Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 21

Yohana Soumilena

4002170004

Prodi : S1 Keperawatan Non Reguler


STIKes Dharma Husada Bandung
2018

16
Available online www.jocpr.com
Journal of Chemical and Pharmaceutical Research, 2018, 10(5): 16-23

ISSN : 0975-7384
Research Article CODEN(USA) :
JCPRC5

Toxicity, Antioxidant, Analgesic and Anti-inflamantory of Ethanol Extracts


of
Laportea aestuans (Linn.) Chew
Eva Susanty Simaremare1*, Elizabeth Holle2, Elsye Gunawan1, Yuliana Ruth
Yabansabra2, Fitri Octavia1 and Rani Dewi Pratiwi1
1
Departement of Pharmacy, Cenderawasih University, Jayapura, Indonesia, Jl. Kampwolker Perumnas III,
Jayapura, Papua, Indonesia,
2
Departement of Chemistry, Cenderawasih University, Jayapura, Indonesia, Jl. Kampwolker Perumnas III,
Jayapura, Papua, Indonesia

ABSTRACT

Laportea aestuans (Linn.) Chew as original plant from Papua has been using for pain relief as
traditional medication in the local community widely. The objective of this study aims to screen active
compound chemical, determine LC50, IC50 and analgesic-antiinflamatory activity effect of ethanolic
extract from L. aestuans (ELA). Sample that picked up from Biak Indonesia was determined in
Herbarium Manokwariensis. Ethanolic extract was tested the toxicity with BSLT and antioxidant effect
by DPPH methode. Then ELA was evaluated analgesic with tail flick test and anti-inflammatory effect
with carragen-induced paw edema with 0.3 g/kg, 0.6 g/kg and 1.2 g/kg dose on white male rat. This
study resulted that ethanolic extract Laportea aestuans (Linn) Chew positively contained alkaloids,
flavonoids, saponins and tannins. The extract was toxic with LC50 285 μg/mL and weak antioxidant
activity with IC50 of ELA had 554.30 μg/ml. According to tail flick methods, dose maximum of ELA was
1.2 g/kg resulted percent analgesic effect 54.70% and 0.6 g/kg presented 39.62% antiinflamantory
activity.

Keywords: Laportea aestuans (Linn.) Chew; Toxicity; Antioxidant; Analgesic; Anti-inflammatory

INTRODUCTION

Indonesia Urticaceae has been used as a traditional medicine to treat several infectious diseases such as ulcers,
carbuncle, dysentery, urinary infectious and itching. Based on data from IPNI, there are 163 species of stinging
netlle or genus Laportea spread all over the world [1]. Urticaceae on Java island consist of 22 genera and 76
species
[2] while on Papua, there was five species has been known for instance Laportea aestuans, Laportea decumana
[3]
Laportea sinuata, Laportea interupta, Dendrocnide peltata and Laportea sp [4-6].
L. aestuans is widely distributed throughout the world from tropical to temperate region especially Indonesia that
growing in temperate and tropical wasteland areas around the world. This plant grows 2 to 4 meters high and
produces pointed leaves and white to yellowish flowers and belongs to the family of Urticaceaea. The genus name
Urtica comes from the Latin verb urere, meaning ‘to burn,’ because of these stinging hairs. Stingging nettle or
Daun Gatal (the Papuan people call L. aestuans) is a plant17
whose have hairs along the leaf and stem leaves [7].
L. aestuans leaf is original plant from Papua Indonesia has been using for pain relief as traditional medication in
the local community widely. This plant is widely used by people local such as Biak, Wamena, Sentani and other
places in Papua Indonesia as an analgesic such as pain relief, soreness, stomach pain and fatigue effectively [7-
9]. The

18
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

plant has found its application in ethnomedicine in Papua [10,11] by picking and applied to painful body. It will give
itchy sense as the medicine work according believer people. L. aestuans contain of tannins, phlobatannins, flavanoid,
glicosides, moderately present in saponins and tracer in alkaloid [12]. Extract ethylacetat has antibacterial activity to
E. coli, methanol extract againsts B. cereus [13].
L. aestuans claimed to have many medical uses. The crushed stem is employed as an inflammatory agent. The leaf is
used as an abortifacient, laxative, pain-killer, febrifuge, eye treatment, pulmonary and stomatch troubles. The
phytochemical mucilage from the plant is used as ahesives. The leaf and flowers parts of the plant can also be used in
medicine to cure diarrhea and dysentery [14,15]. The plant though used in traditional medicine extensively has not
enjoyed much pharmacologies research. A recent research however revealed that the phytochemical screening of
L. aestuans revealed the presence of saponins, tannins, flavanoids, phlobatanins and ardiac glycosides [12]. The
toxicity of crude extract leaf reported hexane faction was very toxic. The essensial oil from the plant is dominated by
methyl salicylate and had significant antioxidant and antimicrobial [16-18]. Therefore, there is need to investigate the
analgesic, antiinflamtory, antioxidant and toxicity activity of L. aestuans leaf extract ethanol.

MATERIALS AND METHODS

Plant Material
The leaves of L. aestuans was collected from Biak Papua Indonesia and determined at the Herbarium Manokwariensis
the Departement Biology, Universitas Negeri Papua-West Papua. The leaves are sun dried and finally dried in oven
at 50°C. The leaves are blended , sieved with 100 um pore and stored in a sealed container.

Preparation of Plant Extracts


A total of 200 g of powder leaves powder was weighed and soaked in 750 ml 95% ethanol then stirred occasionally.
Maceration process were repeated 2 times for 3 days. Concentrated extract was obtained by filter paper and evaporated
with a rotary evaporator at 40°C then stored.

Toxicity Activities by Brine Shrimp Test


A 100 mg Extract was put into a 100 mL flask and dissolved with ethanol to obtain a stock solution of 1000 ppm. The
test sample was made with various concentrations of 25, 50, 75, 100,125 and 150 ppm. Each test solution was poured
into a vial of 5 mL then ethanol-free dried. Shrimp eggs weighed as much as 3 g and then bred using sea water from
the beach Amai Sentani as much as 2 L with pH 8.64. After two days (2 × 24 hours) the eggs are ready for use. Test
sample (150, 125, 100, 75, 50, 25 μg/ml) in vials was made by adding with 1% 50 μl DMSO solution, pouring sea
water and putting 10 shrimp larvae. After 24 hours, the number of dead larvae was calculated. The obtained data is
calculated LC50 by probit method [19].

Antioxidant Activities by DPPH Methods


Amount 3.9432 mg DPPH was added with ethanol in 100 ml in measuring flask so obtained DPPH 100 μM. A total
of 50 mg of extract was dissolved with ethanol in a 50 ml measuring flask. Solution was diluted that became 100, 200,
300, 400, 500, 600 and 700 ppm respectively into a 10 ml measuring flask. A mount 3 ml DPPH solution and 3 ml
test sample were added in test tube, homogenized and incubated for 30 minutes. Furthermore, solution was measured
the absorbance at 518 nm wavelength. The absorbance of the extract obtained was compared with the absorbance of
DPPH blanks to obtain a percentage of resistance to DPPH radicals [20]. The same treatment was performed on the
positive control of Vitamin C. All test and anylises were determined in triplicate and avaraged witth formula:

IC50 was determined by following linear regression calculations using the equation y=Ax+B, where x is the
concentration (ppm) and y is the percent of inhibition (%). Antioxidant activity, expressed by IC 50 (50% Inhibitor
concentration), is concentration of sample which can reduce DPPH radical by 50%. The value of IC50 is obtained from
the value of x after substituting y with a value of 50.

19
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

Analgesic Activity Test by Tail Flick


Each rat was acclimatized for 7 days then administered 18 hours. Initial test with hot test for 3-5 seconds were
measured L0 (reaction time) as 0 second. Negative control group was given suspension of CMC Na 0,5%, positive
control group was given acetosal suspension and treatment group was given test sample extract stinging nettle.
Analgesiometer was set at infrared radiation to observations tail flick. About 2 centimeter of tail rat were irradiated to
the light made up to 60 minutes, with a time interval of 15 minutes for each observation. Observations were recorded
by measuring the time wagging rat tail when irradiated at 55°C until began to feel the pain/heat (tail response wagging)
[21]. The test and anylises were determined in five replication The effect of the extract on the analgesic effect is
determined by calculating the tail response time with formula:
Vu=Vt-Vo
Where, Vu: Tail response time wagging every time t; Vt: Tail response time wails after being treated (t); Vo: Tail
response time wags before being treated
Then calculated AUC (Area under curve) was determined by averaging area under the curve which is the average
relationship of tail response time wag each unit time, with the formula:

Where, V t n-1=tail response time wagging average on t n-1; V tn=tail response time wagging average on tn
Percentage of pain constraint (PPC) was determined with formulation:

Where, AUC control = AUC average response time curve to negative control time; AUC treatments = AUC average
response time curve to time of treatment group

Dose of Stinging Nettle Extract


The dose conversion for humans with 70 kg in rat with BW 200 g was 0.018. The average Indonesian person weighs
50 kg. The dose of stingging nettle leaf extract commonly used by people is 2.380 g then the dose for the rat is:
= (70/50 × 2.380 g) × 0.018
= 0.06 g/200 g mice
= 0.3 g/kg BW
In the experiment used doses of stemmed leaf extract are:
Group p1=1 × 0.3 g/kg BW=0.3/kg BW
Group p2=2 × 0.3 g/kg BW=0.6 g/kg BW
Group p3=4 × 0.3 g/kgBW=1.2 g/kg BW

Dose of Acetosal
Each tablet contains 500 mg of acetosal. The dose conversion of acetosal dose for humans with BW 70 kg in mice
with BW 200 g was 0.018. The average Indonesian person weighs 50 kg. The dose used in the study=0.35 mg/kg BW

Antiinflammatory Activity Test


This research was conducted by evaluation method of udem inhibition on rat foot formed by induction of carrageenan.
In this study used white male rats weighing 200-250 g. These rats were acclimatized for one week at room temperature,
fed in the form of pellets and drinking water to taste. Rats were grouped into five groups: one group as positive control,
one negative control group and three other groups were given the extract stingging nettle with the specified dosage.
Each group was consisted of 3 rats in the ethanol extract test group, 5 rats in the positive control group and 5 rats in
the negative group. Rats had been fed for 18 hours before the experiment began (drinking water was still given
enough). Before rats were given the test material, the rat’s leg volume was measured using a pletismometer as the
initial volume (V0). In the negative control group given a 0.5% Na-CMC suspension, a positive control group was
given an acetosal suspension at a dose of 200 mg/kg in CMC-Na 0.5%, the test group were each given an extract with
a dose of 0.3 g/kg BW, 0.6 g/kg BW and 1.2 g/kg body weight [22].

The effect of the extract on the anti-inflammatory effect is done by calculating the volume of edema
Vu=Vt-Vo
Where, Vu: volume of mouse foot udem every time t; Vt: the volume of rat foot udem after reconstituted with 1%
carrageenan at time (t); Vo: volume of rat foot udem before being given carrageenan 1%

20
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

After the data obtained volume of edema, and then were made the ratio of volume vs. edema vs. time. Then the
calculated AUC (Area Under Curve) is the average area under the curve which is the relation of the volume of
edema on average per unit time, by the formula:

Where, V t n-1 = volume avarage of edema at t n-1; V tn = volume avarage of edema at


Percent of antiinflamatory effect (% PAE) can be calculated by the following formula:

Where, AUC treatment = Average AUC of edema volume curve with time for treatment group ; AUC cotrol =
Average AUC of edema volume curve vs. time of negative control

RESULTS AND DISCUSSION

The collection of stingging nettle samples was obtained from Biak Numfor District, Papua (The phytochemical
screening showed that stingging nettle (Laportea aestuans (L) Chew) contained various secondary metabolite
compounds such as alkaloids, flavonoids, saponins, tannins and undetectable quinone compounds (Figure 1).

Figure 1: Stingging nettle leaves and simplicia (L. aestuans (L) Chew)

Brine Shrimp Lethality Test/Cytotoxic Activity Test


This test showed that ethanol extract of L. aestuans had LC50 285 μg/mL. The LC50 value is smaller than 1000 μg/mL
indicated that the extract was toxic. Consequently, stigging nettle has potential cytotoxic activity which can be
developed as an anticancer [19, 23]. Based on LC50 with BSLT butanol fraction of L. aestuans (Gaud) was 117.8520
μg/ml [17] but LC50 metyl salicylate dominated essential oil of L. aestuans (Gaud) was 367.1805 μg/ml [24]. In this
experiment, BSLT used nauplius stage (24 hours) of A. salina to determine LC50 value because it is more sensitive to
toxic compounds [25]. Pathway exposure to toxic compounds ethanol extract of stingging nettle in nauplius began
through oral and dermal parts. At the oral, toxic compounds was absorbed into the gastrointestinal tract. While at the
dermal, absorption process occurs through the cell membrane. After the absorption process, toxic compounds were
distributed into the body A. salina, metabolism reaction process and finally causing death.
The present of alkaloids and flavanoids can cause death to the larvae of A. Salina [26]. Alkaloid (vincristine and
vinblastin) compounds inhibited the growth of cancer cells. This compounds act as an antimitotic agent by binding
tubulin dimers that can interfere microtubules at metaphase. Because cell mitosis process were disrupted so the
proliferation of cancer cells is inhibited [27]. Flavanoids are polyphenol subclass (6000 phenolic coumpounds) which
founded in plant with two or more rings aromatics [28]. Flavanoids also prevented inflammation associated skin cancer
and cardiovascular disease with induce cell death in maloma [29,30].

Antioxidant Activities by DPPH Methods


The value of IC50 of ELA had 554.30 μg/ml that was indicated weak antoxidant activity [31]. Because ELA had only
tannins and flavanoid was not detected, their antioxidant activity is low. Tannins nd flavonoid or polyphenol group
compounds have hydroxyl groups that can donate hydrogen atoms to neutralize free radicals DPPH [30] .
In other side, etanolic extract of L. aestuas using DPPH 1,1-diphenyl-2-pircryl hydraziln obtained IC50 value of 15.0
ug/ml [16]. Percent inhibition of L aestuans essential oils showed antioxidant activity with valued at 0.1 mg/ml and
0.2 mg/ml were 84.46% and 86.87% [24]. Methanol fraction showed an inhibition activity with concentration of

21
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

0.0625-0.100 mg/ml was 80-92%. Different value of these IC50 can be caused by differences in plant habitat L.
aestuans. This indicates that the L aestuans from Papua has a lower antioxidant compared with itchy leaves from
Nigeria

Tail Flick
This study used male rats because biological conditions are more stable than female rats. The animals are acclimated
for 8 hours to made the same animal condition and reduce the influence of the food consumed. The stimulus given to
test animal by heat stimulation with temperature 55 °C. Pain was started at 45 °C and hot receptors respond to
temperatures of 30-45°C. Temperatures above 45°C caused tissue damage and made pain. Pain for the rat response
was assessed as a wagging tail movement. Rats began to feel pain when licking the back foot and or jump [32] (Figure
2).

Figure 2: Analgesic activity test used tail flick to male rat

In negative control group, the average number of animal test responses increased and finally decreased. It was caused
of negative control is not contained active substances that can reduce pain. In the positive control showed an increase
average response of animal testing to pain stimulation. In humans, the analgesic effect of acetosal was at 2- 4 hours
while in rats at 120 minutes. It was caused by difference species made different metabolism (Table 1).
Table 1: Time of fail flick rat test

Average Time (second)


Group Dose
0 15 30 45 60
Treated 1 (T1) 0.3 g/kg 4.93 6.15 6.71 7.86 9.05
Treated 2 (T2) 0.6 g/kg 5.61 6.50 8.10 9.47 10.91
Treated 3 (T3) 1.2 g/kg 4.89 6.76 9.16 10.82 12.77
Positive control (Acetosa) 0.35 g/kg 4.00 4.73 9.20 11.29 12.43
Negative control (CMC-Na) 0.5% 3.99 4.24 3.98 3.98 3.85

From the treatment group ELA showed that T1 (dose 0.3 g/kgBM) and T2 (dose 0.6 g/kgBM) had analgesic effect
smaller than aspirin. But group T3 (dose 1.2 g/kgBM) and acetosal were almost the same. T3 (dose 1.2 g/kgBM) is
the maximum dose had analgesic potential is similar with aspirin to reduce pain in rats. T3 had analgetiknya effect in
fifteenth minutes until sixteenth minutes and stronger than positive control. This suggested that the higher the dose of
ELA the greater the effect of pain reduction. Several similar plants (L. interupta and Dendocidne sinuata) that have
been tested for analgesic activity have lower analgesic power than L. aestuans [33,34] (Table 2).

22
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

Table 2: Percentage of analgesic activity ELA with acetosal

Group Dosis AUC % PPC


T1 0.3 g/BW 173.98 41.86
T2 0.6 g/BW 243.35 50.18
T3 1.2 g/BW 291.85 54.70
Postive control (acetosal) 0.35 g/BW 558.4 51.82

Antiinflamatory Activity
After the injection of karagen, the rat showed swelling and redness in the legs and could not walk as well. Measurement
of anti-inflammatory activity was shown by ability of ELA in reducing the swelling of the legs after injected with
carragen (Table 3).
Tabel 3: Volume oedema of rat
Time
Group Dose Value AUC %PAE
0 30 60 120 180 240 300
Vol oedema rat 0.54 0.62 0.58 0.59 0.62 0.55
T1 0.3 g/kg BW Vu 0.41 0.13 0.21 0.18 0.19 0.22 0.14 52.6 17.93
AUC 1.95 5.15 11.7 10.9 12.1 10.8
Vol oedema rat 0.5 0.58 0.58 0.61 0.63 0.56
T2 0.6 g/kg BW Vu 0.34 0.16 0.25 0.25 0.28 0.29 0.23 71.5 39.62
AUC 2.4 6.1 14.8 15.7 17 15.5
Vol oedema rat 0.44 0.52 0.52 0.57 0.6 0.56
T3 1.2 g/kg BW Vu 0.29 0.14 0.22 0.22 0.28 0.31 0.26 70.85 39.07
AUC 2.15 5.5 13.4 15.1 17.6 17.1
Vol oedema rat 0.31 0.388 0.31 0.36 0.408 0.36
+ control 360 mg/kg BW Vu 0.218 0.092 0.17 0.092 0.142 0.19 0.36 46.65 7.46
AUC 1.38 3.93 7.86 7.02 9.96 16.5
Vol oedema rat 0.3 0.396 0.326 0.4 0.416 0.37
- control 0.005 Vu 0.222 0.078 0.174 0.104 0.178 0.194 0.148 43.17
AUC 1.17 3.78 8.34 8.46 11.16 10.26

Based on % PAE in table 4, the maximum anti-inflammatory effect of ELA was dose 0.6 g/KgBM. So it can be seen
that the greatest anti-inflammatory effect is ELA dose 0.6 g/KgBW, then dose 1.2 g/KgBW, followed dose 0.3
g/KgBW eventhough positive control (acetosal) 360 mg/KgBW. It explained that ELA have great potential in reducing
inflammation when compared with acetosal.
The ability of an active coumpond in ELA reduced inflammation in the legs of rat due to carragen injection which
expressed as anti-inflammatory. The value of anti-inflammatory activity was obtained by comparing the area under
the volume curve of inflammation of the ELA and positive control with the area under the negative control curve. The
area under the curve provides information about the potential of ELA to reduce inflammation when compared with
negative control (CMC Na 0.5%). The greater the area under the curve means the greater the volume of inflammation
caused.
Saponin antiinflammatory activity of various plants has been widely reported but their mechanisms were not
explained. Saponins are composed of steroids or triterpine groups that have action such as detergents. The most likely
anti-inflammatory mechanism is that saponins are thought to interact with lipid membranes such as phospholipids that
are the precursors of prostaglandins and other inflammatory mediators [35].
As usual, antiinflammatory mechanisms was performed by flavonoids through several pathways are inhibition of COX
enzyme activity (cyclooxygenase) and or lipooxigenase [36,37] due to COX inhibition or lipooxigenase. Inhibition of
these pathways also directly leads to inhibition of eicosanoid biosynthesis and leukotrien, which is the end product of
COX and lipooxigenase pathways [38,39].

23
ES Simaremare et al J. Chem. Pharm. Res., 2018, 10(5): 16-23

CONSLUSION

Ethanolic extract Laportea aestuans (Linn) Chew positively contained alkaloids, flavonoids, saponins and tannins.
The study showed The extract was toxic with LC50 285 μg/mL and weak antioxidant activity with IC50 of ELA had
554.30 μg/ml. According to tail flick methods, dose maximum of ELA was 1.2 g/kg resulted percent analgesic effect
54.70%) and 0.6 g/kg presented 39.62% antiinflamantory activity.

ACKNOWLEDGMENTS

The authors thank to Ministry of Technology Research and Higher Education Indonesia for providing financial
support.

REFERENCES

[1] IPNI (The International Plant Names Index).


[2] CA Backer; RS Bakhuizen van den Brink. Flora of Java. 1965, 2.
[3] ES Simaremare. Pharmacy. 2014, 11(1), 98-107.
[4] BY Perdana; AP Putra; A Primanisa. Universitas Andalas. 2016.
[5] SA Mom; MA Langi; RP Kainde; W Nurwawan. Ilmu Kehutanan Universitas Samratulangi. Manado.
2016.
[6] ES Simaremare; E Holle; YR Yabansabra; IM Budi; E Gunawan. Pharmacy. 2015, 12(1), 1-10.
[7] ES Simaremare; A Ruban; MT Nainggolan; C Yenusi; G Wabiser; E. Gunawan. 2014. Prosiding Seminar
Nasional Biologi Papua Jayapura. 2014, 5(1), 190-195.
[8] E Holle; ES Simaremare; YR Yabansabra; E Gunawan; A Ruban. Galenika. 2016, 2(3), 55-60
[9] E Holle; YR Yabansabra;, IM Budi; ES Simaremare; E Gunawan; A Ruban; G Wabiser. Prosiding Seminar
Biologi Nasional Papua ke-XXI. Jayapura. 2015, 412-419.
[10] K Heyne. Tumbuhan berguna Indonesia II. Badan Litbang Kehutanan. Jakarta, 1987.
[11] WHO (World Health Organization). Medicinal plants in Papua New Guinea. Manila, 2009.
[12] UA Essiett; NI Edet, DN Bala. Asian J Plant Sci Res. 2011, 1(2), 35-42.
[13] Yasni; Puro. Institut Pertanian Bogor, 2012.
[14] AA Elujoba; OM Odeleye; CM Ogunyemi. Afr J Tradit. Complement Altern Med. 2005, 2: 46-61.
[15] GM Smith; CK Clegg; L Grivetti, 1996. Int J food Sci Nutr. 1996, 47, 2-7.
[16] SC Okereke; I Elekwa. J of Environmental Sci, Toxicology and Food Technology. 2014, 33-41.
[17] GK Oloyede; OE Ayanbadejo. J. Med Sci. 2014, 14(2), 51-59.
[18] ES Simaremare, D Runtuboi; A Ruban. Jurnal Biologi Papua. 2017. 9 (1).
[19] BN Meyer; NR Ferigni; JE Putnam; LB Jaconsen; DF Nichols; JL Mc laughin. Planta Medica. 1982. 45,
31-34.
[20] II Koleva; TA Ven-beck; A Evstaliva. Arabian Journal of Chemistry. 2016. 9, S840-S845.
[21] Vogel H, Vogel WH, Analgesic, anti-inflammatory and antipyretic activity in drug discovery and
evaluation, pharmacological assays, Springer , New York, 1997, 360-418.
[22] N Kaibara; T Hotokebuchi; K Takagishi; I Katsuki. J Exp Med. 1983. 158(6), 2007-2015.
[23] A Doyle; JB Griffiths. Cell and Tissue Culture for Medical Research. John Willey and Sons, Ltd. New
York. 2000.
[24] GK Oloyede. Arabian J of Chemistry. 2011, 9, 840-845.
[25] P Sorgeloos; C Remiche; G Persoone. The Use of Artemia salina Leach for Toxicity Tests. Ecotoxicology
and Environmental Safety. 1978.
[26] W Ren; Z Qiao; H Wang; L Zhu; L Zhang. Medicinal Research Review. 2003, 23 (4), 519-53.
[27] A Mardiyaninsih; N Ismiyati. Trad Med. 2014, 19(1), 24-28.
[28] FJP Cano; M Castell. Nutrients. 2016, 8(659), 1-4.
[29] VC George; VV Vijesh; DIM Amararathna; CA Lakshmi; K Anbarasu; DRN Kumar; KR Ethiraj; RA
Kumar; HPV Rupasinghe. Current Medicinal Chemistry. 2016, 2335, 1-20.
[30] AG Lafuente; E Guillamon; AV; MA Rostagno; JA Martınez. Inflamm Res. 2009. 58, 537-552.
[31] P Molyneux. Songklanakarin Journal of Science Technology. 2004, 26(2), 211-219.
[32] RA Turner. In Analgesics: Screening Methods in Pharmacology. Academic Press; New York. 1965: 100.

24
[33] MR Islam; MN Uddin; ASMA Reza; MNU Rana; K Farhana. J Chem Pharm Res. 2014, 6(1),
552-556.
[34] SO Dapaah; C Agyare; DD Obiri, YD Boakye; N Osafo. Afr J Phar Pharmacol. 2016,
10(20):442-452.
[35] E Ricciotti; A Garret; F Gerald. Arterioscler Thromb Vasc Biol. 2011, 31, 986-1000.
[36] DL Slayback; RR Watson. JANA. 2009, 9(2), 16-21.
[37] M Hamalainen; R Nieminen; P Vuorela; M Heinonen; E Moilanen. Mediators of Inflammation.
2007, 1-10.
[38] AD Agrawal. Int J Pharm Sci Nanotech. 2011, 4(2), 1394-1398.
[39] S Jayakumari; V Ravichandiran; S Nirmala; P Divya; M Velraj; Avijayalakshmi;
Arthanareswar. Annals of Phytomedicine. 2012. 1(1), 99-104.

BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017

JENIS-JENIS TUMBUHAN BERKHASIAT OBAT TRADISIONAL DI


MASYARAKAT DESA YANIM DAN BRASO DISTRIK KEMTUK GRESI
KABUPATEN JAYAPURA

THE KIND OF PLANTS TO USE AS TRADITIONAL MEDICINE FOR PEOPLE


WHO LIVE AT VILLAGE OF YANIM AND BRASO, DISTRICT OF KEMTUK
GRESI OF JAYAPURA REGENCY

Sophia Marcelina Yansip, Elis Tambaru, Muhtadin Asnady Salam


Departemen Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Hasanuddin, Makassar, 90245
sophiayansip@gmail.com

Abstrak
Penelitian jenis-jenis tumbuhan berkhasiat obat tradisional di masyarakat Desa
Yanim dan Braso, Distrik Kemtuk Gresi, Kabupaten Jayapura, telah dilaksanakan pada
bulan Desember 2016 – Januari 2017, yang bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis
tumbuhan berkhasiat obat tradisional yang dimanfaatkan oleh masyarakat di Desa Yanim
dan Braso Distrik Kemtuk Gresi Kabupaten Jayapura. Identifikasi sampel tumbuhan
dilakukan di Laboratorium Botani, Departemen Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam, Universitas Hasanuddin, Makassar. Jenis penelitian ini adalah
eksploratif yang bersifat deskriptif yang dilakukan dengan metode jelajah Cruised method,
sedangkan informasi mengenai pemanfaatan tumbuhan obat dilakukan dengan metode
Participatory Rural Appraisal yang berupa kuisioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
jenis-jenis tumbuhan yang dimanfaatkan oleh masyarakat Desa Yanim dan Braso Distrik
Kemtuk Gresi Kabupaten Jayapura menunjukkan bahwa jumlah keseluruhan tumbuhan
yang dimanfaatkan oleh masyarakat desa desa setempat adalah 57 jenis tumbuhan dari
35 Familia dan 2 Classis yaitu Monocotyledoneae dan Dicotyledoneae. Jumlah jenis
tumbuhan obat yang dimanfaatkan di Desa Yanim yaitu 30 jenis dan di Desa Braso 55
jenis. Organ tumbuhan yang paling banyak dimanfaatkan adalah daun (66,7%) dan yang
paling sedikit adalah biji (1,78%). Cara pengolahan tumbuhan obat yang paling banyak

25
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
dilakukan dengan cara direbus (71,4%) dan paling sedikit dengan cara dikunyah (3,57%)
dan diremas-remas (3,57%).

Kata kunci: Tumbuhan obat tradisional, Desa Yanim Braso, Jayapura

Abstract
A research on plants to use as traditional medicine for people who live at Village of
Yanim and Braso, District of Kemtuk Gresi of Jayapura Papua had been done from
December 2016 to January 2017. The aim of this research want to know the function of
those plants as traditional medicine for rural which grow in that Village mention above.
Plants identification were done at Laboratory of Botany, Departement of Biology, Faculty of
Science and Mathematics, Hasanuddin University, Makassar. Explorative research with
descriptive study and Crussial Method than the information for the medicine plants has
done by using Participatory Rural Appraisal Method and also quistionaire. The result shows
that from the Class of Monocotyledoneae and Dicotyledoneae were found 57 species of
plants in 34 families. 30 species were found at Yanim Village and 54 species at Braso
Village respectially. The leaf as a plant of plant were mostly used (66,7%) and seed as the
less (1,78%) as traditional medicine. The way of process it by boiling (73,2%), chewing
(3,57%) and by kneading (3,57%).

Key words : Traditional medicine plants, Village of Yanim and Braso, Jayapura

DEPARTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page


Pendahuluan

Kesehatan merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia, di samping


kebutuhan akan sandang, pangan, papan dan pendidikan, karena hanya dengan kondisi
kesehatan yang baik serta tubuh yang prima manusia dapat melaksanakan proses
kehidupan untuk tumbuh dan berkembang menjalankan segala aktivitas hidupnya (Katno
dan Pramono, 2006). Salah satu cara untuk menjaga kesehatan masyarakat untuk
menyembuhkan penyakit dengan menggunakan potensi tumbuhan yang berkhasiat
obat. Tumbuhan obat menjadi bahan utama obat-obatan yang menjadi sumber penting
yang dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk mencapai tujuan kesehatan. Pengetahuan
tentang tumbuhan obat dan penggunaannya telah diwariskan secara turun-temurun dari
generasi ke generasi.
Indonesia merupakan negara tropis yang kaya akan sumber bahan obat alam
dan obat tradisional yang telah digunakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia
secara turun-temurun. Keuntungan obat tradisional yang dirasakan langsung oleh
masyarakat adalah kemudahan untuk memperoleh bahan bakunya dan bahan bakunya
dapat ditanam di pekarangan sendiri, mudah dan dapat diramu sendiri di rumah.
Masyarakat di Indonesia menggunakan tumbuhan obat untuk mengobati penyakit atau
kelainan yang timbul pada tubuh selama hidupnya, baik ketika masih bayi, kanak-kanak,
maupun setelah dewasa (Umar, 2005).
Provinsi Papua merupakan daerah tropis terluas dan tertinggi keanekaragaman
hayati di dunia yang masih kurang dikelola dan dimanfaatkan secara maksimal
(Kawengian dan Rumahorbo, 2009). Hasil penelitian di berbagai wilayah di Papua
menunjukkan, bahwa pemanfaatan tumbuhan sebagai bahan obat tradisional di Papua
cukup tinggi, dan setiap daerah mempunyai potensi yang berbeda. Keragaman
tumbuhan khususnya vegetasi nonkayu dimanfaatkan oleh masyarakat untuk berbagai
keperluan termasuk bahan pangan, bangunan dan perabot rumah tangga, obatobatan,
senjata tradisional, kerajinan tangan, dan tanaman hias (Sada dan Rosye, 2010).
Kabupaten Jayapura memiliki potensi jenis-jenis tumbuhan obat tradisional, sehingga
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 26
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
dilakukanlah penelitian ini. Salah satu kawasan yang dinilai berpotensi adalah Distrik
Kemtuk Gresi, tepatnya pada dua desa yaitu Desa Yanim dan Braso. Letak kedua desa
ini cukup jauh dari perkotaan, sehingga penduduk desa setempat seringkali
menggunakan tumbuh-tumbuhan berkahasiat obat sebagai alternatif yang sangat tepat
untuk pengobatan penyakit secara tradisional. Desa Yanim dan Braso Distrik Kemtuk
Gresi Kabupaten Jayapura merupakan dua dari beberapa desa yang memiliki
keragaman flora yang tinggi. Sebagaimana umumnya desa yang berada di Distrik
Kemtuk Gresi, mayoritas penduduknya adalah petani. Masyarakat pada kedua lokasi di
atas untuk mengatasi masalah kesehatan, mereka masih mengandalkan pengetahuan
tumbuhan obat secara turun-temurun dari nenek moyang mereka dengan
memanfaatkan bahan alam berupa penggunaan obat-obat dari tumbuhan. Hamparan
hutan di sekeliling pemukiman penduduk merupakan anugerah tersendiri sebagai apotik
hidup bagi warga desa tersebut. Berdasarkan uraian di atas, maka dilakukan penelitian
tentang jenis-jenis tumbuhan obat di Desa Yanim dan Braso Distrik Kemtuk Gresi
Kabupaten Jayapura. Penelitian ini dimaksudkan untuk melihat jenis-jenis tumbuhan
yang berkhasiat sebagai obat tradisional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
jenis-jenis tumbuhan berkhasiat obat tradisional yang dimanfaatkan oleh masyarakat di
Desa Yanim dan Braso Distrik Kemtuk Gresi Kabupaten Jayapura.
Metode Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada bulan Desember 2016-Januari 2017. Pengambilan


sampel dilakukan di Desa Yanim dan Braso, Distrik Kemtuk Gresi, Kabupaten Jayapura.
Identifikasi sampel di Laboratorium Botani, Departemen Biologi, Fakultas Matematika
dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Hasanuddin. Alat yang digunakan dalam
penelitian ini adalah alat tulis menulis, penggaris, peralatan herbarium, Global
Positioning System (GPS), kamera, dan peta lokasi penelitian. Bahan yang digunakan
pada penelitian ini adalah tumbuhan yang berkhasiat obat, alkohol 70%, buku identifikasi
flora, kertas koran, selotip, kertas label, plastik sampel, dan daftar tabel wawancara.
Jenis penelitian ini adalah eksploratif yang bersifat deskriptif. Menurut Fatoni
(2006), metode deskriptif (survey) merupakan penelitian yang bertujuan untuk
memperoleh fakta dari gejala yang ada dan mencari faktual dari suatu kelompok atau
daerah yang dilakukan dengan terhadap sejumlah individu atau unit, baik secara sensus
maupun dengan menggunakan sampel. Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian
ini berupa data kuantitatif dan kualitatif, data primer yang diteliti meliputi jenis dan jumlah
tumbuhan obat, nama lokal, bagian tumbuhan yang dimanfaatkan, jenis penyakit yang
dapat diobati, dan cara pengolahannya. Data primer dikumpulkan secara selektif dan
sistematis dengan menjelajahi lokasi penelitian menggunakan metode jelajah Cruise
Method (Lucas dan Maxey, 2006). Pengambilan sampel tumbuhan obat pada daerah
sekitar tapak jelajah yang dilalui dilakukan dengan metode Participatory Rural Appraisal
merupakan proses pengkajian yang memungkingkan keterlibatan masyarakat desa
secara aktif (Cavestro, 2003). Keterlibatan masyarakat diperoleh melalui wawancara
instruktur interview guide dengan penduduk setempat yang berpedoman pada daftar
pertanyaan (quisioner) terlampir untuk mengetahui jumlah spesies tumbuhan yang telah
dimanfaatkan untuk pengobatan. Sampel tumbuhan yang telah diperoleh dari
masyarakat kemudian didokumentasi dan diidentifikasi di Laboratorium Botani Fakultas
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Identifikasi tumbuhan didasarkan pada
karakteristik morfologi dari sampel dengan mengacu pada beberapa buku-buku literatur
tentang tumbuhan obat.
Data tumbuhan obat yang diperoleh melalui hasil penjelajahan dan wawancara
dengan anggota masyarakat desa diolah secara deskriptif dengan cara dikelompokkan,
ditabulasi, disajikan dalam bentuk tabel. Selanjutnya data dianalisis untuk mendapatkan
gambaran umum mengenai jenis-jenis tumbuhan obat yang tumbuh di Desa Yanim dan
Braso, Distrik Kemtuk Gresi dan pemanfaatannya sebagai obat tradisional bagi
masyarakat.
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 27
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
Hasil dan Pembahasan

1. Jenis-jenis Tumbuhan Obat yang Ditemukan di Desa Yanim dan Braso, Distrik Kemtuk
Gresi Kabupaten Jayapura
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dengan metode jelajah Cruise Method
di Desa Yanim dan Braso, maka ditemukan berbagai jenis-jenis tumbuhan yang
ditemukan di Desa Yanim dan Braso sangat beragam mulai dari pohon, perdu, semak
dan herba. Jumlah tumbuhan obat yang dimanfaatkan oleh masyarakat yaitu 57 jenis,
yang terdiri dari 41 jenis tumbuhan Dicotyledoneae dan 16 jenis tumbuhan
Monocotyledoneae, 35 Familia dan 51 Genus (dapat dilihat pada Tabel 1). Jenis-jenis
tumbuhan obat tradisional yang dimanfaatkan oleh masyarakat hampir sebagain besar
ditemukan tumbuh liar maupun dibudidayakan di pekarangan rumah dan kebun.
Jenis tumbuhan obat dari Classis Dicotyledoneae yang dimanfaatkan oleh
masyarakat Desa Yanim dan Braso terdiri dari 27 Familia yaitu Moraceae, Urticaceae,
Piperaceae, Loranthaceae, Cactaceae, Euphorbiaceae, Annoaceae, Lauraceae,
Crassulaceae, Mimosaceae, Caesapiniaceae, Combretaceae, Myrtaceae,
Thymelaeaceae, Caricaceae, Tiliaceae, Bombacaceae, Malvaceae, Oxalidaceae,
Rutaceae, Sapindaceae, Anacardiaceae, Rubiaceae, Apocynaceae, Acanthaceae,
Lamiaceae, dan Cucurbitaceae. Jumlah tumbuhan obat yang paling banyak digunakan
yaitu 4 (empat) jenis tumbuhan dari Familia Urticaceae yang terdiri dari: Dendrocnide
peltata, Laportea decumana, Laportea interrupta dan Laportea sp., Familia Piperaceae
yaitu Piper betle, Peperomia pellucida, Piper crocatus dan Piper aduncum dan Familia
Euphorbiaceae yaitu Phyllantus urinaria, Ricinus communia, Jatropha gossypifilia, dan
Pedilanthus tithymaloides.
Jenis tumbuhan Classis Monocotyledoneae yang dimanfaatkan oleh masyarakat
Desa Yanim dan Braso adalah jenis tumbuhan dari 8 (delapan) Familia Liliaceae,
Amaryllidaceae, Poaceae, Musaceae, Zingiberaceae, Orchidaceae, Arecaceae, dan
Pandanaceae. Jumlah tumbuhan obat yang paling banyak digunakan yaitu 6 (enam)
jenis tumbuhan dari Familia Zingiberaceae yang teridiri dari: Zingiber officinale Rosc,
Zingiber officinale Roxb. var. rubra, Curcuma domestica, Curcuma xanthorrhiza,
Etlingera elatior, dan Apinia galanga. Pemanfaatan Tumbuhan sebagai Obat oleh
Masyarakat di Desa Yanim dan Braso, Distrik Kemtuk Gresi Kabupaten Jayapura (Tabel
1).

Tabel 1. Persentase Pemakaian Tumbuhan Obat Setiap Species di Masyarakat Desa


Yanim dan Braso

Jenis Organ yang Persentase (%)


N Tumbuhan Nama Ilmiah dimanfaatkan Khasiat Desa Desa o Yanim Braso

1 Nangka Artocarpus Daun Pegal-pegal, 3,3 -


heterophylla Lamk. rematik, asam urat
2 Daun gatal Dendrocnide peltataDaun Pegal-pegal, 43,3 33,3
ungu (Bl.) Miq malaria
3 Daun gatal Laportea interrupta (L.) Daun Pegal-pegal, 73,3 66,67
hijau Chew. malaria
4 Daun gatal Laportea decumanaDaun Pegal-pegal, 73,3 66,67
bintik putih (Roxb.) Wedd. malaria
5 Daun gatal Laportea sp. Daun Patah tulang, 10 10
babi melancarkan
peredaran darah
pada penderita
stroke
6 Sirih-sirihan Peperomia pellucidaSeluruh bagian Limpa, ginjal - 6,67
(L.) Kunth.

DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 28


BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
7 Sirih Piper betle L. Daun Batuk, jerawat, 3,3 20
menghilangkan bau
mulut,
8 Sirih merah Piper crocatus Ruiz & Daun Batuk - 3,3
Pav.
9 Seuseureuha Piper aduncum L. Daun Luka 6,67 3,3
n
10 Benalu Loranthus sp. Daun Paru-paru basa - 3,3
11 Wiyaja Epiphyllum Daun Bisul, penyakit - 3,3
Kusuma anguliger (DC.) dalam
Haw.
12 Meniran Phyllanthus urinaria Seluruh bagian Diare, malaria, sakit 13,3 3,3
Linn. tulang
13 Jarak Ricinus communis Daun dan getah Sakit gigi, kudis 6,67 6,67
Merr.
14 Jarak merah Jatropha gossypifolia Getah Luka 3,3 3,3
L.
15 Pohon lipan Pedilanthus Getah Luka - 6,67
tithymaloides L.
16 Sirsak Annona muricata L. Daun Pegal-pegal, penyakit 20 20
lambung, sakit lutut

17 Alfokat Persea Americana Daun Diare - 3,3


Mill.
18 Cocor bebek Bryophyllum pinnataDaun Batuk, demam, katarak 10 16,67
(Lam.) Oken
19 Cocor bebek Kalanchoe Daun Batuk, demam, katarak 10 10
pinnata
(Lam.) Pers.
20 Putri malu Mimosa pudica L. Seluruh bagian Paru-paru 6,67 -
21 Ketepeng Cassia alata L. Daun Insomnia, penyakit - 10
kulit, bengkak
22 Ketapang Terminalia catappa Daun dan kulit Limpa, rematik, ginjal - 13,3
Linn. batang
23 Kayu putih Melaleuca leucadendra Daun Pegal-pegal - 3,3
L.
24 Jambu Biji Psidium gujava L. Daun muda Diare, flu, batuk, 26,67 16,67
25 Jambu Air Syzygium aquea Daun Pegal-pegal - 3,3
Burm. f
26 Mahkota Dewa Phaleria macrocarpa Daun dan biji Asma, asam urat, - 10
(Scheff.) Boerl. kolesterol

27 Pepaya Carica papaya L. Daun dan getah Malaria, kadas 13,3 13,3
28 Kersen Apeiba sp. Kulit batang Bisul, ginjal - 10
Belanda
29 Kapuk randu Ceiba pentandra Kulit batang Paru-paru basah - 3,3
Gaertn.
Lanjutan Tabel 1.

30 Sidaguri Sida rhombifolia Akar Ginjal, paru-paru


Linn. basah
31 Belimbing Averrhoa bilimbi L. Buah Batuk, asma - 3,3
Wuluh
32 Jeruk nipis Citrus auratifolia Daun dan buah Pegal-pegal, batuk 6,67 20
Swingle
33 Matoa Pometia pinnata Kulit batang dan Paru-paru basah, 16,67 10
J.R.& G.Forst daun rematik
34 Jambu Anacardium Daun Pegal-pegal, - 3,3
monyet occidentale L. rematik, asam urat
35 Mengkudu Morinda citrifolia L. Daun, buah, Batuk, malaria, 16,67 3,3
getah dan kulit demam
batang

DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 29


BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
36 Kayu perahu Nauclea latifolia Kulit batang Pegal-pegal, 16,67 3,3
(Egbesi) penyakit limpa,
lambung basa
37 Pulai Alstonia scholaris (L.) Kulit batang dan Diare 13,3 3,3
R.Br getah
38 Sambiloto Andrographis Daun dan Malaria, diare, 3,3 13,3
paniculata batang demam tulang
(Burm.
F.) Wallich ex Nees
39 Miyana Coleus Daun Paru-paru basa 10 20
scutelarioides (L.)
Bth
40 Kumis Kucing Orthosiphon Daun Malaria, pegalpegal 6,67 10
stamineus B.B.S. , rematik
41 Paria Momordica Daun Paru-paru 3,3 -
charantia Linn.
42 Lidah buaya Aloe vera L. Daun Bisul - 6,67
43 Bunga Crinum asiaticum L. Daun Sakit lutut - 3,3
Bakung
44 Serai Andropogon Rimpang Sakit gigi, pegalpegal 3,3 3,3
nardusL.
45 Alang-alang Imperata cylindrica (L.) Akar Penyakit ginjal - 3,3
P. Beauv.
46 Rumput Eleusine indica L. Seluruh bagian Muntaber pada 3,3 6,67
belulang anak-anak
47 Pisang Musa paradisiaca L. Buah dan daun Diare, pegal-pegal 6,67 -
48 Jahe merah Zingiber officinale Rimpang Sakit gigi, rematik 3,3 20
Roxb. var. rubra
49 Jahe putih Zingiber officinale Rimpang Katarak, rematik 3,3 6,67
Rosc.
50 Kunyit Curcuma domestica Rimpang Sakit lutut, tulang - 6,67
Rumph. belakang
51 Temulawak Curcuma Rimpang Keseleo, batuk, paru- - 6,67
xanthorrhiza Roxb. paru basah
52 Kecombrang Etlingera Kulit batang Menurunkan kadar - 3,3
elatior Jack. gula darah
53 Lengkuas Alpinia galanga (L.) Rimpang Kadas, panu - 3,3
Sw.
54 Anggrek Dendrobium sp. Buah Luka - 3,3
55 Pinang Areca catechu Linn. Buah dan akar Menghilangkan bau 3,3 3,3
mulut, sakit lutut
dan pinggang
56 Sagu Metroxylon sago Pati Diare 3,3 -
Rottb.
57 Buah merah Pandanus Buah Penyakit dalam - 3,3
conoideus Lam.

Berdasarkan hasil wawancara (interview) terhadap 60 orang anggota


masyarakatdi Desa Yanim dan Braso, dapat dilihat bahwa sebagian besar masyarakat
di kedua desa tersebut masih sangat bergantung pada penggunaan tumbuhan obat
untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan. Hasil wawancara dengan masyarakat
yang diperoleh yaitu mengenai jenis tumbuhan obat (nama Indonesia dan nama lokal
Kemtuk Gresi) yang dimanfaatkan, bagian tumbuhan yang digunakan, penyakit yang
diobati menggunakan tumbuhan tersebut dan cara mengolah tumbuhan tersebut
menjadi ramuan obat tradisional (dapat dilihat pada Tabel 3). Jumlah tumbuhan obat
yang dimanfaatkan pada masyarakat Desa Yanim yaitu 30 jenis dan di masyarakat Desa
Braso sebanyak 55 jenis (dapat dilhat pada Tabel 3). Jenis tumbuhan yang paling banyak
digunakan yaitu pada masyarakat Desa Braso karena masyarakat desa ini masih
menggunakan bahan-bahan alam yang bersifat tradisional, selain itu masyarakat di Desa
Braso juga tidak memiliki sarana kesehatan seperti Polindes yang terdapat di Desa
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 30
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
Yanim, sehingga masyarakat cenderung menggunakan potensi tumbuhan obat untuk
mengobati penyakit yang dialaminya.
Jumlah tumbuhan obat yang dimanfaatkan pada masyarakat Desa Yanim yaitu
30 jenis dan di masyarakat Desa Braso sebanyak 55 jenis (dapat dilhat pada Tabel 3).
Jenis tumbuhan yang paling banyak digunakan yaitu pada masyarakat Desa Braso
karena masyarakat desa ini masih menggunakan bahan-bahan alam yang bersifat
tradisional, selain itu masyarakat di Desa Braso juga tidak memiliki sarana kesehatan
seperti Polindes yang terdapat di Desa Yanim, sehingga masyarakat cenderung
menggunakan potensi tumbuhan obat untuk mengobati penyakit yang dialaminya.
Menurut Darnaedi dan Nizma (1995), masyarakat tradisional saat ini lebih cenderung
menggunakan obat tradisional yang bersumber dari alam dan sebagian dari tumbuhan
obat potensial yang diperkirakan mengandung senyawa bioaktif berkhasiat obat. Organ
tumbuhan Dicotyledoneae yang dimanfaatkan oleh masyarakat adalah akar, batang,
kulit batang, daun, getah, bunga, buah, dan biji. Organ tumbuhan yang paling banyak
dimanfaatkan adalah daun. Menurut hasil diskusi dengan masyarakat desa setempat
percaya bahwa senyawa kimia pada tumbuhan paling banyak terkandung pada daun
dibandingkan pada organ lainnya, sehingga masyarakat cenderung menggunakan daun
sebagai bahan obat tradisional. Organ tumbuhan Monocotyledoneae yang digunakan
sebagai obat adalah akar, rimpang, batang, daun, dan buah. Organ tumbuhan yang
paling banyak digunakan adalah rimpang dari 7 (tujuh) jenis tumbuhan. Persentase
jumlah penggunaan organ tumbuhan yang dimanfaatkan oleh masyarakat yaitu akar
(12,5%), rimpang (10,7%), batang (8,29%), kulit batang (14,2%), daun (66,7%), getah
(10,7%), bunga (5,35%), buah (12,5%), dan biji (1,78%). Hal ini menunjukkan bahwa
organ tumbuhan yang paling banyak digunakan adalah daun (66,7%) dan paling sedikit
adalah biji (1,78%).
Menurut Setyowati (2010), daun lebih banyak digunakan sebagai obat karena
daun lebih mudah didapatkan jika dibandingkan organ lain dari tumbuhan. Hasil
penelitian Hidayat (2012), menunjukkan bahwa kandungan senyawa metabolit sekunder
paling seperti saponin, flavonoid, steroid, dan minyak atsiri cenderung lebih banyak pada
daun dibandingkan pada organ lainnya. Organ tumbuhan Dicotyledoneae yang
dimanfaatkan oleh masyarakat adalah daun, batang, kulit batang, getah, bunga, buah,
biji serta akar dan bagian tumbuhan yang paling banyak dimanfaatkan adalah daun.
Menurut hasil diskusi dengan masyarakat desa setempat percaya bahwa senyawa kimia
pada tumbuhan paling banyak terkandung pada daun dibandingkan pada organ lainnya,
sehingga masyarakat cenderung menggunakan daun sebagai bahan obat tradisional.
Organ tumbuhan Monocotyledoneae yang digunakan sebagai obat adalah daun, buah,
pati, akar serta rimpang dan bagian tumbuhan yang paling banyak digunakan adalah
rimpang dari 7 (tujuh) jenis tumbuhan.
Akar yang digunakan adalah dari tumbuhan sidaguri Sida rhombifolia,
masyarakat di Desa Braso memanfaatkan sidaguri untuk mengobati kelainan pada ginjal
dan paru-paru. Sidaguri juga bermanfaat untuk mengobati rematik, diare, meluruhkan air
seni dan meningkatkan stamina tubuh. Hasil penelitian Sundaraganapathy et al. (2013)
menunjukkan bahwa akar sidaguri mengandung beberapa senyawa kimia antara lain
alkaloid, flavonoid dan fenolik. Rimpang yang digunakan adalah dari tanaman jahe
merah Zinngiber officinale Roxb, masyarakat di Desa Yanim dan Braso memanfaatkan
jahe merah untuk mengobati sakit gigi dan rematik. Jahe merah juga dimanfaatkan untuk
mengobati dingin, antirematik, batuk, afrodisiak, asma, dan menstimulasi sistem
kekebalan tubuh (Pratiwi et al. 2015). Hasil penelitian Gupta dan Sharma (2014)
menunjukkan bahwa rimpang jahe merah mengandung beberapa senyawa kimia antara
lain zingeberin, kurkumin dan antioksidan. Kulit batang yang digunakan adalah dari
tanaman matoa Pometia pinnata, masyarakat di Desa Yanim dan Braso memanfaatkan
matoa yaitu untuk mengobati penyakit paru-paru basa, rematik dan pegal-pegal, matoa
juga bermanfaat untuk mengobati mengobati infeksi mulut, diare dan disentri. Hasil
penelitian Trimedona et al. (2015) menunjukkan bahwa kulit batang mengandung
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 31
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
beberapa senyawa kimia antara lain saponin, triterpenoid dan fenolik.Daun yang
digunakan adalah dari tanaman sirsak Annona muricata dan Daun gatal bintik putih
Laportea interrupta, masyarakat di Desa Yanim dan Braso memanfaatkan sirsak untuk
mengobati, batuk berdahak, penyakit lambung dan sakit lutut serta tulang. Sirsak juga
bermanfaat sebagai obat alami untuk mengobati rematik, malaria, cacingan, diabetes,
insomnia, hasil penelitian Moghadamtousi et al. (2015) menunjukkan bahwa daun sirsak
mengandung beberapa senyawa kimia antara lain alkaloid, flavonol triglikosida, dan
annonaceous asetogenins. Masyarakat di Desa Yanim dan Braso memanfaatkan daun
gatal bintik putih untuk mengatasi pegal-pegal pada tubuh dan mengobati malaria. Daun
gatal bintik putih ditemukan tumbuh di daerah kebun. Daun gatal bintik putih juga
bermanfaat untuk mengobati luka. Hasil penelitian Simaremare (2014) menunjukkan
bahwa daun gatal bintik putih mengandung beberapa senyawa kimia antara lain alkaloid,
glikosida dan terpenoid. Getah yang digunakan adalah dari tanaman pohon lipan
Pedilanthus tithymaloides, masyarakat di Desa Braso memanfaatkan pohon lipan untuk
mengobati luka. Getah daun bermanfaat untuk mengobati keseleo. Hasil penelitian
Raveen et al. (2012) menunjukkan bahwa getah dari daun pohon lipan mengandung
beberapa senyawa kimia antara lain terpenoid dan fenol. Buah yang digunakan adalah
dari tanaman buah merah Pandanus conoideus, masyarakat di Desa Braso
memanfaatkan buah merah untuk mengobati penyakit pada organ dalam tubuh. Buah
merah juga bermanfaat untuk mengobati malaria, artritis, rematik, serangan jantung,
kanker, diabetes, obesitas dan stroke. Hasil penelitian Rohman et al. (2012)
menunjukkan bahwa buah merah menghasilkan minyak esensial yang mengandung
beberapa senyawa kimia antara lain: antioksidan, richloromethane dan β-carotene. Biji
yang digunakan adalah dari tanaman mahkota dewa Phaleria macrocarpa, masyarakat
di Desa Braso memanfaatkan tanaman mahkota dewa untuk mengobati penyakit asma,
asam urat, kolesterol, paru-paru basa, batu ginjal dan perawatan sehabis melahirkan.
Mahkota dewa juga bermanfaat untuk mengobati kanker serviks, impotensi, diabetes
mellitus, alergi, liver, penyakit jantung, rematik, menurunkan tekanan darah tinggi,
penyakit kulit, gangguan ginjal, menurunkan kolesterol, dan jerawat. Hasil penelitian
Alara et al. (2016) menunjukkan biji mengandung senyawa polifenol, fevicordin dan
cucurbitacin.
Pemakaian tumbuhan obat oleh masyarakat, baik pada anak-anak, remaja,
orang dewasa dan lanjut usia. Pemakaian tumbuhan obat (dapat dilihat Tabel 3) yang
paling banyak digunakan oleh masyarakat sebanyak 2 (dua) jenis tumbuhan yaitu Daun
gatal hijau Laportea interrupta dan Daun gatal bintik putih Laportea decumana dengan
persentase pemakaian di masyarakat Desa Yanim 22 orang (73,3%) dan 20 orang
(66,67%) di masyarakat Desa Braso. Pemakaian tumbuhan obat yang paling sedikit
adalah untuk jenis tumbuhan. Beberapa jenis tumbuhan obat yang dimanfaatkan oleh
masyarakat pada kedua desa ini hampir sama, namun ada beberapa jenis tumbuhan
juga yang dimanfaatkan oleh masyarakat di desa Yanim, tetapi tidak dimanfaatkan oleh
masyarakat di Desa Braso dan sebaliknya. Tumbuhan obat tradisional yang ditemukan
di Desa Yanim dan Braso diantaranya terdapat beberapa jenis tumbuhan yang
merupakan tumbuhan endemik Papua yaitu daun gatal ungu Dendrocnide peltata, daun
gatal hijau Laportea interrupta, daun gatal bintik putih Laportea decumana, daun gatal
babi Laportea sp., dan buah merah Pandanus conoideus. Jenis-jenis tumbuhan ini
mempunyai potensi yang sangat besar sebagai obat. Tumbuhan daun gatal ini sangat
populer di kalangan masyarakat Papua sedangkan tumbuhan buah merah Pandanus
conoideus ini khasiatnya sangat besar dan populer di masyarakat Indonesia.
Masyarakat lokal pada beberapa wilayah di Indonesia mengenal adanya dukun
atau orang yang dianggap ahli dalam pengobatan tradisional dengan menggunakan
potensi dari tumbuh-tumbuhan, namun masyarakat lokal di Distrik Kemtuk Gresi tidak
mengenal adanya dukun obat-obatan tradisional, sehingga pemanfaatan tumbuhan
sebagai obat tradisional diketahui dari orang-orang yang lebih tua atau diwariskan
secara turun-temurun.
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 32
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
2. Cara Pengolahan dan Pemakaian Tumbuhan Obat
Masyarakat di Desa Yanim dan Braso mengolah atau meramu tumbuhan obat
dengan cara direbus, digosok, ditumbuk, diteteskan diremas-remas, dan dikunyah,.
Organ tumbuhan yang direbus adalah daun, kulit batang, akar, rimpang dan seluruh
organ untuk tumbuh-tumbuhan yang habitusnya berupa herba. Organ tumbuhan yang
digosokkan langsung pada tubuh adalah daun, misalnya Daun gatal Dendrocnide
peltata, Laportea decumana, L. interrupta dan Laportea sp. untuk mengatasi pegalpegal
pada tubuh dan malaria. Organ tumbuhan yang ditumbuk adalah kulit batang, misalnya
pada kulit batang tumbuhan Kersen belanda Apeiba tibourbon yang digunakan untuk
mengobati bisul. Organ tumbuhan yang diteteskan adalah getah tangkai tanaman
Jatropha gossypifolia. Organ tumbuhan yang diremas-remas adalah daun sirih Piper
betle untuk mengatasi jerawat pada wajah. Organ tumbuhan yang dikunyah adalah daun
muda, misalnya daun Seuseureuhan Piper aduncum untuk mengobati luka. Persentase
cara pengolahan tumbuhan obat yang dilakukan dengan cara direbus (71,4%), digosok
(8,92%), ditumbuk (10,7%), dikunyah (3,57%), diteteskan (10,7%), dan diremas-remas
(3,57%). Pengolahan tumbuhan obat yang paling banyak dilakukan oleh masyarakat di
Desa Yanim dan Braso yaitu dengan cara direbus (69,6%) dan paling sedikit dengan
cara dikunyah-kunyah (3,57%) dan diremasremas (3,57%).

KESIMPULAN

Hasil penelitian jenis tumbuhan berkhasiat obat tradisional yang dilakukan di


Desa Yanim dan Braso, Distrik Kemtuk Gresi Kabupaten Jayapura menunjukkan bahwa
jumlah keseluruhan tumbuhan yang dimanfaatkan oleh masyarakat desa setempat
adalah 57 jenis dari 35 Familia dan 2 (dua) Classis yaitu Monocotyledoneae dan
Dicotyledoneae. Jumlah jenis tumbuhan obat yang dimanfaatkan di Desa Yanim yaitu 30
jenis dan di Desa Braso 55 jenis. Organ tumbuhan paling banyak dimanfaatkan adalah
daun (66,7%) dan paling sedikit adalah biji (1,78%). Cara pengolahan tumbuhan obat
paling banyak dilakukan dengan cara direbus (73,2%) dan paling sedikit dengan
cara dikunyah-kunyah (3,57%) dan diremas-remas (3,57%).

UCAPAN TERIMA KASIH

Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada berbagai pihak yang terlibat
dalam penulisan jurnal ini dan juga kepada :
1. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (DIRJEN DIKTI)
2. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BP SDM) Provinsi Papua
3. Pemerintah Daerah Kabupaten Jayapura yang telah membiayai studi
penulis selama di Perguruan Tinggi.

DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 33


BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
DAFTAR PUSTAKA

Alara, OR., JA. Alara and OA. Olalere, 2015. Review on Phaleria macrocarpa Pharmacological and
Phytochemical Properties. Artikel Review. Ladoke Akintola University of Technology, P.M.B 4000,
Ogbomoso.

Cavestro, L., 2003. Participatory Rural Appraisal Concepts Methodologies and Techniques.
Universita' Degli Studi Di Padova. Padua.

Darnaedi, S., dan Nizma. 1995. Pemakaian Jenis Tumbuhan Obat Untuk Obat Tradisional Pada
Masyarakat Sunda Kasepuhan Bogor.

Fathoni, A., 2006. Metodologi Penelitian dan Teknik Penyusunan Skripsi. Rineka Cipta. Jakarta.

Gupta, S. K and A. Sharma, 2014. Medicinal Properties of Zingiber officinale Roscoe. Sikkim
University. Sikkim. Journal of Pharmacy and Biological Sciences. 9 (5): 124126.

Hidayat, D dan H. Gusti, 2012. Studi Keanekaragaman Jenis Tumbuhan Obat di Kawasan IUPHHK
PT. Sari Bumi Kusuma Camp Tontang Kabupaten Sintang. Jurnal Vokasi, Volume 8, Nomor 2.
Fakultas Kehutanan Universitas Tanjungpura. Pontianak.

Katno dan S. Pramono, 2006 . Tingkat Manfaat dan Keamanan Tanaman Obat dan Obat Tradisional.
Balai Penelitian Tanaman Obat Tawangmang Fakultas Farmasi UGM. Yogyakarta.

Kawengian, L. dan BT. Rumahorbo, 2009. Potensi Vegetasi Non Kayu yang Dimanfaatkan oleh
Masyarakat di Distrik Unurum Guay, Kabupaten Jayapura. Jurnal Biologi Papua. Volume 1, Nomor
1. Jurusan Biologi FMIPA Universitas Cendrawasih. Jayapura.

Lucas, K. dan D. Maxey, 2006. Field Test of The Area-Free Cruise Method. http://www.tsiwood.com

Moghadamtousi, SZ., M. Fadaeinasab, S. Nikzad, G. Mohan, H. M. Ali, and H. A. Kadir, 2015. Annona
muricata (Annonaceae): A Review of Its Traditional Uses, Isolated Acetogenins and Biological
Activities. University of Malaya. Kuala Lumpur. International Journal of Molecular Sciences. (16):
15627-15632.

Pratiwi, SUT., E. Lagendijk, L. Hertiana, T. S. Weert, and C. Van Den Hondel, 2015.
Antimicrobial Effects of Indonesian Medicinal Plants Extracts on Planktonic and Biofilm Growth of
Pseudomonas aeruginosa and Staphylococcus aureus. Leiden University. Amsterdam. Journal of
Horticulture. 2 (1): 2-5.

Raveen, R,. P. Dhayanidhi, K. Dhinamala, S. Arivoli, and S. Tennyson, 2012. Larvicidal Activity of
Pedilanthus tithymaloides (L.) Poit (Euphorbiaceae) Leaf Against The Dengue Vector Aedes aegypti
(L.) (Diptera: Culicidae). Madras Christian College Chennai. International Journal of Environmental
Biology. 2 (2): 36-37.

Page

DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 34


BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017
Rohman, A., R. Sugeng and YB. Che Man, 2012. Characterizaton of Red Fruit (Pandanus conoideus
Lam) Oil. Gadjah Mada University. Yogyakarta. International Food Research Journal 19(2).

Sada, T. J. dan THR. Rosye, 2010. Keragaman Tumbuhan Obat Tradisional di Kampung Nansfori
Distrik Supiori Utara, Kabupaten Supiori–Papua. Jurusan Biologi FMIPA Universitas Cendrawasih.
Jayapura. Jurnal Biologi Papua. 2 (2).

Setyowati, FM., 2010, Etnofarmakologi dan Pemakaian Tanaman Obat Suku Dayak Tunjung di
Kalimantan Timur. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia. Bogor. Artikel Media Litbang Kesehatan.

Simaremare, ES., 2014. Skrining Fitokimia Ekstrak Etanol Daun Gatal(Laportea decumana (Roxb.)
Wedd). Program Studi Farmasi Universitas Cendrawasih. Jayapura.

Sundaraganapathy, R. Niraimathi, V. Thangadurai, A. Jambulingam, M. Narasimhan, M. and Deep,


A. 2013. Phytochemical Studies and Pharmacological Screening of Sida rhombifolia Linn. Journal for
Drugs and Medicines. Volume 5, Nomor 1. Swamy Vivekananda College of Pharmacy.
Tiruchengode.

Trimedona, N., H. Nurdin, D. Darwis, and M. Efdi, 2015. Isolation of Triterpenoid from Stem Bark of
Pometia pinnata, Forst & Forst. Andalas University. Balikpapan. Journal of Chemical and
Pharmaceutical Research. 7 (11): 225-226.

Umar, Z., 2005. Pemanfaatan Tumbuhan Obat dalam Upaya Pemeliharaan Kesehatan. Fakultas
Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

Page
DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 35
BIOMA : JURNAL BIOLOGI MAKASSAR, 2(2) :1-11,2017

DEPRTEMEN BIOLOGI, FMIPA UNHAS Page 36

You might also like