Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 6

JITU : Journal Informatic Technology And Communication

Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

IMPLEMENTASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM)


PADA KLINIK VALERIE BEAUTY
Maissy P. Babar1), Mardhalia Saitakela2)
1
Program Studi Sistem Informasi, STIKOM Uyelindo Kupang
email: meysiiyoung17@gmail.com
2
Program Studi Sistem Informasi, STIKOM Uyelindo Kupang
email: mardhaliasaitakela@gmail.com

Abstract

Valerie Beauty Clinic is a beauty care services company. The problem that arises is that
even though the customer is still recorded in the recipe book, Valerie Beauty Clinic still has
difficulty in providing information, products, schedule changes, changes in schedule services,
events, or the latest things to customers. This problem occurs because all customers remain
systemically unregulated. Another problem that arises is that all beauty products have not been
recorded in a computerized database, this is what causes difficulties in conducting product data
searches. Furthermore, customers also cannot do clients or suggestions and also good
dissatisfaction because of the unavailability of media. If this is allowed to continue, customers can
just go to another salon. The purpose of creating a website at the Valerie Beauty Clinic is to provide
satisfying services to customers through a CRM (Customer Relationship Management) strategy by
looking at existing problems. The methodology that will be used is conducting interviews,
observations and literatures. With the existence of a website-based system with the implementation
of CRM, it can facilitate customers and clinics in providing information, products, changes in
schedule services, events, or the latest things to customers, computerize all products and provide
clients with complaints or suggestions online. Your data is stored in accordance with our privacy
statement.

Keywords: Clinic Valerie Beauty, Customer Relantionship Management, Website.

membantu dan bermanfaat bagi perusahaan


1. PENDAHULUAN
ataupun konsumen.
Perkembangan teknologi informasi yang Klinik Valerie Beauty merupakan
sangat pesat termasuk internet ternyata perusahaan pelayanan jasa perawatan
membawa dampak yang besar bagi segala kecantikan. Klinik ini memiliki 3000 orang
aspek, tidak terkecuali perkembangan dunia pelanggan tetap maupun tidak tetap setiap
bisnis dan pemasaran. Dengan lingkungan tahunnya. Rata-rata pelayanan pelanggan
yang ketat persaingan ini, konsumen memiliki kecantikan setiap hari adalah 30 orang. Dari
peluang yang luas untuk mendapatkan produk jumlah pelanggan tersebut tersebut terdapat
yang sesuai keinginan dan kebutuhannya 16,6 % atau 500 orang pelanggan merupakan
sehingga untuk memenuhi hal ini, sebuah pelanggan tetap yang tercatat pada rekapan
perusahaan harus mampu menyediakan buku pelanggan. Masalah yang timbul adalah
produk yang mutunya lebih baik, harganya meskipun pelanggan tetap tercatat pada buku
lebih murah, informasinya lebih cepat dan rekapan namun Klinik Valerie Beauty masih
pelayanan yang lebih baik dibandingkan mengalami kesulitan dalam memberikan
dengan pesaingnya. Teknologi yang informasi, produk, perubahan pelayanan
memungkinkan untuk membangun jaringan jadwal, event, ataupun hal-hal terbaru kepada
antara perusahaan atau konsumen adalah para pelanggan. Masalah ini terjadi karena
Customer Relationship Management (CRM), semua pelanggan tetap tidak terintregasi
yang dimana adanya interaksi antara secara sistemik. Masalah lain yang timbul
perusahaan dan konsumen tanpa menyita adalah semua produk kecantikan belum
waktu sehingga tidak bisa dipungkiri sangat

58
JITU : Journal Informatic Technology And Communication
Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

tercatat dalam basis data secara komputerisasi Colection. Hasil dari penelitian
hal inilah yang menyebabkan terjadinya tersebut berupa sistem yang dapat
kesulitan dalam melakukan pencarian data menunjang transaksi pemesanan serta
produk. Selanjutnya pelanggan juga tidak bisa sebagai ajang promosi yang dapat
melakukan klien komplain atau saran dan memudahkan pelanggan dalam
juga ketidakpuasan secara baik karena tidak komunikasi maupun memberikan
ketidaktersediaan media. Jika hal ini masukan bagi Toko Abadi
dibiarkan terus berlanjut para pelanggan dapat ColectionKonsumen harus dikejutkan
saja pergi ke tempat yang lain. dengan bagaimana perusahaan
Pada penelitian ini akan dibangun sebuah mengetahui konsumen dengan sangat
sistem yang dapat diakses oleh pelanggan dan baik.
pihak klinik dalam waktu yang bersamaan. 3. Mengenal prosedur dan proses yang
Sistem yang terkomputerisasi akan konsisten untuk dapat diaplikasikan
memaksimalkan model Customer berulang-ulang. Dengan tersebarnya
Relationship Management untuk kontak konsumen, lebih banyak
mempertahankan pelanggan. Sistem ini akan penawaran terlihat dengan transaksi
membantu dalam memberikan informasi, penjualan.
produk, perubahan pelayanan jadwal, event,
ataupun hal-hal terbaru kepada para Menurut [4] manfaat Customer Relationship
pelanggan, sistem ini juga dapat mencatat Management adalah:
semua produk secara komputerisasi serta 1. Mendorong loyalitas konsumen :
sistem ini juga akan menyediakan klien Aplikasi CRM meastikan perusahaan
komplain atau saran secara online kepada untuk memanfaatkan informasi dari
pihak Klinik Valerie Beauty melalui internet. semua titik kontak dengan konsumen,
baik melalui web, call center, atau
2. KAJIAN LITERATUR melalui staf pelayanan di lapangan.
Menurut [1], ada beberapa yang dicapai Dengan adanya konsistensi dan
dari penerapan Customer Relationship kemudahan dalam mengakses dan
Management yaitu: menerima informasi, maka bagian
1. Menggunakan hubungan yang sudah pelayanan akan dapat memberikan
terbentuk untuk meningkatkan layanan yang lebih baik lagi kepada
pendapatan. Pendapatan perusahaan konsumen dengan memanfaatkan
yang tepat mengenai konsumen dapat berbagai informasi prnting mengenai
berguna untuk memaksimalkan konsumen tersebut.
hubungan konsumen dengan 2. Mengurangi biaya : Penerapan CRM
perusahaan melalui penjualan produk memungkinkan pelayanan terhadap
dengan kualitas dengan baik (up- konsumen memiliki skema informasi
selling) dan penjualan produk yang spesifik dan terfokus, serta
komplemen (cross-selling), dan pada dapat menargetkan pelayanan pada
saat yang bersamaan meningkatkan konsumen yang tepat pada saat yang
keuntungan dengan mengidentifikasi, tepat pula. Dengan demikian, biaya
menarik dan mempertahankan yang dikeluarkan akan menjadi
konsumen dengan sangat baik. tergunakan secara maksimal dan tidak
2. Menggunakan informasi dalam terbuang percuma yang berujung
memberikan pelayanan dengan baik, pada pengurangan biaya.
sehingga perusahaan dapat 3. Meningkatkan efisiensi operasional :
menghemat waktu konsumen dan Kemudahan proses penjualan dan
mengurangi ketidakpuasan. Tujuan layanan dapat mengurangi resiko
penelitian tersebut adalah merancang menurunnya kualitas pelayanan dan
dan membangun sebuah Aplikasi mengurangi bebas cash flow.
Layanan E-Commerce penjualan 4. Peningkatan time to market :
pakaian berbasis web dengan Penerapan CRM akan memungkinkan
menerapkan Customer Relationship perusahaan mendapatkan informasi
Management pada Toko Abadi mengenai konsumen seperti data

59
JITU : Journal Informatic Technology And Communication
Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

trend pembelian oleh konsumen yang mendapatkan informasi dengan


dimanfaatkan perusahaan dalam tujuan memperoleh data yang dapat
menetukan waktu yang tepat dalam menjelaskan ataupun menjawab
memasarkan suatu produk. suatu permasalahan
5. Peningkatan pendapatan : Seperti b. Observasi
yang telah disebutkan poin Pengumpulan data dengan
sebelumnya, penerapan CRM yang melakukan pengamatan secara
tepat akan meningkatkan loyalitas langsung terhadap objek penelitian
konsumen, mengurangi biaya, dan pada Klinik Valerie Beauty. Dengan
meningkatkan efesiensi operasional. mencatat hal-hal penting yang
berhubungan dengan judul laporan
Penelitian ini mendukung penelitian sehingga memperoleh data yang
yang dilakukan oleh [3] dalam lengkap dan lebih akurat.
penelitiaannya yang berjudul Layanan E-
Commerce penjualan pakaian berbasis web 2. Flowchart penelitian dapat dilihat pada
dengan penerapan Customer Relationship gambar 1 sebagai berikut.
Management (Studi Kasus pada Toko
Abadi Colection) Tujuan penelitian
tersebut adalah merancang dan
membangun sebuah Aplikasi Layanan E-
Commerce penjualan pakaian berbasis web
dengan menerapkan Customer
Relationship Management pada Toko
Abadi Colection. Hasil dari penelitian
tersebut berupa sistem yang dapat
menunjang transaksi pemesanan serta
sebagai ajang promosi yang dapat
memudahkan pelanggan dalam
komunikasi maupun memberikan masukan
bagi Toko Abadi Colection.

Dan mendukung penelitian [4] yang berjudul Gambar 1. Flowchart penelitian


penerapan CRM berbasis sms gateway pada
online shop toko farah, tujuan penelitian ini 4. HASIL DAN PEMBAHASAN
adalah menghasilkan aplikasi operasional
1. Tampilan Sistem
Customer Relationship Management (CRM)
Tampilan halaman beranda ini
berbasis SMS Gateway di online shop Toko
ditampilkan saat pengguna mengakses
farah. Hasil penelitian ini adalah aplikasi
website pertama kali. Antarmuka
yang dapat bermanfaat dan menjadikan sistem
menampilkan slider, solusi perawatan sehat,
informasi yang lebih mudah, cepat dan
notifikasi produk baru & promo pada bagian
menjadi informasi yang mendasar untuk
bawah halaman beranda.
pelanggan.

3. METODE PENELITIAN
Metode penelitian yang dilakukan
adalah sebagai berikut :
1. Pengambilan data primer
Pengambilan data primer dilakukan
dengan :
a. Wawancara
Melakukan kegiatan tanya jawab
secara tatap muka langsung dengan
dokter dan pihak-pihak yang bekerja Gambar 2. Antarmuka Halaman Sistem
pada Klinik valerie Beauty untuk

60
JITU : Journal Informatic Technology And Communication
Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

2. Tampilan Halaman Profil


Tampilan halaman profil ini
menampilkan informasi menyangkut
informasi profil klinik, visi dan misi.

Gambar 3. Antarmuka Halaman Profil


Gambar 5. Tampilan Halaman Produk dan
3. Tampilan Halaman Daftar Produk Promo.
Tampilan halaman daftar produk ini
menampilkan informasi kepada pengguna 5. Tampilan Halaman Pelayanan Klinik
yang berhubungan dengan nama produk, Tampilan halaman pelayanan klinik
kategori produk dan harga produk. menampilkan informasi kepada pengguna
Pengguna dapat memilih salah satu yang mengenai nama perawatan klinik serta
gambar untuk ditampilkan secara detail. harga

Gambar 4. Antarmuka Halaman Daftar


Produk Gambar 6. Antarmuka Halaman Pelayanan
Salon
4. Tampilan Halaman Produk Baru dan
Promo 6. Tampilan Halaman Kritik dan Saran
Tampilan halaman ini memberikan Tampilan halaman kritik & saran
informasi kepada pengguna mengenai merupakan halaman yang dapat dimanfaatkan
nama produk, kategori produk, serta harga oleh pengguna website dalam memberikan
promo. Pengguna dapat memilih salah satu saran serta kritikan kepada klinik valerie.
gambar untuk ditampilkan secara detail

61
JITU : Journal Informatic Technology And Communication
Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

9. Halaman Produk
Halaman antarmuka produk merupakan
halaman yang digunakan oleh
administrator untuk mengelola dan
menampilkan informasi berupa daftar
produk, produk baru & promo pada
pengunjung website.

Gambar 7. Antarmuka Halaman Kritik Dan


Masukan

7. Tampilan Halaman Isi kontak


Tampilan halaman isi merupakan halaman Gambar 10. Tampilan halaman produk
yang dapat digunakan bagi pelanggan
untuk mendapatkan informasi terbaru 10. Tampilan Halaman Kelola Informasi
berupa produk dan promo dari klinik Halaman ini merupakan halaman yang
valerie. akan digunakan oleh adminstrator dalam
mengelola setiap informasi terbaru
kepada pengguna yang telah mengisi
kontak. Administrator lah yang dapat
menghapus dan mengubah data
informasi.

Gambar 8. Antarmuka Halaman Kirim


Notifikasi Pelanggan

8. Tampilan Website Administrator


Tampilan antarmuka login merupakan
halaman utama yang harus dilewati oleh
administrator sebelum dapat mengelola
sistem secara penuh
Gambar 11. Halaman Kelola Informasi

11. Tampilan Halaman Kirim Notifikasi


Pelanggan
Halaman ini merupakan halaman yang
akan digunakan oleh adminstrator dalam
mengirim setiap informasi terbaru
kepada pengguna yang telah mengisi
kontak berbentuk notifikasi Whatsapp .
Administrator lah yang mengelola data
Gambar 9. Tampilan Website
Administrator

62
JITU : Journal Informatic Technology And Communication
Vol.3, No.1, Mei 2019, hlm. 58 – 63 e-ISSN : 2620-5157

informasi kontak untuk halaman kirim terbuka serta komunikasi dua arah di
notifikasi kepada pelanggan. antara pihak klinik valerie dengan
pelanggan. Dengan demikian kesetiaan
pelanggan dapat dipertahankan dan tidak
mudah berpindah ke lain produk dan
tempat.

6. REFERENSI

[1] Kalakota, R. Dan Robinson. M. 2001.


E-Business 2.0 Roadmap for Success,
Massachusetts (US): Addison Wesley
Longman Inc.
[2] Kusna Afriani Nur, 2016, Penerapan
12. Gambar 12. Halaman Kirim Notifikasi Customer Relationship Management
Pelanggan (CRM) Berbasis SMS Gateway Pada
Online Shop Toko Fara, Jurnal
5. KESIMPULAN Telematika, Vol. 13, No. 01. Hal 40 –
Berdasarkan penelitian yang 45.
dilakukan kesimpulan yang dapat diambil [3] Tanjung Yuliana. 2016. Implementasi
bahwa diterapkanya CRM (customer Customer Relationship Management
relationship managemnet) melalui website (CRM) pada aplikasi E-commerce
layanan informasi Valerie Beauty Clinic untuk membantu menyeleksi busana
yang dibangun, dapat memudahkan muslim sesuai karakteristik
pelanggan baru dan pelanggan lama dalam konsumen. Kupang: STIKOM
memperoleh informasi atau hal-hal terbaru Uyelindo.
mengenai Valerie Beauty Clinic Kupang [4] Tunggal Amin W. 2002. Konsep Dasar
baik berupa perawatan kecantikan maupun Customer Relationship Management.
produk baru dan promo dari klinik. Selain Harvarindo. Jakarta.
itu layanan informasi yang bangun dapat
mengurangi biaya dalam hal promosi
klinik valerie yang selama ini dilakukan
dengan menggunakan media cetak/brosur.
Dengan konsep CRM ini sehingga akan
tercipta ikatan emosional yang mampu
menciptakan hubungan yang erat dan

63

You might also like