Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 4
DOA KOMUNI KUDUS ORANG SAKIT DAN LANSIA GEREJA _ MARIA KUSUMA KARMEL VERS] A + Dalam Nama Bapa dan Putera dan Roh Kudus U Amin P Damai atas rumah ini U Dan Atas semua yang berdiam di dalamnya Atau, @) Semoga Tuhan member- kati kita dan semua yang tinggal didalam rumah ini U Sekarang dan Selama lamanya : Atau P Semoga Allah, sumber kekuatan dan penghiburan, beserta kita U Sekarang dan selama lamanya Pengantar P Saudara-saudara yang terkasih, Dalam Kristus, Tuhan bersabda kepada kita, “Aku akan memberi- kan perlindungan didalam pencobaan". Maka ‘marilah kita mohon kepada Allah, agar kita dikvatkan dengan sabda-Nya.dan santapan surgawi, serta dengan tulus percava akan perlindunaan berdosa, U Allah yang agung: Yang akan hadir ditengah-tengah kita, maka marilah mem- persiapkan diri sepantas- nya, serta mohon ampun atas dosa dan kekurangan kita agar hati kita menjadi bersih sehingga pantas untuk menyambut keda- tangan-Nya, maka marilah kita hening sejenak setelah itu kita nyatakan dengan doa tobat Saya mengaku kepada Allah yang mahakuasz, dan kepada saudara sekalian bahwa saya telah berdosa.dengan pikiran dan perkataan, dengan perbuatan dan kelalaian: saya berdosa, Saya saya sungguh berdosa. Oleh sebab itu saya mohon kepada Santa Perawan Maria, kepada para malaikat dan orang kudus dan kepada sauda- ra sekalian, supaya men- doakan saya pada Allah, Tuhan kita Semoga Allah yang maha- kuasa mengasihani kita, mengampuni dosa kita dan menghantar kita kehidup yang kekal Amin Doa Pembukaan P Marilah kita -berdoa, Allah yang mahakuasa dan kekal, kami percaya bahwa barang-siapa menerima Tubuh Kristus.dengan pantas akan ikut serta dalam perjamuan surgawi, dan akan selalu dekat dengan dikau. Maka kami mohon, tunjukkanlah belas kasih-Mu kepada saudara kami yang tindu menerima Tubuh Kristus. Semoga makanan surgawi ini men- jadi tanda dan jaminan perlindungan-Mu di dalam penicobaan: Demi Kristus Tuhan kami yang hidup dan bertahta sepanjang segala masa. U Amin, P Bacaan (pilih saiah satu dari teks misa hari ini) Saudaraku terkasih, Tuhan bersabda, “Lihatlah Aku berdiri di depan pintu dan menge-tuk. Kalau orang men-dengar suara-Ku, lalu membukakan pintu, Aku akan masuk menemui dia, Aku akan makan bersama dia, dan dia makan bersama Aku”. (Why 3:20) Komuni p U Pp Tuhan beserta kita Sekarang dan selama-lamanya. wl, Saudara terkasih, eclaanie lagi kita akan dipersatukan oleh santapan rohani yang bagi kita merupakan beka! suci dalam menghadapi hidup abadi maka maritah kita menghayati kesatuan kita sabagai anak-anak Bapa di surga dengan mengucapkan doa yang diajarkan'Yesus sendin Bapa Kam Ya Bapa, jadilah selalu kehendak-Mu. sebab ituleh satu-satunya pedoman hidup kami. Semoga kami tak henti-hentinya berusaha supaya kehendak-Mu benar-benar terlaksana di dalam diri kami sendiri, di dalam keluarga dan lingkungan hidup kami, sementara _ kami menantikan dengan tin-du kedatangan penyeta- mat kami, Yesus Kristus. Sebab Engkaulah raja yang mulia dan berkuasa untuk selama-lamanya Anak Doniba Alla 3X Ya perjamuan suci tempat Kristus disantap, yang me- ngenangkan penderitaan- Nya, yang memenuhi hati dengan anugerah serta memberi jaminan kemuliaan dalam hidup yang akan datang P Saudara terkasih, Tuhan Yesus bersabda, “Mariah kamu semua yang lelah dan berbeban berat. Aku akan mem-berikan kelegaan Berbahagia orang yang diundang masuk dalam perjamuan- Nya U_ Ya, Tuhan saya tidak pantas Tuhan datang pada saya, tetapi bersab- dalah saja, maka saya akan sembuh P Tubuh Kristus U Amin P Semoga Tuhan-yang datang kedalam hati kita. memberikan kekuatan U Amin Doa Penutup P&U Marilah kita berdoa, Allah yang mahakuasa dan keékal, kami bersyukur kepada-Mu karena boleh menerima Tubuh Kristus dan bersatu dengan Dia. Semoga karena ke- datangan-Nya saudara kami ini memperoleh kekuatan, supaya dalam menghadapi pencobaan in tetap dapat memberikan kesaksian tentang misteri Paska, teriebih tentang kasih dan kebaikan-Mu. Sebab hanya Engkaulah yang berkuasa kini dan sepanjang segala masa. Amin Berkat dan pengutusan P Tuhan beserta kita U_ Sekarang dan selama- lamanya P Semoga Allah yang mahakuasa.melimpahkan berkat kekuatan dan penghiburan kepada kita (saudara) dan kepada semua yang tinggal di dalam rumah ini + Dalam-Nama Bapa dan Putera dan Roh Kudus U Amin P Saudara terkasih, dengan ini ibadat kita sudah selesai UU Syukur kepada Allah

You might also like