Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 18

Output dari Uji Univariat

Frequency Table
Kelompok umur responden

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid < 20 tahun 7 14.0 14.0 14.0

20-30 tahun 33 66.0 66.0 80.0

> 30 tahun 10 20.0 20.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Pendidikan responden

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid SD 12 24.0 24.0 24.0

SMP 8 16.0 16.0 40.0

SMU 17 34.0 34.0 74.0

PT 13 26.0 26.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Status bekerja responden

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid Tidak Bekerja 25 50.0 50.0 50.0

Bekerja 25 50.0 50.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Perilaku menyusui

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid Tidak 26 52.0 52.0 52.0

Ya 24 48.0 48.0 100.0

Total 50 100.0 100.0


Kategori HB rata

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid <11 17 34.0 34.0 34.0

>=11 33 66.0 66.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Kategori Sikap

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid Negatif 24 48.0 48.0 48.0

Positif 26 52.0 52.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Kategori Bayi

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid <2500 6 12.0 12.0 12.0

2500-4000 41 82.0 82.0 94.0

>=4000 3 6.0 6.0 100.0

Total 50 100.0 100.0

Kategori Anak

Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid <4 38 76.0 76.0 76.0

>=4 12 24.0 24.0 100.0

Total 50 100.0 100.0


Output Uji Bivariat
Crosstabs
Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Kelompok umur responden * 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Kategori Sikap

Kelompok umur responden * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Kelompok umur responden < 20 tahun Count 4 3 7

Expected Count 3.4 3.6 7.0

% within Kelompok umur 57.1% 42.9% 100.0%


responden

20-30 tahun Count 12 21 33

Expected Count 15.8 17.2 33.0

% within Kelompok umur 36.4% 63.6% 100.0%


responden

> 30 tahun Count 8 2 10

Expected Count 4.8 5.2 10.0

% within Kelompok umur 80.0% 20.0% 100.0%


responden

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Kelompok umur 48.0% 52.0% 100.0%


responden
Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square 6.127a 2 .047

Likelihood Ratio 6.404 2 .041

Linear-by-Linear Association 1.530 1 .216

N of Valid Cases 50

a. 3 cells (50,0%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is 3,36.

Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Pendidikan responden * 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Kategori Sikap

Pendidikan responden * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Pendidikan responden SD Count 7 5 12

Expected Count 5.8 6.2 12.0

% within Pendidikan 58.3% 41.7% 100.0%


responden

SMP Count 6 2 8

Expected Count 3.8 4.2 8.0

% within Pendidikan 75.0% 25.0% 100.0%


responden

SMU Count 6 11 17

Expected Count 8.2 8.8 17.0

% within Pendidikan 35.3% 64.7% 100.0%


responden
PT Count 5 8 13

Expected Count 6.2 6.8 13.0

% within Pendidikan 38.5% 61.5% 100.0%


responden

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Pendidikan 48.0% 52.0% 100.0%


responden

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square 4.423a 3 .219

Likelihood Ratio 4.539 3 .209

Linear-by-Linear Association 2.197 1 .138

N of Valid Cases 50

a. 2 cells (25,0%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is 3,84.

Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Status bekerja responden * 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Kategori Sikap
Status bekerja responden * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Status bekerja responden Tidak Bekerja Count 9 16 25

Expected Count 12.0 13.0 25.0

% within Status bekerja 36.0% 64.0% 100.0%


responden

Bekerja Count 15 10 25

Expected Count 12.0 13.0 25.0

% within Status bekerja 60.0% 40.0% 100.0%


responden

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Status bekerja 48.0% 52.0% 100.0%


responden

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-


Value df sided) sided) sided)

Pearson Chi-Square 2.885a 1 .089

Continuity Correctionb 2.003 1 .157

Likelihood Ratio 2.913 1 .088

Fisher's Exact Test .156 .078

Linear-by-Linear Association 2.827 1 .093

N of Valid Cases 50

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 12,00.

b. Computed only for a 2x2 table


Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Kategori Anak * Kategori 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Sikap

Kategori Anak * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Kategori Anak <4 Count 20 18 38

Expected Count 18.2 19.8 38.0

% within Kategori Anak 52.6% 47.4% 100.0%

>=4 Count 4 8 12

Expected Count 5.8 6.2 12.0

% within Kategori Anak 33.3% 66.7% 100.0%

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Kategori Anak 48.0% 52.0% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-


Value df sided) sided) sided)

Pearson Chi-Square 1.361a 1 .243

Continuity Correctionb .697 1 .404

Likelihood Ratio 1.384 1 .239

Fisher's Exact Test .327 .203

Linear-by-Linear Association 1.334 1 .248

N of Valid Cases 50

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 5,76.

b. Computed only for a 2x2 table


Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Perilaku menyusui * Kategori 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Sikap

Perilaku menyusui * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Perilaku menyusui Tidak Count 8 18 26

Expected Count 12.5 13.5 26.0

% within Perilaku menyusui 30.8% 69.2% 100.0%

Ya Count 16 8 24

Expected Count 11.5 12.5 24.0

% within Perilaku menyusui 66.7% 33.3% 100.0%

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Perilaku menyusui 48.0% 52.0% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-


Value df sided) sided) sided)

Pearson Chi-Square 6.443a 1 .011

Continuity Correctionb 5.085 1 .024

Likelihood Ratio 6.585 1 .010

Fisher's Exact Test .022 .012

Linear-by-Linear Association 6.314 1 .012

N of Valid Cases 50

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 11,52.

b. Computed only for a 2x2 table


Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Kategori HB rata * Kategori 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Sikap

Kategori HB rata * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Kategori HB rata <11 Count 6 11 17

Expected Count 8.2 8.8 17.0

% within Kategori HB rata 35.3% 64.7% 100.0%

>=11 Count 18 15 33

Expected Count 15.8 17.2 33.0

% within Kategori HB rata 54.5% 45.5% 100.0%

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Kategori HB rata 48.0% 52.0% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-


Value df sided) sided) sided)

Pearson Chi-Square 1.666a 1 .197

Continuity Correctionb .984 1 .321

Likelihood Ratio 1.686 1 .194

Fisher's Exact Test .242 .161

Linear-by-Linear Association 1.633 1 .201

N of Valid Cases 50

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 8,16.

b. Computed only for a 2x2 table


Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Kategori Bayi * Kategori 50 100.0% 0 .0% 50 100.0%


Sikap

Kategori Bayi * Kategori Sikap Crosstabulation

Kategori Sikap

Negatif Positif Total

Kategori Bayi <2500 Count 3 3 6

Expected Count 2.9 3.1 6.0

% within Kategori Bayi 50.0% 50.0% 100.0%

2500-4000 Count 19 22 41

Expected Count 19.7 21.3 41.0

% within Kategori Bayi 46.3% 53.7% 100.0%

>=4000 Count 2 1 3

Expected Count 1.4 1.6 3.0

% within Kategori Bayi 66.7% 33.3% 100.0%

Total Count 24 26 50

Expected Count 24.0 26.0 50.0

% within Kategori Bayi 48.0% 52.0% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square .474a 2 .789

Likelihood Ratio .479 2 .787

Linear-by-Linear Association .086 1 .769

N of Valid Cases 50

a. 4 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is 1,44.
1. Analisis Univariat
a. Umur Responden
Tabel 1.1
Distribusi Responden Menurut Umur

No Umur Responden Frekuensi %


1 < 20 7 14
2 20 – 30 33 66
3 >30 10 20
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.1 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan


umur responden yang paling banyak 20-30 tahun yaitu 33 orang (66%), sedangkan untuk
umur <20 tahun dan >30 tahun masing-masing 14% dan 20%.

b. Pendidikan Responden
Tabel 1.2
Distribusi Responden Menurut Pendidikan

No Pendidikan Responden Frekuensi %


1 SD 12 24
2 SMP 8 16
3 SMU 17 34
4 PT 13 26
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.2 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden, yang


paling banyak responden dengan pendidikan SMU yaitu 17 orang (34%), sedangkan
untuk pendidikan SD, SMP, dan PT masing-masing 24%, 16%, dan 26%.

c. Status Bekerja Responden


Tabel 1.3
Distribusi Responden Menurut Status Bekerja
No Status Bekerja Frekuensi %
1 Tidak Bekerja 25 50
2 Bekerja 25 50
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.3 di atas menunjukkan bahwa distribusi tingkat status


bekerja responden merata atau sama untuk masing-masing tingkat status bekerja, yaitu 50
% tidak bekerja dan 50% bekerja.

d. Perilaku Menyusui
Tabel 1.4
Distribusi Responden Menurut Perilaku Menyusui

No Perilaku Menyusui Frekuensi %


1 Tidak 26 52
2 Ya 24 48
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.4 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan


26 responden (52 %) tidak menyusui bayi, dan 24 responden (48%) menyusui bayi.
e. Kategori HB Rata
Tabel 1.5
Distribusi Responden Menurut Kategori HB Rata

No Kategori HB Rata Frekuensi %


1 < 11 17 34
2 >= 11 33 66
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.5 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan


33 responden (66 %) kadar HB ibu >= 11 gr/dl, dan 17 responden (34%) kadar HB ibu <
11 gr/dl.
f. Kategori Sikap
Tabel 1.6
Distribusi Responden Menurut Kategori Sikap

No Kategori Sikap Frekuensi %


1 Negatif 24 48
2 Positif 26 52
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.6 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan


26 responden (52 %) ibu bersikap positif, dan 24 responden (48%) ibu bersikap negatif.

g. Kategori Bayi
Tabel 1.7
Distribusi Responden Menurut Kategori Bayi

No Kategori Bayi Frekuensi %


1 < 2500 6 12
2 2500-4000 41 82
3 >= 4000 3 6
Total 50 100

Berdasarkan Tabel 1.7 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan


41 responden (82 %) berat badan bayi 2500-4000 gram, 6 responden (12%) berat badan
bayi < 2500 gram, sedangkan 3 responden (6%) berat badan bayi >= 4000 gram.

h. Kategori Anak
Tabel 1.8
Distribusi Responden Menurut Kategori Anak

No Kategori Anak Frekuensi %


1 <4 38 76
2 >= 4 12 24
Total 50 100
Berdasarkan Tabel 1.8 di atas menunjukkan bahwa dari 50 responden di dapatkan
38 responden (76 %) jumlah anak ibu < 4 orang, sedangkan 12 responden (24%) jumlah
anak ibu >= 4 orang.

2. Analisis Bivariat
a. Hubungan Umur Responden Dengan Kategori Sikap
Tabel 2.1
Distribusi Responden Menurut Umur dan Kategori Sikap

No Umur Kategori Sikap


Negatif Positif
Responden Jumlah P Value
f % f % F %
1 < 20 4 57,1 3 42,9 7 100
2 20 – 30 12 36,4 21 63,6 33 100 0,047
3 >30 8 80,0 2 20,0 10 100
Total 24 26 50

Dari Tabel 2.1 di atas dapat di lihat bahwa dari 7 responden yang berumur < 20
tahun di dapatkan 4 (57,1 %) ibu bersikap negatif , dari 33 responden yang berumur 20-
30 tahun di dapatkan 21 (63,6 %) ibu bersikap positif, sedangkan dari 10 responden yang
berumur > 30 tahun didapatkan 8 (80,0 %) ibu bersikap negatif. Dari hasil uji statistik,
Chi-square diperoleh nilai kemaknaan p = 0,047 (< 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa
ada hubungan yang bermakna antara umur responden dengan kategori sikap.

b. Hubungan Pendidikan Responden Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.2
Distribusi Responden Menurut Pendidikan dan Kategori Sikap

No Pendidikan Responden Kategori Sikap Jumlah


Negatif Positif
P Value
f % f % F %
1 SD 7 58,3 5 41,7 12 100
2 SMP 6 75,0 2 25,0 8 100 0,219
3 SMU 6 35,3 11 64,7 17 100
4 PT 5 38,5 8 61,5 13 100
Total 24 26 50
Dari Tabel 2.2 di atas dapat di lihat bahwa dari 12 responden yang berpendidikan
SD di dapatkan 7 (58,3 %) ibu bersikap negatif, dari 8 responden yang berpendidikan
SMP di dapatkan 6 (75,0 %) ibu bersikap negatif, dari 17 responden yang berpendidikan
SMU didapatkan 11 (64,7 %) ibu bersikap positif, sedangkan dari 13 responden yang
berpendidikan PT didapatkan 8 (61,5%) ibu bersikap positif. Dari hasil uji statistik, Chi-
square diperoleh nilai kemaknaan p = 0,219 (> 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa
tidak ada hubungan yang bermakna antara pendidikan responden dengan kategori sikap.

c. Hubungan Status Bekerja Responden Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.3
Distribusi Status Bekerja Dengan Kategori Sikap

No Status Bekerja Kategori Sikap Jumlah


Negatif Positif
P Value
f % f % F %
1 Tidak Bekerja 9 36,0 16 64,0 25 100
2 Bekerja 15 60,0 10 40,0 25 100 0,157
Total 24 26 50

Dari Tabel 2.3 di atas dapat di lihat bahwa dari 25 responden yang tidak bekerja
di dapatkan 16 (64,0 %) ibu bersikap positif, sedangkan dari 25 responden yang bekerja
didapatkan 15 (60,0%) ibu bersikap negatif. Dari hasil uji statistik, Chi-square diperoleh
nilai kemaknaan p = 0,157 (> 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan
yang bermakna antara status bekerja dengan kategori sikap.

d. Hubungan Kategori Anak Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.4
Distribusi Kategori Anak Dengan Kategori Sikap

No Kategori Anak Kategori Sikap


Negatif Positif
Jumlah P Value
f % f % F %
1 <4 20 52,6 18 47,4 38 100 0,404
2 >= 4 4 33,3 8 66,7 12 100
Total 24 26 50
Dari Tabel 2.4 di atas dapat di lihat bahwa dari 38 responden yang memiliki
jumlah anak < 4 orang di dapatkan 20 (52,6 %) ibu bersikap negatif, sedangkan dari 12
responden yang memiliki jumlah anak >= 4 didapatkan 8 (66,7%) ibu bersikap positif.
Dari hasil uji statistik, Chi-square diperoleh nilai kemaknaan p = 0,404 (> 0,05) maka
dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan yang bermakna antara kategori anak
dengan kategori sikap.

e. Hubungan Perilaku Menyusui Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.5
Distribusi Perilaku Menyusui Dengan Kategori Sikap

No Perilaku Menyusui Kategori Sikap Jumlah P Value


Negatif Positif
f % f % F %
1 Tidak 8 30,8 18 69,2 26 100 0,024
2 Ya 16 66,7 8 33,3 24 100
Total 24 26 50

Dari Tabel 2.5 di atas dapat di lihat bahwa dari 26 responden yang tidak menyusui
di dapatkan 18 (69,2 %) ibu bersikap positif, sedangkan dari 24 responden yang
menyusui didapatkan 16 (66,7%) ibu bersikap negatif. Dari hasil uji statistik, Chi-square
diperoleh nilai kemaknaan p = 0,024 (< 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa ada
hubungan yang bermakna antara perilaku menyusui dengan kategori sikap.

f. Hubungan Kategori HB rata Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.6
Distribusi Kategori HB rata Dengan Kategori Sikap

No Kategori HB rata Kategori Sikap Jumlah P Value


Negatif Positif
f % f % F %
1 < 11 6 35,3 11 64,7 17 100 0,321
2 >= 11 18 54,5 15 45,5 33 100
Total 24 26 50

Dari Tabel 2.6 di atas dapat di lihat bahwa dari 17 responden dengan kadar HB
<11 gr/dl di dapatkan 11 (64,7 %) ibu bersikap positif, sedangkan dari 33 responden
dengan kadar HB >=11 gr/dl didapatkan 18 (54,5%) ibu bersikap negatif. Dari hasil uji
statistik, Chi-square diperoleh nilai kemaknaan p = 0,321 (> 0,05) maka dapat
disimpulkan bahwa tidak ada hubungan yang bermakna antara kategori HB rata dengan
kategori sikap.

g. Hubungan Kategori Bayi Dengan Kategori Sikap


Tabel 2.7
Distribusi Kategori Bayi Dengan Kategori Sikap

No Kategori Bayi Kategori Sikap Jumlah P Value


Negatif Positif
f % f % F %
1 < 2500 3 50,0 3 50,0 6 100
2 2500 - 4000 19 46,3 22 53,7 41 100 0,789
3 >= 4000 2 66,7 1 33,3 3 100
Total 24 26 50

Dari Tabel 2.7 di atas dapat di lihat bahwa dari 6 responden dengan berat badan
bayi < 2500 gram di dapatkan 3 (50,0 %) ibu bersikap positif dan negatif, dari 41
responden dengan berat badan bayi 2500 – 4000 gram didapatkan 22 (53,7 %) ibu
bersikap positif, sedangkan dari 3 responden dengan berat badan bayi >= 4000 gram
didapatkan 2 (66,7%) ibu bersikap negatif. Dari hasil uji statistik, Chi-square diperoleh
nilai kemaknaan p = 0,789 (> 0,05) maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan
yang bermakna antara kategori bayi dengan kategori sikap.

You might also like