Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 4

Asesmen Pembelajaran Matematika

Deskripsi Mata Kuliah PMATUM8005 Asesmen Pembelajaran Matematika

Mata Kuliah Asesmen Pembelajaran Matematika


Kode PMATUM8005
SKS 2
SCPL 2.Kapabel mengembangkan inovasi pembelajaran dan asesmen pembelajaran terkini yang memiliki nilai-nilai ketakwaan, kebangsaan, kemanusiaan,
dan menunjukkannya dalam kepribadian dan perilaku mulia serta mampu menerapkan praktik etika ilmiah dan etika kehidupan bermasyarakat
CPMK 2.1 1. Mengkaji artikel jurnal tentang asesmen pembelajaran matematika/asesmen matematika, dan mempraktikkan asesmen pembelajaran matematika.
Deskripsi
Daftar Pustaka 1.Brookhart, S. M. 2010. How to Assess Higher Order Thinking Skill in Your Classroom. Virginia, USA: ASCD
2.NCTM, 2003. Mathematics Assessment, a Practical Handbook for Grades 9-12. Reston, VA: NCTM
3.Romberg, T. A. 2004. Standards–Based Mathematics Assessment in Middle School: Rethinking Classroom Practice. New York and London: Teacher Colledge Press
4.Sa’dijah, C., et al. 2018. Asesmen dalam Pembelajaran Matematika yang Mendukung Sikap, Pengetahuan, dan Keterampilan Matematika. Malang: UM Press.
5.Jurnal-jurnal tentang asesmen matematika dan asesmen pembelajaran matematika
6.Kurikulum matematika sekolah yang berlaku
Deskripsi Mata Kuliah PMATUM8008 Teori Bilangan

Mata Kuliah Teori Bilangan


Kode PMATUM8008
SKS 2
SCPL 3.Kapabel menganalisis konsep-konsep matematika dan pendidikan matematika yang memiliki nilai-nilai ketakwaan,
kebangsaan, kemanusiaan, dan menunjukkannya dalam kepribadian dan perilaku mulia serta mampu menerapkan
praktik etika ilmiah dan etika kehidupan bermasyarakat
CPMK 3.1 Memahami konsep-konsep dasar teori bilangan dan penerapannya serta menggunakannya dalam pembelajaran
dan penelitian pendidikan matematika
Deskripsi
Daftar Pustaka 1.Niven Zuckerman. 1989. An Introduction to the Theory Numbers. New York: Addison Wesley
2.Rossen, K. H. 1985. Elementary Number Theory and Its Aplications. Massachusetts: Addison Wesley
3.Durbin, J. R. 1992. Modern Algebra: An introduction, 4th edition. New York: John Wiley & Sons.
4.Mezo, Istvan. 2020. Combinatorics and Number Theory of Counting Sequences. Taylor & Francis Group
5.Granville, Andrew. 2019. Number Theory Revealed: An Introduction. American Mathematical Society
6.Hutz, Benjamin. 2018. An Experimental Introduction to Number Theory. American Methematical Society.
7.M. Yotov. 2018. Number Theory
8.Buium, Alexandru. A First Course in Number Theory
Deskripsi Mata Kuliah PMATUM8031 Statistika Penelitian

Mata Kuliah Statistika Penelitian


Kode PMATUM8031
SKS 2
SCPL 3.Kapabel menganalisis konsep-konsep matematika dan pendidikan matematika yang memiliki nilai-nilai
ketakwaan, kebangsaan, kemanusiaan, dan menunjukkannya dalam kepribadian dan perilaku mulia serta
mampu menerapkan praktik etika ilmiah dan etika kehidupan bermasyarakat
CPMK 3.1 1. Memahami statistik dan penelitian.
3.2 2. Memahami konsep dan filosofi pengujian hipotesis.
3.3 3. Memahami analisis korelasi dan analisis regresi.
3.4 4. Memahami statistika non parametrik.
3.5 5. Memahami berbagai teknik sampling
Deskripsi
Daftar Pustaka 1.Elliot A. Tanis, Robert V. Hogg. 2008. Brief Course in Mathematical Statistics. Pearson.
2.Bain, L. J. dan Engelhardt, M. 1992. Introduction to Probability and Mathematical Statistics. Edisi Kedua. Belmont,
California: Duxbury Press.
3.Hogg, R. V., McKean J. W., dan Craig, A. T. 2005. Introduction to Probability and Mathematical Statistics. Edisi Keenam.
New Jersey: Pearson Prentice Hall
4.Taro Yamane. 1973. Statistics an Introductory Analysis, Harper International Edition. Aoyama Gakuin, Tokyo.
5.William G. Cohran. 1991. Teknik Penarikan Sampel. Jakarta: UI Press
Deskripsi Mata Kuliah PMATUM8099 Pengembangan Proposal Tesis

Mata Kuliah Pengembangan Proposal Tesis


Kode PMATUM8099
SKS 2
SCPL 1.Kapabel mengembangkan penelitian di bidang pendidikan matematika menggunakan teknologi dan metode penelitian
yang sesuai serta memiliki nilai-nilai ketakwaan, kebangsaan, kemanusiaan, dan menunjukkannya dalam kepribadian
dan perilaku mulia serta mampu menerapkan praktik etika ilmiah dan etika kehidupan bermasyarakat
CPMK 1.1 1. Mengembangkan proposal tesis, mempresentasikan dalam forum seminar, dan mengidentifikasi perbaikan yang
diperlukan
Deskripsi
Daftar Pustaka 1.Pemilihan pustaka disesuaikan dengan masalah dalam proposal tesis.

You might also like