RPP Harmayani

You might also like

Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 1 MESANGGOK


Tema : 1. Organ Gerak Hewan dan Manusia
Subtema : 2. Manusia dan Lingkungan
Muatan : 1.IPA
2 BI
Kelas/ Semester : V/1
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca
dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaanTuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah,
dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Muatan : IPA

No. Kompetensi Dasar Indikator

3.1 Menjelaskan alat gerak dan 3.1.1 Mengidentifikasi alat gerak


fungsinya pada hewan dan pada manusia.
manusia serta cara memelihara
kesehatan alat gerak manusia. C4

4.1 Menciptakan model sederhana alat 4.1.1 Membuat model sederhana


gerak manusia dan hewan. alat gerak manusia
C6

Muatan : BI

No. Kompetensi Dasar Indikator

3.1 3.1.1 Menentukan ide pokok dari


Menentukan pokok pikiran
masing-masing paragraf.
dalam teks lisan dan tulis.
C4

4.1 Menyajikan hasil identifikasi 4.1.1 Mengkategorikan paragraf


pokok pikiran dalam teks tulis dan berdasarkan letak ide pokoknya.
lisan secara lisan, tulis, C6
dan visual.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan menyimak video, diskusi, siswa dapat menyimpulkan
tentang alat gerak pada manusia.
2. Dengan berkreasi, siswa dapat membuat gambar alat gerak sederhana pada
manusia.

3. Melalui kegiatan membaca teks dan tanya jawab, siswa dapat menentukan
ide pokok dan jenis dari setiap paragraf pada teks yang disajikan.

4. Melalui kegiatan membaca siswa dapat mengkategorikan paragraf berdasarkan letak


ide pokoknya. ( C6 )
D. MATERI
1. Organ Gerak Manusia
2. Ide pokok paragraf

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : SAINTIFIC
Model : PBL
Metode : Pengamatan, tanya jawab, penugasan, ceramah

F. MEDIA DAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN

Media pembelajaran
o Gambar

Alat Bantu pembelajaran


o Laptop
o LCD
o Proyektor
o Loud speaker

G. SUMBER BELAJAR
 Buku Guru Kelas V Tema I “Organ Gerak Hewan dan Manusia”.
Buku Tematik
Kurikulum 2013 Revisi Sub tema 2 Pembelajaran 5, Jakarta: Kementerian
Pendidikan.
 Internet

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Guru Membuka pelajaran dengan salam
Pendahuluan 10 menit
 Guru meminta siswa berdoa
 Siswa dan guru menyanyikan lagu wajib nasional
bersama.
 Pembiasaan membaca/ menulis/ mendengarkan/
berbicara selama 10 menit materi non pelajaran
seperti tokoh dunia, kesehatan, kebersihan,
makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan
motivasi.
 Guru memberi motivasi kepada siswa
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Inti Kegiatan Pembelajaran
Problem Based Learning (PBL) 50 menit
Problem Based
Learning
( PBL )

 Siswa menyimak video singkat tentang alat gerak pada


Fase 1 Orientasi
siswapada manusia.
masalah https://www.youtube.com/watch?v=YuWpuSuX78I
 Tanya jawab tentang informasi pada video.
 Siswa Membaca teks tentang organ gerak manusia
 Siswa diajak mengingat kembali pembelajaran
sebelumnya tentang ide pokok paragraf dan jenisnya
dengan tanya jawab.

 Siswa dibagi menjadi 5-6 anggota dalam satu kelompok


Fase 2
Mengorganisasi  Siswa dibantu dalam mengorganisasikan dan mendefinisikan
siswa
tugas belajar yang berhubungan denganmateri tersebut

 Guru menunjukkan slide gambar dan PPT tentang materi organ

gerak pada manusia

 Guru membagikan Lembar Kerja Peserta Didik


Fase 3
Melakukan  Siswa mengumpulkan informasi tentang organ gerak manusia
penyelidikan /
percobaan.  Siswa berdiskusi dalam kelompok mencari solusi terkait

dengan materi yang diamati

 Siswa mendiskusikan pertanyaan yang terdapat pada LKPD.


Fase 4
Mengembangkan  Guru berkeliling untuk memastikan bahwa semua siswa aktif.
hasil karya.
 Secara mandiri siswa juga dapat mencari data-data untuk

menyelesaikan masalah yang diberikan pada LKPD dengan

mencari dari sumber lain atau internet


 Siswa mengamati gambar organ gerak manusia.

 Siswa membuat gambar organ gerak manusia.

 Siswa mengumpulkan gambar organ gerak manusia

yang sudah dibuat.

 Beberapa siswa membacakan LKPD yang


Fase 5
Mengalisis dan telah diselesaikan untuk kemudian
mengevaluasi. dikomentari siswa lainnya ataupun guru dan
diberi penguatan.

 Siswa dibagikan soal atau instrumen

Penutup  Siswa bersama guru melakukan tanya jawab 10 menit


sebagai penguatan

 Siswa bersama guru membuat kesimpulan/refleksi


tentang materi yang telah dibahas.
 Guru dan siswa melakukan tepuk terima kasih

 Guru m e n j e l a s k a n t e n t a n g m a t e r i
pembelajaran untuk besok

 Siswa berdo’a untuk penutupan pelajaran


PENILAIAN
a. Penilaian Proses dan Produk : Rubrik
b. Penilaian Akhir (Formatif) : Tes Tertulis Pilihan Ganda, Isian, dan
Uraian.

Mengetahui Gerung,
Kepala SDN 1 MESANGGOK Guru kelas 5,

NASRI, S.Pd.SD. HARMAYANI, S.Pd.


NIP. 19631003 198403 1 003 NIP. 19 8 2 1 0 2 8 2 0 22 2 1 2 0 3 5
1. Bahan Ajar

2. Lembar Kerja Peserta Didik(LKPD)

3. Instrumen Penilaian
BAHAN AJAR :

1) Ilmu Pengetahuan Alam


Organ Gerak Manusia

Sebagai makhluk hidup, manusia memiliki organ gerak yang membantunya


dalam kegiatan sehari-hari. Tanpa organ gerak, manusia tidak dapat bergerak
untuk berubah posisi atau berpindah dari satu tempat ke lainnya.
Pada dasarnya, organ gerak pada manusia dirancang agar manusia dapat tetap
aktif. Bila manusia diam atau duduk terlalu lama malah akan menyebabkan
tubuh terasa sakit. Organ gerak terdapat hampir di seluruh bagian tubuh.
Organ gerak pada manusia biasanya digunakan untuk berjalan, berlari,
memanjat, menggenggam dan masih banyak lainnya.
Organ gerak manusia terbagi menjadi 2 jenis yaitu :
1. Organ gerak pasif berupa tulang, dan
2. Organ gerak aktif berupa otot.
Tulang dikatakan pasif disebabkan tulang tidak dapat bergerak jika tidak dengan
bantuan otot. Namun otot juga tidak dapat berdiri tanpa adanya tulang.

2) Bahasa Indonesia
Menentukan ide pokok dan jenis paragraf
a. Pengertian Ide Pokok Paragraf
Ide pokok paragraf adalah ide yang menjadi dasar pengembangan suatu paragraf.
b. Jenis paragraf berdasarkan letak ide pokoknya :
o Paragraf Deduktif
Merupakan paragraf yang ide pokoknya terletak di awal paragraf.
o Paragraf Induktif
Merupakan paragraf yang ide pokoknya terletak di akhir paragraf.
o Paragraf Campuran
Merupakan paragraf yang ide pokoknya terletak di awal dan di akhir paragraf.
Contoh teks dengan tiga paragraf :

Organ Gerak Manusia

Salah satu ciri dari makhluk hidup adalah bergerak. Secara umum, gerak
dapat diartikan berpindah tempat atau perubahan posisi sebagian atau seluruh
bagian dari tubuh. Makhluk hidup akan bergerak apabila ada rangsangan yang
mengenai sebagian atau seluruh bagian tubuhnya.

Gerak pada manusia menggunakan organ gerak yang tersusun dalam


sistem gerak. Organ gerak berguna untuk berjalan, berlari, melompat,
meloncat, memegang, menggali, memanjat, berenang, dan sebagainya.

Organ gerak yang digunakan pada manusia ada dua macam, yaitu alat
gerak pasif berupa tulang dan alat gerak aktif berupa otot. Kedua alat gerak ini
akan bekerja sama dalam melakukan pergerakan. Kerja sama antara kedua alat
gerak tersebut membentuk suatu sistem yang disebut sistem gerak.
LKPD TERPADU ( IPA & BI ) KEGIATAN : MENYIMAK

NAMA SISWA : ...................................................

Topik : Organ Gerak Manusia


Tujuan : 1. Dengan menyimak video dan berdiskusi, siswa dapat
melengkapi peta pikiran tentang organ gerak pada manusia.
2. Dengan membaca teks, siswa dapat menentukan ide pokok dan
jenis paragraf.

Petunjuk pengerjaan :LKPD


1) Lengkapilah peta pikiran di bawah ini sesuai informasi dari video dan hasil
diskusi.
PETA PIKIRAN ORGAN GERAK MANUSIA :

Organ Gerak Manusia

a. Organ Gerak ....... b.Organ Gerak .......

c. ................................ d. ................................

e. Hubungan yang terbentuk :

f. Fungsi :

1. .......................................................
2. .......................................................
3. .......................................................
4. .......................................................

2) Tulislah Ide pokok dan jenis paragraf pada tebel tersedia.


Paragraf

Berdasarkan letak kalimat


Ide Pokok
ke-

utamanya, termasuk jenis


paragraf :
1.

3.
2.

RUBRIK PENILAIAN :
3.
Rubrik penskoran dan penilaian LKPD

1. Muatan : IPA
Peta Pikiran

KETERCAPAIAN
No. Nama Siswa
Ket.
a b c d e f
1 1 1 1 1-2 1-4
1.
2.
3.
Dst.

Model Organ Gerak Manusia

Aspek
Skor/Rentang
Kerapian Kelengkapa
No. Nama Varias Skor Ket.
garis n penopang
i
potong model
Warna
(1-4) (1-2)
(1-4)
1.
2.
3.
Dst.

2. Muatan : Bahasa Indonesia


Ide Pokok Paragraf
Jenis Paragraf

Ide Pokok Paragraf Jenis Paragraf


No. Nama
siswa 1 2 3
1 1 1
(1 – 5 (1 – 5) (1 – 5)
)
1.
2.
3.
4.
Dst.
KISI – KISI SOAL

Mu Be No
a Kompetensi n mor bo
No Indikator materi soal
tan Dasar tuk bot
soal
Ajar Soal
1 IPA 3.1 3.1.1 Organ PG 1. Hubungan yang 1
Gerak terbentuk antara
Menjelaskan Mengiden C3
Manu
alat gerak tifikasi tulang dan otot ME
- sia MILI
dan alat gerak berikut ini adalah H
fungsinya pada
...........
pada hewan manusia.
dan manusia a.puisi c. pantun
serta cara
b.komik d. Novel
memelihara
kesehatan 2.
alat gerak Tulang membantu
1
manusia. otot untuk berdiri,
4.1 4.1.1 sebaliknya otot
Mencipta- Membuat
membantu tulang
kan model model
sederhana sederha- untuk bergerak
alat gerak na alat sehingga otot disebut
manusia dan gerak
sebagai alat gerak
hewan. manusia
..........

a.bebas c. aktif
3. b.terikat d. Pasif
1
Ketika melakukan
kegiatan gerakan
melompat, otot tubuh
yang paling berperan
aktif adalah otot pada
bagian ...
a.kaki c. perut
b.lengan d. Leher
Mu Be No
No a Kompetensi Indikator materi n mor soal bo
tan Dasar tuk bot
soal
Ajar Soal
8. Tulang tidak dapat 2
bergerak tanpa bantuan
otot sehingga tulang
disebut sebagai alat
gerak ...........

10. 3
Sebutkan 4 fungsi
tulang secara umum
pada manusia !

Mu Be No
a Kompetensi n mor bo
No Indikator Materi soal
tan Dasar tuk bot
soal
Ajar Soal
2. BI 3.1 3.1.1 Ide 4. Kalimat utama dan ide 1
Menentu- Menentu- Pokok pokok paragraf di atas
kan pokok kan ide parag-
pokok dari terletak di ........ paragraf.
pikiran raf
dalam teks masing- (paragraf terlampir)
lisan dan masing
a. awal
tulis. paragraf.
b. akhir
4.1 4.1.1
Menyaji- c. awal dan akhir
Menyaji-
kan hasil kan hasil d. tersirat
identifikasi identifikasi
pokok pokok 5. Paragraf pada nomor 4 1
pikiran pikiran di atas termasuk jenis
dalam teks dalam teks
paragraf ...
tulis dan tulis dan
lisan secara a. deduktif
lisan
lisan, tulis,
secara b. induktif
dan visual.
lisan, tulis,
c. campuran
dan visual.
d. kombinasi

6. Ketika melakukan 1
kegiatan gerakan
melompat, otot tubuh
yang paling berperan
aktif adalah otot pada
bagian ...
a.kaki c. perut
b.lengan d. Leher
7. 2
Banyak anak-anak dan
orang dewasa yang
melompat ke kolam dan
bermain air.
Selain itu, terdapat
juga arena bermain
lainnya seperti
seluncuran air dan
olam ombak.
Ilustrasi di atas
9. menunjukkan suasana di 3
....
Tulislah ide pokok
paragraf berikut ini !

Belakangan ini,
kegiatan belajar
mengajar bisa
dilakukan secara
online tanpa perlu tatap
muka. Di era teknologi
yang sudah sangat
canggih seperti
sekarang, ada banyak
situs internet yang
menawarkan jasa
belajar online, baik yang
berbayar atau gratis.
Sistem belajar di mana
saja dan kapan saja jadi
salah satu keunggulan
belajar online. Kamu
pun bisa memilih mata
pelajaran apa saja,
sesuai yang hendak
dipelajari saat itu,
mulai dari matematika
sampai bahasa
Indonesia.
Fase 5
INSTRUMEN EVALUASI

A. PILIHAN GANDA
Berilah tanda silang (x) pada huruf di depan jawaban yang benar !
1) Hubungan yang terbentuk antara tulang dan otot berikut ini adalah
a. Tulang lebih kuat untuk tempat berdirinya otot
b. Tulang tidak dapat bergerak tanpa otot, dan otot tidak dapat
berdiri tanpa tulang.
c. Otot lebih kuat untuk menggerakkan tulang
d. Otot dan tulang masing-masing dapat bekerja secara terpisah
2) Tulang membantu otot untuk berdiri, sebaliknya otot membantu
tulang untuk bergerak sehingga otot disebut sebagai alat gerak ...
a. bebas c. aktif
b. terikat d. pasif
3) Ketika melakukan kegiatan gerakan melompat, otot tubuh yang
paling berperan aktif adalah otot pada bagian ...
a. kaki c. perut
b. lengan d. Leher
4) Bacalah paragraf di bawah ini !
Orang pendiam tidak sepantasnya dijauhi maupun dianggap aneh.
Karena tidak selamanya orang yang pendiam adalah pecandu narkoba,
berkepribadian sombong, penderita kelainan jiwa, atau seorang teroris.
Orang pendiam hanyalah orang yang tidak pandai banyak bicara sekaligus
tidak terlalu senang berada di tempat ramai terlalu lama.
Kalimat utama dan ide pokok paragraf di atas terletak di paragraf.
a. awal c. awal dan akhir
b. akhir d. tersirat
5) Paragraf pada nomor 4 di atas termasuk jenis paragraf ...
a. deduktif c. campuran
b. induktif d. Kombinasi
6) Bacalah paragraf berikut ini !
Tempat ini merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli.
Tempat ini adalah tempat untuk berbelanja. Di tempat ini para penjual
biasanya menjual makanan pokok, kebutuhan tambahan,dan banyak lagi.
Di tempat ini terjadi tawar menawar antara penjual dan pembeli.
Biasanya, orang-orang pergi ke tempat
ini di pagi hari. Tempat ini dikunjungi oleh orang dewasa maupun anak-
anak. Tempat ini biasanya ramai dan sering kali ribut.
Tempat yang dimaksud pada paragraf di atas adalah ....
a. sekolah c. pasar
b. kantor dinas d. Taman bermain

B. ISIAN
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan benar ! C 4
MENGANALISIS
7) Banyak anak-anak dan orang dewasa yang melompat ke kolam dan
bermain air. Selain itu, terdapat juga arena bermain lainnya seperti
seluncuran air dan olam ombak.
Ilustrasi di atas menunjukkan suasana di ....
8) Tulang tidak dapat bergerak tanpa bantuan otot sehingga tulang
disebut sebagai alat gerak ...........
C. URAIAN
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !
9) Tulislah ide pokok paragraf berikut ini !
Belakangan ini, kegiatan belajar mengajar bisa dilakukan
secara online tanpa perlu tatap muka. Di era teknologi yang sudah
sangat canggih seperti sekarang, ada banyak situs internet yang
menawarkan jasa belajar online, baik yang berbayar atau gratis. Sistem
belajar di mana saja dan kapan saja jadi salah satu keunggulan
belajar online. Kamu pun bisa memilih mata pelajaran apa saja, sesuai
yang hendak dipelajari saat itu, mulai dari matematika sampai bahasa
Indonesia.

10) Sebutkan 4 fungsi tulang secara umum pada manusia !


KUNCI JAWABAN :

Nomor dan Jawaban Soal


1 2 3 7 9
Belakangan ini, kegiatan belajar
B C A Water Park mengajar bisa dilakukan secara online
tanpa perlu tatap muka.
4 5 6 8 10
1. Menopang tubuh
A A C Pasif 2. Tempat menempelnya otot
3. Melindungi organ dalam manusia
4. Memproduksi sel darah

PENSKORAN :
PG = 1-6= masing-masing bernilai 5
Isian = masing-masing bernilai 15
Uraian = 9-10 masing-masing soal bernilai 20
Skor maximal 100

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓
Nilai = 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍 x 100

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑷𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏

You might also like