Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 10

RANCANG BANGUN PEMBELAJARAN AGENDA PELATIHAN (RBPAP)

1 Program Pelatihan : Latsar CPNS


2 Agenda/Mata Pelatihan : Agenda III (Kedudukan dan Peran PNS untuk Mendukung Terwujudnya Smart Governance sesuai dengan Ketentuan Peraturan Perundang-undangan
3 Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran, @ 45 menit (5 Synchronous, 5 JP Asynchronous dan 5 JP Klasikal )
4 Deskripsi Singkat : Agenda Pembelajaran ini diberikan untuk membekali Peserta dengan pengetahuan tentang kedudukan dan peran PNS untuk mendukung terwujudnya Smart Governance sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan fungsi ASN sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat dan pemersatu bangsa sehingga
mampu memberikan dukungan mengelola tantangan dan masalah dalam mendukung pelaksanaan tugas jabatannya dengan menggunakan perspektif Smart ASN. Seluruh Mata
Pelatihan pada Agenda ini dirancang dan disampaikan secara terpisah dalam satu kesatuan untuk mencapai tujuan Kurikulum, dengan memberi penekanan pada kemampuan berpikir
kritis dan kreatif terhadap konsep dan praktik pengelolaan ASN
5 Tujuan Pembelajaran
a. Hasil Belajar : Setelah mengikuti pembelajaran ini, Peserta diharapkan mampu menjelaskan dan berpikir kritis serta kreatif terhadap konsep dan praktik pengelolaan ASN sesuai dengan Kedudukan
dan Perannya untuk mendukung terwujudnya Smart Governance sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
b. Indikator Hasil Belajar :
MATERI POKOK ALOKASI
METODE ALAT BANTU DAN MEDIA REFERENSI
No INDIKATOR HASIL BELAJAR MATERI POKOK SUB MATERI POKOK WAKTU
1 Menjelaskan dan berpikir kritis 1 Manajemen ASN a) Kedudukan, Peran, Hak A. Syinchronous A . Syinchronous 5 JP Synch Peraturan LAN No 1 Tahun 2021 jo
terhadap implementasi dan Kewajiban, dan Kode 1) Ceramah 1) Handphone Peraturan LAN No 10 Tahun 2021 ttg
kedudukan, peran, hak dan Etik dan Kode Perilaku ASN 2) Tanya jawab 2) Laptop/Komputer Pelatihan Dasar CPNS;
kewajiban, dan kode etik dan 3) Penugasan
kede perilaku ASN, serta b) Konsep Sistem Merit 4) Presentasi/pemaparan 3) Jaringan Internet Keputusan Kepala LAN No
mekanisme pengelolaan ASN dalam Pengelolaan ASN 5) Pemutaran Film Pendek 4) Bahan Pembelajaran 13/K.1/PDP.07/2022 tentang Pedoman
B. Asyinchronous B. Asyinchronous Penyelenggaraan Pelatihan Dasar CPNS
c) Mekanisme 1) Penugasan Individu dan Kelompok 5 JP Asyinch
Pengelolaan ASN 2) Presentasi/Paparan Keputusan Kepala LAN No
2) Jaringan Internet
2 Menjelaskan dan berpikir kritis 2 Smart ASN a) Literasi Digital C. Klasikal 14/K.1/PDP.07/2022 tentang Kurikulum
3) Aplikasi
terhadap implementasi kecakapan 1) Ceramah C. Klasikal
digital dasar pada perspektif b) Pilar Literasi Digital 2) Tanya jawab 1) Laptop/Komputer Modul Manajemen, LAN-RI, 2017
5 JP Klasikal
literasi digital Smart ASN 3) Presentasi/pemaparan 2) Infocus Modul Smart ASN, LAN-RI, 2021.
c) Implementasi Literasi 4) Pemutaran Film Pendek 3) Bahan Pembelajaran
Digital dan Implikasinya 5) Diksusi Kelompok 4) Bahan Tayang
5) Alat Tulis
6) Sondsystem

Banda Aceh , Mei 2022


WIDYAISWARA

USMAN, S.Sos, M.Si


Nip. 19661231 1990031041
RANCANA PEMBELAJARAN (RP)
1. Program Pelatihan : Latsar CPNS
2. Agenda/Mata Pelatihan : Agenda III (Kedudukan dan Peran PNS untuk Mendukung Terwujudnya Smart Governance sesuai dengan Ketentuan Peraturan Perundang-undangan
3. Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran, @ 45 menit (6 JP MOOC; 25 JP DL)
Deskripsi Singkat : Agenda Pembelajaran ini diberikan untuk membekali Peserta dengan pengetahuan tentang kedudukan dan peran PNS untuk mendukung terwujudnya Smart Governance sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan fungsi ASN sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat dan pemersatu bangsa sehingga
mampu memberikan dukungan mengelola tantangan dan masalah dalam mendukung pelaksanaan tugas jabatannya dengan menggunakan perspektif Smart ASN. Seluruh Mata
Pelatihan pada Agenda ini dirancang dan disampaikan secara terpisah dalam satu kesatuan untuk mencapai tujuan Kurikulum, dengan memberi penekanan pada kemampuan berpikir
4. kritis dan kreatif terhadap konsep dan praktik pengelolaan ASN
5. Tujuan Pembelajaran
a. Hasil Belajar : Setelah mengikuti pembelajaran ini, Peserta diharapkan mampu menjelaskan dan berpikir kritis serta kreatif terhadap konsep dan praktik pengelolaan ASN sesuai dengan Kedudukan
dan Perannya untuk mendukung terwujudnya Smart Governance sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
b. Indikator Hasil Belajar : Peserta dapat : 1) Menjelaskan dan berpikir kritis terhadap implementasi kedudukan, peran, hak dan kewajiban, dan kode etik dan kode perilaku ASN; konsep sistem merit
dalam pengelolaan ASN serta mekanisme pengelolaan ASN; dan
2) Menjelaskan dan berpikir kritis terhadap implementasi kecakapan digital dasar pada perspektif literasi digital Smart ASN.
6. Materi Pokok dan Sub Materi Pokok :
a. Manajemen ASN
1) Kedudukan, Peran, Hak dan Kewajiban, dan Kode Etik dan Kode Perilaku ASN
2) Konsep Sistem Merit Dalam Pengelolaan ASN
3) Mekanisme Pengelolaan ASN
b. Smart ASN
1) Literasi Digital
2) Pilar Literasi Digital
3) Implementasi Literasi Digital dan Implikasinya

7. Kegiatan Belajar Mengajar untuk Fase Pembelajaran Distance Learning :


Kegiatan
No. Tahapan Kegiatan Fasilitator Peserta Metode Alat bantu Alokasi Waktu
A. SYNCHRONOUS 225 menit
1 Pendahuluan a) Menyampaikan salam a) Menjawab salam Tanya Jawab Laptop/komputer 10 menit
b) Memperkenalkan diri, membangun hubungan b) Menyimak dan merespon pertanyaan Jaringan internet
dengan peserta dan menciptakan suasana fasilitator Bahan Tayang
pembelajaran yang kondusif serta menjelaskan
skenario/alur pembelajaran
2 Penyajian 2.1. Sesi Pertama (Synchronous Ke-1 ) 80 menit
- Melakukan tanya jawab pengalaman dan - Menyimak dan merespon pertanyaan  Ceramah  Laptop
pemahaman hasil Pembelajaran Mandiri (MOOC) Fasilitator.  Tanya Jawab  Jaringan Internet
modul agenda III .  Curah Pendapat  Bahan Tayang
- Menjelaskan Tujuan Pembelajaran dan Overview Menyimak,mencatat & bertanya  Permainan Interaktif  Aplikasi Permainan
substansi Modul Agenda III serta keterkaitannya
dengan Agenda I, II dan IV
-2-
Kegiatan
No. Tahapan Kegiatan Fasilitator Peserta Metode Alat bantu Alokasi Waktu
-
- Memberikan penguatan/pendalaman Materi : Menyimak, mencatat dan bertanya.
Implementasi Merit System dan Manajemen
Talenta
- Menjelaskan Tugas Harian : Hari Ke-1 -
Menyimak,mencatat & bertanya
a) Identifikasi dan Deskripsi Isu-Isu Terkait
Implementasi Manajemen ASN
b) Learning Journal (Individu)
2.2. Sesi Kedua (Synchronous Ke-2 hari ke 2 ) 135 menit
- Membuka Sesi Kedua dengan menyampaikan
salam dan menciptakan suasana pembelajaran - Menyimak dan merespon.  Ceramah  Laptop
yang kondusif serta mereview pembelajaran  Tanya Jawab  Jaringan Internet
Mempresentasikan hasil Tugas  Curah Pendapat  Bahan Tayang
- Memberikan kesempatan dan menyimak paparan -
Individu dan Kelompok.  Permainan Interaktif  Aplikasi Permainan
Tugas Individu dan Kelompok dari peserta.
Memberikan feedback hasil paparan tugas peserta. - Menyimak, mencatat dan bertanya.
-

Memberikan penguatan/pendalaman Materi : - Menyimak,mencatat & bertanya


-

Aktualisasi/Implementasi Literasi Digital &


Implikasinya
- Menjelaskan Tugas Harian untuk dikerjakan pada - Menyimak,mencatat & bertanya
Asynchronous:
a) Pembuatan Vidio Monolog (Individu)
b) Learning Journal (Individu)

B. ASYNCHRONOUS 225 Menit


2.3. Sesi Pertama (ASynchronous Ke-2)
- Memberikan kesempatan kepada peserta untuk - Membuat Learning Journal dalam E- Learning Laptop/Komputer 45 menit
pelaksanaan Tugas Individu dan Kelompok dan bentuk rekaman suara berdurasi 3-5 Handphone
memantau pelaksaan tugas peserta. menit; menguraikan pengalaman Jaringan Internet
belajar di hari ke-I dan ulasan Bahan Pembelajaran
pemaknaan manajemen ASN Deskripsi Tugas
- Membuat Vidio Monolog tentang Hasil Tugas
135 menit
"Aku, Smart ASN dan Instansiku
(Nama Instansi)" berdurasi 5-7
menit, menyajikan profil Instansi,
pelaksanan tugas peserta di instansi,
jenis layanan, standar Layanan dan
pencapaian tujuan Instansi serta
lnovasi perwujudan smart ASN
- Menyajikan Learning Journal dan
Vidio melalui media digital dgn
memposting di medsos Instagram
45 Menit
peserta atau aplikasi lainnya.
-3-
Kegiatan
No. Tahapan Kegiatan Metode Alat bantu Alokasi Waktu
Fasilitator Peserta
C. KLASIKAL 225 Menit
2.4. Klasikal ( hari ke 3)
- Ceramah profesional tentang Manajemen Asn Menyimak dan merespon.  Ceramah  Laptop 90 Menit
menuju smart ASN dalam rangka mewujudkan  Tanya Jawab  Jaringan Internet
Smart Govormance  Bahan Tayang

- Memberikan umpan balik hasil paparan tugas Menyimak, mencatat dan bertanya  Ceramah 135 menit
peserta yang disajikan melalui Vidio Monolog dan  Tanya Jawab
Laptop/Komputer
Learning Journal pada Asynchronous di hari ke 2 Handphone
- Melakukan penguatan dan pembulatan Materi Berpartisipasi dalam review, Jaringan Internet
Agenda III. menyimak dan bertanya. Bahan Pembelajaran
Deskripsi Tugas
- Pemberian Motivasi : “Kontribusi Peserta Menyimak, mencatat dan bertanya Hasil Tugas
dalam Mewujudkan Smart Governance &
World Class Government”.
3 Penutup a)
Memberikan apresiasi atas partisipasi dan - Menyimak dan merespon. - Ceramah Laptop/Komputer
antusiasme Peserta dalam mengikuti
pembelajaran.
b)
Menutup pembelajaran dengan ucapan terima
kasih, maaf dan salam - Menyimak dan merespon. Jaringan Internet

8 Referensi : Banda Aceh , Mei 2022


a) Peraturan LAN Nomor 1 Tahun 2021 jo Peraturan LAN Nomor 10 Tahun 2021 tentang Pelatihan Dasar CPNS; WIDYAISWARA
b) Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor: 13/K.1/PDP.07/2022 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Dasar CPNS;
c) Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor : 14/K.1/PDP.07/2022 tentang Kurikulum Pelatihan Dasar CPNS; USMAN, S.Sos, M.Si
d) Modul Manajemen, LAN-RI, 2017. Nip. 19661231 1990031041
e) Modul Smart ASN, LAN-RI, 2021
9 Evaluasi Pembelajaran:
a) Hasil tanya jawab pengalaman dan pemahanan Pembelajaran Mandiri (MOOC) 2 Modul Agenda III.
b) Hasil Penugasan pada Fase Pembelajaran Asynchronous h ari Ke-2 .
08.00 – 09.30
09.30 – 09.40
09.40 – 10.15
10.15 – 10.30
Ceramah: Profesionalisme ASN
Bina Suasana (Ice Breaking)
Berbagi pengalaman Aktualisasi
Istirahat
10.30 – 11.00
11.00 – 12.00
12.00 – 12.45
12.45 – 13.30
13.30 – 12.15
Penguatan Poin Penting Agenda III Tugas
Kelompok: Analisis Studi Kasus Paparan
Tugas Kelompok dan Feedback Istirahat
Pemutaran video Best Practice Smart Governance
Lesson Learnt dan RTL

You might also like