Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 8
BUPATI TASIKMALAYA PENGUMUMAN NOMOR : KP.02.01.2.1/1053/BKPSDM/2021 TENTANG SELEKS! PENERIMAAN PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA TAHUN 2021 Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 486 Tahun 2021 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya Tahun Anggaran 2021, Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya membuka kesempatan bagi Putra/Putti terbaik Warga Negara Republik Indonesia yang berminat menjadi Pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) dengan ketentuan sebagai berikut L KEBUTUHAN JABATAN 1. Jumiah Alokasi Kebutuhan Tahun 2021 sebanyak 1.290 dengan rincian: ‘a. Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sebanyak 91 dengan rincian 1) Tenaga Kesehatan : 25 2) Tenaga Teknis : 66 b. Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPK) sebanyak 1.199 dengan rincian : 1) Tenaga Guru 1984 2) Tenaga Kesehatan : 163 3) Tenaga Teknis —: 52 2. Rincian Penetapan Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara sebagaimana tercantum dalam Lampiran | yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Pengumuman ini 3. Masa Hubungan Perjanjian Kerja untuk PPPK sebagaimana dimaksud pada angka 1, paling singkat 1 (satu) tahun dan paling lama 2 (dua) tahun serta dapat diperpanjang sesuai kebutuhan dan berdasarkan penilaian kinerja. 4. Hubungan perjanjian kerja antara PPPK dengan Pejabat Pembina Kepegawaian ditetapkan berdasarkan waktu yang paling singkat diantara masa hubungan perjanjian kerja sebagaimana dimaksud pada angka 3 atau selisih tahun usia pelamar dengan batas usia Pensiun jabatan yang dilamar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. 5. Kualifikasi pendidikan bagi pelamar PPPK jenis kebutuhan jabatan Tenaga Guru merujuk pada Surat Edaran Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 1460/8.81/GT.02.01/2021 tentang Kualifikasi Akademik dan Sertifikat Pendidik dalam Pendaftaran Pengadaan Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tahun 2021 KETENTUAN DAN PERSYARATAN UMUM PENDAFTARAN PEGAWAI ASN (CPNS, PPPK GURU, PPPK NON GURU) 1. Setiap Warga Negara Indonesia mempunyai kesempatan yang sama untuk melamar menjadi Pegawai ASN, dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut a. Tidak pemah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; b. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politi atau terlibat politik praktis; memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan; ‘Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar. {. persyaratan lain sesuai kebutuhan Jabatan yang ditetapkan oleh PPK. 2. Lulusan pendidikan D-IV (Diploma IV) tidak bisa mendaftar pada kebutuhan jabatan dengan kualifikasi pendidikan S-1 (Strata 1) dan sebaliknya. 3. Pelamar hanya dapat mendaftar pada 1 (satu) jenis jalur kebutuhan ASN (CPNS atau PPPK), 1 (satu) Instansi dan 1 (satu) kebutuhan jabatan. 4. Ketentuan Pelamar Penyandang Disabilitas : a. Penyandang disabilitas dapat melamar pada seluruh jenis kebutuhan baik CPNS maupun PPPK; b. Pelamar penyandang disabilitas sebageimana dimaksud dalam huruf a, harus memenuhi Ppersyaratan dengan ketentuan 1) pelamar dapat melamar pada Jabatan yang diinginkan jika memiliki ijazah yang kualifikasi pendidikannya sesuai dengan persyaratan Jabatan; 2) pada saat melamar di SSCASN, pelamar penyandang disabilitas wajib menyatakan bahwa yang bersangkutan merupakan penyandang disabilitas; dan 3) pemyataan sebagaimana dimaksud dalam angka 2), dibuktikan dengan a) dokumen/surat keterangan resmi dari dokter rumah sakit pemerintah/Puskesmas yang menyatakan jenis dan derajat kedisabilitasannya; dan ) Video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari dalam menjalankan aktfitas ‘sesuai Jabatan yang akan dilamar. c. Pelamar penyandang disabilitas yang melamar pada kebutuhan diluar kebutuhan khusus penyandang disabilitas, beriaku ketentuan dan persyaratan serta Nilai Ambang Batas jenis kebutuhan yang dilamar. d. Pelamar penyandang disabiltas yang melamar pada jenis jalur kebutuhan PPPK baik PPPK Guru maupun PPPK Non Guru mendapatkan nilai tambahan sebesar 10% (sepuluh persen) dari nilai paling tinggi Kompetensi Teknis. p29 ll, KETENTUAN DAN PERSYARATAN KHUSUS PENDAFTARAN PEGAWAI ASN 4. CPNS ‘a. Usia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun pada saat melamar, dikecualikan bagi pelamar kebutuhan jabatan dokter spesialis dapat melamar dengan batas usia paling tinggi 40 (empat puluh) tahun pada saat melamar, b. Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; c. bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh Instansi Pemerintah; d. Pada saat melamar wajib membuat surat pemyataan bersedia mengabdi pada Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya dan tidak mengajukan pindah dengan alasan pribadi paling singkat selama 10 (sepuluh) tahun sejak diangkat sebagai PNS. Apabila tetap mengajukan pindah, yang bersangkutan dianggap mengundurkan diri. e. Memiliki kualifkasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan sebagaimana tercantum dalam pengumuman ini, dengan ketentuan : 1) pelamar lulusan dari Perguruan Tinggi Dalam Negeri dan/atau Program Studi yang terakreditasi pada Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dan/atau Pusat Pendidikan Tenaga Kesehatan/Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan pada saat kelulusan yang dibuktikan dengan tanggal kelulusan yang tertulis pada ijazah, dengan minimal Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 2,76 (dua koma tujuh enam) pada skala 4,00 (empat koma nol nol). 2) Apabila tanggal kelulusan sebagaimana dimaksud pada angka 1) dalam masa jeda akreditasi, menggunakan akreditasi yang berlaku sebelumnya; 3) pelamar lulusan dari Perguruan Tinggi Luar Negeri, dapat melamar setelah memperoleh penyetaraan ijazah dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. . Ketentuan minimal IPK sebagaimana dimaksud pada huruf e angka 1), dikecualikan bagi pelamar penyandang disabilitas yang melamar pada kebutuhan khusus penyandang disabilitas, 9. Kebutuhan khusus cumlaude dapat dilamar oleh pelamar dari perguruan tinggi dalam atau luar negeri, dengan persyaratan sebagai berikut : 1) pelamar yang mempunyai jenjang pendidikan paling rendah Sarjana / Strata Satu (S- 1), tidak termasuk Diploma Empat (D-IV); 2) pelamar lulusan dari Perguruan Tinggi Dalam Negeri dengan predikat kelulusan “Dengan Pujian’/Cumiaude dan berasal dari Perguruan Tinggi terakreditasi A/Unggul dan Program Studi terakreditasi A/Unggul pada saat kelulusan yang dibuktikan dengan tanggal kelulusan yang tertulis pada ijazah; dan 3) pelamar lulusan dari Perguruan Tinggi Luar Negeri, dapat melamar pada kebutuhan khusus Cumiaude setelah memperoleh penyetaraan ijazah dan surat keterangan yang menyatakan predikat kelulusannya setara “Dengan Pujian’/Cum/aude dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi h. Pelamar jenis kebutuhan jabatan Tenaga Kesehatan wajib bebas buta wama, yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Bebas Buta Wama dari dokter Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas; i. Pelamar yang melamar pada jenis kebutuhan jabatan tenaga kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda Registrasi (STR) harus melampirkan STR (bukan internship) sesuai Jabatan yang dilamar, dengan ketentuan : 1) STR dikeluarkan oleh instansi yang berwenang 2) STR harus masih berlaku pada saat pelamaran, yang dibuktikan dengan tanggal masa berlaku yang tertulis pada STR. 3) STR diunggah pada SSCASN dan dilakukan validasi terhadap kesesuaian STR. j. Daftar jenis Jabatan tenaga kesehatan yang mensyaratkan STR ditetapkan sebagaimana diatur dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 980 Tahun 2021 yang dapat dilihat di https:/tasikmalayakab go .id/ k. Pelamar kebutuhan jabatan Ahli Pertama Polisi Pamong Praja, harus_memenuhi persyaratan tinggi badan minimal 160 cm bagi pelamar laki-laki dan 155 cm bagi pelamar perempuan. |. Bagi pelamar penyandang disabiltas sensorik netra yang melamar pada kebutuhan khusus penyandang disabilitas, pada pelaksanaan SKD dan SKB CPNS berlaku ketentuan sebagai berikut : 1) waktu pelaksanaan SKD dilaksanakan dalam durasi waktu 130 (seratus tiga puluh) menit; 2) Nilai Ambang Batas yang berlaku pada jenis penetapan kebutuhan khusus penyandang disabiltas; 3) waktu pelaksanaan SKB dilaksanakan dalam durasi waktu 120 (seratus dua puluh) menit. m.Bagi pelamar penyandang disabilitas sensorik netra yang melamar pada kebutuhan umum atau kebutuhan khusus cumlaude, pada pelaksanaan SKD dan SKB CPNS berlaku ketentuan sebagai berikut : 1) waktu pelaksanaan SKD dilaksanakan dalam durasi waktu 100 (seratus) menit; 2) Nilai Ambang Batas yang berlaku pada jenis penetapan kebutuhan yang dilamar; 3) waktu pelaksanaan SKB sama dengan seleksi pada kebutuhan umum. . PPPK Guru a. Tidak perah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PPPK; b. Pelamar yang dapat melamar sebagai PPPK JF guru pada Instansi Daerah Tahun 2021 terdiri atas: 1) THK-I; 2) Guru non-ASN yang terdaftar di Dapodik; 3) Guru Swasta yang terdaftar di Dapodik; dan 4) Lulusan PPG. ¢. Pelamar harus memenuhi persyaratan sebagai berikut: 1) usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 59 (lima puluh sembilan) tahun pada saat pendaftaran; dan 2) memiliki sertifikat pendidik dan/atau kualifikasi pendidikan dengan jenjang paling rendah sarjana atau diploma empat sesuai dengan persyaratan. d. Penyandang disabilitas rungu tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK Guru pada Jabatan Ahli Pertama - Guru Bahasa Indonesia. e. Penyandang disabilitas daksa tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK Guru pada Jabatan Ahli Pertama - Guru pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan. {. Penyandang disabilitas netra tidak dapat melamar ke kebutuhan PPPK Guru pada Jabatan Ahli Pertama - Guru Seni Budaya. 9. Ketentuan dan Persyaratan lebih lanjut akan disampaikan secara terpisah oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. fh. Pelaksanaan pengadaan PPPK JF guru pada Tahun 2021 dilakukan secara nasional oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. 3. PPPK Non Guru (Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan dan Tenaga Teknis) 1. Tidak perah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PPPK; . Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 1 (satu) tahun sebelum batas usia pensiun pada jabatan yang akan dilamar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; . memiliki Kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikasi keahlian tertentu yang masih berlaku dari lembaga profesi yang berwenang untuk jabatan yang mempersyaratkan. Ketentuan sertifikasi keahlian tertentu sebagaimana diatur dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 981 Tahun 2021 yang dapat dilihat di https:/tasikmalayakab.go.id/ d. Pelamar jenis kebutuhan PPPK Non Guru harus memiliki pengalaman bekerja paling singkat 3 (tiga) tahun di bidang kerja yang relevan dengan jabatan yang dilamar, dibuktikan dengan Surat Keterangan yang ditandatangani oleh 1) Paling rendah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, bagi pelamar yang memiliki Pengalaman bekerja pada Instansi Pemerintah; dan 2) Paling rendah Direktur / Kepala Divisi yang membidangi Sumber Daya Manusia (Human Resource Development), bagi pelamar yang memiliki pengalaman kerja pada Perusahaan swasta / lembaga swadaya non pemerintah / yayasan. e. Pelamar jenis kebutuhan jabatan Tenaga Kesehatan wajib bebas buta wama, yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Bebas Buta Warna dari dokter Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas; IV. TATA CARA PENDAFTARAN 1. Pengumuman dan Pendaftaran Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021 dapat dilihat_ pada website httos://sscasn.bkn.go.id/ dan https:/tasikmalayakab go .id/. 2. Seleksi administrasi hanya berdasarkan hasil_verifikasi dokumen pada laman httips://sscasn.bkn.go.id/ V. DOKUMEN UNGGAH ‘Setiap dokumen persyaratan wajib dokumen asili, terlihat dan terbaca dengan jelas dengan cara di-scan kemudian diunggah melalui laman hitps://sscasn bkn.go.id/ dengan format dan ukuran/size sesuai dengan ketentuan yang terdapat pada aplikasi pendaftaran yang terdiri dari: 1. Kartu Tanda Penduduk (KTP) asli atau surat keterangan telah melakukan rekaman kependudukan yang dikeluarkan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil; 2. Surat lamaran ditujukan kepada Bupati Tasikmalaya, diketik menggunakan komputer, bermeterai Rp. 10.000 dan ditandatangani dengan pena bertinta hitam. Format surat lamaran sebagaimana tercantum pada Lampiran Il Pengumuman ini; \jazah asli sesuai kualifkasi pendidikan, tambahan khusus untuk : a. Pendidikan Profesi : melampirkan ijazah S.1 dan profesi b. Pendidikan Dokter Spesialis : melampirkan ljazah S.1, Profesi, dan Spesialis c. Jika terjadi perubahan nomenklatur Program Studi dan/atau penamaan Program St berbeda dengan kualifikasi pendidikan pada persyaratan pendaftaran, wajib menyertakan surat keterangan yang ditandatangani Dekan/Wakil Dekar/Wakil KetuaWakil Direktur yang membidangi akademik. 4. pelamar lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri yang melamar pada kebutuhan jabatan selain CPNS kebutuhan khusus cumlaude : melampirkan penyetaraan ijazah dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Transkrip Nilai asli sesuai kualfikasi pendidikan, tambahan khusus untuk a. Pendidikan Profesi: melampirkan Transkrip Nilai S-1 dan profesi b. Pendidikan Dokter Spesialis: Transkrip Nilai S-1, Profesi, dan Spesialis. ¢. pelamar CPNS Kebutuhan Umum dan Kebutuhan Khusus Disabilitas yang apabila pada jazahnya tidak tercantum penetapan Akreditasi : melampirkan Bukti/Sertifikat Penetapan Akreditasi Program Studi dan/atau Bukti/Sertifikat Akreditasi Perguruan Tinggi dari BAN-PT dan/atau Pusdiknakes/LAM-PTKes pada saat kelulusan. ‘Surat Pernyataan bermeterai Rp. 10.000, sesuai dengan format sebagaimana tercantum pada Lampiran III.a (bagi pelamar CPNS) dan Lampiran Ill.b (bagi pelamar PPPK Non Guru) Pengumuman ini. Bagi pelamar penyandang disabilitas yang melamar pada kebutuhan jabatan selain CPNS kebutuhan khusus disabilitas, ditambah dengan dokumen/surat keterangan resmi dari rumah sakit pemerintah/Puskesmas yang menyatakan jenis dan derajat kedisabilitasannya, Pas foto close up terbaru berwama, tampak depan berlatar belakang merah Dokumen Persyaratan Khusus Lainnya, dengan ketentuan : a. Pelamar CPNS Kebutuhan Khusus Cumlaude 1) Bukti/Sertifikat Akreditasi Perguruan Tinggi terakreditasi A/Unggul dari BAN-PT dan/atau Pusdiknakes/LAM-PTKes pada saat kelulusan; 2) Bukti/Sertifikat Akreditasi Program Studi terakreditasi A/Unggul dari BAN-PT dan/atau Pusdiknakes/LAM-PTKes pada saat kelulusan; 3) Penyetaraan |jazah dan surat keterangan yang menyatakan predikat kelulusannya setara “Dengan Pujian"/Cumlaude dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, bagi pelamar yang berasal dari Perguruan Tinggi Luar Negeri b. Pelamar CPNS atau PPPK Non Guru yang melamar pada jenis kebutuhan jabatan tenaga kesehatan 1) Surat Keterangan Bebas Buta Wama dari dokter Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas; 2) STR (bukan intemship) sesuai jabatan yang dilamar serta masih berlaku pada saat pelamaran, yang dibuktikan dengan tanggal masa berlaku yang tertulis pada Surat Tanda Registrasi. Dikecualikan bagi pelamar kebutuhan jabatan Ahli Pertama — Penyuluh Kesehatan Masyarakat. 3) STR yang linear serta masih berlaku bagi pelamar PPPK kebutuhan jabatan Abii Pertama — Penyulun Kesehatan Masyarakat, bersifat opsional yang merupakan sertifikat kompetensi sebagai tambahan nilai Seleksi Kompetensi Teknis dengan bobot, 25%. . Pelamar Penyandang disabilitas yang melamar CPNS kebutuhan khusus disabilitas a) dokumen/surat keterangan resmi dari rumah sakit pemerintah/Puskesmas yang menyatakan jenis dan derajat kedisabilitasannya; dan b) Video singkat yang menunjukkan kegiatan sehar-hari dalam menjalankan aktiftas ‘sesuai Jabatan yang akan dilamar. d. Surat Keterangan sehat dari Dokter Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas yang mencantumkan keterangan Tinggi badan minimal 160 cm bagi pelamar laki-laki dan 155 om bagi pelamar perempuan. Khusus bagi pelamar CPNS kebutuhan jabatan Ahii Pertama — Polisi Pamong Praja; vi. vil. e. Surat Keterangan pengalaman bekerja paling singkat 3 (tiga) tahun di bidang kerja yang relevan dengan jabatan yang dilamar, khusus bagi pelamar PPPK Non Guru, Format surat keterangan sebagaimana tercantum pada Lampiran IV Pengumuman ini. f. Sertifkat Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Tingkat Dasar yang diterbitkan oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), khusus bagi pelamar PPPK kebutuhan jabatan Ahli Pertama - Pengelola Pengadaan Barang/Jasa. 9. Sertiikat / Bimbingan Teknis Pemberkasan Arsip Aktif bagi pelamar PPPK kebutuhan jabatan Ahli Pertama — Arsiparis dan Terampil — Arsiparis, bersifat opsional yang merupakan sertfikat kompetensi sebagai tambahan nilai Seleksi Kompetensi Teknis dengan bobot 10%, h. Serfifkat Kompetensi Kerja Pustakawan yang diterbitkan LSP Pustakawan serta masih berlaku, bersifat opsional yang merupakan sertifikat kompetensi sebagai tambahan nilai Seleksi Kompetensi Teknis dengan bobot 15%. MASA SANGGAH 1. Pelamar yang keberatan terhadap pengumuman seleksi administrasi, dapat mengajukan sanggahan paling lama 3 (tiga) hari sejak hasil seleksi administrasi diumumkan. Sanggahan diajukan melalui https://sscasn. bkn.go.id/ 2. Panitia seleksi instansi dapat menerima atau menolak alasan sanggahan yang diajukan oleh pelamar. 3. Panitia seleksi instansi dapat menerima alasan sanggahan dalam hel kesalahan bukan berasal dari pelamar. 4, Dalam hal alasan sanggahan diterima, panitia seleksi instansi mengumumkan ulang hasil seleksi administrasi paling lama 7 (tujuh) hari sejak berakhirnya waktu pengajuan sanggah. TAHAPAN PELAKSANAAN 1. CPNS dan PPPK Non Guru Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara nomor 5587/B-KS.04.01/SD/K/2021 tanggal 28 Juni 2021 perihal Jadwal Pelaksanaan Seleksi Penerimaan CPNS dan PPPK Non Guru Tahun 2021 : No Kegiatan Jadwal 1. | Pengumuman Seleksi ASN 30 Juni s.d. 14 Juli 2021 Pendaftaran Selek: ie 30 Juni s.d. 21 Juli 2021 Pengumuman Hasii Seleksi Administrasi Masa sanggah 2 3. 28 s.d. 29 Juli 2021 a 5. | Jawab Sanggah 6 7 8. 30 Juli s.d. 1 Agustus 2021 30 Juli s.d. 8 Agustus 2027 ‘9 Agustus 2021 25 Agustus s.d. 4 Oktober 2021 Setelah pelaksanaan SKD selesai di masing-masing titik lokasi ujian 17 s.d. 18 Oktober 2021 19 Oktober 8.4. 1 Nopember 2021 Pengumuman Pasca Sanggah Pelaksanaan SKD fe Pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Non Guru ‘9. | Pengumuman Hasil SKD Persiapan Peiaksanaan SKB 11. | Pelaksanaan SKB 8 s.d. 29 Nopember 2021 12. | Penyampaian Hasil Integrasi SKD dan SKB | 15 s.d. 17 Desember 2021 serta Seleksi PPPK Non Guru ae eal 13. | Pengumuman Kelulusan 16 s.d. 19 Desember 2021 14. | Masa Sanggah 20 s.d. 22 Desember 2021 15. | Jawab Sanggah 20 s.d. 29 Desember 2021 16. | Pengumuman Pasca Sanggah 30 s.d. 31 Desember 2021 17. | Pengisian DRH 18d. 18 Januari 2022 18. | Usul Penetapan NIP / NI PPPK 19 Januari s.d. 18 Februari 2022 2. PPPK Guru Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara nomor 5870/B-KS.04,01/SD/K/2021 tanggal 29 Juni 2021 perihal Jadwal Pelaksanaan Seleksi Penerimaan PPPK Guru Tahun 2021 No Kegiatan Jadwal 1._ | Pengumuman Seleksi ASN 30 Juni s.d. 14 Juli 2021 2._| Pendaftaran Seleksi ASN 30 Juni s.d, 21 Juli 2021 | 3,__| Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi | 28 s.d. 29 Jul 2021 4._| Masa sanggah 30 Julis.d. 1 Agustus 2024 5. | Jawab Sanggah 30 Juli s.d. 8 Agustus 2021 6. _| Pengumuman Pasca Sanggah ‘9 Agustus 2021 7. | Pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK ‘Agustus s.d. Desember 2021 Guru (jadwal detail akan disampaikan lebih lanjut oleh Kemendikbudristek) 8._| Pengumuman Kelulusan 18 sd. 19 Desember 2021 | ‘9,_| Masa Sanggah 20 sd. 22 Desember 2021 10. | Jawab Sanggah 20 s.d. 29 Desember 2021 11. | Pengumuman Pasca Sanggah 30 s.d. 31 Desember 2021 12. | Pengisian DRH i 1s.d. 18 Januari 2022 13. | Usul Penetapan NIP 7 NI PPPK 19 Januari s.d. 18 Februari 2022 Vill. DASAR HUKUM Seluruh ketentuan terkait Penerimaan Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021 mengacu pada: 1 2. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2021 Tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2021 Tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Guru pada Instansi Daerah Tahun 2021. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2021 Tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 980 Tahun 2021 Tentang Persyaratan STR Untuk Melamar pada Jabatan Fungsional Kesehatan dalam Pengadaan PNS Tahun Anggaran 2021. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 981 Tahun 2021 Tentang Persyaratan, Serlifikasi dan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan untuk Melamar pada Jabatan Fungsional dalam Pengadaan PPPK Tahun Anggaran 2021 Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 14 Tahun 2018 Tentang Petunjuk Teknis Pengadaan ASN Tahun 2021 Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 1 Tahun 2019 tentang Petunjuk Teknis Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 18 Tahun 2020 tentang Perubahan ‘Atas Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 1 Tahun 2019 tentang Petunjuk Teknis Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 2 Tahun 2021 Tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi dengan Metode Computer Assisted Test Badan Kepegawaian Negara, Ketentuan tersebut di atas merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Pengumuman ini Secara umum. Seluruh peserta WAJIB MEMBACA dan MEMPEDOMANI ketentuan dalam aturan dimaksud. Adapun ketentuan dan/atau aturan khusus selama tidak bertentangan dengan ketentuan tersebut di atas akan diatur lebih lanjut dalam pengumuman ini dan hanya berlaku pada Penerimaan Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021 IX. LAIN-LAIN A: 2. 10. 143 Pelamar atau Peserta Seleksi Penerimaan Pegawan ASN tidak dipungut biaya; Kelulusan peserta adalah prestasi sendiri. Jika ada pihak yang menjanjikan kelulusan dengan motif apapun, maka hal tersebut merupakan tindakan penipuan, dan kepada peserta, keluarga dan pihak lain dilarang memberi sesuatu dalam bentuk apapun yang dilarang dalam Peraturan Perundang-undangan; Dihimbau agar tidak mempercayai apabila ada orang/pihak tertentu (calo) yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan keharusan menyediakan sejumiah uang atau dalam bentuk lain; Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya tidak bertanggung jawab atas pungutan atau tawaran berupa apapun dari oknum-oknum yang mengatasnamakan Panitia, peserta diharapkan tidak melayani tawaran-tawaran untuk mempermudah penerimaan Pegawai ASN; Panitia Seleksi Daerah tidak menerima berkas secara langsung maupun via Pos, pemberkasan dilaksanakan setelah pelamar atau peserta dinyatakan lulus tahap akhir Seleksi Penerimaan CASN; Bagi pelamar yang memberikan keterangan/data/dokumen tidak benar/palsu pada saat pendaftaran, pemberkasan, maupun setelah diangkat CPNS/PNS/PPPK, Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya berhak membatalkan kelulusan serta memberhentikan status CPNS/PNS/PPPK; Pelamar yang sudah dinyatakan lulus tahap akhir seleksi dan sudah mendapat persetujuan Nomor induk Pegawai (NIP) atau Nomor Induk PPPK (NI PPPK), kemudian mengundurkan iri, kepada yang bersangkutan diberikan sanksi tidak boleh melamar pada penerimaan ASN untuk 1 (satu) periode berikutnya. Panitia Seleksi Daerah membuka posko pelayanan dan penjelasan informasi terkait pelaksanaan Seleksi Penerimaan Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021 : © sscasntasikkab ©) sscasn_tasikkab © skrsp kab. Tasikmalaya Panitia tidak membuka layanan melalui telepon, whatsapp, telegram atau media lainnya selain yang disebutkan di atas. Peserta harap berhati-hati terhadap oknum yang mengatasnamakan Panitia. Pelamar diharapkan untuk selalu memantau pengumuman dan perkembangan pelaksanaan Seleksi Penerimaan Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021 pada laman_—iitps://sscasn.bkn.go.id dan www.tasikmalayakab.go id; Kelalaian pelamar dalam membaca dan memahami isi pengumuman ini menjadi tanggung jawab masing-masing pelamar, Keputusan Panitia Seleksi Daerah Penerimaan Pegawai ASN Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2021, bersifat mutiak dan tidak dapat diganggu guget. Demikian pengumuman ini disampaikan untuk diketahui dan menjadi perhatian, Ditetapkan di: Singapama Gop UPsgal :29 Juni 2021

You might also like