Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

NAMA SISWA :M DAFFA AKBAR


KELAS :VII H
MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia Kelas 7
MATERI : Puisi Rakyat
TUJUAN PEMBELAJARAN : Membedakan Puisi Rakyat (Pantun, Syair, Gurindam)

Di bawah ini disediakan teks puisi rakyat. Amatilah teks puisi rakyat tersebut dan
kemukakan ciri umum puisi rakyat! Tulislah jawaban kalian pada kolom yang disediakan!
Perhatikan puisi berikut!

Puisi 1 Puisi 2
Air surut memungut bayam, Sayur
Akar keladi melilit selasih, Selasih
diisi ke dalam kantung; Jangan
tumbuh di hujung taman; kalungan
diikuti tabiat ayam, Bertelur sebiji
budi junjungan kasih,
riuh sekampung. Mesra kenangan sepanjang zaman

Puisi 3 Puisi 4
Inilah gerangan suatu madah Wahai muda kenali dirimu Ialah
Mengarangkan syair terlalu indah perahu tamsil hidupmu Tiadalah
Membetuli jalan tempat berpindah berapa lama hidupmu
Di sanalah iktikat diperbetuli sudah Ke akhirat jua kekal hidupmu

Puisi 6
Puisi 5
Cahari olehmu akan sahabat, yang
Jika hendak mengenal orang yang baik
boleh dijadikan obat.
perangai
lihat pada ketika bercampur dengan
orang ramai.
Setelah mengamati beberapa contoh puisi rakyat, jawablah pertanyaan-pertanyaan di
bawah ini dengan tepat!
1. Puisi nomor berapakah yang termasuk jenis pantun?
2. Puisi nomor berapakah yang termasuk jenis syair?
3. Puisi nomor berapakah yang termasuk jenis gurindam?
4. Sebutkan ciri-ciri pantun, gurindam dan syair!
5. Analisislah Puisi Rakyat tersebut berdasarkan ciri-cirinya!

Jawaban:

1. Puisi no 1,2 dan 5

2. Puisi no 3 dan 4

3. Puisi no 6

4. Pantun:bersajak atau berirama a-b-a-b dan tiap baris terdiri atas 8-12 suku kata :

Syair:bersajak a-a-a-a dan tiap baris terdiri atas 8-14 suku kata

Gurindam:bersajak a-a dan jumlah suku kata tiap tiap baris tidak tetap

5. Mengenal seseorang hendaklah tidak dari perangainya tapi lihatlah ketika dia berbaur dengan
masyarakat sekitar

You might also like