Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 26

Rankine Cycle

Nama :
1.Arialdi Almonda 04211840000007
2. Nur Aufaq Rizky Irfan Ar Rochim 04211840000084
3. M. ksatria akbar ghifarry bs 04211840000127
4. Kania Aurelia Surbakti 04211840000038
5. Agung Pradenta Wisnu A 04211840000074
6. Rosa ratri palupi 04211840000102
7. Deryl Putra Aswin 04211840000057
8. Maulana Putera Mulya 04211840000024
9.Handi Awaluddin Jamil 04211840000114

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER


SURABAYA
2019
A. HOW CAN WE INCREASE THE EFFICIENCY OF
THE RANKINE CYCLE?
Steam power plants are responsible for the production of most electric power in the
world, and even small increases in thermal efficiency can mean large savings from the fuel
requirements. Therefore, every effort is made to improve the efficiency of the cycle on which
steam power plants operate.
The basic idea behind all the modifications to increase the thermal efficiency of a power
cycle is the same: Increase the average temperature at which heat is transferred to the
working fluid in the boiler, or decrease the average temperature at which heat is rejected
from the working fluid in the condenser. That is, the average fluid temperature should be as
high as possible during heat addition and as low as possible during heat rejection.
1. Lowering the Condenser Pressure (Lowers Tlow,avg)
The effect of lowering the condenser pressure on the Rankine cycle efficiency is
illustrated on a T-s diagram in Fig. 10–6. For comparison purposes, the turbine inlet state is
maintained the same. The colored area on this diagram represents the increase in net work
output as a result of lowering the condenser pressure from P4 to P4’. The heat input
requirements also increase, but this increase is very small.

To take advantage of the increased efficiencies at low pressures, the condensers of steam
power plants usually operate well below the atmospheric pressure. This does not present a
major problem since the vapor power cycles operate in a closed loop. However, there is a
lower limit on the condenser pressure that can be used. It cannot be lower than the saturation
pressure corresponding to the temperature of the cooling medium.
Lowering the condenser pressure is not without any side effects, however. For one thing,
it creates the possibility of air leakage into the condenser. More importantly, it increases the
moisture content of the steam at the final stages of the turbine. The presence of large
quantities of moisture is highly undesirable in turbines because it decreases the turbine
efficiency and erodes the turbine blades.
2. Superheating the Steam to High Temperatures
(Increases Thigh,avg)
The average temperature at which heat is transferred to steam can be increased
without increasing the boiler pressure by superheating the steam to high temperatures. The
effect of superheating on the performance of vapor power cycles is illustrated on a T-s
diagram in Fig. 10–7. The colored area on this diagram represents the increase in the net
work. The total area under the process curve 3-3’ represents the increase in the heat input.
Thus both the net work and heat input increase as a result of superheating the steam to a
higher temperature. The overall effect is an increase in thermal efficiency, however, since the
average temperature at which heat is added increases.
Superheating the steam to higher temperatures has another very desirable effect: It
decreases the moisture content of the steam at the turbine exit, as can be seen from the T-s
diagram (the quality at state 4’ is higher than that at state 4). The temperature to which steam
can be superheated is limited, however, by metallurgical considerations. Presently the
highest steam temperature allowed at the turbine inlet is about 620°C (1150°F). Any increase
in this value depends on improving the present materials or finding new ones that can
withstand higher temperatures. Ceramics are very promising in this regard.
3. Increasing the Boiler Pressure (Increases Thigh,avg)
Another way of increasing the average temperature during the heat-addition process is to
increase the operating pressure of the boiler, which automatically raises the temperature at
which boiling takes place. This, in turn, raises the average temperature at which heat is
transferred to the steam and thus raises the thermal efficiency of the cycle.
The effect of increasing the boiler pressure on the performance of vapor power cycles is
illustrated on a T-s diagram in Fig. 10–8. Notice that for a fixed turbine inlet temperature, the
cycle shifts to the left and the moisture content of steam at the turbine exit increases.
B. Reheating rankine cycle
Increasing the boiler pressure can increase the thermal efficiency of the Rankine cycle,
but it also increases the moisture content at the exit of the turbine to an unacceptable level.
The purpose of a reheating cycle is to remove the moisture carried by the steam at the final
stages of the expansion process.

The schematic of an ideal reheat Rankine cycle is shown on the above with its T-s
diagram. In this variation, two turbines work in series. In this reheat cycle, steam is expanded
isentropically to an intermediate pressure in a high-pressure turbine (stage I) and sent back to
the boiler, where it is reheated at constant pressure to the inlet temperature of the
high-pressure turbine. Then the steam is sent to a low-pressure turbine and expands to the
condenser pressure (stage II). The total heat input and total work output is
q in = q primary + q reheat = (h3 - h2) + (h5 - h4)
w total, out = q turb, I + q turb, II = (h3 - h4) + (h5 - h6)
The average temperature during the reheat process can be increased by increasing the
number of expansion and reheat stages. As the number of stages is increased, the expansion
and reheat processes approach an isothermal process at the maximum temperature.

The reheat temperatures are very close or equal to the turbine inlet temperature. The
optimum reheat pressure is about one-fourth of the maximum cycle pressure. For example,
the optimum reheat pressure for a cycle with a boiler pressure of 12 MPa is about 3 MPa.
The reheat cycle was first introduced in the 1920s, but was not operational for long due
to technical difficulties. In the 1940s, it was reintroduced with the increasing manufacture of
high-pressure boilers, and eventually double reheating was introduced in the 1950s. The idea
behind double reheating is to increase the average temperature. It was observed that more
than two stages of reheating are generally unnecessary, since the next stage increases the
cycle efficiency only half as much as the preceding stage. Today, double reheating is
commonly used in power plants that operate under supercritical pressure.
And the conclusion is the purpose of the reheat cycle is to reduce the moisture content
of the steam at the final stages of the expansion process. If we had materials that could
withstand sufficiently high temperatures, there would be no need for the reheat cycle.

10.5 Siklus Rankine dengan pemanasan ulang


Dalam pernyataan sebelumnya diterangkan bahwa dengan meningkatkan tekanan
boiler, maka akan bisa meningkatkan efisiensi suhu pada siklus Rankine, tetapi hal tersebut
juga meningkatkan pembentukan butiran air hingga akhir turbin. Tujuan dari pemanasan
ulang adalah mencegah butiran air yang dibawa oleh uap hingga tahap akhir dalam proses
ekspansi turbin.

Skema dari siklus Rankine dengan pemanasan ulang ideal adalah bisa dilihat pada
gambar diatas dalam diagram T-s. Dalam gambar tersebut, terdapat dua turbin yang bekerja.
Dalam pemanasan ulang, uap diekspansikan secara isentropis pada tekanan menengah dalam
turbin tekanan tinggi (stage 1) dan dikirim kembali ke boiler, yang dimana dipanaskan ulang
pada tekanan konstan. Lalu uap akan dikirim ke turbin tekanan rendah dan diekspansi ke
tekanan kondenser (stage 2). Sehingga nilai kalor total dan nilai kerja output total adalah
q in = q primary + q reheat = (h3 - h2) + (h5 - h4)
w total, out = q turb, I + q turb, II = (h3 - h4) + (h5 - h6)

Suhu rata - rata saat proses pemanasan ulang akan bertambah seiring meningkatnya
bilangan ekspansi dan tingkat pemanasan ulang. Ketika bilangan dari tingkat pemanasan
ulang bertambah, maka ekspansi dan proses pemanasan ulang akan mendekati proses
isothermal pada suhu maksimal seperti yang ditunjukkan pada gambar diatas.
Suhu pemanasan ulang hampir sama dengan suhu masuk turbin. Tekanan optimal
pemanasan ulang adalah seperempat dari maksimal tekanan siklus. Sebagai contoh, tekanan
optimal pemanasan ulang dari siklus dengan tekanan boiler sebesar 12 mPa adalah 3 mPa.
Pemanasan ulang pertama kali diperkenalkan pada tahun 1920, tapi tidak digunakan
dalam jangka waktu lama karena masalah teknik. Pada tahun 1940, hal ini kembali
diperkenalkan dengan ditambahkannya boiler bertekanan tinggi, dan bahkan juga pemanasan
ulang ganda yang diperkenalkan pada tahun 1950. Ide dibalik pemanasan ulang ganda adalah
untuk meningkatkan suhu rata - rata. Telah diamati bahwa jika ada lebih dari dua tahap
pemanasan ulang, maka hal tersebut adalah hal yang tidak perlu, dikarenakan tahap
selanjutnya hanya akan memberi setengah efisiensi saja. Hingga sekarang, pemanasan ulang
ganda sering digunakan pada power plant yang difungsikan di bawah tekanan super kritis.
Kesimpulannya, tujuan dari siklus pemanasan ulang adalah mencegah butiran air yang
dibawa oleh uap hingga tahap akhir dalam proses ekspansi turbin. Sehingga dengan
dicegahnya uap untuk berkondensasi, maka bisa mengurangi resiko kerusakan turbin dan
meningkatkan efisiensi turbin. Serta jika kita mempunyai bahan yang tahan terhadap suhu
yang cukup tinggi, maka tidak perlu dilakukan pemanasan ulang.

Contoh soal

Sebuah siklus Rankine sederhana ideal bekerja pada temperatur 400 oC dan tekanan 80 bar.
Tekanan kondensor 0,1 bar. Aliran massa uap yang masuk ke turbin 100 kg/s. Hitunglah kerja
turbin, kerja pompa, kalor masuk, kalor keluar dan efisiensi siklus. daya yang dihasilkan turbin
dan daya netto siklus.

Jawab
Pertama-tama gambarkan skema siklus Rankine sederhana dan lengkapi dengan data-data
yang ada di dalam soal

Ditanya : kerja turbin (Wt); Kerja pompa (Wp), kalor masuk (Qin), kalor keluar (Qout), efisiensi
termodinamika (ηth), daya turbin (Pt) dan daya netto siklus (Pnett).

Dari tabel sifat-sifat uap panas lanjut di dapat :

Entalpi uap masuk ke turbin : h1 = 3139,4 kJ/kg

Entropi uap masuk ke turbin : s1 = 6,3658 kJ/kg.K

Entropi uap keluar turbin sama dengan entropi uap masul turbin (proses ideal atau isentropis)
sehingga s1 = s2 = 6,3658 kJ/kg.K

Dari tabel uap jenuh, pada tekanan 0,1 bar (10 kPa) didapat :

Entalpi fase uap (hg2) = 2583,9 kJ/kg

Entalpi fase cair (hf2) = 191,81 kJ/kg

Entalpi perubahan fase (hfg2) = 2392,1 kj/kg

Entropi fase uap (sg1) = 8,1488 kJ/kg.K

Entropi fase cair (sf2) = 0,6492 kJ/kg.K

Entropi perubahan fase (sfg2) = 7,4996 kJ/kg.K

Fraksi (kadar) uap (X) dapat dihitung :


Artinya kadar uap yang keluar dari turbin menuju kondensor adalah 76,22 % atau fluida yang
keluar dari turbin 76,22 % uap dan 23.78 % cair. Bagian yang cair ini tidak perlu lagi
diembunkan, tetapi 76,22 % uap ini yang harus dibuang kalornya supaya fasenya berubah
menjadi cair. Maka energi total yang terkandung di dalam 76,22% uap dapat dihitung :

Maka kerja
turbin dapat dihitung yaitu :

Daya turbin adalah :

Kalor yang dibuang oleh kondensor :

h2 adalah entalpi uap yang masuk ke kondensor = 2015,07 kJ/kg

h3 adalah entalpi air yang keluar dari kondensor = 191,81 kJ/kg

maka kalor yang dibuang oleh kondensor adalah :

Daya kondensor yang dibutuhkan untuk


membuang kalor tersebut adalah :

Kerja pompa dapat


dihitung dengan rumus :
ν = volume jenis air pada tekanan 0,1 bar = 0,00101 m3/kg

p4 = tekanan air keluar pompa = tekanan boiler (proses ideal tidak ada rugi-rugi tekanan) maka
p4 = p1 = 400 bar = 40 Mpa.

p3 = tekanan air masuk pompa = tekanan air keluar kondensor, untuk proses ideal tidak ada
rugi-rugi tekanan sehingga p3 = 0,1 bar = 10 kPa

maka kerja pompa :

Bila aliran massa air yang


dipompa 100 kg/s maka daya yang diperlukan oleh pompa adalah:

Daya netto siklus :

Kalor yang masuk ke sistem (qin) dapat dihitung :

h1 = entalpi uap panas lanjut keluar dari boiler = 3139,4 kJ/kg

h4 = entalpi air keluar pompa yang besarnya = entalpi air masuk pompa + kerja pompa, maka
h4 = 191,81 + 40,3899 = 232,1999 kJ/kg

maka kalor yang masuk ke sistem adalah :

Daya yang dihasilkan Boiler : PB = 2900,2 kJ/kg x 100 kg/s = 290.020 kW = 290,02 MW

Efisiensi termodinamika siklus adalah :


Dari hasil perhitungan dapat dilihat hanya 37,37 % dari daya yang diberikan ke dalam boiler
yang dapat diubah menjadi energi mekanis, sisanya hilang atau dibuang ke alam melalui
kondensor dan ada sebagian kecil yang digunakan untuk mengerakan pompa.

Regenerative Rankine cycle

The regenerative Rankine cycle is so named because after emerging from the condenser
(possibly as a subcooled liquid) the working fluid is heated by steam tapped from the hot
portion of the cycle. On the diagram shown, the fluid at 2 is mixed with the fluid at 4 (both at
the same pressure) to end up with the saturated liquid at 7. This is called "direct-contact
heating". The Regenerative Rankine cycle (with minor variants) is commonly used in real
power stations.
Another variation sends bleed steam from between turbine stages to feedwater heaters to
preheat the water on its way from the condenser to the boiler. These heaters do not mix the
input steam and condensate, function as an ordinary tubular heat exchanger, and are named
"closed feedwater heaters".
Regeneration increases the cycle heat input temperature by eliminating the addition of heat
from the boiler/fuel source at the relatively low feedwater temperatures that would exist
without regenerative feedwater heating. This improves the efficiency of the cycle, as more of
the heat flow into the cycle occurs at higher temperature.
Open Feedwater Heaters

An Open Feedwater Heater

An open feedwater heater is basically a mixing chamber, where the steam extracted from the
turbine mixes with the water exiting the pump. In an ideal condition, the water leaves the
heater as a saturated liquid at the heater pressure. The schematic of a steam power plant with
one open feedwater heater is shown on the left. In an ideal regenerative Rankine cycle with
an open feedwater heater, steam from the boiler (state 5) expands in the turbine to an
intermediate pressure (state 6). At this state, some of the steam is extracted and sent to the
feedwater heater, while the remaining steam in the turbine continues to expand to the
condenser pressure (state 7). Saturated water from the condenser (state 1) is pumped to the
feedwater pressure and send to the feedwater heater (state 2). At the feedwater heater, the
compressed water is mixed with the steam extracted from the turbine (state 6) and exits the
feedwater heater as saturated water at the heater pressure (state 3). Then the saturated water
is pumped to the boiler pressure by a second pump (state 4). The water is heated to a higher
temperature in the boiler (state 5) and the cycle repeats again. The T-s diagram of this cycle
is shown on the left.

Schematic of a Power Plant Running an Ideal Regenerative


Rankine Cycle with One Open Feedwater Heater
T-S Diagram of an Ideal Regenerative Rankine Cycle with One Open Feedwater Heater

Note that the mass flow rate at each component is different. If 1 kg steam enters the turbine,
y kg is extracted to the feedwater heater and (1-y) kg continues to expand to the condenser
pressure. So if the mass flow rate at the boiler is , then the mass flow rate from other
components are:

Condenser: (1-y)
Pump : (1-y)
Feedwater Heater: y+ (1-y) =
Pump :

For convenience, heat and work interactions for regenerative Rankine cycle is expressed per
unit mass of steam flowing through the boiler. They are:

Heat Input: qin = h5 - h4


Heat Output: qout = (1 - y)(h1 - h7)
Work Output: Wturb,out = (h5 - h6) + (1 - y)(h6 - h7)
Work input: Wpump,in = (1 - y)(h2 - h1) + (h4 - h3)

Open feedwater heaters are simple and inexpensive, and can also bring the feedwater to
saturated state. However, each feedwater needs a separate pump which adds to the cost

Closed Feedwater Heaters

A Closed Feedwater
Closed feedwater heaters are shell-and-tube type recuperators in which feedwater
temperature increases as the extracted steam condenses on the outside of the tubes carrying
the feedwater. The two streams can be at different pressures since the two streams do not
mix. The schematic of a steam power plant with one closed feedwater heater is shown on the
left. In an ideal regenerative Rankine cycle with a closed feedwater, steam from the boiler
(state 4) expands in the turbine to an intermediate pressure (state 5). Then some of the steam
is extracted at this state and sent to the feedwater heater, while the remaining steam in the
turbine continues to expand to the condenser pressure (state 6). The extracted stream (state 5)
condenses in the closed feedwater while heating the feedwater from the pump. The heated
feedwater (state 3) is send to the boiler and the condensate from the feedwater heater (state 7)
is allowed to pass through a trap into a lower pressure heater or condenser (state 8). Another
way of removing the condensate from the closed feedwater heater is pump the condensate
forward to a higher-pressure point in the cycle.The T-s diagram of this cycle is shown on the
left.

Schematic of a Power Plant Running an Ideal Regenerative Rankine Cycle with One Closed
Feedwater Heater

T-S Diagram of an Ideal Regenerative Rankine Cycle with One Closed Feedwater Heater

Heat and work interactions for regenerative Rankine cycle with one closed feedwater heater
is expressed per unit mass of water flowing through the boiler. They are:

Heat Input: qin = h4 - h3


Heat Output: qout = (1 - y)(h1 - h6) + y(h8 - h1)
Work Output: Wturb,out = (h4 - h5) + (1 - y)(h5 - h6)
Work input: Wpump,in = (h2 - h1)

Compared with open feedwater heaters, closed feedwater heaters are more complex, and thus
more expensive. Since the two streams do not mix in the heater, closed feedwater heaters do
not require a separate pump for each heater. Most power plants use a combination of open
and closed feedwater heaters
Siklus Rankine Regeneratif Ideal
Siklus Rankine regeneratif dinamakan demikian karena setelah muncul dari
kondensor (mungkin sebagai cairan subcooled liquid) fluida kerja dipanaskan dengan uap
yang disadap dari bagian panas dari siklus.
Proses regenerasi pada PLTU disempurnakan dengan mengekstrasi uap pada turbin
pada beberapa bagian dan mengalirkan uap tersebut pada suatu heat exchanger yang
sedang melakukan proses pemanasan air (feedwater). Heat Exchanger ini dapat disebut
dengan regenerator atau feedwater heater (FWH). Dalam hal ini FWH juga membantu
mengembalikan udara ketika terjadi kebocoran pada kondensor. Terdapat dua tipe FWH
yaitu open FWH dan closed FWH
Regenerasi meningkatkan suhu input panas siklus dengan menghilangkan
penambahan panas dari boiler / sumber bahan bakar pada suhu feedwater yang relatif
rendah yang akan ada tanpa pemanasan air umpan regeneratif. Ini meningkatkan efisiensi
siklus, karena lebih banyak aliran panas ke siklus terjadi pada suhu yang lebih tinggi.
Open (Kontak Langsung) Feedwater Heater
Sebuah open FWH pada dasarnya adalah sebuah ruang pencampur (mixing chamber)
antara uap yang terekstrasi dari turbin dengan feedwater yang dialirkan oleh pompa. Pada
kondisi ideal, campuran tersebut akan berubah menjadi saaturated liquid pada heater
pressure.
Dalam siklus Rankine regeneratif yang ideal dengan open FWH , uap dari boiler
(kondisi 5) mengembang dalam turbin ke tekanan menengah (kondisi 6). Pada keadaan ini,
beberapa uap diekstraksi dan dikirim ke feedwater, sedangkan uap yang tersisa di turbin
terus berkembang ke tekanan kondensor (keadaan 7). Air jenuh dari kondensor (kondisi 1)
dipompa ke feedwater pressure dan dikirim ke feedwater heater (kondisi 2). Pada
feedwater heater, compressed water dicampur dengan uap yang diekstraksi dari turbin
(kondisi 6) dan keluar dari feedwater heater sebagai air jenuh pada heater pressure
(kondisi 3). Kemudian air jenuh dipompa ke boiler pressure dengan pompa kedua (kondisi
4). Air dipanaskan ke suhu yang lebih tinggi di boiler (keadaan 5) dan siklus berulang lagi.
Gambar 9- Siklus Rankine Regeneratif Ideal dengan Satu Open FWH

Berdasarkan gambar di atas, panas dan kerja yang terjadi pada Siklus Rankine Regeneratif
dengan satu FWH dapat diekspresikan per satuan massa dari uap yang melalui boiler sebagai
berikut:

Efisiensi termal dari siklus ini akan meningkat hasil dari regenerasi dari FWH dengan
meningkatkan rata-rata temperatur dari air sebelum memasuki boiler. Pada PLTU berkapasitas
tinggi, rata-rata memiliki 8 FWH.
Closed Feedwater Heaters
Dalam closed Feedwater Heater, panas dipindahakan dari uap hasil ekstrasi menuju
feedwater tanpa terjadi kontak langsung antara kedua fluida tersebut. Sehingga, kedua
fluida tersebut dapat memiliki tekanan yang berbeda. Pada ideal closed FWH, uap yang
ter-ekstrasi tersebut akan keluar dari heater dalam bentuk cair jenuh pada tekanan uap
tersebut.
Dalam siklus Rankine regeneratif yang ideal dengan closed feedwater, uap dari
boiler (kondisi 4) mengembang dalam turbin ke tekanan menengah (keadaan 5).
Kemudian beberapa uap diekstraksi pada keadaan ini dan dikirim ke feedwater heater,
sedangkan uap yang tersisa di turbin terus berkembang ke condenser pressure (keadaan 6).
Aliran yang diekstraksi (keadaan 5) mengembun dalam closed feedwater sambil
memanaskan air umpan dari pompa. feedwater yang dipanaskan (keadaan 3) dikirim ke
boiler dan kondensat dari feedwater heater (keadaan 7) diizinkan untuk melewati
perangkap ke pemanas atau kondensor tekanan rendah (keadaan 8). Cara lain untuk
melepaskan kondensat dari closed feedwater heater adalah pompa kondensat ke depan
ke titik bertekanan lebih tinggi dalam siklus.

Gambar 10- Siklus Rankine Regeneratif Ideal dengan Satu Closed FWH

Berdasarkan gambar di atas, panas dan kerja yang terjadi pada Siklus Rankine Regeneratif
dengan satu FWH dapat diekspresikan per satuan massa dari uap yang melalui boiler sebagai
berikut:
Input Panas: qin = h4 - h3
Output Panas: qout = (1 - y) (h1 - h6) + y (h8 - h1)
Output Pekerjaan: Wturb, out = (h4 - h5) + (1 - y) (h5 - h6)
Input pekerjaan: Wpump, in = (h2 - h1)
Dibandingkan dengan feedwater heater terbuka, feedwater heater tertutup lebih
kompleks, dan karenanya lebih mahal. Karena dua aliran tidak bercampur dalam pemanas,
feedwater heater tertutup tidak memerlukan pompa terpisah untuk setiap pemanas.
Sebagian besar pembangkit listrik menggunakan kombinasi feedwater heater terbuka dan
tertutup
Tabel perbandingan antara feedwater heater terbuka dan tertutup

Contoh soal
Sebuah siklus Rankine sederhana ideal bekerja pada temperatur 400 oC dan tekanan 80 bar.
Tekanan kondensor 0,1 bar. Aliran massa uap yang masuk ke turbin 100 kg/s. Hitunglah kerja
turbin, kerja pompa, kalor masuk, kalor keluar dan efisiensi siklus. daya yang dihasilkan turbin
dan daya netto siklus.
Jawab

Pertama-tama gambarkan skema siklus Rankine sederhana dan lengkapi dengan data-data
yang ada di dalam soal

Gambar 7
data dari soal
Ditanya : kerja turbin (Wt); Kerja pompa (Wp), kalor masuk (Qin), kalor keluar (Qout), efisiensi
termodinamika (ηth), daya turbin (Pt) dan daya netto siklus (Pnett).

Dari tabel sifat-sifat uap panas lanjut di dapat :


Entalpi uap masuk ke turbin : h1 = 3139,4 kJ/kg
Entropi uap masuk ke turbin : s1 = 6,3658 kJ/kg.K
Entropi uap keluar turbin sama dengan entropi uap masul turbin (proses ideal atau isentropis)
sehingga s1 = s2 = 6,3658 kJ/kg.K

Dari tabel uap jenuh, pada tekanan 0,1 bar (10 kPa) didapat :

Entalpi fase uap (hg2) = 2583,9 kJ/kg


Entalpi fase cair (hf2) = 191,81 kJ/kg
Entalpi perubahan fase (hfg2) = 2392,1 kj/kg
Entropi fase uap (sg1) = 8,1488 kJ/kg.K
Entropi fase cair (sf2) = 0,6492 kJ/kg.K
Entropi perubahan fase (sfg2) = 7,4996 kJ/kg.K

Fraksi (kadar) uap (X) dapat dihitung :

Artinya kadar uap yang keluar dari turbin menuju kondensor adalah 76,22 % atau fluida yang
keluar dari turbin 76,22 % uap dan 23.78 % cair. Bagian yang cair ini tidak perlu lagi
diembunkan, tetapi 76,22 % uap ini yang harus dibuang kalornya supaya fasenya berubah
menjadi cair. Maka energi total yang terkandung di dalam 76,22% uap dapat dihitung :

Maka kerja
turbin dapat dihitung yaitu :

Daya turbin adalah :

Kalor yang dibuang oleh kondensor :

h2 adalah entalpi uap yang masuk ke kondensor = 2015,07 kJ/kg


h3 adalah entalpi air yang keluar dari kondensor = 191,81 kJ/kg

maka kalor yang dibuang oleh kondensor adalah :


Daya kondensor yang dibutuhkan untuk
membuang kalor tersebut adalah :

Kerja pompa dapat


dihitung dengan rumus :

ν = volume jenis air pada tekanan 0,1 bar = 0,00101 m3/kg


p4 = tekanan air keluar pompa = tekanan boiler (proses ideal tidak ada rugi-rugi tekanan) maka
p4 = p1 = 400 bar = 40 Mpa.
p3 = tekanan air masuk pompa = tekanan air keluar kondensor, untuk proses ideal tidak ada
rugi-rugi tekanan sehingga p3 = 0,1 bar = 10 kPa
maka kerja pompa :

Bila aliran massa air yang


dipompa 100 kg/s maka daya yang diperlukan oleh pompa adalah:

Daya netto siklus :

Kalor yang masuk ke sistem (qin) dapat dihitung :

h1 = entalpi uap panas lanjut keluar dari boiler = 3139,4 kJ/kg


h4 = entalpi air keluar pompa yang besarnya = entalpi air masuk pompa + kerja pompa, maka
h4 = 191,81 + 40,3899 = 232,1999 kJ/kg

maka kalor yang masuk ke sistem adalah :

Daya yang dihasilkan Boiler : PB = 2900,2 kJ/kg x 100 kg/s = 290.020 kW = 290,02 MW

Efisiensi termodinamika siklus adalah :


Dari hasil perhitungan dapat dilihat hanya 37,37 % dari daya yang diberikan ke dalam boiler
yang dapat diubah menjadi energi mekanis, sisanya hilang atau dibuang ke alam melalui
kondensor dan ada sebagian kecil yang digunakan untuk mengerakan pompa.

Contoh Siklus Rankine ideal


Dimana uap panas lanjut masuk ke turbin pada tekanan dan temperatur
masingmasingnya adalah 8 MPa dan 480oC. Tekanan kondensor 8 kPa. Jika kerja netto
siklus adalah 100 MW, tentukanlah:
a) Laju panas masuk yang dibutuhkan ketel uap dalam kW
b) Efisiensi thermal siklus
Diketahui:
Siklus Rankine seperti gambar
 P3 = 8 MPa = 8000 kPa = 80 bar
 T3 = 480oC
 P4 = 8 kPa = 0,08 bar
 wnet = 100 MW
Penyelesaian:
Langkah awal dilakukan analisis pada setiap proses berdasarkan diagram alir dan diagram
T-s, sebagai berikut:
Proses 1 – 2 : Kerja Pompa
w p  v  (P  P )  h  h
dan
h  h  wp
Dari tabel uap air pada tekanan kondensor yaitu:
 P1 = 0,08 bar, diperoleh:
 v1 = vf = 1,0084 x 10-3 m 3 /kg
 h1 = hf = hf,4 = 173,88 kJ/kg
 hfg,4 = 2403,1 kJ/kg
 sf = 0,5926 kJ/kg . K
 sg = 8,2287 kJ/kg . K
maka
wp = v1 x (P2 – P1)
𝑚 100000 𝑁/𝑚 1𝑘𝐽
= 1.0084 x 10-3 (𝑘𝑔) x (80 – 0.08) bar x │ 1 𝑏𝑎𝑟 ││1000𝑁.𝑚│
= 8,059 kJ/kg
Sehingga
h2 = 173,88kJ / kg + 8,059kJ / kg = 181,939kJ / kg

Proses 2 – 3 : Panas yang diserap ketel uap


qin  h3 – h2
Dari tabel uap air pada tekanan ketel uap yaitu:
P3 = 80 bar dan 480oC; diperoleh:
h3 = 3348,4 kJ/kg
s3 = 6,6586 kJ/kg . K
maka qin = (3348 ,4 - 181,939 ) kJ/kg
= 3166 ,461 kJ/kg

Proses 3 – 4: Kerja turbin


wT  h3 – h4
Untuk h4, dimana berada pada posisi phasa campuran dan pada tekanan kondensor (P4 = P1
= 0,08 bar), maka dapat ditentukan
H4 : hf 4 + x. hfg 4
Dimana konstanta x adalah menyatakan kualitas uap yang dapat ditentukan:
𝑠4−𝑠𝑓4
X = 𝑠𝑔4−𝑠𝑓4
Dimana s4 = s3, sedangkan sf,4 dan sg,4 diperoleh dari tabel uap air pada tekanan kondensasi
P1 = P4 = 0,08 bar maka
6.6586 −0.5926
X = 8,2287 −0.5926 = 0.79
Sehingga
H4 = 173.88 kJ/kg ( 0.79 x 2403,1 kJ/kg)
= 2072 ,329 kJ/kg
Maka
WT = h3 – h4
= (3348,4 – 2072,329) kJ/kg
= 1276,071 kJ/kg
Proses 4 – 1: Panas yang dibuang kondensor untuk proses kondensasi
qout = h4 – h1
= (2072,329 – 173,880) kJ/kg

Oleh karena itu, dapat diselesaikan:


a) Laju aliran panas masuk yang dibutuhkan ketel uap dalam kW
Q  ṁ  qin ṁ
ṁ adalah laju aliran massa uap air, dimana kerja netto siklus diketahui, maka dapat
ditentukan:
Wnet  ṁ  (wT  wp)
Atau
𝑊𝑛𝑒𝑡
ṁ = 𝑊𝑡−𝑊𝑝
100𝑀𝑊 1000𝑘𝐽/𝑠
ṁ= (1276.071−8.059)𝑘𝐽 /𝑘𝑔
│ 1𝑀𝑊 │
= 78,864 kg/s
Sehingga
Q = 78,864 kg/s x 3166,461 kJ/kg
= 249,72 x 103 kW

b) Efisiensi Thermal Siklus


𝑊𝑛𝑒𝑡
th = 𝑄
100000 𝑘𝑊
= 249720 𝑘𝑊

= 0,4
= 40%

You might also like