Bab I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

You might also like

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 17

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Manusia membutuhkan energi untuk bergerak dan melakukan

aktivitas.Sehingga tidak heran bila iklan suplemen minuman dan makanan

penambah energi sangat marak di berbagai media massa baik koran maupun

televisi karena energi merupakan kebutuhan utama manusia. Dengan memiliki

energi, manusiabisa melakukan berbagai aktivitas mulai dari aktivitas ringan

sampai aktivitas berat.Dunia benda terdiri atas materi dan energi.Tubuh

organisme dibangun oleh materi dan hidupnya bergantung pada energi.

Dalam kehidupan alamiah alam manusia yang memiliki bentuk dan badan

kasar, terjadi pemisahan unsur yang sangat drastis antara materi dan

energi.Adanya perbedaan alamiah yang mendasar antara materi dan energi di

alam manusia (alam berwujud materi) ini menjadi alam manusia sangat

berbeda kehidupannya alam halus (alam tidak berwujud materi).Dalam

kehidupan alamiah alam manusia yang memiliki bentuk dan badan kasar,

terjadi pemisahan unsur yang sangat drastis antara materi dan energi.matahari.

Materi merupakan bahan baku untuk membuat berbagai alat, seperti: besi,

timah, aluminium, emas dan bahan mineral lainnya. Atau ada konsep lain

yang menyebutkan bahwa materi merupakan sesuatu pada suatu tempat dan

suatu waktu.

Perwujudannya adalah berupa benda, seperti: batuan, air, udara,

pepohonan, dan lain-lain. Secara filsafat ada 4 unsur utama materi, yaitu: api,

udara, air dan tanah. Dalam alam dunia halus, perwujudaan materi tidak

sedemikian kuat terbentuk karena pergerakan alam dunia halus lebih


cepat.Dalam gerakan alam yang lebih cepat maka materi yang selalu bergerak

ini lebih membentuk unsur energi.

1.2 RUMUSAN MASALAH

a. Apa itu Materi ?

b. Apa itu Energi ?

c. Apa saja klasifikasi Materi ?

d. Apa saja Pengaplikasian nya dalam dunia Tata busana Dan Tata Rias?

1.3 TUJUAN

Dapat mengetahui apa itu Materi dan Energi serta klasifikasi materi dan

Pengaplikasiannya dalam bidang Tata Busana dan Tata Rias .


BAB II
PEMBAHASAN

2.1 MATERI
A. Pengertian
Materi didefinisikan sebagai sesuatu yang mempunyai massa yang
menempati ruang. Udara tersusun atas gas-gas yang tidak dapat dilihat,
tapi dapat dibuktikan adanya. Dengan menghibaskan sehelai kertas, kita
akan merasakan adanya angin. Angin adalah udara yang bergerak. Walau
udara amat ringan, tapi dapat dibuktikan bahwa udara memiliki massa.
Ikatan seutas tali tapat pada tangan-tangan sebatang kayu. Pada kedua
ujung kayu itu masing-masing gantungkanlah sebuah balon yang sudah
ditiup dan yang belum ditiup pada ujung yang lain. Apa yang terlihat? dari
percobaan itu dapat disimpulkan bahwa udara memiliki massa dan
menepati ruang.

B. Wujud Materi
Dikenal tiga macam wujud materi, yakni padat, cair dan gas.Zat
padat memiliki bentuk dan volume tetap, selama tidak ada pengaruh dari
luar.Contoh, bentuk volume sebatang emas tetap dimanapun emas itu
berada.
Berbeda dengan zat cair, bentuk zat cair berubah-ubah mengikuti
bentuk ruang yang ditempatinya. Didalam gas air akan mengambil bentuk
ruang gelas, di dalam botol air akan mengambil bentuk ruang botol.
Seperti zat padat volume zat cair juga tetap.

C. Massa dan Berat


Massa suatu benda menyatakan jumlah materi yang ada pada benda
tersebut.Massa suatu benda tetap disegala tempat.Massa merupakan sifat
dasar materi yang paling. Massa dan berat suatu benda yang tidak identik
tetapi sering diaanggap sama; berat menyatakan gaya gravitasi bumi
terhadap benda itu dan bergantung pada letak benda dari pusat bumi.
Berat sebuah benda dapat diukur langsung dengan menimbangnya,
tapi masa sebuah benda dibumi dapat dihitung jika diketahui beratnya dan
gaya gravitasi di tempat penimbangan itu dilakukan. Untuk itu, dipakailah
neraca menimbang dengan neraca adalah membandingkan massa benda
yang ditimbang dengan massa benda lain yang diketahui anak
timbangannya. Dua benda yang massanya sama bila ditimbang ditempat
yang sama, beratnya akan sama. Karena itu, yang dimaksud berat sebuah
benda sebenarnya adalah massanya, maka timbul pengertian bahwa massa
sama dengan berat.

D. Klasifikasi Materi

Para ilmuwan mengklasifikasikan materi menjadi dua kelompok yaitu :


1. Zat tunggal (unsur dan senyawa)adalah suatu zat yang komposisinya
terdiri atas zat-zat dengan sifat kimia yang sama.
Contohnya: karbon, belerang, oksigen, air, alkohol
a. Unsur
Unsur adalah zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi
menjadi zat lain dengan rekasi kimia biasa. Di alam terdapat 92
jenis unsur alami dan sisanya unsur buatan.Jumlah keseluruhan di
alam kira-kira terdapat 106 unsur.
Unsur dikelompokkan menjadi 3 bagian yaitu :
1) Unsur logam
2) Unsur non Logam
3) Unsur Semi Logam
b. Senyawa
Senyawa adalah gabungan dari beberapa unsur yang
terbentuk melalui rekasi kimia.
1) Senyawa anorganik adalah senyawa yang dibentuk oleh semua
unsur kecuali karbon dioksida yang terpenting macam macam
senyawa anorganik oksida, asam, basa, garam.
2) Senyawa organik adalah yaitu senyawa yang dibentuk oleh
karbon (C) dan hidrogen (H) oksigen (O2) dan nitrogen (Nt),
senyawa organi terdapat dalam minyak bumi alkhohol, protein,
karbohidrat, protein dan lain lain.
2. Campuran
Campuran adalah gabungan beberapa zat dengan
perbandingantidak tetap tanpa melalui reaksi kimia.campuran terbagi
menajdi dua,yaitu;
a. Campuran homogen (larutan)
Campuran antara dua zat atau lebih yang partikel-
partikelpenyusun tidak dapat dibedakan lagi disebut campuran
homogen.Campuran homogen sering disebut dengan larutan. Jenis
campuranhomogen, antara lain: campuran gas dalam gas,
campuran gas dalamzat cair, campuran gas dalam zat padat,
campuran zat cair dalam zatcair, dan campuran zat padat dalam zat
cair.
Berikut beberapa jeniscampuran homogen;
1) Campuran air dengan gula
2) Campuran teh dengan air

3) Adonan roti

4) Sirup

b. Campuran heterogen (serbaneka)


Komponen-komponen yang terdapat dalam campuran
tersebutberpisah secara fisik menurut tempat yang berbeda.
Sebagai hasilnyakomposisi dan sifat-sifat fisik berubah dari satu
bagian campuran terhadapyang lain. Berikut bebrapa jenis
campuran heterogen;
1) Sup buah
2) Campuran kopi dengan air

3) Campuran air dengan serbuk the

2.2 ENERGI
A. Pengertian Energi
Energi adalah suatu kemampuan untuk melakukan kerja atau
kegiatan. Tanpa energi, duania ini akan diam atau beku. Dalam kehidupan
manusia selalu terjadi kegiatan dan untuk kegiatan otak serta otot
diperlukan energi. Energi itu diperoleh melalui proses oksidasi
(pembakaran) zat makanan yang masuk kedalam tubuh berupa makanan.
Kegiatan manusia lainnya dalam memproduksi barang, transportasi, dan
lainnya juga memerlukan energi yang diperoleh dari bahan sumber energi
atau sering disebut sumber daya alam (natural resources)
Sumber daya alam dibedakan menjadi dua kelompok, yaitu :
1. Sumber daya alam yang dapat diperbaharui (renewable) hampir tidak
dapat habis, misalnya tumbuhan, hewan, air, tanah, sinar matahari,
angin dan sebagainya.
2. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui (unrenewable) atau
habis misalnya : minyak bumi atau batu bara
B. Macam-Macam Energi
1. Energi kimia
Energi kimia adalah suatu energi yang tersimpan di
dalampersenyawaan kimia yang berbentuk ikatan antara atom yang
satu denganatom yang lainnya. Energi kimia adalah suatu energi yang
dihasilkandalam suatu proses kimia. Besarnya energi yang dihasilkan
tergantung darijenis dan jumlah pereaksi dalam suatu reaksi
kimia.Alat-alat yang dapatmenghasilkan energi dari reaksi kimia
misalnya aki dan beterai.
2. Energi listrik
Energi listrik merupakan salah satu bentuk energi yang
palingbanyak digunakan.Energi ini dipindahkan dalam bentuk aliran
muatanlistrik melalui kawat logam konduktor yang disebut arus listrik.
Energilistrik dapat diubah menjadi bentuk energi yang lain seperti
energi gerak,energi cahaya, energi panas, atau energi bunyi. Contoh
dari peralatandapur yang berupa energy listrik diantaranya;
a. Oven listrik
b. Blender
c. Mixer
d. Kulkas
e. Mesin cuci piring
f. Rice cooker dll
3. Energi panas
Energi panas atau energi kalor merupakan suatu energi yang
bersumberdari matahari, dimana matahari merupakan sumber energi
panas yang palingbesar.Sinar matahari yang memberikan panas yang
sesuai sangat bermanfaat bagimakhluk hidup yang ada di muka
bumi.Contohnya oven listrik, strika, kompordll.
4. Energi bunyi
Energi bunyi merupakan energi yang dihasilkan oleh bunyi atau
suara,yaitu benda yang bergetar.Contohnya bunyi gitar, bunyi bom,
bunyi halilintar,dan bunyi petasan.
5. Energi nuklir
Energi nuklir adalah suatu energi yang terkandung dalam inti atom
dariunsur-unsur nuklir. Energi nuklir akan keluar bila suatu inti atom
berubah menjadiinti lain. Besarnya energi nuklir yang dihasilkan
tergantung pada jumlah dan jenisinti.contohnya ledakan yang terjadi
pada bom atom.
6. Energi mekanik
Energi mekanik merupakan energi yang disebabkan karena adanya
suatuusaha yang berhubungan dengan gerakan yang terjadi pada
benda.Energimekanik terdiri atas 2 buah energi yaitu energi potensial
dan energi kinetik.
a. Energi potensial
Energi potensial merupakan suatu energi tersimpan yang
dimiliki olehsuatu benda karena posisi (kedudukan) terhadap suatu
acuan. Sebagai contohyaitu batu yang kita angkat pada ketinggian
tertentu memiliki energi potensialapabila batu kita lepas maka batu
tersebut akan melakukan kerja yaitubergerak ke bawah atau jatuh.
Jika batu tersebut mengenai tanah yang lembek,maka batu yang
jatuh tadi akan menyebabkan terjadinya lubang pada tanah.
Dari pernyataan di atas dapat disimpulkan bahwa energi
potensial suatu bendadipengaruhi oleh massa benda, percepatan
dari gaya gravitasi bumi, danketinggian dari suatu benda yang
bersangkutan.
b. Energi kinetik
Energi kinetik merupakan suatu energi yang dimiliki oleh
suatu bendayang dipengeruhi oleh gerakan aktif dari suatu benda
yang bersangkutan.Besarnya suatu energi kinetik dipengaruhi oleh
massa suatu benda dankecepatan dari suatu benda yang
bersangkutan. Semakin besar massa daribenda yang bersangkutan,
maka energi kinetiknya juga akan semakin besar,begitu pula
semakin cepat laju/kecepatan dari suatu benda, energi kinetik
yangdihasilkan juga akan semakin besar. Contohnya blender
BAB III
PENGAPLIKSIAN

3.1 APLIKASI MATERI

A. Setrika

Setrika (dari bahasa Belanda: strijkijzer) adalah cara menghilangkan


kerutan dari pakaian dengan alat yang dipanaskan. Alat yang biasanya
digunakan untuk hal ini juga disebut "setrika".Biasanya pakaian yang baru
dicuci harus disetrika agar kembali mulus.

B. Mesin Jahit
Untuk menyatukan potongan-potongan kain agar menjadi sebuah
pakaian yang indah kita membutuhkan mesin jahit. Kaitkan benang ke
jarum yang ada di mesin, lalu taruh potongan-potongan kain, injak pedal
untuk menjalankan mesin, maka kita dapat menghasilkan pakaian yang
sudah kita rancang sebelumnya menggunakan pola yang disesuaikan
dengan selera kita. Kain yang tadinya berupa potongan-potongan indah
segera menjelma jadi pakaian indah dan nilainya pun akan berlipat.

C. Mesin Press

Mesin press digunakan untuk merapikaan dan, mematikaan kain yang


sudah dijahit agar terlihat rapi dan indah hasil jahitaan tersebut. Setiap
telah menyatukaan bagaan kain harus selalu di press,
D. Meja Desain

Meja desain ini digunakaan untuk mendesain busana, yang dibawah


meja tersebut ada lampunya agar saat mendesain nya lebih jelas dan lebih
bagus, yang mejanya terbuat dari kaca.
E. Hair Dryer

Menggunakan pengering rambut tentu saja mengeringkan rambut


menjadi lebih cepat. Dengan mengeringkan rambut lebih cepat dan tampil
lebih rapi. Sehingga akan lebih nyaman ketika berangkat ke kantor dan
menjadi lebih percaya diri ketika menjalani aktifitas setiap harinya.

F. Hair streamer

Handuk panas memang berfungsi agar krim creambath bekerja lebih


cepat. Namun penggunaan handuk panas atau steamer ini berefek
pembuluh darah di sekitar kepala akan terbuka sehingga membuat zat-zat
di dalam krim cepat terserap. Namun jika bahan tidak cocok dan
menimbulkan reaksi iritasi maka efeknya terasa lebih cepat
3.2 APLIKASI ENERGI
A. Mesin Cuci

Mesin cuci dalah alat yang berfungsi untuk mencuci pakaian atau kain
baik untuk kebutuhan rumah tangga ataupun untuk kepentingan bisnis,
dalam penggunaannya mesin ini sangat membantu sekali dalam
meringankan pekerjaan para ibu rumah tangga karena saat mencuci dengan
mesin maka para ibu tersebut dapat melakukan kegiatan lain tanpa
terganggui oleh kegiatan mencuci. Termasuk energi kinetik

B. Alat Pembuat Kancing Bungkus

Alat pembuat kancing bungkus biasanya bentuknya seperti ini. Alat


dengan model ini kelebihannya bisa digunakan untuk membuat kancing
dari berbagai macam ukuran sesuai dengan ukuran matras yang digunakan.
Alat ini ukurannya tidak terlalu besar dan bisa di simpan di atas meja.Kira-
kira tingginya sekitar 30 cm dan lebar 8 cm. Beratnya kira-kira 2kg.
termasuk dalam energi kinetik.
C. Setrika

Setrika (dari bahasa Belanda: strijkijzer) adalah cara menghilangkan


kerutan dari pakaian dengan alat yang dipanaskan. Alat yang biasanya
digunakan untuk hal ini juga disebut "setrika".Biasanya pakaian yang baru
dicuci harus disetrika agar kembali mulus. Termasuk energi listrik menjadi
energi panas
D. Panas Matahari

Cahaya matahari yang dihantarkan dapat menghasilkan energi panas


yang dapat digunakan untuk menjemur pakaiaan. Termasuk
pengaplikasiaan energi panas.

E. Mesin Jahit Manual

Pada mesin jahit kaki, terdapat bagian injakan mesin.Bagian roda


pengatur dipasang tali mesin melingkar menghubungkan roda mesin (roda
pengatur) dengan roda bawah dengan injakan mesin.Bagi anda yang mulai
belajar dengan mesin jahit kaki hendaknya mulailah belajar menginjak-
injakkan mesin jahit kaki.Jarum mesin tidak perlu digerakkan, untuk itu
pengunci roda putar dikendurkan terlebih dahulu atau diputar hingga
longgar.Yang sering menimbulkan kesukaran dalam menjalankan mesin
jahit kaki adalah roda dapat berputar ke arah yang berlawanan.Dengan
latihan dan kesungguhan, hal ini dapat diatasi. Termasuk energi kinetik.
KESIMPULAN

Dunia benda terdiri atas materi dan energi.Tubuh organisme dibangun oeh
materi dan hidupnya bergantung pada energi. Materi didefinisikan sebagai sesuatu
yang mempunyai massa yang menempati ruang, wujud materi, yakni padat, cair
dan gas. Massa dan berat suatu benda yang tidak identik tetapi sering dianggap
sama. Atom adalah satuan yang amat kecil dalam setiap bahan yang ada di sekitar
kita.Menurut teori mekanika klasik tentang cahaya, elektron yang bergerak harus
disertai kehilangan tenaga kinetic. Energi adalah suatu kemampuan untuk
melakukan kerja atau kegiatan, Energi, duania ini akan diam atau beku
DAFTAR PUSTAKA

Wikipedia bahasa Indonesia. (2017). Energi: id.wikipedia.org [Diakses pada


tanggal 19/02/2017]

Akhi Rudyanto. (2014). Materi dan Energi: serambima.blogspot.co.id


[Diakses pada tanggal 19/02/2017]

Imron Hama. (2009). Materi dan Energi: hamaokb.wordpress.com [Diakses


pada tanggal 19/02/2017]

You might also like