Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 3

PROSEDUR PENGGUNAAN MINDRAY BS-120

CHEMISTRY ANALYZER

No. Dokumen No. Revisi Halaman


381/SPO/III.6.AU/H/2022 0 1/3
Ditetapkan oleh,
RSU Direktur RSU Muhammadiyah
MUHAMMADIYA Lumajang
H LUMAJANG
Tanggal terbit
10 Januari 2022
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Triworo Setyowati
NBM: 1 357 447
Mindray BS-120 Chemistry Analyzer adalah alat fotometer
yang digunakan untuk melakukan pemeriksaan kimia
PENGERTIAN
darah dengan mengukur warna/colorimetri yang terjadi
secara otomatis..
1. Sebagai acuan tenaga laboratorium dalam
pengoperasian alat
TUJUAN 2. Mindray BS-120 Chemistry Analyzer
3. Memberikan pelayanan laboratorium dalam
pemeriksaan kimia klinik secara otomatis.
Sebagai komponen penting dalam pelayanan kesehatan,
hasil pemeriksaan laboratorium digunakan untuk
KEBIJAKAN
penetapan diagnosis, pemberian pengobatan dan
pemantauan hasil pengobatan serta penentuan prognosis.
PROSEDUR PERSIAPAN
Peralatan:
1. Aliran listrik 220 volt
2. Mindray BS-120 Chemistry Analyzer
3. Komputer
4. Printer
5. Reagen Pemeriksaan
6. Control
7. Kalibrator
- Kuvet
8. Sampel Serum
9. Mikropipet dan tip

Sebelum menyalakan alat, periksa kondisi :


1. Jirigen/tempat air kosong atau tidak (diisi minimal
setengah bagian jirigen)
2. Jirigenatau tempat limbah (waste), jika penuh
dibuang isinya
3. Tutup reagen pada alat harus dalam kondisi
terbuka

CARA KERJA
Menghidupkan Alat :
1. Nyalakan alat dengan menekan tombol ON yang
ada dibelakang (pertama) dan disamping alat
(kedua), lalu nyalakan komputer.
2. Ketik user : Admin, lalu password : Admin lalu tekan
OK
PROSEDUR PENGGUNAAN MINDRAY BS-120
CHEMISTRY ANALYZER
No. Tanggal
No. Dokumen Halaman
Revisi terbit
RSU
381/SPO/III.6.AU/H/ 10 Januari
MUHAMMADIYA 0 2/3
2022 2022
H LUMAJANG
PROSEDUR 3. (unload first cuvet) Ambil kuvet segmen no. 1, lalu
tekan OK, biarkan alat, lalu akan tampil kotak
dialog, masukan kuvet segmen no. 1 tekan OK
seterusnya sampai kuvet segmen no. 8 tekan OK,
kemudian tekan Next, lalu tekan OK
4. Alat sudah siap digunakan.

Kalibrasi :
1. Klik Calibration pada menu dengan
mouse, lalu klik Calibration Request
2. Pilih parameter test yang akan dikalibrasi dengan
mouse.
3. Tekan OK, masukkan kalibrator pada sample disk
(sesuai dengan petunjuk alat, misalnya posisi no 1),
lalu lakukan QC

Quality Control (QC) :


1. Klik QC Request pada menu, lalu pilih parameter
test yang akan dikerjakan
2. Lalu tekan OK, masukan larutan Control pada
sampel disk (sesuai petunjuk alat misalnya posisi
no. 2)

Running Sample :
1. Klik Sample Request pada menu, lalu pilih
parameter test yang akan dikerjakan
2. Tulis nama pasien pada menu kotak pasien, lalu
tekan OK
3. Untuk pasien Cito klik kolom START, lalu OK
4. Masukan sample sesuai dengan posisi sample
pada alat, lalu tekan START, lalu OK

Manambah Sample Pasien atau Parameter Test :


1. Klik Probe Stop
2. Lalu tulis nama pasien, pilih parameter test
kemudian masukan sample sesuai dengan posisi
pada alat.
Atau
1. Klik sample yang akan ditambah parameter lalu
pilih parameter yang akan ditambahkan.
2. Lalu tekan Resume.

Menghapus Posisi Sample :


1. Klik SAMPLE REQUEST, lalu pilih sample yang
akan dihapus
2. klik DELETE, lalu pilih RELEASE POSITION, tekan
OK
PROSEDUR PENGGUNAAN MINDRAY BS-120
CHEMISTRY ANALYZER
No. Tanggal
No. Dokumen Halaman
Revisi terbit
RSU
381/SPO/III.6.AU/H/ 10 Januari
MUHAMMADIYA 0 3/3
2022 2022
H LUMAJANG
Menambah atau Mengganti Kuvet :
1. Klik REPLACE pada menu
2. Pada kotak display pilih dengan mouse posisi kuvet
yang akan diganti pada kotak Next, klik REPLACE
3. Lalu ambil kuvet yang terpakai ganti dengan yang
belum terpakai, tekan REPLACE biarkan sampai
tampill kotak display. Jika sudah, klik FINISH.

PROSEDUR Mematikan Alat :


1. Klik EXIT pada menu, biarkan sebentar
2. Ambil kuvet No. 1 tekan OK seterusnya sampai
kuvet no 8, lalu NEXT
3. Kemudian tekan OK (lihat botol untuk detergen No.
35 harus ada), biarkan sebentar
4. Lalu tekan NEXT, matikan alat dengan menekan
tombol di samping alat, lalu tekan tombol di
belakang alat, lalu matikan computer.
UNIT TERKAIT Unit Laboratorium

You might also like