Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 2

PERENCANAAN /INTERVENSI

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA


Nama KK : Bapak Hambali
Alamat : Dusun 7 Desa Bukit peninjauan I Kec. Sukaraja Kab. Seluma

No Diagnosa Tujuan Kriteria Evaluasi Intervensi Keperawatan


Keperawatan Umum Khusus Kriteria Standar
1. Kurangnya Setelah Setelah 1x 45 menit
dilakukannya pertemuan keluarga
pengetahuan
intervensi mampu :
keluarga tentang, keperawatan 1. Mengenal
selama 3x45 penyakit hernia
gejala, penyebab,
menit selama 6 1.1 menyebutkan Respon Pengertian hernia adalah : Menggunakan Lembar
pencegahan dan minggu . pengertian verbal penonjolan isi rongga perut balik/Leaflet.
keluarga bpk Hernia yang keluar melalui bagian 1. Mengkaji pengetahuan
penatalaksanaan
Hambali lebih 1.2 menyebutkan yang lemah dari dindng keluarga tentang Hernia
penyakit asma memperhatikan penyebab Hernia rongga yang bersangkutan 2. Mendiskusikan dengan
penyakitnya 1.3 menyebutkan dan dapat terjadi melalui keluarga mengenai
berhubungan
tanda dan gejala aspek congenital maupun definisi Hernia
dengan hernia. karena adanya factor yang 3. Memotivasi untuk
didapat. mengulang materi yang
ketidakmampuan
dijelaskan
keluarga merawat 4. Memberikan pujian atas
jawaban keluarga
anggota keluarga
yang menderita Respon Penyebab hernia adalah 1. Diskusikan dengan
verbal adanya peningkatan keluarga mengenai
penyakit Hernia
tekanan yang terjadi penyakit Hernia
didalam perut. 2. Motivasi keluarga untuk
menjelaskan kembali apa
yang sudah dijelaskan
3. Beri pujian atas jawaban
keluarga

Respon Tanda dan gejala Hernia 1.


verbal adalah :
1. tonjolan didaerah
sekitar lipat paha
2. rasa sakit pada
tonjolan
3. rasa sakit/
ketidaknyamanan
di pangkal paha,
terutama saat
membungkuk,
batuk dan
mengangkat.
4. Terkadang timbul
rasa sakit dan
pembengkakandise
kitar testis ketika
usus menonjol
turun kedalam
skrotum
5. Tonjolan bisa
didorong kembali
kedalam perut
ketika berbaring,
jika tida bias dan
menyakitkan itu
merupakan tanda
bahaya.

You might also like