Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 3

No Alat Fungsi

1. Termometer Tanah
Digunakan untuk mengukur derajat
keasaman dan PH tanah.

2. Termometer Maksimum
Minimum Digunakan untuk mengukur suhu
tertinggi dan suhu terendah di suatu
tempat.

3. Termograf
Digunakan untuk mengukur suhu secara
otomatis.

4. Termometer Biasa
Digunakan untuk mengukur suhu atau
temperatur,serta perubahan suhu.

5. Alat Pengukur Hujan Biasa Digunakan untuk mendapatkan dan


mengukur jumlah curah hujan pada
satuan waktu tertentu.

6. Alat Pengukur Hujan


Otomatis Digunakan untuk mengukur curah hujan
tinggi maupun rendah,selang periode
waktu tertentu juga dapat dicatat lamanya
waktu hujan.

7. Psichometer
Digunakan untuk mengukur kelembaban
relatif udara.

8. Sling psychrometer
Digunakan untuk mengukur kelembaban
udara.

9. Termo hygrograf
Digunakan untuk mengukur suhu
lingkungan,kelembaban udara relatif dan
tekanan atmosfir.

10. Hygrograf Digunakan untuk mengukur kelembaban


udara.

11. Solarimeter type Campbell


stokes Digunakan untuk mengukur intensitas
dan lama penyinaran matahari.
12. Pyrheliometer type bimetal
actinogra Digunakan untuk mengukur radiasi
matahari.

13. Cup anemometer


Digunakan untuk mengukur laju angin.

14. Hand anemometer


Digunakan untuk mengukur kecepatan
angin.

15. Clas a pan evaporimeter


Digunakan untuk mencatat jumlah
penguapan yang terjadi selama 24 jam.

You might also like