Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 5

Nama : Irma Melani

NIM / Jurusan : 371861013 / Akuntansi (Karyawan A)


Mata Kuliah : Strategic Managerial Accounting
Dosen Pengajar : Dr. Ivan A Setiawan
STIE STAN Indonesia Mandiri
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

The Pillercat Corporation


Pillercat Corporation is a highly decentralized company. Each division head has full
authority for sourcing decisions and sales decisions. The Tractor Division can purchase a key
component - the crankshaft - from the Machining Division of Pillercat or from external
suppliers:
Pillercat
Machining Division

Crankshaft

External Pillercat External Market


Suppliers of Tractor Division for Tractors

The Machining Division of Pillercat has been the major supplier of crankshafts to the
Tractor division in recent years. The Tractor division, however, has just announced that it
will purchase all its crankshaft in the forthcoming year from two external suppliers at $200
per crankshaft. The Machining Division of Pillercat recently increased its unit price for the
forthcoming year to $220 (from $200 in the current year).
Juan Gomez, manager of the Machining Division, felt that the price increase was fully
justified. The Machining Division recently purchased some specialized equipment to
manufacture crankshaft. The resulting higher depreciation charge as well as an increase in
labor cost to the 10% price increase. Gomez met with the president of Pillercat Corporation
and requested that the Tractor Division be directed to buy all its crankshaft from the
Machining Division at the $220 price. Gomez supplied the following cost information for the
Machining Division: variable cost per crankshaft $190; fixed cost per crankshaft $20.
The additional outlay costs per unit that Pillercat incurs to produce each crankshaft
is the Machining Division's variable cost of $190. The Tractor Division purchase 2,000
crankshaft per month.
Compute the advantage or disadvantage (in terms of monthly operating income) to
Pillercat as a whole if the Tractor Division buys crankshafts internally from the Machining
Division under following case: Machining Division can use the facilities for other production
operations, which will result in monthly cash-operating savings of $29,000.
a. Compute the advantage and disadvantage (in terms of monthly operating income) to
Pillercat as a whole if the Tractor Division buy crankshafts internally from the Machining
Division under each of the following three cases:
1) Machining Division has no alternative use for the facilities used to manufacture
crankshafts.
2) Machining Division can use the facilities for other production operations, which will
result in monthly cash-operating savings of $29,000.
3) Machining Division has no alternative use for facilities, and the external supplier
drops it price to $185 per crankshaft.
b. As the president of Pillercat, how would you respond to Juan Gomes’s request to direct
the Tractor Division to purchase all of its crankshafts from the Machining Division?
Would your response differ according to the scenarios describe in (1), (2), and (3)?

Jawab:
a. Keuntungan atau kerugian (dalam hal pendapatan operasional bulanan) bagi Pillercat
secara keseluruhan jika Tractor Division membeli crankshafts secara internal dari
Machining Division dalam masing-masing dari tiga kasus berikut:
1) Machining Division tidak memilik alternatif penggunaan untuk fasilitas yang
digunakan untuk memproduksi crankshafts.
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts secara internal
pada Machining Division:
Total
Biaya Variabe $190 @ 2.000 unit $ 380.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 420.000,-
Total biaya yang dikerluarkan pillercat untuk memperoleh 2.000 unit crankshaft
sebesar $ 420.000,-
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts pada pemasok
eksternal dengan harga $200 per unit crankshafts:
Total
Pembelian pada pemasok ekseternal $200 @ 2.000 unit $ 400.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 440.000,-
Total yang biaya yang harus dikeluakan pillercat apabila Tractor Division membeli
pada pemasok eksternal sebesar $ 440.000,- untuk 2.000 unit crankshafts.
Kesimpulan:
Secara keseluruhan Pillercat akan mengalami keuntungan apabila Tractor Division
membeli 2.000 unit crankshaft nya secara internal pada Machining Division, karena
mengeluarkan biaya yang lebih rendah daripada pembelian kepada pemasok
eksternal.

2) Machining Division dapat menggunakan fasilitas untuk operasi produksi lainnya, yang
akan menghasilkan penghematan operasional kas bulanan sebesar $29.000.
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts secara internal
pada Machining Division:
Total
Biaya Variabe $190 @ 2.000 unit $ 380.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 420.000,-
Dikurangi; fasilitas untuk operasi produksi lainnya ($ 429.000,-)
Total Cost yang harus dikeluarkan $ 391.000,-
Total biaya yang harus dikerluarkan pillercat untuk memperoleh 2.000 unit
crankshaft jika dikurangi penghematan kas bulanan sebesar $ 391.000,-
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts pada pemasok
eksternal dengan harga $200 per unit crankshafts:
Total
Pembelian pada pemasok ekseternal $200 @ 2.000 unit $ 400.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 440.000,-
Total yang biaya yang harus dikeluakan pillercat apabila Tractor Division
membeli pada pemasok eksternal sebesar $ 440.000,- untuk 2.000 unit
crankshafts.
Kesimpulan:
Secara keseluruhan Pillercat akan mengalami keuntungan apabila Tractor Division
membeli 2.000 unit crankshaft nya secara internal pada Machining Division, karena
mengeluarkan biaya yang lebih rendah daripada pembelian kepada pemasok
eksternal, ditambah dengan adanya penghematan biaya operasional sebesar
$29.000.

3) Machining Division tidak memiliki penggunaan alternatif untuk fasilitas, dan pemasok
eksternal menurunkan harganya menjadi $185 per crankshafts.
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts secara internal
pada Machining Division:
Total
Biaya Variabe $190 @ 2.000 unit $ 380.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 420.000,-
Total biaya yang dikerluarkan pillercat untuk memperoleh 2.000 unit crankshaft
sebesar $ 420.000,-
• Biaya yang dikeluarkan jika Tractor Division membeli crankshafts pada pemasok
eksternal dengan harga $185 per unit crankshafts:
Total
Pembelian pada pemasok ekseternal $185 @ 2.000 unit $ 370.000,-
Biaya Tetap $20 @ 2.000 unit $ 340.000,-
Total Cost $ 410.000,-
Total yang biaya yang harus dikeluakan pillercat apabila Tractor Division
membeli pada pemasok eksternal sebesar $ 410.000,- untuk 2.000 unit
crankshafts.
Kesimpulan:
Secara keseluruhan Pillercat akan mengalami kerugian apabila Tractor Division
membeli 2.000 unit crankshaft nya secara internal pada Machining Division, karena
mengeluarkan biaya yang lebih besar daripada pembelian kepada pemasok
eksternal, dikarenakan adanya penurunan harga jual dari pemasok eksternal
menjadi $185 per unit crankshafts maka akan lebih mengentungkan bagi Pillercat
untuk memberi izin kepada Tractor Division agar membeli crankshafts nya pada
pemasok eksternal.

b. Sebagai presiden Pillercat, bagaimana Anda menanggapi permintaan Juan Gomes untuk
mengarahkan Tractor Division untuk membeli semua crankshaft dari Machining
Division? Apakah tanggapan Anda berbeda sesuai dengan skenario yang diuraikan
dalam (1), (2), dan (3)?
Jika kondisi sesuai dengan skenario 1 dan 2 dimana harga pada pemasok eksternal
sebear $200 per unit crankshaft, maka saya sebagai presiden Pillercat, akan
menyetujui permintaan Juan Gomez selaku manager Machining Division, untuk
mengarahkan Tractor Division agar membeli semua crankshaft nya dari Machining
Division dengan mempertimbangkan kembali harga yang dapat disetujui kedua divisi
agar tidak ada yang merasa dirugikan dengan adanya kebijakan tersebut.
Namun, jika kondisi sesuai dengan skenario 3, dimana harga pada pemasok
eksternal turun menjadi $185 dan Machining Division tidak memiliki penggunaan
alternatif fasilitas untuk operasi produksi lainnya. Maka saya selaku presiden Pillercat
tidak dapat menyetujui permintaan Juan Gomez, untuk mengarahkan Tractor Division
agar membeli semua crankshaft nya dari Machining Division, dan akan meminta
kepada manager Machining Division untuk mengevaluasi kembali biaya-biaya yang
ada untuk memproduksi setiap crankshaft.

You might also like