Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 2

Bahan Ajaran Kelas XI

Kisi kisi PAT 17 – 18


Semester Ganjil
Materi : Delphi (Pemograman)
LKS 1
Kompetensi Dasar: Mengidentifiksi aplikasi dan struktur bahasa pemrograman

Indicator :
 Penggunaan Bahasa pemograman yang digunakan pada Delphi
(VAR,WRITER,READ.. dst)

LKS 2
Kompetensi Dasar: Menggunakan perintah dasar, fungsi, dan procedure pada bahas
pemrograman

Indicator :
 Menggunakan perintah dasar pada program
 Menggunakan oprasional matematik pada Bahasa pemograman

Semester Genap
Materi : Adobe Flash (Animasi)
LKS 1 – 4

LKS 1
Kompetensi Dasar: Mengidentifikasi fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak
pengolah animasi Indikator:
 Mengidentifikasi program animasi
 Mengidentifikasi tampilan/layar kerja aplikasi animasi
 Mengidentifikasi fungsi menu dan ikon pada aplikasi animasi

LKS 2
Kompetensi Dasar: Menggunakan tools pada perangkat lunak pengolah animasi
Indikator:
 Menggunakan menu dan ikon untuk membuat objek/gambar
 Menggunakan menu dan ikon untuk melakukan seleksi
 Menggunakan menu, ikon, dan panel untuk mengedit objek/gambar

LKS 3
Kompetensi Dasar: Menggunakan tools pada perangkat lunak pengolah animasi
Indikator:
 Menggunakan menu dan ikon untuk membuat objek/gambar
 Menggunakan menu dan ikon untuk melakukan seleksi
 Menggunakan menu, ikon, dan panel untuk mengedit objek/gambar

LKS 4
Kompetensi Dasar: Menggunakan metoda pembentuk animasi Indikator:
 Menggunakan ActionScript
 Memasukan perintah pada Tombol

Materi : ULEAD STUDIVIDEO (Editing Video)

LKS 1
Kompetensi Dasar: Mengidentifikasi menu, ikon, dan panel yang terdapat dalam
perangkat lunak editing video Indikator:
 Mengidentifikasi program editing video
 Menjelaskan cara mengaktifkan aplikasi editing video
 Mengidentifikasi tampilan/layar kerja aplikasi pengolah editing video
 Mengidentifikasi fungsi menu, ikon, dan panel pada aplikasi editing video
 Keluar dari program

You might also like