Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 3

UPTD PUSKESMAS SIKUMANA

Nama TGC Angkatan IX Puskesmas Sikumana

1. Dr. Caecilia Yunita Putri Pawe (Dokter)


2. Helen S. Lape S.KM (Promkes)
3. Vivi Y. Adang A.Md Kep (Perawat, surveilans)
4. Epifania Ndoi A.Md KL (Sanitarian)
5. Kondradus Joko S.Tr.A.K (Analis)

LATIHAN KASUS I

URAIAN KECAMATAN
LEMBAH ASRI SUKMA SEJATI
LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH
Jumlah penduduk 39.000 41.000 80.000 37.000 35.000 72.000
Jumlah kasus DBD 35 25 60 20 18 38
Kematian DBD 1 0 1 2 1 3
Angka Bebas Jentik 77,8 89,6
(ABJ)

PERHITUNGAN UKURAN DASAR EPIDEMIOLOGI

NO URAIAN KECAMATAN KET (KONSTANTA)


LEMBAH ASRI SUKMA SEJATI
1 Proporsi penduduk laki-laki 48,75% 51,38% %
2 Proporsi penduduk perempuan 51,25% 48,61% %
3 Proporsi penderita DBD Laki- 58,3% 52,63% %
laki
4 Proporsi penderita DBD 41,66% 47,36% %
perempuan
5 Insiden penderita DBD 7,5/10.000 penduduk 5,27/10.000 penduduk /10.000 penduduk
6 Prevalensi penderita DBD 7,5/10.000 penduduk 5,27/10.000 penduduk /10.000 penduduk
7 Attack rate 7,5/10.000 penduduk 5,27/10.000 penduduk /10.000 penduduk
8 CFR DBD 1,6% 7,8% %
9 Ratio jumlah penduduk laki-laki 1:1,05 1:0,95 %
terhadap perempuan
10 Ratio jumlah penderita DBD 1:0,71 1:0,9 %
laki-laki terhadap perempuan

ANALISA DATA
 PROPORSI PENDUDUK LAKI-LAKI : PEREMPUAN DI KECAMATAN LEMBAH ASRI DAN KECAMATAN SUKMA
SEJATI
- LEMBAH ASRI : Presentasi penduduk perempuan lebih banyak dari laki-laki
- SUKMA SEJATI : Presentasi penduduk laki-laki lebih banyak dari perempuan

 PROPORSI PENDERITA DBD BERDASARKAN JENIS KELAMIN DI KECAMATAN LEMBAH ASRI DAN
KECAMATAN SUKMA SEJATI
- LEMBAH ASRI : Penderita DBD laki-laki lebih banyak dari perempuan
- SUKMA SEJATI : Penderita DBD laki-laki lebih banyak dari perempuan

 INSIDEN, PREVALENSI, DAN ATTACK RATE PENDERITA DBD DI KECAMATAN LEMBAH ASRI DAN
KECAMATAN SUKMA SEJATI
- LEMBAH ASRI : setiap 10.000 penduduk terdapat 7-8 insiden penderita DBD
- SUKMA SEJATI : setiap 10.000 penduduk terdapat 5-6 insiden penderita DBD

 CFR DBD DI KECAMATAN LEMBAH ASRI DAN KECAMATAN SUKMA SEJATI


- LEMBAH ASRI : presentasi kematian DBD sebesar 1,6% dari total kasus DBD
- SUKMA SEJATI : presentasi kematian DBD sebesar 7,8% dari total kasus DBD
 RATIO JUMLAH PENDUDUK LAKI-LAKI TERHADAP PEREMPUAN (SEX RATIO)
- LEMBAH ASRI : maka jumlah penduduk laki-laki lebih sedikit dari jumlah penduduk perempuan
- SUKMA SEJATI : maka jumlah penduduk laki-laki lebih banyak dari jumlah penduduk perempuan

 RATIO JUMLAH PENDERITA DBD LAKI-LAKI TERHADAP PEREMPUAN


- LEMBAH ASRI : maka jumlah penderita DBD laki-laki lebih banyak dari jumlah penderita DBD perempuan
- SUKMA SEJATI : maka jumlah penderita DBD laki-laki lebih banyak dari jumlah penderita DBD perempuan

KESIMPULAN

1. Di kecamatan lembah asri kasus DBD nya banyak tetapi angka kematian nya kecil, sedangkan di kecamatan sukma sejati kasus
DBD nya sedikit tetapi angka kematian nya tinggi (deteksi dini terlambat, penanganan kasus terlambat sehingga angka
kematian tinggi)
2. Angka bebas jentik (ABJ) kedua kecamatan masih rendah (<95%)
3. Berdasarkan jenis kelamin (sex ratio) penderita DBD lebih banyak pada laki-laki di kedua kecamatan
4. Maka berdasarkan hasil analisa tersebut maka yang harus dilakukan oleh TGC :
a. Melakukan penyelidikan epidemiologi di kedua kecamatan
b. Melakukan penyuluhan dan edukasi (PSN, pembagian abate, segera berobat ke fasilitas kesehatan bila sakit) kepada
masyarakat di kedua kecamatan tentang pencegahan, pemberatasan dan pengobatan DBD
c. Melihat dari data banyak nya kasus laki-laki yang terinfeksi DBD maka perlu adanya menghadirkan juga peserta laki-laki
pada penyuluhan dan edukasi DBD
d. Melakukan kerja sama dengan lintas sector
e. Memperbaiki penatalaksanaan penanganan pasien DBD di kecamatan SUKMA SEJATI karena kasus kematian nya lebih
tinggi

You might also like