Sop Pencegahan Infeksi Mata Dengan Salep

You might also like

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 3

PENCEGAHAN INFEKSI

MATA DENGAN SALEP/


TETES MATA ANTIBIOTIK
No. Dokumen : SOP/…/CMG/III
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPTD PUSKESMAS dr. Lina Herliana


CIMANGGIS NIP.197410272006042016

1. Pengertian Pencegahan dengan infeksi pada mata dengan salep / tetes


mata antibiotic.
2. Tujuan Pemberian salep / tetes mata antibiotic pada bayi baru lahir
untuk mencegah infeksi pada mata
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Cimanggis
No ../..-CMG
4. Referensi Kementrian Kesehatan RI, 2019. Pelayanan Kesehatan Neonatal
Esensial. Jakarta
5. Prosedur / 1. Cuci tangan (gunakan sabun dan air bersih mengalir)
Langkah- kemudian keringkan
langkah 2. Jelaskan kepada keluarga apa yang akan dilakukan dan
tujuan pemberian obat tersebut
3. Terik kelopak mata bagian bawah kearah bawah
4. Berikan tetes mata atau salep mata dalam satu garis lurus
mulai dari bagian mata yang paling dekat dengan hidung bayi
menuju kebagian luar mata
5. Ujung pipet tetes mata atau tabung salep mata tidak boleh
menyentuh mata bayi
6. Anjurkan keluarga untuk tidak menghapus tetes mata atau
salep mata
6. Diagram Alir
(-)
7. Unit Terkait 1. PONED
2. FARMASI
Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi perubahan Tgl mulai


diberlakukan
1. Kebijakan SK Kepala Puskesmas

You might also like