Sop Kelas Ibu Balita

You might also like

Download as doc, pdf, or txt
Download as doc, pdf, or txt
You are on page 1of 2

KELAS IBU BALITA PADA MASA

PANDEMI
: 067/ /SOP/UKM/ PKM-
No. Dokumen
KSB/2021
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : April 2021
Halaman : 1/1

UPT Puskesmas dr.Aruhpedi Yunsa


Kosambi NIP. 197508302005011006

1. Pengertian Kelas ibu Balita merupakan suatu aktifitas belajar kelompok dalam kelas
dengan anggota beberapa ibu yang mempunyai anak balita, usia 0-5 tahun.
2. Tujuan Sebagai pedoman petugas dalam meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan, merubah sikap dan perilaku ibu balita tentang Kesehatan balita,
gizi dan stimulasi pertumbuhan dan perkembangan anak.
3. Kebijakan Surat Keterangan Kepala Puskesmas Nomor :
Tentang jenis – jenis pelayanan
4. Referensi Buku KIA

5. Prosedur Persiapan alat dan bahan :


1. Buku KIA
2. Modul Tumbuh Kembang Anak
Petugas yang melaksanakan
1. Bidan
6. Langkah- Teknik / Prosedur
Langkah 1. Wajib memakai masker,cuci tangan dengan sabun,dan jaga jarak.
2. petugas beri salam kepada ibi
3. Petugas menggunakan suara dan kata – kata yang jelas
4. Petugas melakukan komunikasi non verbal (ekspresi, kontak mata, sikap
terbuka )
5.petugas menyiapkan materi penyuluhan dan alat bantu
6.Petugas datang ke tempat penyuluhan sesuai dengan waktu dan tempat yang
telah ditentukan dengan memakai masker
7.petugas membuat jadwal kelas ibu balita
8.petugas melakukan curah pendapat tentang penyampaian materi Bersama
ibu balita
9. petugas membuat kesimpulan pelaksanaan pertemuan
10.petugas membuat laporan hasil kegiatan dan melaporkan hasil kegiatan dan

1/2
melaporkan hasil kegiatan ke Kepala Puskesmas
11. Petugas melakukan analisis dan evaluasi pelaksanaan kegiatan serta
membuat rencana tindak lanjut
1. Penanggungjawab kegiatan
2. Pelaksana kegiatan
7. Unit Terkait 3. Sasaran kegiatan
4. Lintas program
5.Lintas Sektor

8. Dokumen
A. Materi Penyuluhan
Terkait
B. Laporan hasil kegiatan
9. Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan Tgl mulai diberlakukan
Historis
Perubahan

2/2

You might also like