Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 7

MAKALAH

KOMUNIKASI DALAM JARINGAN (DARING)

DISUSUN OLEH :

HAFIDHOTURROFIAH SETIANI

SMK YANIKMA

SEKAMPUNG UDIK LAMPUNG TIMUR

TAHUN AJARAN 2022/2023


Kata Pengantar

Puji syukur kehadirat Allah yang maha Esa atas segala rahmat-Nya sehingga makalah ini
dapat tersusun hingga selesai. Tidah lupa juga mengucapkan banyak terimakasih atas bantuan
dari pihak yang telah berkontribusi untuk pembuatan makalah ini.

Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman saya, saya yakin masih banyak
kekurangan dalam pembuatan makalah ini. Oleh karena itu saya sangat mengharap sebuah
saran dan kritik supaya kedepannya dapat lebih baik lagi.

Penyusun

DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR……………………………………………………………………

DAFTAR ISI……………………………………………………………………………..

BAB 1 PENDAHULUAN………………………………………………………………

A.LATAR BELAKANG

B.RUMUSAN MASALAH……………………………………………………………..

C.TUJUAN PENULISAN………………………………………………………………

BAB II PEMBAHASAN………………………………………………………………..

A.PENGERTIAN KOMUNIKASI DALAM JARINGAN……………………………..

B.KEUNGGULAN DAN KELEMAHAN KOMUNIKASI DARING…………………

C.FUNGSI KOMUNIKASI DARING…………………………………………………

BAB III PENUTUP………………………………………………………………………

BAB 1
Pendahuluan

A. Latar belakang
Komunikasi telah digunakan sejak manusia pertama diturunkan ke bumi. Komunikasi
adalah proses jalan pikiran atau perasaan oleh seseorang kepada orang laindengan
menggunakan lambang lambing tertentu.

B. Rumusan masalah
1. Pengertian komunikasi
2. Keunggulan dan kelemahan
3. Jenis komunikasi daring
4. Fungsi komunikasi daring

C. Tujuan penulisan
1. Untuk mengetahui pengertian komunikasi daring
2. Untuk mengetahui keunggulan dan kelemahannya
3. Untuk mengetahui jenisnya
4. Untuk mengetahui fungsi

BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian komunikasi dalam jaringan


Istilah komunikasi daring mengacu pada membaca, menulis,dan berkomunikasi
melalui jaringan internet. Perkembangan pertama komunikasi daring dimulai pada
tahun 1960-an. Ketika peneliti amerika mengembangkan protocol yang
memungkinkan mengirim dan menerima informasi atau pesan melalui
computer.Komunikasi daring menjadi mungkin dalam dunia Pendidikan pertama kali
pada tahun 1980-an, setelah pengembangan dan penyebaran computer pribadi atau
PC.

Tujuan komunikasi dalam jaringan


1. Bangun pengiriman data dalam jumlah besar secara efisien dan ekonomis
2. Dukungan pengendalian stoplesak jauh, sehingga memungkinkan pengguna
mengendalikan computer dan perangkat dari jarak jauh
3. Memudahkan pengelolaan dan pengaturan-pengaturan data 2 perangkat atau lebih.

B. Kelemahan dan keunggulan komunikasi daring


Keunggulan :
1. Dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja
2. Efisien biaya
3. Efisien waktu
4. Terintegrasi dengan layanan TIK lainnya
5. Meningkatkan intensitas komunikasi

Kelemahan :

1. Tidak mewakili emosi pengguna


2. Memerlukan perangkat khusus
3. Menyita konsentrasi

C. Jenis komunikasi daring


1. Komunikasi daring sinkron (serempak)
Komunikasi daring sinkron adalah komunikasi menggunakan computer atau
handphone sebagai media yang terjadi secara serempak (waktu nyata). Contohnya
menggunakan voice call (panggilan suara) dan video call (panggilan video).
2. Komunikasi daring asinkron (tak serempak)
Komunikasi asinkron adalah komunikasi menggunakan computer atau handphone
dan dilakukan secara tunda. Contohnya adalah email,forum dan lainnya.

D. Fungsi komunikasi dalam jaringan


1. Sebagai informasi
2. Sebagai kendali
3. Sebagai motivasi
4. Pengungkapan emosional

BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Komunikasi daring adalah proses jalan pikiran atau gagasan dari seseorang ke orang
lain yang dilakukan melalui dunia maya. Jenis-jenisnya sebagai berikut :
a. Komunikasi sinkron, yaitu yang dilakukan secara secara serempak
b. Komunikasi asinkron, yaitu yang dilakukan secara tunda.

B. Saran
Untuk berkomunikasi dengan mitra bicara di samping atau di depan anda, anda dapat
secara langsung tanpa memerlukan perangkat apapun.

You might also like