Qdoc - Tips - Teknik Trading Super Menentukan Support Dan Resist

You might also like

Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 20

Bigboys Trading System

Assalamualaikum Wr.Wb.

Melengkapi Video yang pernah saya Upload di Youtube beberapa


waktu lalu maka kali ini saya coba berbagi teknik bagaimana
cara menentukan Area Support dan Area Resistance dengan cara
cara
 yang sedikit berbeda.

Pada dasarnya
dasarnya pengambilan area S/R yang akan kita bahas disini
ada beberapa kesama’an dengan pengambilan area S/R yag ada di
video tersebut yaitu area Support ditentukan
ditentukan ketika Trend Turun
Turun
sudah berakhir dan area Resistance ditentukan
ditentukan ketika Trend Naik
sudah berakhir.

Di Video sebelumnya teknik penentuan


penentuan area S/R
S/R dengan
memperhatikan History S/R sebelumnya  sedangkan
 sedangkan teknik
penentuan S/R kali ini adalah dengan menggabungkan teknik
tersebut ditambahkan dengan memperhatikan Pola Candlestick.
Seperti yang sudah pernah kita bahas sebelumnya bahwa :

Support adalah level harga dimana lebih banyak Buyers yang


bersedia membeli dibanding Seller dan

Resistance adalah level harga dimana lebih banyak Seller yang


bersedia menjual dibanding Buyers.

Dari pemahaman diatas dapat kita ambil kesimpulan pentingnya


menentukan Area Support dan Area Resistance yang Valid
ketika berhadapan dengan Market.

Dan ketika sudah memahami hal tersebut maka Mindset kita


harusnya menjadi bersiap-siap untuk membeli (entry Buy)
diarea Support dan bersiap-siap menjual (entry Sell ) diarea
Resistance. Bukan sebaliknya!!!
Karena teknik pengambilan S/R dengan memperhatikan History
S/R sebelumnya sudah pernah kita bahas ,maka kali ini Teknik
penentuan Area Support dan Area Resistance yang akan kita
gunakan disini Adalah dengan memperhatikan Pola Candlestick.

Pola Candlestick adalah sebuah “informasi “tersendiri dan memiliki


tingkat akurasi yang perlu diperhitungkan ketika berhadapan
dengan market. Karena dengan satu Candlestick saja kita sudah
bisa mendapatkan informasi tentang Harga tertinggi (High) , Harga
tersendah (Low) , harga Open dan Harga Closed saat itu, apalagi
dengan memperhatikan penggabungan beberapa candlestick.

Banyak sekali pembahasan-pembahasan Pola Candlestick dengan


memberikan nama-nama tertentu dari pola candlestick yang
terbentuk. Tapi kali ini kita tidak akan membahas dan
mempelajari nama-nama dari pola candlestick tersebut.
Perhatikan gambar berikut :
Informasi apa yang kita dapatkan dari contoh gambar tadi?

Jawabanya : Penentuan Support /Resistance

Benar sekali,,,,tapi coba perhatikan Pola Candlestick yang


terbentuk di ujung Trend, atau perhatikan pola candlestick ketika
terjadi Reversal….Bagaimana Polanya ??

Dari contoh gambar tersebut terlihat Uptrend berakhir ditutup


oleh Upper Shadow Bear candle dan Downtrend berakhir
ditutup oleh Lower Shadow Bull candle.

Upper Shadow dan Lower Shadow???


Wah…..apa sih Upper Shadow dan Lower Shadow itu?
Perhatikan gambar berikut :
Dari Gambar tadi sudah cukup menjelaskan apa yang dimaksud
dengan Upper Shadow dan Lower Shadow .

Seperti kita tau dalam sebuah Candlestick terdapat Informasi


tentang harga tertinggi (High), Harga terendah ( low ), harga Open
dan harga Closed.

Kira-kira begini
Upper Shadow Terbentuk karena adanya tekanan atau perlawanan
dari Seller yang berusaha membuat harga lebih rendah dari harga
tertinggi ( High ) dan Lower Shadow terbentuk karena adanya
dorongan/perlawanan dari buyers untuk membuat harga lebih
 Tinggi dari harga terendah ( Low ).

**semakin panjang Upper/Lower Shadow artinya terdapat


 perlawanan yang Signifikan ,apalagi perlawanan tersebut bisa
melewati harga Open .
Perhatikan gambar berikut :
Dari gambar tadi maka “kunci” untuk menentukan Area
Support dan Area Resistance Valid adalah terdapat pada Pola
candlestick di akhir Trend.

Identifikasi berakhirnya Uptrend selalu ditutup oleh Upper


Shadow Bear Candle  dan berakhirnya Downtrend selalu ditutup
Lower Shadow Bull Candle.

 Teknik penentuan Area S/R dengan memperhatikan Pola


Candlestick ini saya peroleh dari http://forexresource.com/ dan
sampai sekarang masih saya gunakan sebagai acuan untuk
menentukan Area S/R ketika berhadapan dengan market.

Dan berikut ini adalah contoh-contoh penenentuan area


Support/Resistance Valid dengan memperhatikan Pola
candlestick.
Valid Resistance Area
Valid Support
???
???

Valid Support
Itulah beberapa contoh teknik penentuan area
Support/Resistance Valid, Dengan cara memperhatikan pola
Candlestick diujung Trend maka Sangat jarang terjadi Fals Area,

Apabila pola tersebut terbentuk di TF H4  – MN maka sangat kecil


kemungkinan harga berhasil break Upper/Lower Shadow yang
terbentuk.

Setelah memahami teknik menentukan area S/R Valid maka


tugas selanjutnya adalah melihat atau menunggu konfirmasi
Support/Resistance di TF yang lebih kecil (H1-M15) .

Karena dari TF yang lebih kecil itulah kita bisa lebih


menemukan “ jawaban” atas Informasi yang sudah kita dapatkan
di TF H4-MN, dan selanjutnya kita bisa bersiap-siap mengambil
tindakan atas apa yang terjadi di Market.
Memahami area Support/Resistance Valid adalah hal mendasar
Sebelum melakukan tindakan, karena dari area S/R itulah
Market Makers menggerakan harga dan sebagai area tujuan
harga berikutnya.

Semoga Bermanfaat..
Salam “Green Pips”

Bigboys

You might also like