Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 2
SUC PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA DINAS PENDIDIKAN NASIONAL. UNIT PELAKSANA TEKHNIS SD DAN PAUD KECAMATAN EMPANG SEKOLAH DASAR NEGERI 3 EMPANG KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH SD NEGERI 3 EMPAI Nomor : 425.7/ 0 /SD.3-Emp/ 2014 TENTANG PENGANGKATAN GURU HONOR PADA SD NEGERI3 EMPANG Menimbang Mengingat Memperhatikan Menetapkan PERTAMA KEDUA KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 3 EMPANG. a, Bahwa jumlah gurwpegawai dan Pembina yang ada di Sekolah Dasar Negeri 3 Empang Kecamatan Empang belum memenuhi_ standar pelayanan minimal bidang Pendidikan; b. Bahwa untuk memperlancar proses belajar mengajar di SDN 3 Empang, maka dipandang perlu mengangkat guru honor; ©. Bahwa sehubungan dengan poin a dan b diatas, maka dipandang perlu ditetapkan Keputusan Kepala Sekolah; Undang-Undang No.20 tahun 2005 tentang Sistem Pendidikan Nasional; Peraturan Pemerintah No.14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen; Peraturan Pemerintah No.28 tahun 1990 tentang Pendidikan Dasar, Peraturan Pemerintah No.38 tahun 1992 tentang Pendidikan; Peraturan Pemerintah No.19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan; 6. Peraturan Pendidikan Nasional No.41 tahun 2007 tentang Standar Proses Pendidikan; 1, Hasil rapat pembagian tugas dewan guru tahun 2013 / 2014 tanggal 21 Desember 2013, 2. Usulan dan Rekomendasi Pengurus Komite Sekolah Dasar Negeri 3 Empang: f MUTUSKAN Mengangkat saudari ADI SUHENDRA, S.Pd sebagai GTT untuk menjadi Guru Mulok Kelas Ila, ILb, IV.a, IV.b, V.a dan V.b, Pembina MIPA pada Sekolah Negeri 3 Empang Kecamatan Empang. Kepada yang bersangkutan, diharapkan dapat melaksanankan tugas dengan sebaik-baiknya dengan penuh pengabdian dan penuh rasa tanggung jawab, menaati ketentuan jam kerja, memelihara dan menciptakan suasana kerja yang harmonis baik di lingkungan kerja ‘maupun di tengah-tengah masyarakat. Segala biaya yang ditimbulkan akibat ditetapkannya keputusan ini, KETIGA dibebankan kepada Anggaran BOS (Bantuan Operasional Sekolah) SD Negeri 3 Empang KEEMPAT Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan keputusan ini akan diadakan perbaikan dan penyempurnaan sebagaimana mestinya Ditetapkan di: Empang 6 Januari 2014 ‘Tembusan disampaikan kepada Yth : Kepala Dinas Diknas Kab, Sumbawa Yth : Kepala Unit Pelaksana Tekhnis SD dan PAUD Kee. Empang, Yth : Ketua Komite SD Negeri 3 Empang Arsif

You might also like