Antropologi Lingkungan L3

You might also like

Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 26

Lecture 3

Dr. Dewi Wulandari


Perubahan Kebudayaan dan
Adaptasi Antar Budaya
KEBUDAYAAN
CENDERUNG DINAMIS
MENGIKUTI Perubahan Perubahan
Lingkungan Kebudayaan
PERUBAHAN YANG
TERJADI DI
LINGKUNGANNYA
PERUBAHAN KEBUDAYAAN

Modifikasi yang terjadi dalam seperangkat ide


yang secara umum disetujui sebagaimana
terwujud dalam perilaku yang ada dalam
masyarakat yang bersangkutan

Isi; struktur; atau pada konfigurasi unsur-unsur


PERUBAHAN KEBUDAYAAN

Mengikuti modifikasi baik dalam Lingkungan


Sosial Budaya maupun Lingkungan Fisik

Simultan atau Berurutan


PERUBAHAN KEBUDAYAAN
a. Peningkatan jumlah penduduk
b. Perubahan lingkungan geografis
c. Kontak dengan bangsa lain
d. Bencana alam
e. Kejadian biografi (kematian atau kekuasaan
pemimpin politis)
PROSES PERUBAHAN
KEBUDAYAAN
1. Peningkatan demografi

2. Perubahan lingkungan fisik

3. Pengaruh kontak kebudayaan

4. Penemuan baru

5. Peminjaman kebudayaan

6. Penerimaan unsur-unsur kebudayaan


A. Peningkatan Jumlah
Penduduk

Penduduk
Teknologi
lebih
lebih maju
banyak

Kebutuhan Lingk.
sumber daya semakin
meningkat rusak
B. Pengaruh Modifikasi Lingkungan
• Contoh KOMUNITAS TANALA (Madagaskar)

• Peladang berpindah – asas kekeluargaan –


kemampuan bertani – tersering, irigasi – kesuburan:
nilai tanah – kepemilikan tanah personal – pemilik
tanah subur menetap – satuan sosial atas dasar
keturunan (marga) independen – berkembang
pertanian padat modal – muncul buruh tani atau budak
– berdiri clan – clan dominan – pimpinan clan menjadi
Raja Tanala

• Perubahan lingkungan fisik dapat mempengaruhi


perubahan sistem sosial
C. Pengaruh Kontak Budaya
• Keberadaan CANDI yang dilengkapi arca merupakan
tradisi asli Nusantara yang diberi sifat Hindu
• Perpaduan budaya Hindu-Buddha dengan Jawa
D. Penemuan Baru
Penemuan cara kerja,
alat, prinsip-prinsip discover
baru yang kemudian y

diterima/dipelajari oleh
masyarakat dan PENEMUA
N BARU
selanjutnya menjadi
milik masyarakat tentation invention
Penemuan Baru
discovery invention tentation
• Penemuan primer • Penyempurnaan • Sedikit/bukan
kelanjutan dari
• Prinsip baru, • Perbaikan dengan
elemen yang telah
kebetulan menerapkan prinsip ada
yang telah ada.
• Kesadaran baru atas • Kemunculan: trial &
suatu gejala yang • Mengombinasikan error
telah ada, namun elemen yang telah • Kebiasaan lama telah
belum terpikir ada ke dalam sintesis tidak efektif lagi
sebelumnya baru • Penemuan melalui
acak-tak sengaja
• Pembaharuan
teknologi • Muncul pada masa
krisis
E. Peminjaman Kebudayaan
• Cultural borrowing: difusi

• Pengambilan kebudayaan - pengambilalihan kebudayaan (imitasi)

• Pengambilan unsur kebudayaan lain oleh suatu masyarakat


tertentu

• Pengenalan kebiasaan baru

• Bentuk paling umum & paling penting

• Dipengaruhi adanya kontak

• Didasari rasa kebutuhan

• angka Arab – alfabet Romawi – kertas Cina – perbankan


Babylonia – teh Cina – Kopi Eithopia – tembakau Indian Amerika
F. Penerimaan Masyarakat
• Penemuan baru yang diterima banyak individu &
menjadi dimiliki komunal -> unsur kebudayaan
• Faktor yang mempengaruhi:
• Unsur bermakna, menguntungkan
• Pihak yang pertama mengambil
• Didukung otoritas

• Mengakibatkan perubahan pada unsur


kebudayaan yang bersangkutan
G. Akulturasi

• Kontak kebudayaan dari Substitusi


proses sosial antar
kebudayaan yang berbeda, Sinkretisme
sehingga semua unsur lain Adisi
diterima namun tanpa
menyebabkan hilangnya Dekulturisasi
kebudayaan asli
Orijinasi
• Kontak dengan intensitas
tinggi penolakan
Substitusi

Unsur/kompleks unsur kebudayaan yang ada


sebelumnya diganti dengan unsur-unsur baru yang
memenuhi fungsinya Melibatkan perubahan
struktural
Dekulturisasi

Tingkat perpaduan kebudayaan, bagian


substansi sebuah bangunan mungkin hilang
Orijinasi

Menunjukkan tingkat keterpaduan kebudayaan,


terdapat unsur-unsur baru untuk memenuhi
kebutuhan baru yang timbul karena perubahan
situasi
Kondisi perubahan mungkin
berlangsung sangat
cepat/mendadak, sehingga
masyarakat tidak dapat
menerimanya
Penolakan
Dapat menimbulkan penolakan
total, pemberontakan, atau
kebangkitan
Perubahan Sosial x Perubahan
Kebudayaan
• Perubahan sosial terjadi perubahan struktur sosial dan pola-
pola hubungan sosial, antara lain: status, interaksi dalam
keluarga, sistem politik dan kekuasaan, serta persebaran
penduduk

• Perubahan kebudayaan ialah perubahan yang terjadi dalam


sistem ide yang dimiliki oleh para warga atau sejumlah
warga masyarakat yang bersangkutan antara lain aturan-
aturan, norma-norma yang digunakan sebagai pegangan
dalam kehidupan, teknologi, selera, dan bahasa
Guncangan budaya
(Culture shock)

Kekagetan psikologis yang dialami oleh


seseorang atau kelompok orang karena kondisi
atau situasi yang berubah dengan drastis
Cultural conflict
• Pertentangan kebudayaan ini

muncul sebagai akibat relatifnya

kebudayaan. Hal ini terjadi akibat

konflik langsung antar kebudayaan

• Faktor-faktor yang menimbulkan

konflik kebudayaan adalah

keyakinan yang berbeda

sehubungan dengan berbagai

masalah aktivitas kebudayaan


Bentuk Perubahan Kebudayaan:

Invasi: masuknya unsur-


unsur kebudayaan asing
ke dalam kebudayaan
setempat dengan cara
peperangan/penaklukan
bangsa asing terhadap
bangsa lain
Difusi

Penyebaran unsur-unsur kebudayaan dari suatu


tempat ke tempat lain, dari orang ke orang lain,
dan dari masyarakat ke masyarakat lain.
Contoh: masuknya budaya barat ke Indonesia
dalam bentuk pakaian
Asimilasi

Masuknya budaya asing dan mengakibatkan


budaya asli menjadi hilang. Contoh: Orang Cina
tinggal di Sumatra Utara dan mereka mempelajari
bahasa dan budaya setempat
Peristiwa perubahan
kebudayaan
Cultural lag (ketinggalan budaya) adalah perbedaan antara taraf
kemajuan berbagai bagian dalam kebudayaan suatu masyarakat
artinya selang waktu antara saat benda itu diperkenalkan
pertama kali dan saat benda itu diterima secara umum sampai
masyarakat dapat menyesuaikan diri terhadap benda tersebut.

You might also like