Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 2

ANALISIS TINDAKAN KEPERAWATAN (DOPS)

1. Tindakan keperawatan yang dilakukan:


Pemberian oksigenasi nasal kanul pada Tn. S

Nama klien : Tn. S


Diagnosa medis : Chronic kidney disease (CKD)

2. Diagnosa keperawatan:
Ketidakefektifan pola napas.

3. Prinsip-prinsip tindakan dan rasional:


Prinsip-Prinsip Rasional
Melakukan verifikasi order. Mengecek kebenaran klien yang
akandilakukan tindakan.
Mencuci tangan Mencegah infeksi nasakomial.

Mendekatkan alat didekat pasien. Mempermudah melakukan tindakan.


Memberikan salam dan Menerapkan komunikasi therapeutik.
menyapanama klien
Menjelaskan tujuan dan Agar klien dan keluarga mengerti
prosedurtindakan tentangtujuan tindakan yang akan
dilakukan
Menanyakan persetujuan dan Agar pasien paham dan bisa
kesiapan pasien. berkolborasi sama perawat pelaksana
ketidak diberikan tindakan.
Mengatur Posisi. Memberikan klien rasa nyaman dan
agar memaksimalkan pernapasan .
Memasang selang nasal kanul kepada Mulai masuk terapi oksigenasi.
pasien dengan tekanan 3L/m
Observasi keadaan pasien saat terapi Untuk mengevaluasi keadaan pasien.
oksigenasi.
Ukur jumlah oksigen pasien. Untuk memantau jumlah oksigen di
dalam tubuh pasien.
4. Bahaya-bahaya yang mungkin terjadi akibaat tindakan tersebut dan cara
pencegahannya:
- Bahaya: pemberian O2 yang berlebihan bisa mengakibatkan keracunan
oksigen.
- Cara mencegahnya: berikan tekanan nasal kanul sesuai kebutuhan pasien.

5. Tujuan tindakan tersebut dilakukan:


Meningkatkan rasa nyaman dan memberikan kebutuhan oksigen kepada tubuh
pasien.

6. Hasil yang didapat dan maknanya:


Hasil tindakan: pasien terpasang nasal kanul dengan tekanan 3L/m.
Maknanaya: berhasil untuk memberikan kebutuhan oksigen kepada pasien.

7. Identifikasi tindakan keperawatan lainnya yang dapat dilakukan untuk mengatasi


masalah/ diagnosa tersebut. (mandiri dan kolaborasi):
Mandiri: ajarkan pasien untuk menenangkan diri ketika mengalami sesak napas,
dan tarik napas dalam pelan-pelan melalui hidung dan hembuskan melalui mulut.
Kolaborasi: minta bantuan tenaga medis ketika merasa sudah gawat dan perlu alat
napas tanbahan.

You might also like