teknik...

A. ukir C. cor
B. cetak D. anyam

49. Gambar di bawah ini merupakan lambang


dari kunci...

A. C C. F
B. G D. bas

50. Pada “ Teko” tersebut sumber cahayanya


berasal dari arah…

A. kiri atas benda model


B. tengah atas benda model
C. kanan atas benda model
D. kanan bawah benda model

You might also like