Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 9

Corona virus is a type of virus that can cause disease and is epidemic.

Evaluate based on various learning resources related to:


a. -Background epidemic corona virus,
Often the virus is spread between humans to humans through
liquid droplets from the mouth and nose when an infected
person is coughing or sneezing, similar to the way the flu
transmission. Fluid drops from the patient's mouth and nose
can fall and remain in the mouth and nose of other people
who are nearby, even sucked and absorbed into the person's
lungs through his nose.
b. The origin of the corona virus
SARS, which appeared in November 2002 in China, spread to
several other countries. Starting from Hong Kong, Vietnam,
Singapore, Indonesia, Malaysia, England, Italy, Sweden,
Switzerland, Russia, to the United States. The SARS epidemic
which ended until mid-2003 affected 8098 people in various
countries. At least 774 people must lose their lives due to this
severe respiratory infection.
To date, seven coronaviruses (HCoVs) have been identified,
namely:
• HCoV-229E.
• HCoV-OC43.
• HCoV-NL63.
• HCoV-HKU1.
• SARS-COV (which causes acute respiratory syndrome).
• MERS-COV (Middle Eastern respiratory syndrome).
• 2019-nCoV or also known as Coronavirus Novel (caused
pneumonic plague in Wuhan city, China in December 2019,
and spread to other countries until January 2020.

c. symptoms of being infected with the corona virus,


Corona virus can cause a variety of symptoms in the sufferer.
These symptoms depend on the type of corona virus that
attacks, and how serious the infection is. Here are some of the
mild symptoms of the corona virus:
• Runny nose.
• Headache.
• Cough.
• Sore throat.
• Fever.
• Feeling unwell.
What needs to be emphasized is that some corona viruses can
cause severe symptoms. The infection can turn into bronchitis
and pneumonia (caused by 2019-nCoV),
which causes symptoms such as:
• Fever which may be quite high if the patient has
pneumonia.
• Cough with mucus.
• Hard to breathe.
• Chest pain or tightness when breathing and coughing.

d. how to spread Corona Virus,


The World Health Organization (WHO) revealed how to
spread the corona virus from one person to another.
According to WHO, when a person suffering from COVID-19
coughs or breathes, they release like drops of liquid which
also contains the corona virus. Most of the drops or liquid falls
on the surface and nearby objects, such as a desk or
telephone.
People can be exposed to or infected with COVID-19 by
touching a contaminated surface or object - and then
touching the eyes, nose, or mouth. If you stand 1 or 2 meters
away from someone with COVID-19, you can be raised
through coughing, including when they exhale. In other
words, COVID-19 spreads in a similar way to the flu. Most
people infected with COVID-19 experience mild symptoms
and recover.
However, some cases of the corona virus continue to
experience more serious illness and may require
hospitalization. The risk of disease or infection with the
corona virus is increasing for you by the end of 50 and above.
This age is called more vulnerable than those under 50.
People with weakened immune systems and people with
conditions such as diabetes, heart and lung disease are also
more susceptible to the corona virus. MERS virus incubation

e. prevention of corona virus outbreaks


Until now there is no vaccine to prevent corona virus
infection. However, at least there are several ways you can do
to reduce the risk of contracting this virus. The following
efforts can be made:
• Wash your hands frequently with soap and water for 20
seconds to clean.
• Avoid touching the face, nose or mouth when hands are
dirty or not washed.
• Avoid direct or close contact with sick people.
• Avoid touching wild animals or birds.
• Clean and sterilize surfaces of objects that are frequently
used.
• Cover nose and mouth when sneezing or coughing with a
tissue. Then, throw the tissue and wash your hands
thoroughly.
• Don't leave the house sick.
• Wear a mask and seek treatment at a health facility
immediately when you experience symptoms of airway
disease
f. How to handle
Corona virus infection or COVID-19 can not be treated, but
there are some steps that doctors can take to reduce
symptoms and prevent the spread of the virus, namely:
• Referring people with COVID-19 to undergo treatment and
caratina at the designated hospital.
• Provide a fever and pain reliever that is safe and
appropriate to the patient's condition.
• Encourage sufferers of COVID-19 to take a warm bath and
use a humidifier to relieve a cough and sore throat.
• Encourage sufferers of COVID-19 to get adequate rest.
• Encourage sufferers of COVID-19 to drink lots of water to
maintain body fluid levels
Virus Corona merupakan satu jenis virus yang dapat
menyebabkan penyakit dan sedang mewabah. Evaluasilah
berdasarkan berbagai sumber belajar terkait dengan :
a. -Latar Belakang mewabahnya virus corona,
Seringkali virus ini menyebar antara manusia ke
manusia melalui tetesan cairan dari mulut dan hidung
saat orang yang terinfeksi sedang batuk atau bersin, mirip
dengan cara penularan penyakit flu. Tetes cairan dari
mulut dan hidung pasien tersebut bisa jatuh dan
tertinggal pada mulut dan hidung orang lain yang berada
di dekatnya, bahkan dihisap dan terserap ke dalam paru-
paru orang tersebut melalui hidungnya.

b. Asal usul virus corona

SARS yang muncul pada November 2002 di


Tiongkok, menyebar ke beberapa negara lain. Mulai dari
Hongkong, Vietnam, Singapura, Indonesia, Malaysia,
Inggris, Italia, Swedia, Swiss, Rusia, hingga Amerika
Serikat. Epidemi SARS yang berakhir hingga pertengahan
2003 itu menjangkiti 8.098 orang di berbagai negara.
Setidaknya 774 orang mesti kehilangan nyawa akibat
penyakit infeksi saluran pernapasan berat tersebut. 

Sampai saat ini terdapat tujuh coronavirus (HCoVs) yang


telah diidentifikasi, yaitu:

 HCoV-229E.
 HCoV-OC43.
 HCoV-NL63.
 HCoV-HKU1.
1
 SARS-COV (yang menyebabkan sindrom pernapasan
akut).
 MERS-COV (sindrom pernapasan Timur Tengah).
 2019-nCoV atau dikenal juga dengan Novel
Coronavirus (menyebabkan wabah pneumonia di
kota Wuhan, Tiongkok pada Desember 2019, dan
menyebar ke negara lainnya hingga Januari 2020. 
c. gejala terinfeksi virus corona,
Virus corona bisa menimbulkan beragam gejala
pada pengidapnya. Gejala yang muncul ini bergantung
pada jenis virus corona yang menyerang, dan seberapa
serius infeksi yang terjadi. Berikut beberapa gejala virus
corona yang terbilang ringan:
• Hidung beringus.
• Sakit kepala.
• Batuk.
• Sakit tenggorokan.
• Demam.
• Merasa tidak enak badan.
Hal yang perlu ditegaskan, beberapa virus corona
dapat menyebabkan gejala yang parah. Infeksinya dapat
berubah menjadi bronkitis dan pneumonia (disebabkan
oleh 2019-nCoV) ,
yang menyebabkan gejala seperti:
• Demam yang mungkin cukup tinggi bila pasien
mengidap pneumonia.
• Batuk dengan lendir.
• Sesak napas.
• Nyeri dada atau sesak saat bernapas dan batuk.

2
d. cara penyebaran Virus Corona,
Badan Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan
cara penyebaran virus corona dari satu orang ke lainnya.
Menurut WHO, ketika seseorang yang menderita COVID-
19 batuk atau bernapas, mereka melepaskan seperti
tetesan cairan yang juga terdapat virus corona.
Kebanyakan tetesan atau cairan itu jatuh pada
permukaan dan benda di dekatnya -seperti meja, atau
telepon.
Orang bisa terpapar atau terinfeksi COVID-19
dengan menyentuh permukaan atau benda yang
terkontaminasi - dan kemudian menyentuh mata, hidung,
atau mulut. Jika Anda berdiri pada jarak 1 atau 2 meter
dari seseorang dengan COVID-19, Anda dapat terjangkir
melalui batuk termasuk saat mereka menghembuskan
napas. Dengan kata lain, COVID-19 menyebar serupa cara
untuk flu. Sebagian besar orang yang terinfeksi COVID-19
mengalami gejala ringan dan sembuh.
Namun, beberapa kasus virus corona berlanjut
dengan mengalami penyakit yang lebih serius dan
mungkin memerlukan perawatan di rumah sakit. Risiko
penyakit atau terinfeksi virus corona kian meninggkat
meningkat bagi Anda dengan usai 50 ke atas. Usia
tersebut disebut lebih rentan daripada mereka yang di
bawah 50. Orang dengan melemah sistem kekebalan
tubuh dan orang-orang dengan kondisi seperti diabetes,
penyakit jantung dan paru-paru juga lebih banyak rentan
terhadap virus corona. Inkubasi virus MERS

3
e. pencegahan terhadap terjangkitnya Virus Corona
Sampai saat ini belum ada vaksin untuk mencegah
infeksi virus corona. Namun, setidaknya ada beberapa
cara yang bisa dilakukan untuk mengurangi risiko
terjangkit virus ini. Berikut upaya yang bisa dilakukan:
• Sering-seringlah mencuci tangan dengan sabun dan air
selama 20 detik hingga bersih.
• Hindari menyentuh wajah, hidung, atau mulut saat
tangan dalam keadaan kotor atau belum dicuci.
• Hindari kontak langsung atau berdekatan dengan orang
yang sakit.
• Hindari menyentuh hewan atau unggas liar.
• Membersihkan dan mensterilkan permukaan benda
yang sering digunakan.
• Tutup hidung dan mulut ketika bersin atau batuk
dengan tisu. Kemudian, buanglah tisu dan cuci tangan
hingga bersih.
• Jangan keluar rumah dalam keadaan sakit.
• Kenakan masker dan segera berobat ke fasilitas
kesehatan ketika mengalami gejala penyakit saluran
napas

f. Cara penanganan
Infeksi virus Corona atau COVID-19 belum bisa diobati,
tetapi ada beberapa langkah yang dapat dilakukan dokter
untuk meredakan gejalanya dan mencegah penyebaran
virus, yaitu:
 Merujuk penderita COVID-19 untuk menjalani
perawatan dan karatina di rumah sakit yang ditunjuk.

4
 Memberikan obat pereda demam dan nyeri yang aman
dan sesuai kondisi penderita.
 Menganjurkan penderita COVID-19 untuk mandi air
hangat dan menggunakan humidifier (pelembab udara)
untuk meredakan batuk dan sakit tenggorokan.
 Menganjurkan penderita COVID-19 untuk istirahat
yang cukup.
 Menganjurkan penderita COVID-19 untuk banyak
minum air putih untuk menjaga kadar cairan tubuh

You might also like