Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 1

Rancangan Tindakan Aksi Nyata

Judul Modul : Menanamkan dan Membiasakan Budaya Positif Siswa dengan Keyakinan Kelas
Nama Peserta : Abdul Rosid, ST

LATAR BELAKANG
Sekolah adalah institusi pembentuakn karakter, maka tugas guru seyogyanya menciptakan
Pendidikan yang mampu melakukan pembiasaan bagi setiap warga sekolah terutama murid dalam
melakukan budaya positif yang mengakar kuat dan menjadi sebuah kebiasaan, dimana budaya positif
ini dilakukan secara berkesinambungan dan sadar oleh setiap warga sekolah. Semua pihak juga harus
terlibat agar terwujudnya budaya sekolah yang kita inginkan.

TUJUAN
➢ Menumbuhkan budaya positif dengan keyakinan kelas.
➢ Menumbuhkan motivasi intrinsik murid

TOLAK UKUR
➢ Murid mampu menyusun keyakinan kelas dan dipajang di depan kelas.
➢ Munculnya motivasi intrinsik murid melalui budaya positif dengan keyakinan kelas.

LINI MASA TINDAKAN YANG AKAN DILAKUKAN


A. PENDAHULUAN
✓ Tanggal 31 Oktober 2022 : Mengajukan gagasan kepada Kepala Sekolah dan Manajemen
Sekolah tentang penerapan budaya positif dengan keyakinan kelas.
✓ Tanggal 2 November 2022 : Sosialisasi kepada warga sekolah terkait penerapan budaya
positif dengan keyakinan kelas.
B. PELAKSANAAN
✓ Tanggal 8 November 2022 : penerapan budaya positif dengan keyakinan kelas
✓ Tanggal 9 November 2022 : Berkolaborasi dengan rekan sejawat dalam penerapan budaya
positif dengan keyakinan kelas
C. PENUTUP
✓ Tanggal 11 November 2022 : Melakukan evaluasi dan refleksi terhadap penerapan budaya
positif dengan keyakinan kelas

DUKUNGAN YANG DIBUTUHKAN


➢ Dukungan penuh dari Kepala Sekolah selaku Atasan Langsung.
➢ Dukungan dari seluruh rekan sejawat dalam penerapan budaya positif dengan keyakinan
kelas.
➢ Dukungan dari orang tua murid dalam upaya penerapan budaya positif dengan keyakinan
kelas

You might also like