Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KD 3.2
No.1

SMP : SMP Darul Fatwa


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : IX / Gasal
Alokasi Waktu : 2 x 40’

A. STANDAR KOMPETENSI
3. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal sangat sederhana untuk
berinteraksi dengan lingkungan terdekat.

B. STANDAR KOMPETENSI
1.1. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal
(bersosialisasi) pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan
berterima untuk berinteraksi dalam konteks kehidupan sehari-hari yang melibatkan tindak tutur:
meminta pengulangan, menunjukkan perhatian dan menyatakan kekaguman.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN
1.1.1. Menggunakan ungkapan meminta pengulangan.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pada akhir pembelajaran, siswa diharapkan mampu:
1. Mengucapkan ungkapan meminta pengulangan dengan benar
2. Melakukan percakapan dengan menggunakan ungkapan meminta pengulangan.
3. Menggunakan ungkapan meminta pengulangan dalam kehidupan sehari-hari.

E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Dialog
Andi : Rudi, do you know how to use the copying machine?
Rudi : Yes, I do.
Andi : Could you possibly show me how?
Rudi : All right. First, place the original on the glass. Put down the cover. Then press the start
button.
Andi : I’m sorry. Could you please repeat that?
Rudi : All right. First, place the original on the glass. Then, put down the cover. Then press the start
button.
Andi : Yes, I am following you.
Rudi : Then press start button. Have you got that?
Andi : Yes, I understand.
Rudi : Be sure to ask if you have any questions.
Andi : Okay. Thank you.

2. To ask others to repeat information


 I’m sorry, I was not paying attention.  Sorry, repeat the last word, please.
 Could you please say that again?  Pardon?
 What’s that again?  Sorry?
 I don’t understand.  I beg your pardon?
 Can you repeat that again more slowly?  I’m sorry. What did you say?
 Can you say that again?  I’m sorry. Would you repeat what you just said?
 Sorry, I didn’t catch the last part.
 Can you repeat that?
 Would you mind repeating that?
 Say that again.
 Sorry, I don’t follow you.
 Sorry, you’ve lost me.
3. Vocabularies related dialoque
Original : asli put down : letakkan ke bawah
Press : tekan repeat : ulangi
Understand : memahami
4. Situation Card
1.Your mother asks you to send a package but you can not hear her clearly. Then you ask your mother to
repeat her said.
2.You told to your friend about how to make fried rice, but your friend can not understand and she asks
you to repeat what you said.
3.Shinta is on the way. Suddenly her handphone rang. Her brother called her to buy him ice cream, but
shinta cannot hear it clearly because the road is very crowded.

F. METODE PEMBELAJARAN
1. Teknik : PPP (Presentation, Practice dan Product)
2. Pendekatan : Communicative in form active, creative, effective and joyful learning (PAIKEM).
3. Strategi : Pair group , Reward and Punishment

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Langkah Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan  Guru mempersiapkan kondisi siswa, mempersiapkan buku pelajaran dan 10’
media pembelajaran.
 Greeting
 Calling the roll ( mengecek kehadiran siswa)
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
( Nilai-nilai karakter yang ditanamkan dalam kegiatan ini adalah peduli,
empati, dan disiplin )

2. Keg. Inti Exploration


(BKOF / Building Knowledge of Field)
 Guru memberikan motivasi dengan percakapan sederhana untuk penyegaran 60’
bagi siswa.
 Brainstorming berkaitan dengan vocabularies yang terkait dengan materi.
 Guru memberikan contoh percakapan yang melibatkan ungkapan meminta
pengulangan siswa menirukannya dengan benar.
 Guru membagi siswa secara berpasangan.

Elaboration
(MOT & JCOT / Modelling of Text & Joint Construction of Text)
 Dengan pasangannya siswa melakukan percakapan tentang ungkapan
meminta pengulangan.
 Masing-masing siswa saling memberikan umpan balik.
 Guru membagikan kartu situasi kepada setiap pasangan. Dan berdasarkan
kartu situasi tersebut siswa membuat dialog pendek yang melibatkan
ungkapan meminta pengulangan.
 Masing-masing dari pasangan mempresentasikan hasil diskusinya di depan
kelas.

Confirmation
 Guru memberikan pujian bagi pasangan yang sudah berhasil dengan baik dan
memotivasi pasangan yang belum berhasil dengan baik.
 Guru memberikan penegasan tentang mengungkapkan ungkapan meminta
pengulangan.

( Nilai-nilai karakter yang ditanamkan adalah diskusi, kerja keras,


menghargai karya orang lain dan percaya diri)

3. Penutup  Guru menyimpulkan materi pembelajaran tentang ungkapan meminta 10’


pengulangan.
 Guru meminta kepada para siswa untuk selalu mempraktekkan tentang materi
yang telah didapatkan.
( Nilai karakter yang ditanamkan adalah jujur dan tanggung jawab)

H. PENILAIAN
1. Teknik : lisan / Performance test
2. Bentuk instrumen : dialog
3. Procedure : Siswa secara berpasangan melakukan percakapan yang melibatkan
ungkapan meminta pengulangan di depan kelas.
Indikator Pencapaian Teknik Bentuk Instrumen
1. Menggunakan ungkapan lisan performance Practise the dialogue with your partner.
meminta pengulangan untuk Dialog
berinteraksi dengan Card Make a short dialogue using
lingkungan terdekat. expression of repetition based on given
situation!

RUBRIK PENILAIAN
Kriteria Score
1. Pronunciation (pengucapan) 5
2. Clarity (kejelasan) 5
3. Performance (penampilan) 5
4. Intonation (Intonasi) 5
Jumlah 20 x 5 = 100

Standar setiap kriteria


 Excellent :5
 Very good :4
 Good :3
 Average :2
 Poor :1

I. MEDIA & SUMBER PEMBELAJARAN


 Card for role play
 Script dialog
 Oxford Dictionary
 English dictionary, Hasan Sadely.
 Buku English in Focus for Grade IX Junior High School, Artono Wardiman, Masduki B. Jahur, dan M.
Sukirman Djusma, BSE page 6.
 Buku “Passport to the World 3, A fun and Easy English Book” for Grade IX of Junior High Schools,
Djatmika, Agus Dwi Priyanto, dan Ida Kusuma Dewi, Platinum, 2009, page 46 – 47.

Jatinangor, 23 Juli 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Rustini.,S.Pd Siti Zakiah Malihatun.,M.M.Pd


WORK SHEET
Practice 1. Read the dialogue with your seat mate. Study the italicised sentences / phrases carefully.
Andi : Rudi, do you know how to use the copying machine?
Rudi : Yes, I do.
Andi : Could you possibly show me how?
Rudi : All right. First, place the original on the glass. Put down the cover. Then press
the start button.
Andi : I’m sorry. Could you please repeat that?
Rudi : All right. First, place the original on the glass. Then, put down the cover. Then
press the start button.
Andi : Yes, I am following you.
Rudi : Then press start button. Have you got that?
Andi : Yes, I understand.
Rudi : Be sure to ask if you have any questions.
Andi : Okay. Thank you.

Practice 2. Make a dialoque in pairs based on the situations given! Then practice with your seatmate!

1. Your mother asks you to send a package but you can not hear her clearly. Then you ask your
mother to repeat her said.
2. You told to your friend about how to make fried rice, but your friend can not understand and she
asks you to repeat what you said.
3. Shinta is on the way. Suddenly her handphone rang. Her brother called her to buy him ice cream,
but shinta cannot hear it clearly because the road is very crowded.

KEY ANSWER
Practice 1.
Students’ performance

Practice 2
Student’s product and student’s performance.

You might also like