Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 2

INFORMASI JABATAN

 Nama Jabatan : Penelitian dan Pengembangan Bidang Kefarmasian


 Ikhtisar Jabatan :
Mengelola penyelenggaraan kegiatan Penelitian dan Pengembangan, di
bidang kefarmasian, baik yang sasarannya ke dalam Rumah sakit( internal)
maupun ke luar Rumah Sakit (eksternal) guna meningkatkan kompetensi
Sumber Daya khususnya di bidang kefarmasian Rumah Sakit Hasna Medika
sehingga dapat meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Serta
menata strategi, kebijakan program dan kegiatan pembangunan dan
pengembangan bidang kefarmasian Rumah Sakit Hasna Medika.

 Fungsi :
 Mengembangkan Sumber Daya Litbang bidang kefarmasian Rumah
Sakit Hasna Medika.
 Mengembangkan kerjasama strategis Litbang bidang kefarmasian
Rumah Sakit Hasna Medika.
 Menghasilkan rekomendasi untuk pembangunan dan pengembangan
bidang kefarmasian Rumah Sakit Hasna Medika.
 Uraian Tugas pokok:
1. Penyusunan kebijakan teknis penelitian dan pengembangan dibidang
kefarmasian dan alat kesehatan;
2. Pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan
dibidang kefarmasian alat kesehatan;
3. Mengembangkan sumber daya bidang kefarmasian dan alat kesehatan
Rumah Sakit..
4. Mengembangkan koordinasi dan kerjasama strategis dengan pihak lain
dalam penelitian dan pengembangan bidang kefarmasian dan alat
kesehatan Rumah Sakit.
5. Melakukan penelitian/survey yang relevan dengan
pengembangan program dan kebijakan di RS
6. Menyusun SOPprogram dan kegiatan penelitian dan
pengembangan bidang kefarmasian dan alat kesehatan Rumah Sakit.
7. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan program dan kegiatan
penelitian dan pengembangan dibidang kefarmasian dan alat kesehatan
Rumah Sakit

8. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh direktur cq kepala Penelitian


dan Pengembangan Rumah Sakit.

You might also like