Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 7

Ijns.

org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

Perancangan Sistem Informasi Pendaftaran Rawat Jalan Pasien RSU PKU Muhammadiyah Bantul
Yogyakarta Berbasis Web

Diah Pradiatiningtyas, Kusnadi


Program Studi Sistem Informasi
Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Yogyakarta
Email: diah.ddt@bsi.ac.id ; kusnadi1010@bsi.ac.id

Abstract - PKU Muhammadiyah Hospital Bantul is one hospital that has implemented a computerized
information system in the patient service process. However, there are obstacles in its application,
including complaints from patients with length of queue. This phenomenon results in delays in handling
patients who have arrived at the hospital. The purpose of this final project is to design a website-
based online outpatient registration program. By designing a new computerized information system to
improve the efficiency and effectiveness of both officers and patients. Data collection techniques are
carried out by means of interviews, observation and literature study. Waterfall methods was use and
blackbox testing. With the help of web utilization, it can be more helpful for companies in
delivering information on superior services and products they have. Because making registration online
so that patients who have registered can be easy by knowing the serial number of turn and can estimate
the time of arrival at the hospital. In general, the results of the application made is an online registration
application that assists in the delivery of information on medical services in hospitals and online
registration.
Key Words: Design, System, Registration, Outpatient, Hospital

Abstrak - RSU PKU Muhammadiyah Bantul adalah salah satu rumah sakit yang sudah menerapkan
sistem informasi komputerisasi di dalam proses pelayanan pasien. Namun terdapat kendala di dalam
penerapannya, diantaranya seperti komplain dari pasien dengan lamanya antrian. Fenomena ini
mengakibatkan tertundanya penanganan pasien yang sudah tiba di rumah sakit. Tujuan dari penulisan tugas
akhir ini adalah membuat rancangan program pendaftaran pasien rawat jalan online berbasis website.
Dengan membuat rancangan sistem informasi komputerisasi yang baru agar meningkatkan efisiensi dan
efektifitas petugas maupun pasien. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara,
observasi dan studi pustaka serta menggunakan metode waterfall untuk perancangannya dan pengujian
blackbox. Dengan bantuan pemanfaatan web bisa lebih membantu perusahaan dalam penyampaian
informasi jasa dan produk unggulan yang dimilikinya. Sebab membuat pendaftaran secara online agar
pasien yang telah terdaftar dapat kemudahan dengan mengatahui nomor urut giliran dan dapat
memperkirakan waktu tiba di rumah sakit. Secara umum hasil aplikasi yang dibuat adalah aplikasi
pendaftaran online yang membantu dalam penyampaian informasi layanan jasa pengobatan di rumah sakit
dan pendaftaran online.
Kata Kunci: Perancangan, Sistem, Pendaftaran, Rawat Jalan, Rumah Sakit.

Latar Belakang hanya melakukan entri nomor rekam medis. Pada


RSU PKU Muhammadiyah Bantul adalah salah pemeriksaan poliklinik yang sudah berjalan, pasien
satu rumah sakit yang sudah menerapkan sistem mengantri di bagian pendaftaran yang apabila
informasi komputerisasi didalam proses pelayanan belum selesai dapat tertinggal nomor urut antrian
pasien rawat jalan. Namun terdapat beberapa pasien di poliklinik, ataupun poliklinik telah selesai
kendala didalam penerapannya, diantaranya atau tutup. Fenomena ini mengakibatkan
seperti komplain dari pengunjung atau pasien tertundanya penanganan pasien yang sudah tiba
yang selalu ada di tiap harinya, salah satunya di RSU PKU Muhammadiyah Bantul.
dikarenakan pembatasan kuota jumlah pasien di Berdasarkan masalah yang diuraikan diatas maka
tiap dokter spesialis. Pada saat pasien mengantri penulis bermaksud membuat program pendaftaran
di bagian pendaftaran belum tentu kuota pasien pasien rawat jalan online berbasis web untuk
masih tersedia, seringkali jumlah kuota pasien membuat rancangan sistem informasi
untuk dokter spesialis sudah penuh. Disamping itu komputerisasi yang baru agar meningkatkan
dengan lamanya antrian belum lagi pasien yang efisiensi dan efektifitas petugas maupun pasien
sudah meninggalkan aktifitas kepentingannya dalam pelayanan di pendaftaran rawat jalan RSU
kemudian tidak mendapati pelayanan PKU Muhammadiyah Bantul.
pemeriksaan. Pada proses melakukan entri data
pun jika terdapat pasien dengan status Tujuan dan Manfaat
pemeriksaan baru maka pelayanan akan lebih Tujuan d a n m a n f a a t dari penelitian ini
lama dibandingkan dengan pasien lama yang adalah sebagai berikut:

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 39


Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

1. Perancangan sistem pendaftaran rawat jalan Dreamweaver CS6, XAMPP serta menggunakan
online berbasis web pada RSU PKU bahasa pemrograman HTML dan PHP MySQL.
Muhammadiyah Bantul ini diharapkan kinerja Metode penelitian yang digunakan adalah
petugas atau pasien menjadi lebih efektif pengumpulan data yang berupa observasi,
2. Dengan adanya sistem pendaftaran rawat wawancara, dan studi pustaka. Serta
jalan online berbasis web ini diharapkan menggunakan metode waterfall dan dalam
dapat mempermudah pengunjung dalam pengujiannya menggunakan pengujian blackbox.
melakukan booking antrian periksa dokter
spesialis tanpa harus datang ke rumah sakit Tinjauan Pustaka
pada hari periksa. Konsep Dasar Sistem
3. Mengurangi antrian yang lama serta Sistem
meniadakan waktu atau biaya yang harus Menurut Jogiyanto dalam Andalia dan Setiawan,
dikeluarkan oleh pengunjung atau pasien. (2015:93) Ada dua kelompok pendekatan dalam
4. Menjadikan pelayanan pendaftaran rawat mendefinisikan sistem. Ada yang menekankan
jalan dapat lebih efektif dan efisien. pada prosedurnya dan ada yang menekankan
pada komponen atau elemennya, diantaranya :
Ruang Lingkup Pendapat pertama menekankan sistem pada
Untuk menghindari pembahasan yang komponennya. “Sistem adalah kumpulan dari
menyimpang dan lebih fokus serta sesuai dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk
yang diharapkan, maka penulis membuat Batasan mencapai suatu tujuan tertentu”.
masalah sebagai berikut:
1. Perancangan sistem pada RSU PKU Informasi
Muhammadiyah Bantul Menurut Pratama dalam Purba, (2015:33),
Tampilan sistem pendaftaran online rawat berpendapat “Informasi adalah hasil pengolahan
jalan berbasis website meliputi halaman data dari satu atau berabagai sumber, yang
Beranda langsung sebagai halaman utama kemudian diolah, sehingga memberikan nilai, arti,
sebagai tampilan awal, layanan, dokter, dan manfaat. Proses pengelolaan memerlukan
pendaftaran, map, info terkini, buku tamu. teknologi, pada proses pengolahan data, untuk
2. Pemberian hak akses dapat menghasilkan informasi, juga dilakukan
User yang dapat mengakses sistem informasi proses verifikasi secara akurat, spesifik, dan tepat
pendaftaran online terdiri : waktu”.
a. Administrator
Hak akses yang terdapat dalam ruang Definisi Perancangan SIstem
lingkup admin ini adalah mengelola Menurut Purba, (2015:34), “Perancangan sistem
dengan maksud mengubah, menghapus, adalah suatu fase dimana diperlukan suatu fase
dan menambahkan database dan konten dimana diperlukan suatu perencanaan untuk
website yang ada di sistem pendaftaran elemen-elemen perencanaan untuk elemen-
rawat jalan berbasis website. elemen komputer yang akan menggunakan
b. Frontline People komputer yang akan menggunakan sistem baru”.
Hak akses yang terdapat dalam ruang
lingkup Frontline People ini adalah Definisi Internet
mengubah, isi data dari konten menu Menurut Hidayatullah dan Kawistara dalam Purba,
seperti pilihan jadwal dokter, info terkini, (2015:32), “Internet adalah jaringan global yang
data Frontline People, profil pelayanan. menghubungkan komputer-komputer diseluruh
c. Pasien dunia, dengan internet sebuah komputer bisa
Hak akses yang didapat pasien yaitu untuk mengakses data yang terdapat pada komputer lain
mengakses menu-menu pilihan seperti dibenua yang berbeda”.
melihat info terkini, tentang kami, map,
layanan medis, jadwal dokter, mengisi Konsep Dasar Web
buku tamu, pendaftaran pasien rawat Pengertian website adalah “keseluruhan halaman-
jalan. Sedangkan untuk pilihan menu halaman web yang terdapat dari sebuah
pendaftaran pasien rawat jalan, harus domain yang mengandung informasi” .
melakukan registrasi pasien baru bagi Yuhefizar dalam (Prayitno dan Safitri, 2015:2).
pasien yang belum pernah mendaftar, bagi Menurut Arief dalam Sudana & Yulianto
pasien lama atau yang sudah pernah (2016:40), “website merupakan kumpulan dari
mendaftar cukup dengan memasukan entri halaman web yang sudah dipublikasikan di
nomor rekam medis dan tanggal lahir. jaringan internet dan memeiliki domain atau URL
(Uniform Resource Locator) yang dapat diakses
Metode dan Teknik Pengambilan Data semua pengguna internet dengan cara
Perancangan penelitian ini dikembangkan dengan mengetikan alamatnya”.
menggunakan perangkat lunak Adobe

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 40


Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

MySQL (My structured Query Language) Diagram Kelas (Class Diagram)


Menurut Budi dalam Prasetyo, (2015:22) Class Diagram adalah deskripsi dari kelompok
“MySQL merupakan system database yang obyek dengan properti, perilaku dan relasi yang
banyak digunakan untuk pengembangan aplikasi sama sehingga dapat memberkan pandangan
web. Alasannya mungkin karena grafis, global atas sistem (Purwati dan Hasan, 2016)
pengelolaan datanya sederhana, memiliki
tingkat keamanan yang bagus, mudah diperoleh, Tinjauan perusahaan
dan lain-lain”.
Prosedur Sistem Berjalan RSU PKU
XAMPP Muhammadiyah
XAMPP adalah perangkat lunak bebas, yang Prosedur berjalan pendaftaran pasien pada
mendukung banyak sistem operasi, merupakan Rumah Sakit Umum PKU Muhammadiyah
kompilasi dari beberapa program. Fungsinya Bantul adalah sebagai berikut:
adalah sebagai server yang berdiri sendiri 1. Sistem Penerimaan Pasien
(localhost), yang terdiri atas program Apache Pasien yang berkunjung ke RSU PKU
HTTP Server, MySQL database, dan penerjemah Muhammadiyah Bantul melakukan
bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman pendaftaran tentang identitas pasien yang
PHP dan Perl (Palit, Rindengan, dan Lumenta, meliputi data pribadi maupun data sosial dan
2015) poli yang akan dituju. Proses Registrasi
identitas pasien baru pasien mengisikan
Entity Relationship Diagram (ERD) formulir pendaftaran yang diberkan oleh
Menurut Connoly dan Begg dalam Purwati dan Frontline People, sedangkan untuk pasien
Hasan (2016:40), “Entity Relation Diagram lama, Frontline People akan melakukan
digunakan untuk menggambarkan struktur pencarian berdasarkan nomor rekam medis
logical database dalam bentuk diagram ERD, pasien, dengan melakukan entri menggunakan
serta menyediakan cara yang sederhana dan perangkat aplikasi berbasis desktop.
mudah untuk memahami bagian berbagai Kemudian Frontline People memberikan
komponen dalam desain database”. pasien sebuah kartu identitas berobat dan
sebuah nomor urut antrian poliklinik.
Logical Record Structured (LRS) 2. Sistem Penomoran
Menurut Simarmata dan Paryudi Fridayanthie & Penomoran yang diterapkan di RSU PKU
Mahdiati (2016:133), “Logical Record Muhammadiyah Bantul sudah menggunakan
Structured (LRS) adalah representasi dari Unit Numbering System. Definisi Unit
struktur recordrecord pada tabel-tabel yang Numbering System yaitu satu sistem
terbentuk dari hasil relasi antar himpunan pemberian nomor rekam medis bagi pasien
entitas”. yang datang berobat dan nomor rekam medis
tersebut akan tetap digunakan pada kunjungan
Unifed Modelling Language (UML) berikutnya. Sistem dimana pasien diberikan
Menurut Hendini (2016:108), “Unified Modeling satu nomor rekam medis kepada pasien dan
Language (UML) adalah bahasa spesifikasi dipakai terus setiap kali pasien berkunjung di
standar yang dipergunakan untuk RSU PKU Muhammadiyah Bantul. Nomor
mendokumentasikan, menspesifikasikan dan yang digunakan tersebut dipakai selamanya
membanngun perangkat lunak”. disemua bagian unit pelayanan yang ada
dirumah sakit. Nomor rekam medis tersebut
Use Case Diagram tertulis dalam kartu identitas berobat atau kartu
Purwati dan Hasan (2016:39) “Use case adalah berobat dan buku rekam medis
abstraksi dari interaksi antara system dan actor”. 3. Sistem Penamaan Pasien
Di PKU Muhammadiyah Bantul sistem
Diagram Aktivitas (Activity Diagram) penamaan digunakan untuk memberikan
Hendini (2016:109) “Activity Diagram identitas kepada pasien yang datang berobat.
menggambarkan workflow (aliran kerja) atau Dengan memberikan identitas pasien yang
aktifitas dari sebuah system atau proses bisnis”. akan berobat berdasarkan atas sistem
penamaan akan dapat membedakan pasien
Diagram Urutan (Sequence Diagram) dengan nomor-nomor yang sama. Prosedur
Menurut Purwati dan Hasan (2016) “Sequence penulisan nama pasien yang ada pada rumah
Diagram digunakan untuk menggambarkan sakit PKU Muhammadiyah bantul dengan
perilaku pada sebuah skenario,kegunaanya untuk menggunakan huruf balok berdasarkan ejaan
menunjukkan rangkaian pesan yang dikirim antar yang telah disempurnakan.
object juga interaksi antar objek, sesuatu yang 4. Proses Pembuatan Laporan
terjadi pada titik tertentu dalam eksekusi system”. Setelah bagian olah data menerima berkas
buku rekam medis, petugas bagian olah data

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 41


Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

melakukan input data pemeriksaan pasien Kemudian penyampaian edukasi-edukasi yang


dengan menggunakan komputer dengan berkaitan dengan alur pelayanan selama pasien
program berbasis desktop. Setelah proses berada di RSU PKU Muhammadiyah Bantul juga
input data selesai, bagian olah data membuat ikut disampaikan akan menambah durasi
laporan berdasarkan data pasien yang sudah pelayanan pendaftaran menjadi lebih lama.
dilakukan pemeriksaan oleh dokter Pemecahan Masalah
Use Case Sistem Berjalan Penulis ingin memutus proses pelayanan
Berikut adalah use case sistem berjalan yang pendaftaran seperti mengantri, edukasi-edukasi
ada di bagian pendaftaran RSU PKU tentang alur pelayanan di RSU PKU
Muhammadiyah Bantul, sebagai berikut: Muhammadiyah Bantul. Sehingga meniadakan
uc Use Case Model
antrian yang menumpuk di bagian frontpeople dan
pelayanan menjadi lebih cepat. Oleh karena itu
Registrasi
diperlukan sistem pendaftaran online bagi pasien
baru atau pun pasien lama. Terkait edukasi-
«include»
edukasi mengenai pelayanan dan alur
Menentukan Poli pemeriksaan pula dapat disampaikan melalui
Petugas Pendaftaran
online. Dengan sistem online kinerja pasien dan
«include» frontpeople menjadi lebih efektif dan efisien.
Tahapan Perancangan Sistem
Pemeriksaan Aw al
Analisa Kebutuhan Pengguna
Peraw at Dalam pengunaan aplikasi pendaftaran online
Ronsen
Pasien terdapat tiga pemakai yang saling berinteraksi
«extend» dalam sebuah sistem, yaitu pasien, Frontline
Pemeriksaan
«extend» Laborat People, admin. Ketiganya memiliki sebuah
karakteristik interaksi dengan sistem yang
berbeda-beda dan memiliki kebutuhan informasi
Membererikan Resep
yang berbeda-beda, sebagai berikut:
Dokter
1. Skenario Kebutuhan Administrator
a. Administrator melakukan login terlebih
Pembayaran dahulu sebelum dapat mengoperasikan
aplikasi, dengan cara melakukan entri
username dan password pada halaman
login.
b. Administrator dapat melihat,
Permasalahan Pokok merubah, menghapus, dan
Berdasarkan latar belakang yang telah dipaparkan, menambahkan database dan konten menu
didapatkan masalah pokok yang perlu diselesaikan Info Terkini
di pendaftaran rawat jalan RSU PKU c. Administrator dapat melihat, merubah,
Muhammadiyah Bantul yaitu komplain dari menghapus, dan menambahkan
pengunjung atau pasien yang selalu ada di tiap database dan konten menu Layanan
harinya, salah satunya dikarenakan pembatasan Medis
kuota jumlah pasien di tiap dokter spesialis. Pada d. Administrator dapat melihat,
saat pasien mengantri di bagian pendaftaran merubah, menghapus, dan
belum tentu kuota pasien masih tersedia, menambahkan database dan konten menu
seringkali jumlah kuota pasien untuk dokter Buku Tamu
spesialis sudah penuh.
Disamping itu dengan lamanya antrian belum lagi
e. Administrator dapat melihat,
merubah, menghapus, dan
pasien yang sudah meninggalkan aktifitas
menambahkan database dan konten menu
kepentingannya kemudian tidak mendapati
Login
pelayanan pemeriksaan. Pada proses melakukan
entri data pun jika terdapat pasien dengan status f. Administrator dapat melihat,
pemeriksaan baru maka pelayanan akan lebih merubah, menghapus, dan
lama dibandingkan dengan pasien lama yang menambahkan database dan konten menu
hanya melakukan entri nomor rekam medis. Pada Jadwal Dokter
pemeriksaan poliklinik yang sudah berjalan, pasien g. Administrator dapat melihat,
mengantri di bagian pendaftaran yang apabila merubah, menghapus, dan
belum selesai dapat tertinggal nomor urut antrian menambahkan database dan konten menu
pasien di poliklinik, ataupun poliklinik telah selesai Tentang Kamis
atau tutup. Fenomena ini mengakibatkan h. Administrator dapat melihat,
tertundanya penanganan pasien yang sudah tiba merubah, menghapus, dan
di RSU PKU Muhammadiyah Bantul.
ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 42
Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

menambahkan database dan konten menu


Pendaftaran Online uc Use Case Model

i. Administrator dapat melihat, Sistem Informasi Pendaftaran Pasien Online

merubah, menghapus, dan Melihat Info


Terkini Edit Data
menambahkan database dan konten menu Frontliner
«include»
«include»
Melihat Peta Login
Edit Data Jadwal
«include»
j. Administrator melakukan logout «include»
Dokter

setelah selesai menggunakan aplikasi. Melihat Layanan


«include» Frontliner

2. Skenario Kebutuhan Frontline People Medis «include» Edit Data


Layanan Medis
«include»

a. Frontline People melakukan login terlebih «include»


dahulu sebelum dapat mengoperasikan Mengisi Buku
«extend»

Tamu «include»
aplikasi, dengan cara melakukan entri «include» Mengelola Menu

username dan password pada halaman «extend» Info Terkini

login. «include»
«extend»
Melihat Jadwal

b. Frontline People dapat melakukan edit Dokter «include»

«include»
Pasien «include»
data jadwal dokter «extend»
Mengelola

c. Frontline People dapat melakukan edit «include»

«extend»
konten

data layanan medis d. Frontline People Melihat Tentang


Kami «include» Administrator

dapat melakukan edit data frontpeople «extend»

d. Frontline People dapat melakukan «include»

update info terkini perubahan jadwal Mendaftar


Pasien Online
«extend»

«include»
dokter
e. Frontline People melakukan logout «include»

setelah selesai menggunakan aplikasi Mengelola


Melihat Peta database
3. Skenario Kebutuhan Bagian Pasien Lokasi «include»

a. Pasien melakukan login terlebih


dahulu sebelum dapat mengoperasikan
aplikasi, dengan cara melakukan entri
username dan password pada halaman
login.
b. Pasien dapat melihat info terkini dokter
c. Pasien dapat melihat layanan medis Rancangan Dagram Aktivitas
d. Pasien dapat mengisi buku tamu Rancangan Activity Diagram Melihat Info Terkini
act Class Model

e. Pasien dapat melihat jadwal dokter Pasien Sistem

f. Pasien dapat melihat tentang kami atau Start

profil rumah sakit


Menampilkan Menu Login
g. Pasien dapat mendaftar pasien lama atau Menekan Menu Info Terkini

pasien baru Login

h. Pasien dapat mengakses peta lokasi RSU


PKU Muhammadiyah Bantul Verifikasi Nama dan Passw ord

i. Pasien melakukan logout setelah selesai


menggunakan aplikasi. Login Tidak Valid

4. Skenario Kebutuhan Sistem Login Valid

a. Agar bisa mengakses sistem informasi Menampilkan Layar Pemberitahuan Pasien

Pebdaftaran Rawat Jalan RSU PKU Memilih Menu Info Terkini Menampilkan Menu Info Terkini

Muhammadiyah Bantul, administrator,


Frontline People dan pasien harus Keluar

melakukan login terlebih dahulu. Dengan Klik (X)

cara memasukkan nama dan kata sandi


yang bertujuan untuk menjaga privasi End

masing-masing pengguna tetap terjaga


keamanannya.
b. Pengguna harus melakukan logout setelah Rancangan Prototype
selesai menggunakan aplikasi. Interface Halaman Intar muka menu info terkini
Rancangan Diagram Use Case

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 43


Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

class Class Diagram

1 1

1 1..*

1..*

1..*

1..*

1
1..* 1 1

Perancangan Perangkat Lunak


Entity Relationship Diagram (ERD) 1..*
erd EDR

jam_praktek
hari ________
id_info
alamat telepon keterangan
_____________
id_forntliner

bagian
id_frontliner
nm_frontliner
M M Info Terkini
Frontliner Mengubah
M

password
M
jam_praktek
nm_dokter
4.1.1 Sequence Diagram
foto_dokter
email
sd Melihat Info Terkini
bagian
id_frontliner
Mengubah
gambar konten
Jadwal
id_jadwal
M

____________
id_layanan 1
M Pasien
Profil Layanan Mengubah nm_dokter
video Layar Home Layar Info Terkini Info

nm_layanan Mengambil foto_dokter Tampilan Awal()


hari

id_frontliner
nm_pasien nm_pasien
Menampilkan Halaman Awal()

___________
id_pasien
telepon M id_dokter
Klik Info Terkini()
1 M
Pasien Mengambil Nomor Registrasi
no_rekam
________
no_reg

1 Menampilkan Layar Halaman Info Terkini()


Mengisi
pekerjaan id_pasien

M
id_jadwal
Get Data()
alamat email nm_dokter
Buku Tamu id_frontliner

password
alamat id_pasien admin Display Data()
alamat

telepon
_________
id_tamu telepon
Close()
email

nm_admin password
__________
id_admin

5.1 Kesimpulan
Logical Structure Record (LRS) Kesimpulan yang dapat diambil dari uraian bab-
Frontliner
Admin Buku Tamu bab sebelumnya mengenai perancangan sistem
M
id_frontliner*
M id_admin id_tamu*
M
informasi pendaftaran online pasien rawat jalan
M nm_admin id_pasien**
nm_frontliner
alamat telepon RSU PKU Muhammadiyah Bantul yaitu:
alamat
telepon
telepon alamat 1. Aplikasi pendaftaran online yang dibuat
password email
password
email
email id_frontliner diharapkan akan dapat mengurangi jumlah
complain di tiap harinya.
Info Terkini Profil Layanan Nomor Registrasi 2. Aplikasi pendaftaran online yang dibuat
id_info* id_layanan* no_reg*
M
diharapkan akan dapat mengurangi volume
nm_layanan id_pasien**
nm_dokter
konten
M
id_jadwal**
antrian pasien di bagian Frontline People,
bagian
hari gambar id_dokter sehingga lama mengantri pasien di bagian
jam_praktek video nm_dokter
keterangan
M
id_frontliner** nm_pasien Frontline People menjadi relative lebih cepat.
M
foto_dokter 3. Aplikasi pendaftaran online yang dibuat
id_frontliner**
Pasien diharapkan akan dapat mengurangi jumlah
Jadwal
1 1
id_pasien*
1 entri data pasien baru oleh Frontline People,
id_jadwal* no_rekam
nm_dokter nm_pasien
sehingga lama mengantri pasien di bagian
bagian
hari
alamat Frontline People menjadi relative lebih cepat.
perkerjaan
jam_praktek telepon 4. Aplikasi pendaftaran online yang dibuat juga
foto_dokter
M id_frontliner**
password diharapkan akan dapat mengatasi pasien yang
tidak kebagian kuota pasien dokter spesialis
Class Model / Class Diagram

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 44


Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 9 No 1 – 2020

dengan melakukan pemesanan atau Jurnal Informatika, 1(2), 31–42.


pendaftaran online jauh-jauh hari sebelumnya.
5. Aplikasi pendaftaran online yang dibuat Purwati dan Hasan (2016). Perancangan Sistem
diharapkan akan bisa mengatasi kekurangan Informasi Administrasi Tamu Hotel (Studi
informasi di pihak Pasien mengenai informasi Kasus Pada Hotel Ganesha Purworejo).
jasa pengobatan yang ditawarkan serta jadwal Journal Speed – Sentra Penelitian
dokter yang bisa di update karena Engineering Dan Edukasi, 8(1), 40.
menggunakan database

Sudana dan Yulianto (2016). Perancangan


Website Pondok Permata Homestay Sebagai
DAFTAR PUSTAKA Media Informasi Dan Promosi. Ijns.Org
Indonesian Journal on Networking and
Andalia dan Budi Setiawan (2015). Security, 5(ISSN : 2302-5700), 39–46.
Pengembangan Sistem Informasi Diambil dari
Pengolahan Data Pencari Kerja Pada Dinas http://ijns.org/journal/index.php/ijns/article/vie
Sosial Dan Tenaga Kerja Kota Padang. w/299. Diakses pada tanggal 10 Juli 2019
Jurnal Ilmiah Komputer Dan Informatika
(KOMPUTA), 93(2), 2089–9033. Diambil dari
http://komputa.if.unikom.ac.id/_s/data/jurnal/v
ol.4-no.2/6.4.2. 10.2015-93-97-2089-
9033.pdf/pdf/6.4.2.10.2015-93-97-2089-
9033.pdf. Diakses pada tanggal 22 April 2019

Fridayanthie dan Mahdiati (2016). Rancang


Bangun Sistem Informasi Permintaan Atk
Berbasis Intranet (Studi Kasus: Kejaksaan
Negeri Rangkasbitung). Jurnal Informatika,
4(2), 126–137. Diambil dari
https://ejournal.bsi.ac.id/
ejurnal/index.php/khatulistiwa/article/view/126
4/1029. Diakses pada tanggal 10 Oktober
2019

Hendini (2016). Pemodelan Uml Sistem Informasi


Monitoring Penjualan Dan Stok Barang
Barang (Studi Kasus: Distro Zhezha
Pontianak). Jurnal Khatulistiwa Informatika,
IV(2), 107–116. Diambil dari https://ejournal.
bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khatulistiwa/article/
view/1262. Diakses pada tanggal 13 Juli
2019

Palit, Randi V., Yaulie D.Y. Rindengan, dan Arie


S.M. Lumenta. (2015). Rancangan Sistem
Informasi Keuangan Gereja Berbasis Web Di
Jemaat GMIM Bukit Moria Malalayang. 1 E-
Journal Teknik Elektro dan Komputer vol. 4
no. 7.

Prasetyo (2015). Rancang Bangun


SistemInformasi Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Rahmanyah Kabupaten Musi
Banyuasin Berbasis Website. Jurnal
Informatika, 1(2), 19–30.

Purba (2015). Sistem informasi sekolah menengah


kejuruan (SMK) Teknologi Informasi dan
Bisnis Indosains Palembang Berbaris Web.

ISSN : 2302-5700 (Print) – 2354-6654 (Online) 45

You might also like