Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 43

Katalog BPS : 1102002.

1104020

htt
ps
://a
ce
hte
n gg
ara

STATISTIK DAERAH
kab

KECAMATAN LAWE SIGALA-GALA


.bp
s.g

2016
o.i
d

BADAN PUSAT STATISTIK


KABUPATEN ACEH TENGGARA
d
o.i
s.g
.bp
kab
ara
ngg
hte
ce
://a
ps
htt
htt
ps
://a
ce
hte

STATISTIK DAERAH
n

KECAMATAN LAWE SIGALA-GALA


gg
a

2016
ra
k
ab
.bp
s.g
o.i
d
STATISTIK DAERAH

KECAMATAN LAWE SIGALA-GALA 2016


htt

Katalog BPS : 1102002.1104020


ps

Ukuran Buku : 18,2 cm x 25,7 cm

Jumlah Halaman : x+ 33 Halaman


://a
ce

Naskah :
hte

Ruzi Simatra
n gg

Design Layout :

Ruzi Simatra
a ra
k

Gambar Kulit :
ab

Ruzi Simatra
.bp
s.g

Diterbitkan Oleh :

BPS Kabupaten Aceh Tenggara


o.i
d
STATISTIK DAERAH

KECAMATAN LAWE SIGALA- GALA 2016


htt

Tim Penyusun
ps

Pengarah : SARDI, S.E, M.Si

Editor : Budi Kurniawan


://a

Penulis : Ruzi Simatra


ce

Pengolah Data : Ruzi Simatra


hte
n gg
a ra
kab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 v


KATA SAMBUTAN

Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 diterbitkan


oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Aceh Tenggara berisi data dan informasi
terpilih seputar Kecamatan Lawe Sigala-gala yang dianalisis secara sederhana
htt

untuk membantu pengguna data memahami perkembangan pembangunan serta


potensi yang ada di kecamatan tersebut.
ps

Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 diterbitkan


://a

untuk melengkapi publikasi-publikasi statistik yang sudah terbit secara rutin setiap
tahun, dengan lebih menekankan kepada analisis. Materi yang disajikan dalam
ce

publikasi ini memuat berbagai informasi/indikator terpilih yang terkait dengan


pembangunan di berbagai sektor di KecamatanLawe Sigala-gala dan diharapkan
hte

dapat menjadi bahan rujukan/kajian dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan


pembangunan.
n

Kritik dan saran konstruktif dari berbagai pihak kami harapkan untuk
gg

penyempurnaan penerbitan mendatang. Semoga publikasi ini mampu memenuhi


tuntutan kebutuhan data statistik, baik oleh instansi/dinas pemerintahan, swasta,
a

kalangan akademisi maupun masyarakat luas.


ra
k ab

Kutacane, 26 September 2016


Kepala BPS Kabupaten Aceh Tenggara
.bp
s.g

SARDI, SE, M.Si


o.i
d
KATA PENGANTAR

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 merupakan publikasi


rutin yang diterbitkan setiap tahun. Analisa sederhana disajikan untuk
menggambarkan keadaan di Kecamatan Lawe Sigala-gala selama tahun 2015.
htt

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 ini, kiranya dapat


ps

memberikan kemudahan dalam memahami statistik kecamatan dan dapat menjadi


salah satu referensi dalam proses perencanaan pembangunan. Disamping itu,
://a

semoga publikasi ini dapat berguna bagi semua pengguna data.

Kami menyadari data-data dan analisis yang disajikan masih banyak


ce

kelemahan, baik dalam penyediaan data yang kurang lengkap maupun dalam hal
hte

menyusun tabel. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan saran dan kritik yang
sifatnya konstruktif dari pengguna data untuk perbaikan pada publikasi selanjutnya.
n gg

Kepada semua pihak yang telah membantu sehingga terbitnya publikasi ini,
kami ucapkan terima kasih.
a ra
k ab

Kuta Tengah, 26 September 2016


KSK Lawe Sigala-gala
.bp
s.g

RUZI SIMATRA
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 vii


DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .............................................................................................................. viii


htt

DAFTAR TABEL ......................................................................................................... ix


ps

DAFTAR GAMBAR ......................................................................................................x

1. GEOGRAFIS .......................................................................................................... 1
://a

2.PEMERINTAHAN .................................................................................................... 5
ce

3.PENDUDUK ........................................................................................................... 11

4.KESEHATAN ......................................................................................................... 17
hte

5.SOSIAL .................................................................................................................. 21

6.PENDIDIKAN ......................................................................................................... 25
n gg

7.PERTANIAN .......................................................................................................... 29
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

viii Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


DAFTAR TABEL

Halaman

Luas Lahan Yang Dikuasi Rumah Tangga Usaha


Tabel 1.1 4
htt
Pertanian Menurut Jenis Lahan berdasarkan ST2013

Nama dan Jabatan Aparat Kantor Kecamatan Lawe


ps

Tabel 2.1 7
Sigala-gala tahun 2015
://a

Nama Mukim, Kepala Mukim dan Nama Desa Setiap


Tabel 2.2 8
Mukim di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun 2015
ce

Tabel 3.1 Beberapa Indikator Kependudukan Tahun 2015 13

Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Sex Ratio


hte

Tabel 3.2 14
Dirinci Per Desa Tahun 2015

Jumlah kelahiran menurut jenis kelamin di


Tabel 4.1 19
n

Puskesmas Kecamatan Lawe Sigala-gala tahun 2015


gg

Jumlah Tempat Ibadah Di Kecamatan Lawe Sigala-


Tabel 5.1 23
gala Tahun 2015
a ra

Tabel 6.1 Keberadaan dan Nama Sekolah Tahun 2015 27


k ab

Tabel 6.2 Statistik Tenaga Pendidik Tahun Ajaran 2014/2015 28


.bp

Tabel 7.1 Beberapa Statistik Tanaman Pertanian Tahun 2015 31

Tabel 7.2 Beberapa Statistik Budidaya Ikan Tahun 2015 32


s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 ix


DAFTAR GAMBAR

Halaman

Luas Lahan Sawah (Ha) dan Bukan Sawah (Ha) Yang


Grafik 1.1 Dikuasai Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut 4
htt

Desa berdasarkan ST2013

Statistik Pemerintahan Kecamatan Lawe Sigala-gala


ps

Grafik 2.1 9
Tahun 2015
://a

Grafik 3.1 Jumlah rumah tangga tahun 2015 13


ce

Grafik 3.2 Piramida Penduduk Tahun 2015 15


hte

Statistik Kesehatan Di Kecamatan Lawe Sigala-gala


Grafik 4.1 19
Tahun 2015

Sarana Ibadah Di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun


n

Grafik 5.1 23
2015
gg

Grafik 6.1 Jumlah Murid Tahun Ajaan 2014/2015 28


a

Perbandingan Produksi Padi, Jagung dan Kakao


ra

Grafik 7.1 31
Tahun 2015
k

Perbandingan Produksi Perikanan, Luas Lahan, dan


Grafik 7.2 32
ab

Rumah Tangga Perikanan Tahun 2015


.bp
s.g
o.i
d

x Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


1
htt
ps
://a

1.
ce

GEOGRAFIS
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 xi


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

xii Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Nama Kecamatan : Lawe Sigala-gala

Nama Ibu Kota Kecamatan : Kuta Tengah

Kabupaten : Aceh Tenggara


htt
Provinsi : Aceh
ps

2
Luas Kecamatan : 72,39 Km
://a

Jumlah Desa : 35
ce

Jumlah Mukim :4
hte

Tinggi dari Permukaan Laut : ± 140 m


n gg

Batas – Batas Kecamatan


a

Sebelah Utara : Kecamatan Semadam


ra

Sebelah Selatan : Kecamatan Babul Makmur


k

Sebelah Barat : Kabupaten Babul Rahmah


ab

Sebelah Timur : Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera Utara


.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 3


Lawe Sigala-gala merupakan salah satu nama Kecamatan yang ada di
Kabupaten Aceh Tenggara. Secara geografis Kecamatan Lawe Sigala-gala
merupakan daerah bukan pantai, dengan rata rata ketiggian 160 meter di atas
2
permukaan laut. Luas Administratif Kecamatan Lawe Sigala-gala 72,39 Km terdiri
dari 35 desa. Desa Kuta Tengah merupakan ibukota Kecamatan Lawe Sigala-gala,
jarak antara Desa Kuta Tengah dengan ibukota Kabupaten Aceh Tenggara ± 26Km.
htt

Berdasarkan Sensus Pertanian 2013, lahan yang dikuasai rumah tangga


ps

usaha pertanian seluas 3.230,10 Ha, terdiri dari 722,16 Ha lahan sawah dan
2.507,94 Ha lahan pertanian non sawah. Luas lahan pertanian sawah terluas
://a

berada di Desa Lawe Sigala Timur dengan luas lahan 51,08 ha, dan luas lahan
pertanian non sawah terluas berada di Desa Lawe Loning Aman dengan luas
ce

319,54 Ha.
hte

Luas lahan yang dikuasai rumah tangga usaha pertanian menurut


Tabel 1.1
jenis lahan berdasarkan ST2013
n

Jenis Lahan Luas (Ha)


gg

Lahan Sawah 722,16


Lahan Bukan Sawah 2.507,94
a

Jumlah 3.230,10
ra

Sumber :ST 2013


k

Luas lahan sawah (Ha) dan bukan sawah (Ha) yang dikuasai rumah
Grafik 1.1
ab

tangga usaha pertanian menurut Desa berdasarkan ST2013


500,00
.bp

400,00 Luas Lahan Bukan Sawah (Ha) Luas Lahan Sawah (Ha)

300,00
s.g

200,00
o.i

100,00
d

0,00

Sumber :ST 2013

4 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


htt

2
ps
://a
ce

PEMERINTAHAN
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 5


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

6 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Berdasarkan hirarki pemerintahan yang berlaku di Republik Indonesia,
setiap kecamatan dipimpin oleh seorang camat, yang berkedudukan di bawah dan
bertanggung jawab langsung kepada Walikota/Bupati melalui Sekretaris
Kota/Kabupaten. Pada tahun ini Imansyah Gensi, SH bertugas sebagai Camat di
Kecamatan Lawe Sigala-gala dan dibantu oleh Anicepta Nani, P, SE.AK Sebagai
Sekretaris Kecamatan.
htt
ps

Nama dan jabatan aparat kantor Kecamatan Lawe Sigala-gala


Tabel 2.1
tahun 2015
://a

N a m a Jabatan
ce

IMANSYAH GENSI, SH Camat


ANICEPTA NANI P, SE.Ak Sekretaris Camat
hte

JUNAIDI, S.Pdi Kasi Pemerintahan


ZAHRUL AKMAL,S.STP Kasi Ketentraman &Ketertiban
ARIF GUNAWAN, SE KasiPemberdayaanMasyarakat
n

ASNAH, SE Kasi Sosial


gg

RUMAHIDA, S.Sos Kasi Pelayanan Umum


ERWAN NUNUT R.S, SH Kasubbag Umum
SALIHIN, SE Kasubbag Kepegawaian & Tatalaksana
a

NOVARISNAWATI, SE Kasubbag Keuangan, Program & Laporan


ra

Sumber : Sekretaris Camat Kecamatan Lawe Sigala-gala


k

Wilayah kerja kecamatan Lawe Sigala-gala secara administratif terbagi


ab

menjadi 35 Desa dan 92 Dusun serta 4 Mukim, dimana masing-masing desa sudah
memiliki struktur pemerintahan yang terdiri dari kepala desa, sekretaris desa dan
.bp

kepala dusun. Kepala Desa atau lebih dikenal dengan sebutan Pengulu, dipilih
melalui pemilihan oleh masyarakat di Desa setempat, sedangkan Sekretaris Desa
s.g

dan Kepala Dusun dipilih oleh Kepala Desa sendiri.

Mukim adalah kepala atau pemimpin yang membawahi beberapa Desa di


o.i

Kecamatan dan bertanggung jawab langsung ke Camat, Mukim di pilih langsung


oleh perwakilan beberapa aparatur Desa yang berada di wilayah Kemukimannya. 4
d

Kemukiman yang ada di Kecamatan Lawe Sigala-gala yaitu Kemukiman Sepakat di


pimpin oleh Hajimin yang membawahi 6 Desa, Kemukiman Lawe Tua di pimpin oleh
Abdul Ghani yang membawahi 11 Desa, Kemukinan Kuta Tengah di pimpin oleh
Afrizal, S.Sos membawahi 7 Desa, dan Kemukiman Suka Damai di pimpin oleh
Baharuddin yang membawahi 10 Desa.

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 7


Nama mukim, kepala mukim dan nama desa setiap mukim di
Tabel 2.2
Kecamatan Lawe Sigala-gala tahun 2015

No Nama Mukim Nama Nama


Kepala Mukim Desa
(1) (2) (3) (4)
1 SEPAKAT HAJIMIN 1 DARUL AMAN
2 SEBUNGKE
3 ENMYA BATU 200
htt

4 LAWE KESUMPAT
5 BUKIT MERDEKA
6 BUKIT SEPAKAT
ps

2 LAWE TUA ABDUL GHANI 1 LAWE TUA MAKMUR


2 LAWE TUA PERSATUAN
://a

3 LAWE TUA GABUNGAN


4 LAWE SIGALA II
5 KAYU MBELIN
6 KARYA INDAH
ce

7 LAWE SIGALA TIMUR


8 LAWE SIGALA BARAT
9 LAWE SIGALA BARAT JAYA
hte

10 SUKA MAJU
11 LAWE PEKHIDINAN

3 KUTA TENGAH AFRIZAL, S.Sos 1 TANAH BARU


n

2 KUTA TENGAH
gg

3 LAWE RAKAT
4 LAWE LONING I
5 LAWE LONING AMAN
a

6 LAWE LONING GABUNGAN


6 LAWE LONGING HAKHAPAN
ra

7 LAWE LONING SEPAKAT


k

4 SUKA DAMAI BAHARUDDIN 1 SUKA JAYA


2 GELAH MUSARA
ab

3 MULIE DAME
4 SUKA DAMAI
5 LAWE SERKE
.bp

6 GAYA JAYA
7 KEDATARAN GABUNGAN
8 KERTIMBANG
9 GABUNGAN PARSAORAN
s.g

10 NDAUH NI TENGGAH

Sumber : Sekretaris Camat Kecamatan Lawe Sigala-gala


o.i
d

8 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Grafik 2.1 Statistik pemerintahan di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun 2015

92
htt
ps

35 35
://a

Mukim Kepala Dusun Sekretaris Desa Kepala Desa


ce
hte

Sumber : Kepala Desa Se-Kecamatan Lawe Sigala-gala


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 9


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

10 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


3
htt
ps
://a
ce

PENDUDUK
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 11


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

12 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Penduduk merupakan subyek dan sekaligus obyek dari pembangunan.
Jumlah penduduk di kecamatan Lawe Sigala-gala pada tahun ini di proyeksikan
sebesar 18.758 jiwa dan terdiri dari 4.733 rumah tangga. Adapun sebaran rumah
tangga persetiap desa dapat dilihat pada grafik dibawah ini.

Grafik 3.1 Jumlah rumah tangga tahun 2015


htt

330
ps

260
244
://a

186 192
163 154 171 164 159
145 141 150 143 153
ce

139 135
138
110 106 114 118 116 112
97 89 92 87 94 83 88
hte

70 66 57 67
n gg
a

Sumber : BPS
ra

Tabel 3.1 Beberapa Indikator Kependudukan Tahun 2015


k

URAIAN SATUAN 2015


ab

Penduduk Jiwa 18.758


2
Luas Wilayah Km 72,39
.bp

2
Kepadatan Jiwa/Km 259,12
Penduduk Lk Jiwa 9.449
Penduduk PR Jiwa 9.309
s.g

Jumlah Rumah Tangga Ruta 4.733


Rata – Rata ART Jiwa/Ruta 4
Sex Ratio Persen 101,50
o.i

Sumber :BPS
d

Kepadatan penduduk menunjukan tingkat persebaran penduduk yang ada


2
di suatu wilayah. Dengan luas wilayah 72,39 Km persebaran penduduk di
2
Kecamatan Lawe Sigala-gala berkisar 259 jiwa di setiap Km nya. Di tahun 2015
jumlah penduduk mencapai 18.758 jiwa dengan 4.733 rumah tangga, hal ini
menunjukkan bahwa rata-rata terdapat 4 jiwa dalam 1 rumah tangga.

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 13


Angka sex ratio sebesar 100% menunjukkan bahwa jumlah laki-laki dan
perempuan yang sebanding. Namun secara umum, di tahun 2015 jumlah penduduk
laki-laki lebih banyak dibandingkan dengan jumlah penduduk perempuan. Hal ini
dapat di lihat oleh sex ratio yang nilainya 101,50%. Angka tersebut menunjukkan di
wilayah kecamatan Lawe Sigala-gala untuk setiap 101 jiwa penduduk laki-laki
terdapat 100 jiwa penduduk perempuan.
htt

Tabel 3.2 Penduduk menurut Desa, jenis kelamin dan Sex Ratio Tahun 2015
ps

D e s a Laki-laki Perempuan Sex Ratio


://a

LAWE LONING GAB 195 177 110,17


LAWE LONING AMAN 647 631 102,54
GABUNGAN PARSAORAN 197 190 103,68
ce

KEDATARAN GAB 203 229 88,65


KUTA TENGAH 339 359 94,43
TANAH BARU 483 479 100,84
hte

LAWE SIGALA TIMUR 413 402 102,74


LAWE SIGALA BARAT 535 439 121,87
SUKA DAMAI 155 167 92,81
n

LAWE SIGALA II 159 206 77,18


gg

LAWE TUA GAB 226 240 94,17


BUKIT MERDEKA 261 287 90,94
LAWE KESUMPAT 255 253 100,79
a

DARUL AMAN 315 308 102,27


ra

LAWE LONING SEPAKAT 188 194 96,91


GAYA JAYA 233 227 102,64
LAWE LONING I 289 302 95,70
k

LAWE RAKAT 330 266 124,06


ab

SUKA MAJU 301 281 107,12


SUKA JAYA 364 352 103,41
.bp

LAWE SERKE 304 284 107,04


LAWE TUA PERSATUAN 289 270 107,04
LAWE TUA MAKMUR 157 151 103,97
BUKIT SEPAKAT 174 173 100,58
s.g

ENMYA BATU DUA RATUS 220 225 97,78


SEBUNGKE 194 196 98,98
LAWE LONING HAKHAPEN 306 289 105,88
o.i

NDAUH NI TENGGAU 228 221 103,17


KERTIMBANG 114 117 97,44
d

LAWE SIGALA BARAT JAYA 417 393 106,11


LAWE PEKHIDINAN 248 269 92,19
GELAH MUSARA 107 111 96,40
MULIE DAME 154 148 104,05
KARYA INDAH 176 180 97,78
KAYU MBELIN 273 292 93,49
Jumlah 9.449 9.309 101,50
Sumber :BPS

14 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Dari tabel 3.2 di atas terlihat bahwa, ada 15 Desa dengan angka Sex Ratio
di bawah 100%, dengan kata lain di 15 Desa tersebut jumlah penduduk laki-laki
lebih sedikit di bandingkan dengan jumlah penduduk perempuan.

Angka kelahiran di Kecamatan Lawe Sigala-gala tahun 2015 lebih rendah di


bandingkan dari tahun sebelumnya, hal ini di tunjukkan oleh jumlah penduduk usia
htt
5-9 tahun lebih besar di bandingkan jumlah penduduk usia 0-4 tahun. ini
menandakan keberhasilan pemerintah dan kesadaran masyarakat untuk
ps

berpartisipasi dalam menyukseskan program Keluarga Berencana yang bertujuan


untuk menurunkan tingkat laju pertumbuhan penduduk.
://a

Grafik 3.2 Piramida Penduduk tahun 2015


ce

75+
hte

70 – 74
65 – 69
60 – 64
n

55 – 59
gg

50 – 54
Kelompok Umur

45 – 49
a

40 – 44
ra

35 – 39
30 – 34
k

25 – 29
ab

20 – 24
15 – 19
.bp

10 – 14
5–9
0–4
s.g

1500 1000 500 0 500 1000 1500


Jumlah Penduduk (jiwa)
o.i

Laki – Laki Perempuan


Sumber :BPS
d

Piramida penduduk juga menggambarkan terjadinya penurunan penduduk


pada kelompok umur 15-19 tahun dan secara signifikan terjadi penurunan pada usia
di atas 20 tahun. Hal ini mungkin disebabkan oleh kurang nya sarana prasarana
pendidikan dan lapangan pekerjaan, sehingga banyak penduduk usia produktif yang
melakukan migrasi keluar.

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 15


htt
ps
://a
ce
hte
n

Halaman ini sengaja di kosongkan


gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

16 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


4
htt
ps
://a

KESEHATAN
ce
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 17


htt
ps
://a
ce
hte
n gg

Halaman ini sengaja di kosongkan


a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

18 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Kesehatan adalah salah satu kebutuhan mendasar manusia. Peningkatan
kesehatan berhubungan dengan ketersediaan fasilitas dan sarana kesehatan.
Sarana kesehatan utama di kecamatan Lawe Sigala-gala adalah Puskesmas yang
terletak di desa Tanah Baru. Selain itu untuk melayani kesehatan masyarakat
terdapat juga pustu, polindes, poskesdes, praktik bidan, serta posyandu.
htt

Grafik 4.1 Statistik kesehatan di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun 2015


ps

37
://a
ce

Bidan Desa
4
hte

Dokter
4 35
Poskesdes
n

Pustu 1
gg

Posyandu
a

Puskesmas
ra

Sumber : PUSKESMAS Lawe Sigala-gala


k ab

Tenaga Kesehatan yang bertugas di kecamatan Lawe Sigala-gala pada tahun


2015 tardapat 3 dokter dan 37 bidan desa. Rasio penduduk terhadap dokter pada
.bp

tahun 2015 adalah 1 : 4.689, angka ini menunjukkan bahwa jumlah dokter di
kecamatan Lawe Sigala-gala masih kurang memadai karena rasio penduduk
terhadap dokter yang ideal adalah 1 dokter untuk 2.500 penduduk.
s.g

Sementara rasio penduduk terhadap bidan adalah 1 : 507, angka ini


o.i

menunjukkan bahwa jumlah bidan di Kecamatan Lawe Sigala-gala sangat cukup


memadai. Karena rasio penduduk terhadap bidan yang ideal adalah 1 bidan untuk
d

1.000 penduduk.

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 19


Jumlah kelahiran menurut jenis kelamin di Puskesmas
Tabel 4.1
Kecamatan Lawe Sigala-gala tahun 2015

Jenis Kelamin
No Kelahiran
Laki-Laki Perempuan

(1) (2) (3) (4)


htt

1 LAHIR HIDUP 267 250


ps

2 LAHIR MATI 1 1

Jumlah 268 251


://a

Sumber : DINKES Kab. Aceh Tenggara

Untuk angka kelahiran bayi di puskesmas pada tahun 2015 yaitu sebanyak
ce

519 jiwa. Hal ini menggambarkan besarnya peningkatan kesadaran dan


kepercayaan masyarakat kepada tenaga kesehatan disamping juga memang
hte

dikarenakan oleh meningkatnya kualitas pelayanan kesehatan tersebut.


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

20 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


5
htt
ps

SOSIAL
://a
ce
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 21


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

22 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Sarana untuk memudahkan masyarakat dalam melaksanakan kewajiban
keagamaan sampai tahun 2015 di kecamatan Lawe Sigala-gala terdapat 15 Masjid,
8 Mushalla dan 32 Gereja.

Grafik 5.1 Sarana Ibadah Di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun 2015


htt
Mesjid
Gereja
27%
58%
ps
://a

Mushalla
15%
ce

Sumber : Kepala Desa Se-Kecamatan Lawe Sigala-gala


hte

Kondisi sosial kemasyarakatan kecamatan Lawe Sigala-gala masih butuh


sedikit perhatian, hal ini di tandai dengan adanya data kejahatan dari POLRES aceh
n gg

tenggara, ada dua jenis kasus kejahatan yang sering terjadi selama tahun 2015
yakni Pengancaman dan Narkotika.
a ra

Jumlah Tempat Ibadah Di Kecamatan Lawe Sigala-gala Tahun


Tabel 5.1
2015
k ab

D e s a Masjid Musallah Gereja


(1) (2) (3) (4)
.bp

LAWE LONING GAB 0 0 3


LAWE LONING AMAN 1 1 0
GABUNGAN PARSAORAN 0 0 2
s.g

KEDATARAN GAB 0 0 2
KUTA TENGAH 0 1 2
TANAH BARU 0 1 5
o.i

LAWE SIGALA TIMUR 0 0 2


LAWE SIGALA BARAT 1 1 0
d

SUKA DAMAI 1 1 0
LAWE SIGALA II 0 0 2
LAWE TUA GAB 0 0 0
BUKIT MERDEKA 1 0 0
LAWE KESUMPAT 0 0 1
DARUL AMAN 2 0 0

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 23


Lanjutan Tabel 5.1

(1) (2) (3) (4)


LAWE LONING SEPAKAT 0 0 1
GAYA JAYA 0 0 1
LAWE LONING I 0 0 2
LAWE RAKAT 1 0 2
htt
SUKA MAJU 0 0 2
SUKA JAYA 1 3 0
ps

LAWE SERKE 1 0 0
LAWE TUA PERSATUAN 0 0 1
LAWE TUA MAKMUR 0 0 0
://a

BUKIT SEPAKAT 1 0 0
ENMYA BATU DUA RATUS 1 0 0
ce

SEBUNGKE 1 0 0
LAWE LONING HAKHAPEN 1 0 0
NDAUH NI TENGGAU 0 0 1
hte

KERTIMBANG 0 0 1
LAWE SIGALA BARAT JAYA 0 0 0
n

LAWE PEKHIDINAN 1 0 0
GELAH MUSARA 0 0 0
gg

MULIE DAME 1 0 0
KARYA INDAH 0 0 1
a

KAYU MBELIN 0 0 1
ra

Jumlah 15 8 32
Sumber : Kepala Desa Se-Kecamatan Deleng Pokhkisen
k
ab

Jalan sebagai sarana penunjang transportasi memiliki peran penting,


Tersedianya jalan yang berkualitas akan meningkatkan usaha pembangunan
.bp

terutama dalam upaya memudahkan mobilitas penduduk dan memperlancar


lalulintas barang dari satu daerah ke darah lain. Kondisi jalan desa di Kecamatan
s.g

Lawe Sigala-Gala 90% sudah di aspal dengan kondisi yang baik dan hanya 10%
saja yang belum di aspal.
o.i
d

24 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


6
htt
ps

PENDIDIKAN
://a
ce
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 25


htt
ps
://a
ce
hte

Halaman ini sengaja di kosongkan


n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

26 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Pendidikan merupakan modal awal untuk meningkatkan kesejahteraan
masyarakat dan menjadi salah satu penentu kemajuan di suatu daerah. Adanya
kebijakan pemerintah mengenai program pendidikan gratis secara nasional
sangatlah membantu masyarakat tidak mampu untuk melanjutkan sekolah,
termasuk di kecamatan Lawe Sigala-gala. Kebijakan tersebut diharapkan dapat
meningkatkan kecerdasan masyarakat melalui peningkatan partisipasi sekolah.
htt

Karena itu, ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan baik berupa


ps

tenaga pendidik maupun sarana fisik sangatlah penting. Sarana pendidikan berupa
bangunan Sekolah yang ada di kecamatan Lawe Sigala-gala terdapat 11 fasilitas,
://a

yang terdiri dari 19 gedung SD, 3 buah gedung SMP dan 4 buah gedung SMA yang
tersebar di beberapa Desa
ce

Tabel 6.1 Keberadaan dan Status Sekolah Tahun 2015


hte

Status
No Jenjang Pendidikan
n

Negeri Swasta Jumlah


gg

(1) (2) (3) (4) (5)


a

1 SD/Sederajat 14 5 19
ra

2 SMP/Sederajat 1 2 3
k

3 SMA/Sederajat 1 3 4
ab

Jumlah 16 10 26
Sumber : DISDIKPORA Kab. Aceh Tenggara
.bp

Jumlah murid Tahun Ajaran 2014/2015 untuk jenjang pendidikan SD 2.300


murid, 708 murid untuk jenjang SMP dan 1.741 murid untuk jenjang SMA.
s.g

Sedangkan tenaga pendidik untuk SD berjumlah 100 tenaga ASN dan 28 tenaga
Honorer, untuk SMP 27 tenaga ASN dan 44 tenaga Honorer, di SMA 57 tenaga
o.i

ASN dan 36 tenaga Honorer


d

Salah satu indikator yang di gunakan untuk menilai mutu pendidikan adalah
rasio murid terhadap guru. Di kecamatan Lawe Sigala-gala rasio perbandingan
murid terhadap guru di masing-masing jenjang pendidikan cukup memadai.
Umumnya berdasarkan data pendidikan nasional, semakin tinggi jenjang pendidikan

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 27


maka beban guru semakin sedikit. Semakin sedikit beban mengajar seorang guru,
maka semakin baik kualitas pendidikan yang diterima murid.

Pada jenjang pendidikan SD untuk tahun ajaran 2014/2015 rasio murid


terhadap guru 18 : 1 dengan kata lain seorang guru rata-rata mengajar 18 orang
murid, hampir sama dengan beban seorang guru untuk jenjang SMA yang juga rata-
htt

rata seorang guru mengajar 19 murid, sedangkan di SMP beban seorang guru rata-
ps

rata hanya mengajar 10 murid.


://a

Grafik6.1 Jumlah Murid Tahun Ajaran 2014/2015

Jumlah Murid Laki-Laki Jumlah Murid Perempuan


ce

1.248
1.052
hte

930
811

365 343
n gg

SD/Sederajat SMP/Sederajat SMA/Sederajat


a ra

Sumber : DISDIKPORA Kab. Aceh Tenggara


k

Daya tampung kelas terhadap banyaknya murid haruslah berimbang.


ab

Semakin banyak murid dalam satu kelas, maka semakin turun daya serap murid
terhadap materi. Begitu juga dengan jumlah tenaga pengajar juga sangat
.bp

mempengaruhi kualitas belajar mengajar, tentunya juga dibarengi dengan kualitas


tenaga pengajar tersebut.
s.g

Tabel 6.2 Statistik Tenaga Pendidik Tahun Ajaran 2014/2015


o.i

Status Kepegawaian
No Jenjang Pendidikan
PNS Honorer Jumlah
d

(1) (2) (3) (4) (5)

1 SD/Sederajat 100 28 128


2 SMP/Sederajat 27 44 71
3 SMA/Sederajat 57 36 93
Jumlah 184 108 292
Sumber : DISDIKPORA Kab. Aceh Tenggara

28 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


7
htt
ps
://a
ce

PERTANIAN
hte
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 29


htt
ps
://a
ce
hte
n

Halaman ini sengaja di kosongkan


gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i
d

30 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


Sektor Pertanian masih memegang kontribusi pembentuk PDRB tertinggi,
terdapat beberapa komoditi tanaman pertanian di Lawe Sigala-gala, namun ada 3
komoditi tanaman pertanian yang menjadi pilihan utama yaitu Padi, Jagung dan
Kakao.

Tabel7.1 Beberapa Statistik Tanaman Pertanian Tahun 2015


htt

Komoditi Luas Tanam (Ha) Luas Panen (Ha) Produksi (Ton)


(1) (2) (3) (4)
ps

Padi 1.912 1.885 12.403.30


Jagung 2.572 2.555 18.677,05
://a

Kakao 723 635 2.205,00


Sumber : Dinas Pertanian (Padi dan Jagung), DISHUTBUN (Kakao)
ce

Grafik7.1 Perbandingan Produksi Padi, Jagung dan Kakao Tahun 2015


hte

20.000
n

18.000
gg

16.000
14.000
a

12.000 Padi
ra

10.000 Jagung
8.000 Kakao
k

6.000
ab

4.000
2.000
0
.bp

Luas Tanam (Ha) Luas Panen (Ha) Produksi (ton)

Sumber : Dinas Pertanian (Padi dan Jagung), DISHUTBUN (Kakao)


s.g

Dari tabel dan Grafik diatas dapat kita lihat bahwa dari tiga komoditas utama
di kecamatan Lawe Sigala-gala, komoditas Jagung merupakan komuditas yang
o.i

paling besar di bandingkan komoditas lainnya, baik dari segi luas tanam, luas
panen, maupun dari total produksi. Total produksi Jagung adalah sebesar 56,11%
d

dari tiga komoditi utama tersebut.

Komoditi sektor pertanian lain yang cukup potensial di daerah kecamatan


Lawe Sigala-gala adalah Perikanan. Secara umum perikanan terbagi mejadi

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 31


perikanan darat dan perikanan laut. Sektor perikanan yang ada di Kecamatan Lawe
Sigala-gala adalah perikanan darat yang di budidayakan di kolam dan di sawah.

Tabel7.2 Beberapa Statistik Budidaya Ikan Tahun 2015

Jenis Lahan
No Statistik Perikanan
htt
Kolam Sawah
(1) (2) (3) (4)
1 RUMAH TANGGA PERIKANAN 35 160
ps

2 LUAS LAHAN (Ha) 19,10 126,80


3 PRODUKSI IKAN MAS (TON) 49,06 48,30
://a

4 PRODUKSI IKAN NILA (TON) 36,64 36,07


5 PRODUKSI IKAN LELE (TON) 5,11 5,03
ce

Sumber : Dinas Perikanan Kab. Aceh Tenggara

Perbandingan Produksi Perikanan, Luas Lahan, dan Rumah


hte

Grafik7.2
Tangga Perikanan Tahun 2015
n gg

PRODUKSI IKAN LELE 5,03


(TON) 5,11
a

PRODUKSI IKAN NILA 36,07


(TON) 36,64
ra

PRODUKSI IKAN MAS 48,3 Lahan Sawah


(TON) 49,06
k

Lahan Kolam
126,8
ab

LUAS LAHAN (Ha) 19,1


RUMAH TANGGA 160
.bp

PERIKANAN 35

0 50 100 150 200


s.g

Sumber : Dinas Perikanan Kab. Aceh Tenggara


o.i

Produksi perikanan darat budidaya di kolam maupun di sawah tahun 2015


relatif hampir berimbang. Produksi ikan mas merupakan komoditi utama di
d

Kabupaten Aceh Tenggara terutama di kecamatan Lawe Sigala-gala. Demikian juga


dengan produksi ikan nila. Sedangkan untuk komoditi ikan lele dewasa ini semakin
diminati, hal ini tercermin semakin meningkatnya permintaan pasar untuk komoditi
ini.

32 Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016


htt
ps
://a

DATA
ce
hte

MENCERDASKAN BANGSA
n gg
a ra
k ab
.bp
s.g
o.i

BADAN PUSAT STATISTI


d

KABUPATEN ACEH TENGGARA


Jl. T. Bedussamad No. 201 Kutacane
Telp/Fax : 0629-21020, Email : bps1104@bps.go.id
Website : acehtenggarakab.bps.go.id

Statistik Daerah Kecamatan Lawe Sigala-gala 2016 33

You might also like