Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 6

MODUL PAI

KELAS X (SEPULUH) Page | 1

Disusun oleh;
Hariri, S.Pd.I., M.Pd.I

SMK NEGERI 1 SUSUKAN

Jl. Bagus Serit Desa Kedongdong Kecamatan Susukan


E-mail : smkn 1_susukancbn@yahoo.comTELP.(0231) 3389429 KODE
POS 45166

KABUPATEN CIREBON

Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)
Bidang Keahlian : Semua Jurusan
Program Keahlian : Semua Jurusan
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Page | 2
Fase : E
Nama penyusun : Guru PABP (Hariri, S.Pd.I., M.Pd.I)
Intansi : SMKN 1 Susukan
Semester : 1 (Ganjil)
BAB : 1 (MUJAHADAH AN-NAFS
Pertemuan/jam : 1-6/18 jam Juli-agustus 2022

Tujuan Pembelajaran Ketercapaian Kriteria Tujuan Pembelajaran (KKTP)


1. Al-Qur’an dan Hadis 1. Melalui metode talaqqi dan peer teaching, peserta didik dapat membaca
perintah untuk berkompetisi Q.S. al- Maidah/5: 48 tentang kompetisi dalam kebaikan dan Q.S. at- Taubah/9: 105 tentang
dalam kebaikan dan etos etos kerja dengan tartil dan sesuai kaidah tajwid serta terbiasa tadarus Al-Qur`an setiap hari.
kerja 2. Melalui metode drill and practice dan metode sorogan, peserta didik dapat menghafal Q.S. al-Maidah/5: 48 dan
Q.S. at-Taubah/9: 105 dan hadis tentang kompetisi dalam kebaikan dan etos kerja dengan fasih dan lancar.
3. Melalui model inquiry learning, peserta didik dapat menganalisis asbabun nuzul dan tafsir Q.S. al-Maidah/5:
48 dan Q.S. at-Taubah/9: 105.
4. Melalui model pembelajaran discovery learning, peserta didik dapat menganalisis manfaat dari penerapan
perilaku kompetisi dalam kebaikan dan etos kerja dalam kehidupan sehari-hari serta meyakini bahwa Islam
memerintahkan perilaku kompetisi dalam kebaikan dan etos kerja dan membiasakannya dalam kehidupan sehari-
hari.
5. Melalui model pembelajaran berbasis proyek (project based learning), peserta didik dapat membuat dan
menyajikan paparan tentang Q.S. al- Maidah/5: 48 dan Q.S. at-Taubah/9: 105 dan hadis tentang kompetisi dalam
kebaikan dan etos kerja.

Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)
Pertemuan : 1-3 Page | 3
Langkah Pembelajaran Keterangan
KEGIATAN AWAL  Salam dengan salam pembuka, berdoa sebelum belajar
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dengan mengawali kegiatan Pembelajaran.
 Membaca surat-surat pendek al-Qur’an
KEGIATAN INTI  Membacakan Bacaan Q.S. al-Maidah/5: 48 dan Q.S. at-Taubah/9: 105.
 Menghafal Hafalan Q.S. al-Maidah/5: 48 dan Q.S. at-Taubah/9: 105.
 Menjelaskan Tafsir Q.S. al-Maidah/5: 48 dan Q.S. at-Taubah/9: 105.
 Penerapan perilaku kompetisi dalam kebaikan dan etos kerja.
 Manfaat perilaku kompetisi dalam kebaikan dan etos kerja.
Penutup  Peserta didik ditanya apakah sudah memahami materi tersebut
 Klarifikasi/kesimpulan peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi
sebelum mengenal tulisan
 Evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran
 Peserta didik melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
 Sebelum mengakhiri pelajaran, peserta didik ditanya tentang nilai-nilai apa saja
yang di dapat dari pelajaran hari ini.
Kosakata yang Kompetisi dalam kebaikan, etos kerja
ditekankan/kata kunci
Metode dan aktivitas yang Catatan khusus:
disarankan serta alternatifnya Apabila aktivitas pembelajaran dilakukan jarak jauh (dalam jaringan) maka diberikan alternatif sebagai berikut:
menggunakan metode demontrasi dengan aplikasi meeting online seperti Microsoft Teams, Zoom Meeting, Google
Meet, Webex, dan sejenisnya. Atau menggunakan akun media sosial seperti Facebook, Instagram, Telegram,
Whatsapp dan sejenisnya. Dalam hal ini guru memberikan contoh langsung bacaan Al- Qur`an, kemudian peserta
didik menirukan bacaan tersebut berulang kali sampai fasih dan lancar hingga mampu menghafalnya.
Sumber belajar utama atau 1. Al-Qur`an dan Terjemah, Kementerian Agama RI, 2. Tafsir al-Misbah karya Quraish Shihab, 3. Tafsir Ibnu
sumber lain Katsir karya Ismail bin Umar al-Quraisyi bin Katsir al-Bashri ad-Dimasyqi, 5. Tafsir al-Maraghi karya

Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)
Ahmad Mustofa al-Maraghi, 6. Lubabun Nuqul fii Asbaabin Nuzul, karya Jalaluddin As-Suyuthi
2. Kitab Hadis Riyadhus Shalilih karya Imam Nawawi
Buku Tajwid “Tuhfatul Athfal” karya Syeikh Sulaiman al-Jumzuri
Page | 4

ASESMEN
Penilaian Sikap Penilaian sikap berupa observasi yang berasal dari catatan kegiatan
rutin peserta didik, baik yang terkait dengan ibadah mahdhah (seperti shalat, puasa sunah, membaca Al-Qur`an, dll)
maupun ibadah sosial (seperti membantu orang lain, dll), begitu pula perilaku yang terkait dengan materi, yakni
berlomba dalam kebaikan dan etos kerja.
Penilaian Pengetahuan ( Tes Tulis, Lisan, Penugasan, Forto Folio)
Peserta didik diminta mengerjakan 10 soal pilihan ganda dan 5 soal uraian
Sikap Sosial Penilaian sikap Sepiritual dari, guru mata pelajaran PABP dan PPKN, guru BK, guru wali kelas (dari semua
guru), dan teman sejawat denagan dengan mendiskiripsikan dan bentuk penilaiannya A: Sangat Baik, B: Baik,
C: Cukup, D: Kurang. Penilaian sikap ini selama proses KBM di dalam kelas/luar kelas
Penilaian Keterampilan Penilaian keterampilan pada bab ini adalah:
1) Peserta didik dapat membaca dan menghafalkan Q.S. al- Maidah/5: 48 dan Q.S. at-
Taubah/9: 105 dengan lancar dan sesuai kaidah tajwid.
Contoh rubrik penilaian membaca
Sko
No Nama Surat r
4 3 2 1
1. Q.S. al-Maidah/5: 48
2. Q.S. at-Taubah/9: 105
Keterangan:
Skor 4
Lancar dan sesuai kaidah tajwid Nilai maksimal adalah 4 X 3 = 12

Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)
Skor 3 Penghitungan nilai
Kurang lancar tapi sesuai kaidah tajwid
Skor 2 Skor yang diperoleh X 100 =
Skor maksimal
Lancar tapi tidak seuai kaidah tajwid
Page | 5
Skor 1
Tidak lancar dan tidak sesuai kaidah
tajwid
Catatan guru:
…………………………………………………………
…………………

Uraian Materi

Mujahadah an-nafs dibahas dalam Al-Quran surat Al-Anfal ayat 72 yang berbunyi :

ٰ ‫ِإ َّن اذَّل ِ َين آ َمنُوا َوهَا َج ُروا َو َجاهَدُ وا ِبَأ ْم َوا ِلهِ ْم َوَأنْ ُف ِسهِ ْم يِف َسبِيلِ اهَّلل ِ َواذَّل ِ َين آ َو ْوا َونَرَص ُ وا ُأولَٰ ِئ َك ب َ ْعضُ ه ُْم َأ ْو ِل َيا ُء ب َ ْع ٍض ۚ َواذَّل ِ َين آ َمنُوا َولَ ْم هُي َاجِ ُروا َما لَمُك ْ ِم ْن َواَل يَهِت ِ ْم ِم ْن يَش ْ ٍء َحىَّت‬
َ ُ‫هُي َاجِ ُروا ۚ َو ِن ْاستَنْرَص ُ ومُك ْ يِف ّ ِادل ِين فَ َعلَ ْيمُك ُ النَّرْص ُ اَّل عَىَل ٰ قَ ْو ٍم بَيْنَمُك ْ َوبَيْهَن ُ ْم ِميث ٌَاق ۗ َواهَّلل ُ ِب َما تَ ْع َمل‬
ٌ‫ون ب َ ِصري‬
“Sesungguuhnya orang-orang yang beriman dan berhijrah serta berjihad dengan harta dan jiwanya pada jalan Allah dan orang-orang
‫ِإ‬ ‫ ِإ‬yang
memberikan tempat kediaman dan pertolongan (kepada muhajirin), mereka itu satu sama lain saling melindungi. Dan (terhadap) orang-
orang yang beriman tetapi belum berhijrah, maka tidak ada kewajiban sedikit pun bagimu melindungi mereka, sampai mereka berhijrah.
(tetapi) jika mereka meminta pertolongan kecuali terhadap kaum yang telah terikat perjanjian antara kamu dengan mereka. Dan Allah SWT
Maha Melihat apa yang kamu kerjakan.“
Didalam ayat tersebut dijelaskan bahwa Allah akan memberikan derajat yang mulia untuk orang-orang yang berhijrah bersama Nabi
Muhammad. Peristiwa hijrah disini merupakan sebuah penerapan dalam agama islam tentang pentingnya menjaga, dan menegakkan nilai-nilai
dalam kemanusiaan.
3. Macam-Macam Hawa Nafsu
Manusia memiliki tiga jenis nafsu yaitu:
a.) Nafsul Ammarah
Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)
Nafsu jenis ini menjadi tempat cikal bakal dari kejahatan dan akhlak tercela. Nafsu ammarah selalu mengajak kepada keburukan tanpa ada
sedikitpun rasa penyesalan.
b.) Nafsul Lawwamah
Jenis Nafsu ini satu tingkat diatas nafsu Ammarah, orang yang berada pada tingkat nafsu ini sudah tau perbuatan baik dan buruk, dia masih
Page | 6
senang melakukan maksiat dan sewaktu-waktu ia menyesalinya
c.) Nafsu Mulhamah
Orang yang memiliki nafsu ini sudah mulai melakukan kebaikan akan tetapi masih berlandaskan rasa takut kepada Allah SWT, disamping itu
ia juga masih rindu dengan maksiat
d.) Nafsul Muthmainnah
Nafsul muthmainnah adalah nafsu yang tentram lagi tenang, serta selamat dari sifat-sifat madzmumah (tercela). Apabila tidak sengaja
melakukan keburukan segera ia bertaubat.
e.) Nafsu Rodhiyah yaitu : Nafsu yang sudah Ridho terhadap semua ketentuan dan kehendak Allah dalam segala hal.
f).  Nafsu Mardhiyyah yaitu : nafsu yang sudah mendapatkan keridhoan dari Alloh.segala perintah Allah berlandaskan kecintaan kepada Allah
g.) Nafsu kamilah yaitu: Nafsu yang sudah bersih dari semua sifat-sifat madzmumah(tercela), dan sempurna sifat-sifat kebaikannya, dan juga
welas asih kepada semua makhluk.

Fase E. MODUL-Hlm. 11-14 Sesuai Surat Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen PKP, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
008/H KR 2022 ditetapkan 7 Juni 2022 IHT SMKN 1 Susukan (MGMP PAI dan Budi Pekerti)

You might also like