Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 26
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI INSTITUT SENI INDONESIA YOGYAKARTA Ji Parangtritis Kim 6,5 Kotak Pos 1210 Yogyakarta 55001 Telp. (0274) 379133,373659 Rektor. (00274) 371233 Fax. (0274) 371233, SURAT PERJANJIAN untuk melaksanakan pekerjaan ‘Pengadaan Server dan Rackmount UPT. Pusat Komputer {SI Yogyakarta, berupa HP ProLiant ML110 Gen10 dan lain-lain Tahun 2019 Nomor : 3199/1T4.6/PL/2019 ‘Tanggal : 18 Jupi 2019 SURAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya (selanjutnya disebut* kontrak *) dibuat dan ditandatangani di Yogyakarta pada hari Selasa tanggel Delapan Belas bulan Juni tahun Dua ribu sembilan belas [18-06-2019] antara Seiyanto Puiro, §. EF. selaku Pejabat Pembuat Komitmen, yang bertindak untuk dan atas nama Institut Seni Indonesia Youyakarta, yang berkedudukan di Jip, Parangtritis Km, 6,5 Sewon, Bantul, D.l, Yogyakarta, berdasarkan Surat Keputusan Rektor ISI Yogyakarta, nomor : 03/KEP/2019 tanggal 2 Januari 2019 selanjutnya disebut “PPK” dan Asep Mochamad Ishak, Jabatan Direktur, yang bertindak untuk dan atas nama CV, SOLUST ARYA PRIMA, yang berkedudukan di II, $. Parman No. 47-B, Kel. Gajah Mungkur, Keo Gajah Munglur, Kota Semarang, berdasarkan Akta Pendirian Nomor: 20 tanggal 21 Februari 2000 yang dikeluarkan oleh Notaris Bambang Soegianto, §, H_ yang selanjutnya disebut “Penyedia” MENGINGAT BAHWA a, PPK telah meminta penyedia untuk menyediakan Barang sebagaimana diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang terlampir dalam kontrak ini (selanjutnya disebut* pekerjaan Pengadaan Penyedia Barang”); b. Penyedia sebageimana dinyatakan kepada PPK, memiliki keshlian_ profesional, personil, dan sumberdaya teknis, serta telh menyetujui untuk menyediakan Barang sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam kontrak ini; ©. PPK dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani kontrak ini , dan mengikat pihak yang diwakil 4 PPK dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan _penandatanganan kontrak ini masing-masing pihak 1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat; 2) menandatangani kontralc ini setelah meneliti secara patut, 3) telah membaca dan memahami secara penuh Ketentuan kontrak ini; 4) telah mendapatkan kesempatan yng memadai untuk memeriksa dan mengkonfirmasikan semua Ketentuan dalam Kontrak ini beserta semua fakta dan kondisi yang terkeit. Maka oleh karena itu, PPK dan penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui hal-hal sebagai berikut: 1. Total barga kontrak atau Nilai kontrak adalah sebesar Rp 333.950,000,- (Tiga ratus tiga » polit juta sembilan ratus lima pulub ribu rupiah), dengan perincian sebagai berifaut Nama Barang Spesitikast [ Volume Varza ~ — ~ ~ 1 On | Jumtai A. SERVER : i Sasa Hinge 1 Beer Tower” HP Protjant MLI10 Geni [Xeon] 2 [Unit |31,200.000 |62°400,000 'B3106, 16GB, 1TB SATA] ‘ime! Xeon-B 3106 8-Core_@.10GH Tig hey a | | DIMM, HDD.NIB SATA, 2-Por. 1GHE! - RPE Etheret. CPU Tower Server | Po _| (2 Server Rack PE DL360G10-962 (Intel Xeon 2 Init 63 160.000 | 128200,000 j 4114, 1668, 600GB) vy! | I) Xeon® Processor Silver 4114 (10, Cones, 2.20 GHz, 13.75M Cache), 16GB] | ! (x 16GB) DDR# PC4.2666V-R. 60GB) | ; SAS HDDSmart Array PéOSi-z SR 1] | i Rackmount BKOMPUTER | FV Re attin-Oas —p 2-2088d IVR) TroT at | 19.180 00 |. 300.080 ‘upto 3.40 GHz), 4 GB DDR4-2400 (1 x (GB) SODIMM, 17B 7200RPM lGrapich Adapter. NVIDLA® GeForce® [MX1i0(2.GB.GDDRS dedicated) | ‘Display: 21.5" PHD-IPS antiegiare- | I tel Core i5-8250U Processor (6M os {1920.5 1080) 1 [Closed Rack ~ TABBA Rack 19" Closed Rack 45U Depth | F) Unit | 1.800000 "11800000 107m > Fam incl. 2 fan (1 set): Vertical PDU : 12 outlet 26A CL uni); Cage Nut; Castor Lut 1& Levelling fest (1 se i . J [D. Unintoruptable Power Supply i | 1 jus Ventiv Liebert GXT4-2000RT230 1 | Gnit | 21,750.00 , 21.750.000 (Emerson Liver) WHOVA 1800W, 2U rackmeunt pi cL - - Toray 1 333.950.000 Poristilaha dan uigkapan alata Sarat Perjanjian ini amemnitiki arti dan makna yang sama seperti yang tereantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini, Dolcumen - Dokumen berikut merupakat satu-kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari kontrak ini a adendum Surat Perjanjian; 8. pokok Perjanjian; ©. Sura penawaran; d. dattar kuaniitas dan haya; ©. syarat-syarat khusus kontrak; f svarat-syarat umum kontrak; 8. spesifikasi khusus; hb. spesifikasi umum; i, gamber-gamber; dan J Dokumen tainnya seperti jaminan-jaminan, SPPBI, BAHP. 4. Dokumen kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika terjadi Pertentangan antara ketentuan dalam suatu Dokumen dengan ketentuan dalam Dokumen yang Iain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam Dokumen yang lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 diatas; 5. Hak dan kewajiban timbal-balik PPK dan penyedia dinyatakan dalam kontrak yang meliputi khususnya: a. PPK mempunyai hak dan kewajiban untuk ) 2) 3) 4) ‘mengawasi dan memeriksa pekerjaan yang dilaksanakan oleh penyedia jasa; ‘meminta laporan-laporan mengenai pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan oleh penyedia jasa, memberikan fasilitas berupa sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh penyedia jasa untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan sesuai ketentuan kontrak; membayar pekerjaan sesuai dengan harga yang tercantum dalam kontrak yang telah ditetapkan kepada penyedia jasa; b. penyedia jasa mempunyai hak dan kewajiban untuk: yy 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) 9) 1a pembayaran untuk pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan harga yang telah ditentukan dalam kontrak, dengan rineian pembayaran meminta fasilitas-fasilitas dalam bentuk sarana dan prasarana dari PPK untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan sesuai ketentuan kontrak; melaporkan pelaksanaan pekerjaan secara periodik kepada PPK; ‘melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan_sesuai dengan jadwal pelaksanaan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam kontrak: melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan secara cermat, akurat dan penuh tanggung jawab dengan menyediakan tenaga kerja, bahan-bahan, peralatan, angkutan ke atau dari lapangan, dan segala pekerjaan permanen maupun Sementara yang diperlukan untuk pelaksanaan, penyelesaian dan perbaikan pekerjaan yang dirinci dalam kontrak; memberikan keterangan-keterangan yang diperlukan untuk _pemeriksaan pelaksanaan yang dilakukan PPK; menyerahkan hasil pekerjaan sesuai dengan jadwal penyerahan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam kontrak; ‘mengambil langkah-langkah yang cukup memadai untuk melindungi lingkungan tempat kerja dan membatasi perusakan dan gangguan kepada masyarakat maupun miliknya akibat kegiatan penyedia jasa; kontrak ini mulai berlaku efeKtif terhitung sejak tanggal yang ditetapkan dalam Syarat-Syarat Umum/Khusus kontrak dengan tanggal mulai dan penyelesaian Keseluruhan pekerjaan sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Umum/Khusus Kontrak, Dengan demikian, PPK dan penyedia telah bersepakat untuk menandatangani kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan di Republik Indonesia, Untuk dan. atas nama IST Yogyakarta ‘Untuk dan atas nama Penyedia Pejabat Pembuat Komitmen, CV. SOLUSI ARYA PRIMA, fe DONE, > Siftas Y \C Setyanto Putfo, $. E. Asep Mochamad Ishak “NIP T9G90118 199503 1 ong. Direktur 6. Korespondensi 7. Wakil sth para pihak 8. Pembukuan 9. Perpajakan 10. Pengalihan dan/atan Subkontrak 11. Pengabaian 12, Penyedia Mandixi 6.1 Seria korespondensi dapat berbentuk surat, e-azil dait/atau faksimili dengan alamat tujuan para pihak yang, tercantum dalam SSKK. 62 Semua pemberitahuan, peemohonan, atau persetujaan berdusarkan Kontrek imi harus dibuat secara tertutis Sadan Dalase nabowale, dix dhanggaptclals diberitahukan jika telah disampaikan secara langsing kepada wakil ‘wah Para Pihak, atau jika disampaikan melalui surat tercatat dan/atau faksimili ditajukan ke alamat yang tercantum dalam SSKK, Sctiap tindakan yang dipersyaralkan aiau diperbolehkan untuk dilakukan, dan setiap dokumen yang dipersyaratkan atau diperbolchkan untuk dibuat berdasarkan Kontrak ini oleh PPK atau Penyedia hanya dapat dilakukan atau dibuat oleh pejabat yang discbathan dalam SSK. Khusus untuk penyedia perseorangan, Fenyedia tidak boleh diwakilkan, Tenyedia diharapkan untuk melakickan peneatatan keuangan aout daw sistematis schubungat dengan pengadean Fenyedia, Sub Penyedia Gjika ads), dan Personil yang bersangkutan berkewajiban unluk membayar semua pajak, bed, retribusi, dan pungutan lain yang sah yang dibebankan’ olch peraturan perpajakan tas pelaksanaan Kontrak ini, Semaa pengcluaran perpajakan ini dianggap telah termasuk dalam Nila Kontrak, 10.1 Penyedia dilarang untuk mengelihkan sebagian atau seluruh Kontrak ini. Pengalihan seluruh Kentrak hanya diperbolehkan dalam hal pergantian nama Peayedia, baik sebagai akibat peleburan (merger) maupun skibat lainnya, 10.2 Penyedia dilarang untuk mensubkonteakkan pekerjaan utama yang disebutkan dalam daftar kuantitas dalam Kontrak ini. 10.3 Subkontrak —scbagian pekerjaay tama hanya diperbolchkan kapada Venyediaspesialis selelah persetujuan tertulis dari PPX. Penyedia tetap berta jawabs ates agian pekerjaan’ yang 104 Jika ketontuan di atas dilanggay maka Kontrak diputustaan dan Penycdia dikenakan santksi yang diatur dalam SSKK. Jika texjadi pengabaian oleh situ Pihak ‘erhadap pelanggaran Ketentuan terlentu Kontrak oleh Pihak yang ‘lain’ maka pengabsian fersebut tidak menjadi pengabaian yang terus- mneieiias said lass Rovitcak ataa sckuike mengade pengabalan terhadap pelanggaran Ketentuan yang lain. Pengabaian hanya dapat mengikat jika dapat dibuktikan secara’ fertulis dan ditandatangani oleh Wakil Sah Pihak yang melakukan pengabaian, Penyedia berdasarkan Konirak ini bertanggungiawab penuh terhadap personil dan subpenyedianya Gika ada) serta pekerjaan 13, Kemitraan/ Kerjasama ‘Operasi (KO) 14, Pengawasan Pelaksanaan Pokerjaan yang dilakukcan oleh mereka, Kemitraan/KSO memberi kuasa kepada salah satu. anggota yang disebut dalam Surat Perjanjian untuk bertindak atas nama kemitraan/KSO dalam pelaksanaan hak dan kewajiban lerhadap FPR berdasurkan Kontrak ini Sclama berlangsungnya pelaksanuan pekerjann, PPK dapat mengawasi pelaksamaan pekerjaan. B. PELAKSANAAN PENGADAAN, SERAH 'TKRIMA, AMANDEMEN DAN PEMUTUSAN KONTRAK 15. Jadwal Felaksanaan Pekerjaan 16. Surat Pesanan, 17. Program Mute 18.1 Kontrak ini berlaku: cfeltif pada tanggal penandatanganan Surat Perjanjian oleh para pihak atau pada tanggal yang ditetapkan dalam SSKK, 15.2 Vekexjaan pengadaan Barang mulai dilaksanakan pada tanggal yang ditetapkan dalam SSKK; dalam S8KK; 15.4 Apabila penyedia berpendapat tidak dapat menyclesaikan pekerjaan sesuai jadwal arena keadaan — dilwar pengendaliannya dan’ penyedia telah melaporkan kejadian tersebut kepada PPK, maka PPK dapat melakukan penjadwalan kembali pelaksanaan lugas penyedia dengan adendum kontrak 16.] PPK menerbitkn SP selambat-lumbatnya 14 (empat belas) hati sejak tanggal penandatanganan Kontrak. 16.2 SP harus sudah disetujui/ditandatangani oleh penyedia sesuai dengan yang dipersyuratkan dengan dibubuhti muteral selumbui-lumbatnya 7 Gajuh) hari sejak tanggal penwebitar SP. 16.3 Tanggal penandatanganan SP oleh penyedia ditctapkan sebagai tanggal awal pechitungan wakt penyerahan. 17.1 Penyedia berkewajiban untuk menyerahkan program muta pada rapat persiapan pelaskanaan kontrak untuk disctujui oleh PPK. 17.2 Frogram mutu distsun oleh penyedia paling sedikit berisi: a, informas! pengadaan barang; b. organisasi kerja penyedia; ¢. judwal pelaksanaan pekerjaan; d. prosedur pelaksanaan pekerjaan; e. proseduy instruksi kerja; dan £ pelaksana kerja, 17.3 Program mtu dapat direvisi sesuai dengan kondisi lapangan. 174 Penyedia berkewajiban untuk meunilakhirkan progeam mutu jika terjadi adendum konlrak dan peristiwa komperisasi: 18. Rapat Persiapan Telaksanaan Kontrak 17.5 Pemutakhiran program muti harus menunjukkan perkembargan kemajuan setiap pekerjaan dan dampalenya terhadap penjadwalan sisa pekerjamn. Pemttakltiean program mutu harus mendapat persctujuan dari FPK. 17.6 Persetujmar PPK terludup progrant mutw tidak mengubult Ic wajiba koateakival peiijedia, 18.1 Selambat-lambatnya 7 (jah) hari sejak diterbitkannya SP dan sebelum pelaksanaan pekerjzan, PPK bersama dengan penyedia, unsur perencanaan, dan answr pengawasan, hams —sudah — menyelenggarakan rapat persiapant pelaksanaan Kontak. TBE Deberape hat yaitg dibahas dan dlsepakall dat persiapan pelaksantaan kontvak adalah: a. program mutu; b. organisasi kerja, ¢. tala cara pengaturan pelalsanaan pekerjaan; d.jadwal pelaksanaan pekerjaan, €. ‘penyusunan rencans dan pelaksamaan pemeriksasn lokasi pekeriaan, apabila ada. Rincian rencana pengiriman dan rencana pabrikasi barang, jika bavang yang akan diadakan memerlukant pabrikasi, Bul Pelaksanaan Pengadaan. 21, Pemeriksaan Bersaraa 22. tnspeksi Pabrikasi 28. Pengepakan daftay Rawatitas Tenyedia harus menyediakan barang yang memenuhi spesifikasi dan standar yang ditctapfan dalam Spesifikasi Teknis dan Gambar yong. disusun berdasarkan standar yang ditetapkan dalam SSKK. 21.1 Apabila diperiukun, pada tahap awal pelaksanaan Kontrak, PPK bersama-sama dengan penyedia_—melakarkan pemeriksaan kondisi lapangan. 21.2 Univk pemeriksaan bersama ini, PA/KPA dapat membentuk Panitia/Tejabat Fenelili Pelaksanaan Kontrak atas iste! PPK, 21.8 Hasil pemeriksaan bersama ditvangkan dalam Berita Acara Apabila dalam pemeriksaam bersama mengakibatkan perubakan isi Kontrak, maka harus dituangkan dalam Adendum Konirak. 22.1 FPK atan Tim Inspeksi yang ditunjuk FPK dapat melakukan inspeksi atas proses pabrikasi barang/peralatan Khusus sebagmimana ditetapkan dalam SSKK. 22.2 Jadwal, tempat dan ruang lingkup inspeksi_ sesuai SSKK. 22.8 Biaya pelaksanaan inspeksi termasuk dalam harga Kontrak. 22.1 Penyedia berkewajiban alas tanggungannya sendiri untuk 24, Pengiriman 26. Transportasi mengepak Barang scdemikian rupa schingga Barang ferhindar dan terlindungi dari resiko kerusakan atau Kehilangan selama masa transporiasi atau pada saat pengiriman dari tempat asal Barang sampai Re Temput ‘Tujuan Akhir. BLD Toiiyulia hiius widlakukai puigupahan, praandain, dais penyertaan dokumen identilas Barang di dalam dan di luar paket Burang schagaimana ditctapkan dalam SSKK. 24.1 Penyedia berkewajiban untuk menyelesaikan pengiririan barang sesuai dengan jadwal pengiriman, Dokumen rincian pongiriman dan dokumen terkait lainnya diatur dalam SSKK. 24.2 Sarana tyansportasi yang, dipakai diatur dalam SSKK. 24.9 Untuk barang-barang yang mudah rusak atau berisiko tinggi, penyedia harus memberikan informasi sevara rinci tentang cara penanganannya. mongammnsiat $ ' ag bamang 7ang akan diserahkan sesuai dengan ketentuan perafuran perundang-undangan yang berlaku dan ketenfian yang tercantum dalam SSKK; 25.2 Fenyedia harus mengasuransikan pengiriman barang- barang sesuai dengan ketentuan peraturan perandang- undangan yang berlaku dan ketentuan yang tercantum dalam SSKK 28.8 Barang yang dikivimkan scoara CIP (Cost, Insurance and Freight) harus diasuransikan untuk pertanggangan yang forcantum dalam SKK ferhiadap —kerustkan atau kehilangan yang mungkin terjadi selama pabrikasi atau proses perolchan, transportasi, penyimpanan dan pengiriman sampai dengan Tempat Tyjuan Pengirimen 25.4 Asuvansi terhadap Buang harus diteruskan sampai ke ‘Tempat yjuan Akhir, sebagaimana ditetapkan dalam SSKK 25.5 Penerima manfaat harus dijelaskan dalam dokumen asuransi sebagaimana ditctapkan dalam SSKK. 25.6 Semua biaya penulupan asuransi telah termasuk dalam nilai kontrak 26.1 Penyedia bertanggung jawab untuk —mengatur pengengkifan Barang’ (lermasuk —permuatan dan penyimpanan) sarmpai dengan Tempat Tujaan Fengiriman, 26.2 Transportasi Barang harus diteruslan sampai deugan Tempat Tujuan Akhir sebugimunss difetupkin daluint S8KK. 26, Semua biaya transportasi (lermamk pemuatan dan penyimpanan) telah termasuk di dalam Nilai Kentrak, Senmia resiko terhadap kerusakan alau kehilangan Barang tetap erada pada Penyedia dan tidak akan beralih kepada PPK sarapai dengan Tempat Tajvan Pengitiman. 28. Pemeriksaan dan 28.1 PPK berhak untuk melakukan pemeriksaan dan pengujian Fengujian 29. Uji Coba tas Barang untuk memustikan kecocokarnya dengan spesifikasi dan persyaraian yang tclah ditentukan dalam, kontrak. 28:2 Pemeriksun dine pe peayedia dair disak pihak ketiga yitor dupa ditakukoar sendin’ oleh fi Ohl PPK ata dinukitkais kepada 28.3 Pemeriksaan dan Pengujian dilaksanakan sebagaimana diatur dalam SSK. 28.4 Biaya _pemeriksaan dan pengujian ditanggang oleh Fenyedia. 28.5 Pemerikszan dan pongnjian dilakuken di tempat yang ditentukan dalam SSKK, dan dihadiri oleh (TK dan/ataw Pejabat/Panitia Penerima ilesil Pekerjaan. Fenyedia berkewajiban untuk memberikan akses kepada PPK ‘anitia Penerims flasil Pekerjaan tanpa dilakkan di luar dan/atau — Pejabat/Panitia merupakan fanggumgan PPK. Pekerjaan 28.6 Jika hasil pemeriksaan dan pengujian tidak sesuai dengan Jenis dan mths Barang yang ditetapkan dalam Kontrak, FPK dan/atau Pejabat/Panitia Penerima Masil Pekerjaan berhak untuk menolak Barang tersebut dan Fenyedia atas biaya sendiri berkewafiban untuk memperiaily afaw mengganti Barang yang tersebut. 28.7 Atas pelaksanaan pemeriksaan daa pengujian yang ‘crpisah dari serah ferima Barang , PPX dan/atau Fejubat/Panitia Penerima Hasil Pekerjaan membuat berita acara pemeriksaan yang ditandatangant oleh PPR dan:/atace Pojetsat (Panis Holl okorjaas 29.1 Setelah barang dikirim, barang diuji-coba oleh penyedia disaksikan olch PPK dan/ataw Pejabat/Panitia Penevima Hasil Pekexjaan; 29.2, Hasil uji coba ditwangkan dalam berita acars; 29.0 Apabila pompoperdsiien baring teracbut sicaticrlukati Kcahlian Khusuis maka harus dilakwkan pelatihan kepada FPK oleh penyedia, biaya pelatthan termasuk dalam harga barang; 29.4 Apabila hasil uji coba tidak sesuai dengan spesifikasi yang ditentukan dalam Kontak, maka penyedia meraperbailt atau menggenti barang tersebut dengan biaya sepenuliya ditanggung penyedia, 30. Waktu Penyelesaian Pekerjaan SI. Serah Barang ‘Verima 30.1 30.3 31.6 81.7 BLe Kecnali Kontrak diputuskan lebih awal, penyedia berkewajiban enyelesaikan pekerjaan " selanibat- lambataya pada tanggal penyelesaian yang ditetaplan dalam SSKK. Jika pekerjuan tidak selesai pada finggal penyelesaian bubs akibat Keahaaic Kaltai atau Petite Rowipeiisas: atau Karena kesalahan alan Kelalaian penyedia’ maka penyedia dikenakan denda, Jika ketorlambatan tersebut semata-mata disebabkan oleh Poristiwa Kompensasi maka PPK dikenakan kewajiban pembayaran ganti rugi. Denda atau ganti rugi tidak dikenakan jika Tanggal Penyelesaian discpakati oleh Para Pihak untuk diperpanjang. Tanggal Penyelesaian yang dimaksud dalam Pasal ini adalah tunggal penyelesaian semua pekerjain. Setelah pekcrjaan selessi 100% (seratus perseratis), penyedia mengajukan permiztaan secara tertulis kepada PPK untuk penyeraian pekerjaany; Serah terima Barung dilakukan di tempat sebagaimana ditetapkan daiam Ss Dalam rangke penilaian hasil pekerjaan, PPK menugaskan Panitia/Pejabal Penerima Hasil Pekerjaan, Pejabat/Panitia Penerima Lasil Pekeriaan — melakukan penilaian terhadap husil pekerjaan yang telah diselesaikan oleh penyedia. Apabila terdapat kelairangan- kekurangan dan/atau —cacat- asi! pekerjaan, Vejabat/Panitia —Fenerima —Hasil__—_Pekorjaar menyampaikan kepada PPK untuk meminta penyedia memperbaiki/ menyelesaikannya. Pojabat/Vanitle Penetinia Maoll Polesjaan borkowajthen untuk menicriksa Kebenaran dokumen identitas Ranung dan membandingkan kesesnaimnmya dengan dokumen tincian pengiriman Jika identitas Barang tidak sesuai dengan dokumen rincian pengiviman Pejabat/Panitia Penerima —Hasil Tekerjaun dapat secara langsung —meminta Penyedlia melakukan pomeriksaan seria pengujian Barang (jika diperlukan), Jka Barang dianggap tidak memenuhi persyaratan Kontrak maka Pejabat/Panitia Pencrima Hasil Pekerjaam berhak untuk macnolak Barang terscbut, tas polakeanuon sonal te in Penerima Hasil Pekerjaan membuat berita acara serah terima yang ditandatangani oleh Pejabat/Panitia Penerima Hasil Pekerjaan dan Penyedia. Jika pengoperasian Barang memerlukan keahlian kiusus maka Penyedia berkewajiban untuk melakuken pelatihan jika ada) sebagaimana tercantum dalam Jadwal Vengiriman dan Fenyelesaian kepada PPK alan pihak lain yang ditunjuk oleh PPK. Biaya pelatihan termasuk dalam, Nilai Kontrak, 81.10 Fenilaian asl pekerjaan, —dilaksanakan oleh Panitia/Pejabat Penerima Ulasil Pekerjaan SHUT PRK monerian peyerahiais pekejaait seitatic a. seluruh hasil pekerjaan dilaksnakan sesuai dengan ketenluan Kontrak dun diterima oleh Panitia/¥ejabat Penerina Hasil Fekerjaan; dan b, Penyedia menyerahkun sertifikat garansi kepada PPK (apabila diperinkan) 31.12 Jika Barang tidak dikirimkan sesuai dengan Jadwal Fengiriman bukan akibat Keadsan Kahar atau karena kesaldhan atau kelalaian Penyedia maka Penyedia dikenakan denda keterlambatan, 8.2 Garansi dan Layanan Tambahan 22. Jominen bebas dengan jeminan pabsilem dari praducest pabeilos Cacat Matu/ Gika ada) berkewajibun untuk menjamin bahwa sclama Garansi penggunaan secara wajar oleh “PPK, Barang tidak mengandung cacat mutu yang disebabkan oleh tindakan stun Kelalaian Penyedia, alau cacat muty akibat desain, bahan, dan cara kerja Ponyedia dengus jaminan vaby e b. Jaminan bebas cacat mutu ini berlaku sampai dengan 12 (dua belas) balan sctelah scrah terima Bayang atau jangka waltu lain yang ditefapkan dalam S8KK, PPK akin menyampaikan pemberitahuan cacat mutt kepada Penyedia segera sctelah ditemulast cacat mtutu tersebut selama Masa Layanan Purnajttal, & adap pemberitahman cacat mabe olels OP, Penyedie berkewajiban untuk memperbuiki atua mengganti Rarang dalam jangka waktu yang ditetapkan dalam pemberitalnwan tersebut. ©. Jika Fenyedia tidak memperbaiki alan mengganti Ravang akibat cacat mutu dulam jangka wakn yang ditentakan maka PPK akan menghitmg biaya perbaikan yang diperiuken, dan PK sccara iangsung ata meiaiti pina ketiga yang ditanjuk oleh PPK akan melakukan perbaikan tersebul. Fenyedia berkewajiban untuk membayar biaya perbuikan wlau penggantian tersebut sesuai dengan klaim yang diajukan scoava tertulis oleh PPK. Biaya terscbut dapat dipotong oleh PPK dari nilai tagihan ata jaminan pelaksenaan Ponyedia, f Terlopas dari kewajiban pengganlian biaya, PEK dapat memasukkan Penyedia yang lalai memperbaiki cacat muta ke dalam daftar hitam. 38. Pedoman 88.1 Penyedia diwajibkan memberikan petanjuk kepada Pengoperasian PPK tentang pedoman pengoperasian dan perawatan dian Perawatan dalam jangka wakiu sebagaimana dltctapkan dalam S5KK. 84, Layanuan “Fava 38.2 Apabila penyedia tidak memberikan _pedoman pengoperasian dan perawatan, PPK berhak mienahan pembayaran sebesar 5 (imu) persen dari nilai kontrak. Fenyeuli hares melakwouskaor beberape waa semua beyemnn laijwiait Scbagaiinaiive boicanident dabane SIKK B.8. Perubahan Kontrak 38, Perubahan Kontrak 36. Perubahan, Lingkup Pekerjaan, 37. Perpanjangan Waktu Pelaksanaan, Fekeyjaan 35.1 Kontrak hanya dapat diubah melalui adendum kontrak. 35.2 Perubahan Kontrak bisa dilaksanakan apabila disetujui oleh para pihak dan dituangkan melalui amandemen Kontak, ‘meliputi: a. perubshan pckerjaan disebabkan oleh sesuatu hal yang dilakukan oleh para pihak dalam kontrak sehingga mengubah Jingkup pekerjaan dalam kontral, b. perubahan jadwal pelaksanaan pekerjaan akibut adanya perubakan pekerjaan; c. perubakan harga kontrak akibat adanya perubahan pekerjaan, perubahan —pelaksanaan — pekerjaan dan/alan ponyesuaian harga, 38.5 Unmic kepentingat pervbsinan ixoniruk, FA/KTA dapat membentck Panitia/Pejabat Penelifi Pelaksenaan Kontrak alas usul PPK. 86.1 Apabila terdapat perbedaan yang signifikan antara keadaan di lapangan pada siat pelaksamaan dengan gambar dan spesifikasi yang ditentukun dalam dokamen Kontrak, maka PPK bersama penyedia dapat melakukan peruibahan Kontrak yang meliputi antara Lain: menambah alau mengurangi volume pekerjaan yang tercantum dalam Kontrak; b. mengurangi atau menarabah jenis pekerjaan, ¢. mengubah spesifikasi pekerjaan sesuai dengan keadaan di lapangan, dan/atas melelzantlas pokesfcan fambok a, pe dalam Kontrak yang dipcrlukan untuk menyclesaikan seluruh pekerjaan, 86.2 Yorintah perubahan pekerjaan dibuat oleh PPK secara tertulis kepada penvedia kemudian dilanjutkan dengan negosiasi tenis dan harga deagan telap mengacu pada ketentuan yang tercantum dalam Kontrak awal, 36.8 Hasii nogosiast tersebut diluangkan dalam Berita Acara sebagai dasar penyusunan adendum Kontrak. 87.1 Perpanjangan waktu pelaksanaan dapat diberikan oleh PPK aias pertimbangan yang layak dan wajar untuic hal-hal sebagai berikut: a. pekerjaan tambah; b. petubahan disain; ©. Keieviambatan yang disebabkan oleh PPS; 4. aiasalady yang thine dilvae keadall penpe den daiiatane ©. Keadaan Kahay, 87.2 Wakt penyelesaian pekerjaan dapat diperpanjang sekurang-kurangnya sama denga’ waktu terhentinya kontrak akibat Keadaan Kahar. 87.8 PPK dapat menyetajui perpanjangan waktu pelaksanaan 8t4 BTS BA. Keadaan Kahar 38, Pengertian 39. Bukan Janji 38.1 88.2 38.3 88.4 Cidera 89.1 sctelah melakukan penelitian terhadap usulan tertulis yang diajukan oleh penyedia. ATK dapat menugaskan Fanitia/Pejabat —Feneliti Pelaksanaan Kontak untuk meneliti kelayakan usaha perpanjangan waktu pelaksanaan, Fersetujuan perpunjungan wakiu pelaksanuan dituangkan dlalar ade siden Kosibeak, Persetujuan perpanjangan waktu pelaksanaan dituangkan dalam adendum Kontrak. Yang dimaksud Keadaan Kahar dalam Kontrak ini adaiah suatu keadaan yang terjadi diluar Kehendak para pihak dan tidak dapat diperkirakan sebelumnva, schingga kewajiban yang ditentukin dalam Kontrak menjadi tidak, dapat dipenubi, Yang digolongkan Keadaan Kahar adalah: a. Bencana alam; . Bencana non alan; Bencana sosial; Pemogokan; Kebakarari; dar/ataw Cangguan indict ladanja soba Eingatakass melalui _kepufusan bersama Menteri Keuangan dan menteri feknis terkait Apogee ‘Tidak termasuk Keadaan Kahar adalah hal-hal_yang merugikan akibat perbuatan atau kelalaian Para Pihak, Jangka wakiu yang ditetapkan dalam Kontrak untuk pemenuhan kewajiban Pihak yang tertimpa Keadaan Kahar harus diperpaniang sekurang-kurangnya sama dengan Jangka waktu tevhentinya Kentrak akibat Keadaan Kehar. Fada sant terjadinya Keadaan Kahar, Kontrak ini akan dihentikan sementara hingga Keadaan Kahar berakhir dengon kefentuan, Penysdia berhak untuk menerima pembhayaran sesirai dengem prestasi tan kemajuam pelaksanaan pekcrjaan yang telah dicapai, Jika selama masa Keadaan Kahar PPK memeriufahkan secara tertulis kepada Penyedia untuk meneruskan pekerjaan sedapat muungkin make Penyedia berhak untuk menerima pembayaran sebagaimana dilentukan dalam Konirak dan mendapal penggantian biaya yang wajar sesuai dengan yang. telah dikelwarkan untuk bekorja dalam situasi Gemiidinn, Penggontian diay ini iuras diaur daiam suana adendum Kontak. salah satu Pihak untuk — memenihi kewajibannya yang dilentukan dalam Kontrak buker merupskan —ciderajanji atau wanprestasi—jika ketidakmampuan. tersebut diakihotkan. oleh. Keadaan Kahar, dan Pihak yang ditimpa Keadaan Rahat: a. telah mengambil sermna tindakan yang sepatutnya untuk momenwlat kewajiban dalam Kontraky dan b. telah memberitaiukan secara terrtulis kepada Pihak lain dalam Kontrak sclambat-lambainya 14 (empat belas) hari sejak terjadinya Keadaam Kahar, dengan menyertakan salinan pernyataan Keadaan Kahar yang dikeiuarkan olth pihak/instansi yang berwenung sestal ‘ketch pererineanc porudarns-tusubenggan

You might also like