Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 2

Nama : Enis Anjasti

NIM : 20213030007

Mata Kuliah : Aqidah Akhlak

1. Manusia membutuhkan agama karena agama merupakan sumber moral, keselamatan,


keabadian sumber informasi tentang masalah supernatural, dan bimbingan rohani bagi
manusia baik suka maupun duka.
2. Fungsi agama bagi manusia:
• Memberikan pedoman
• Menyelamatkan Ketika menghadapi kesulitan
• Memberikan ketenangan batin
• Menjaga dan mengontrol moralitas

Fungsi agama bagi manusia dalam kehidupan sehari-hari:

• Menjalankan ibadah
• Mengamalkan sedekah
• Mengamalkan apa yang diajarkan
3. Kewajiban manusia di muka bumi menurut Islam ialah sebagai ‘abdullah yakni
hamba Allah yang harus tunduk dan taat terhadap segala aturan dan kehendakNya
serta mengabdi hanya kepadaNya. Sebagai Khafilah Allah dimuka bumi, yang
meliputi pelaksanaa tugas kekhalifahan terhadap diri sendiri dalam keluarga,
masyarakat dan tugas kekhalifahan terhadap alam.
4. Islam adalah salah satu agama dari kelompok agama yang diterima oleh seorang nabi
yang mengajarkan monoteisme tanpa kompromi, iman terhadap wahyu, iman
terhadap akhir jaman dan tanggung jawab.
5. Tujuan Islam:
• Menciptakan kehidupan yang baik
• Menghindari kerusakan dalam kehidupan manusia
• Mendapatkan kebahagiaan yang sebenarnya
• Menciptakan karakter kamil
• Menciptakan masyarakat yang ideal
Yang telah saya lakukan untuk tujuan tersebut ialah membaca Al-Qur’an dan
mengamalkan nya

6. Menjadikan Islam sebagai jalan hidup tidak membedakan antar orang yang merdeka
atau budak, bahkan sampai pada janin yang masih ada dalam kandungan mempunyai
hak untuk dihormati, tidak boleh digugurkan, meskipun dia dari hasil perbuatan
haram.
7. Akidah Islam adalah Hal-hal yang harus dipercaya benar oleh hatimu, membawa
kedamaian jiwa, menjadi sebuah kepercayaan yang tidak memberikan tempat pada
keraguan sedikitpun. (Al Banna). Kebenaran yang dapat diterima secara umum oleh
manusia berdasarkan akal pikiran, wahyu, dan kodrat. Kebenaran yang tertancap di
hati, dipercaya validitasnya, keberadaannya adalah sebuah kepastian, dan menolak
segala sesuatu yang bertentangan pada kebenaran tersebut (al Jazairy).
8. Ruang lingkup Aqidah Islam:
• ILAHIYAT : semua perbicaraan yang berhubungan dengan Tuhan
• NUBUWAT : Segara pembicaraan yang berhubungan dengan nabi
• RUHANIYAT : segara diskusi yang berhubungan dengan alam metafisik
(seperti malaikat, jin, syaitan, roh)
• SAM’IYYAT : pembicaraan tentang segala sesuatu yang hanya dapat
diketahui melaluial Qur’an dan Hadist
9. Kaidah Aqidah:
• Wajib tunduk terhadap hukum Allah Ta’ala dan Rasul-Nya.
• Sunnah Nabi adalah satu-satunya jalan keselamatan.
• Tidak boleh menentang hadits shahih dengan pendapat seseorang.
• Mengikuti ulama atau umara dalam menghalalkan yang Allah haramkan atau
mengaharmkan yang Allah halalkan termasuk sikap menjadikan mereka
sebagai sesembahan.
10. Poin tentang Islam berdasarkan kuliah AIK dari Prof. Dr. Haedar Nashir:
• Islam mengandung makna keselamatan artinya siapapun yang beragama dan
mempelajari Islam sesungguhnya menjadi orang-orang yang selamat dalam
kehidupan dunia atau akhirat.
• Islam memiliki arti kedamaian, suci atau bersih.

You might also like