Emergency Response Organization

You might also like

Download as doc, pdf, or txt
Download as doc, pdf, or txt
You are on page 1of 27

Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization

Flexible Program Management Project Revision 0


Contract 1523-OEM July 2005
Page 1 of 28

PT CALTEX PACIFIC INDONESIA

FLEXIBLE PROGRAM MANAGEMENT PROJECT

EMERGENCY RESPONSE ORGANIZATION

TRIPATRA – FLUOR

0 20 July 2005 Issued For Implementation Agus Uditomo Tjipto Kusumo Dean Campbell
Revision Date Revision Description Prepared By Check by Approved by

Page 1 of 28
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 2 of 28

DAFTAR ISI / TABLE OF CONTENT

1.0 PENDAHULUAN/ INTRODUCTION....................................................................................................................4

2.0 KEBIJAKAN/ POLICY.........................................................................................................................................4

3.0 TUJUAN/ OBJECTIVE........................................................................................................................................4

4.0 BAHAYA-BAHAYA DALAM OPERASI / OPERATION HAZARDS.........................................................................5

5.0 ORGANISASI TANGGAP DARURAT DAN TANGGUNG JAWAB/ EMERGENCY


RESPONSE ORGANIZATION AND RESPONSIBILITY.......................................................................................7

5.1 Emergency Commander................................................................................................................................7


5.2 Bagian Pengendalian Keadaan Darurat dan Evakuasi/ Emergency Control and
Evacuation Section.................................................................................................................................................8
5.3 Bagian Pusat Informasi/ Information Center Section........................................................................................9
5.4 Bagian Penyelamatan Aset/Asset Protection Section....................................................................................10
5.5 Bagian Pengawas Lokasi/ Location Supervisor Section...............................................................................11
Bagian Subcontractors

6.0 PROSEDUR TANGGAP KEADAAN DARURAT/ EMERGENCY RESPONSE


PROCEDURE....................................................................................................................................................12

6.1 Pengendalian Keadaan Darurat dan Evakuasi/Emergency Control and Evacuation.......................................12


6.2 Pusat Informasi/Information center...............................................................................................................15
6.3 Penyelamatan Aset/ Asset Protection..........................................................................................................17

7.0 KEBUTUHAN FASILITAS/ FACILITY REQUIREMENT.......................................................................................19

8.0 SISTEM KOMUNIKASI & PELAPORAN DALAM KEADAAN DARURAT/EMERGENCY COMMUNICATION &
REPORTING SYSTEM......................................................................................................................................21

9.0 LATIHAN/TRAINING..........................................................................................................................................21

9.1 Induction.....................................................................................................................................................21
9.2 Latihan Berkala/ Periodic Exersise...............................................................................................................22

10.0 AUDIT DAN EVALUASI/ AUDIT AND EVALUATION..........................................................................................22

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 3 of 28

LAMPIRAN / ATTACHMENTS :

- Lampiran 1 : Organisasi Tanggap Darurat Kantor TRIPATRA-FLUOR Duri


Attachment 1: TRIPATRA-FLUOR Duri Office Emergency Response Organisation
- Lampiran 2 : Diagram Alir Tanggap Darurat
Attachment 2: Emergency Response Flow Chart

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 4 of 28

1.0 PENDAHULUAN 1.0 INTRODUCTION

Rencana Tanggap Darurat ini dibuat untuk This Emergency Response Plan is provided to
digunakan sebagai pedoman dalam melaksanakan be used as a manual to response emergency
tanggap darurat pada oprasi TRIPATRA-FLUOR, in TRIPATRA-FLUOR operation in CPI Area
didalam daerah oprasi CPI. of operation.
Rencana Tanggap Darurat ini meliputi: This Emergency Response Plan covers :
1. Rencana Contingency 1. Contingency Plan
2. Rencana Keadaan Darurat Asap 2. Smoke Emergency Plan
3. Rencana Keadaan Darurat Khusus Lokasi 3. Site Specific Emergency Plan
Dan terdiri dari 4 kegiatan yaitu Evakuasi, And consists of 4 activities. That is evacuation,
Perlindungan Kebakaran, Pertolongan Pertama fire protection, first aid, and asset protection.
Pada Kecelakaan (P3K) dan Penyelamatan asset.

2.0 KEBIJAKAN 2.0 POLICY

Kebijakan dari Rencana Tanggap Darurat ini adalah The policy of Emergency Response Plan is to
mengurangi kerugian baik jiwa maupun harta bila reduce loss of both life and property in case of
terjadi bencana/kecelakaan melalui tindakan any disaster or accident through physical
langsung secara fisik. Strategi dalam pengambilan direct response.
tindakan haruslah didasarkan kepada pertimbangan Strategy of action taken shall be based on the
prioritas sebagai berikut: following priority:
1. Penyelamatan jiwa manusia 1. Human life rescue
2. Kendalikan sumber bencana agar tidak 2. Control the source of disaster to avoid
bertambah parah dan bila memungkinkan getting worst and if it is possible, reduce
dikurangi atau dihilangkan. or eliminate it.
3. Penyelamatan aset 3. Secure assets

3.0 TUJUAN 3.0 OBJECTIVE

Sesuai dengan kegiatan-kegiatan yang telah In line with the activities defined in the
ditetapkan dalam pendahuluan dan kebijakan introduction above, the objective of emergency
tersebut di atas maka sasaran dari Rencana respons plan is described as follows:
Tanggap Darurat adalah sebagai berikut:
 Sasaran evakuasi: terselamatkannya semua  Evacuation objective: rescued all personnel
orang (karyawan dan tamu) yang berada (employees and visitor) in TRIPATRA
dilingkungan kerja TRIPATRA FLUOR ke lokasi

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 5 of 28

berkumpul masing masing tempat FLUOR work location to each location


mustering point.
 Sasaran Perlindungan kebakaran: Terciptanya
lingkungan kerja yang aman terhadap  Objective of fire Protection: create safe work
terjadinya kebakaran. Namun apabila terjadi environment from any occurrence of fire. In
kebakaran maka bagian pengendalian case of fire, fire rescue will use the
kebakaran bertugas untuk mengendalikan api available equipments and work together
menggunakan peralatan yang tersedia serta with the location fire department.
bekerja sama dengan Dinas Pemadam
Kebakaran setempat.
 Sasaran Pertolongan Pertama Pada
Kecelakaan: Memberikan pertolongan pertama  Objective of First aid: to provide first aid to
kepada korban yang cedera pada kecelakaan any person injured in the accident to avoid
sehingga terhindar dari cedera yang lebih parah worse conditons and continue with
dan meneruskannya kepada perawatan medis advance medical care when necessary.
lanjutan bila diperlukan.
 Sasaran Penyelamatan aset: Terciptanya  Objective of Asset: protection: create safe
sistem pencatatn data/ data base yang aman data recording/ data base system to avoid
sehingga dapat terhindar dari kehilangan pada loss in case of emergency.
saat terjadi keadaan darurat.

4.0 BAHAYA-BAHAYA DALAM OPERASI 4.0 OPERATION HAZARDS

Dalam operasi FLUORerhitungkan dalam There are hazards of TRIPATRA FLUOR


menetapkan rencana tanggap darurat ini. Berikut operation to be considered in determining
adalah jenis-jenis bahaya yang emergency response

terdapat dalam oprasi TRIPATRA FLUOR serta Plan. The following is hazards description in
kejadian-kejadian yang dapat ditimbulkannya. TRIPATRA and its associated potential
incidents.

No Jenis Bahaya Contoh Bahaya Potensi kejadian akibat bahaya


terkait
1 Bahaya Alam Kebakaran hutan, Kebakaran Lahan, Mengakibatkan gangguan
Banjir, Gempa kesehatan, kerusakan prasarana dan
dapat membahayakan keselamatan
jiwa
2 Gangguan Gangguan yang diakibatkan oleh Mengakibatkan kerusakan

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 6 of 28

Sosial Kecelakaan kerja /rumor, faktor prasarana dan dapat


Kecelakaan faktor sosial seperti politik, masalah membahayakan keselamatan jiwa.
kerja/rumor. tanah, kesempatan kerja Rumors dapat merusak organisasi.
3 Bahaya Lokasi Bahaya yang timbul karena Dapat membahayakan erusakan
pekerjaan pada suatu lokasi, baik prasarana yang besar. Dan dapat
karena peralatan ataupun proses menimbulkan tuntutan tuntutan ikutan
yang tidak terlaksana sebagaimana
seharusnya
4 Bahaya Bertemunya bahan bakar (Gas, Terjadi kebakaran baik kecil maupun
kebakaran bahan kimia, kayu kering, dll) dgn
besar dan dapat mengakibatkan
sumber panas (api, listrik) kehilangan yang besar baik berupa
harta, benda maupun nyawa
5 Bahaya bahaya Bahaya lalu lintas, Bahaya Listrik, Bahaya bahaya yang terjadi lokal dan
lainnya Bahaya pekerjaan di well/Blow-up, dapat mengembang menjadi tingkat
etc. bahaya yang lebih luas

No Hazard types Hazard example Potential consequences to the


hazard
1 Natural Disater Forest fires, property fire, floods, May cuse health hazard, property
earthquake. damage and life hazard

2 Social Disturbances which is caused by May cause property damage and life
disturbance work accident/rumor, social hazard.
Work unstability such as politics, land Rumors can destroy the organization.
accident/rumors. ownership, opportunity of work
3 Site hazard Hazards which is caused by activities May endangered life and
at work location, such as process or considerable facility damage. And
equipment which is not operating as it may cause follow up claims
is supposed to be.

4 Fire hazard Combustible materials (Gas, fire incident could lead to loss of life
chemicals, wood, etc.) and heat or properties
sorces (flame, electricity) are in
contact
5 Other hazards Traffic hazard, Electricity hazard, Local hazards which may develop
Well-work/blow up hazard into higher level hazards

Bahaya-bahaya tersebut di atas tidak membatasi The above hazard does not limit the possibility of
kemungkinan adanya bahaya-bahaya baru. new hazards. To anticipate this, review on the
Untuk keperluan tersebut maka peninjauan hazard condition shall be performed regularly at
keadaan bahaya harus dilakukan secara berkala least once a year.
minimum 1 kali dalam satu tahun.

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 7 of 28

5.0 ORGANISASI TANGGAP DARURAT 5.0 EMERGENCY RESPONSE

DAN TANGGUNG JAWAB ORGANIZATION & RESPONSIBLITY

Organisasi Tim Tanggap Darurat disusun dan Organization and responsibilities of Emergency
memiliki tanggung jawab dengan didasarkan Response Team has been developed base on
kepada adanya kemungkinan terjadinya bahaya- the probability of the above hazard occurrence.
bahaya tersebut di atas. Organisasi Tim Tanggap This organization is lead by Emergency
Darurat dipimpin oleh Emergency Commander Commander and supported by three major
yang membawahi tiga bagian utama yaitu bagian divisions that are Emergency Control and
penanggulangan keadaan darurat serta evakuasi, Evacuation, Information Center and Asset
bagian pusat informasi dan bagian penyelamatan Protection. See attachment 1 for TRIPATRA-
aset. Lihat Lampiran-1 untuk bagan organisasi FLUOR Emergency Response organization
Tanggap Darurat TRIPATRA-FLUOR diagram.

5.1 Emergency Commander 5.1 Emergency Commander


Bertanggung jawab dalam: Responsible for:
 Menentukan kebijakan tanggap darurat  Emergency Response Policy Determination
 Mengkaji dan menyetujui semua program yang  Review and approved all programs in
berkaitan dengan pelaksanaan kebijakan relation with policy implementation
 Memastikan kesiapan tim tanggap darurat  Ensure Emergency team preparedness to
dalam menghadapi keadaan darurat response any emergency.
 Menentukan keadaan darurat  Determine Emergency
 Memimpin pelaksanaan tanggap darurat  Lead the execution of Emergency response
 Mengevaluasi keadaan darurat setelah  Evaluate Emergency response has been
keadaan darurat berlalu untuk melihat taken for improvement.
kemungkinan perbaikan
 Ensure communication with CPI and the
 Memastikan berjalannya koordinasi dengan
required Government institution. Refer to
CPI maupun badan Pemerintah yang
attachment 1 sheet 2
diperlukan. Lihat Lampiran 1 lembar ke dua.

5.2 Bagian Pengendalian Keadaan 5.2 Emergency Control and Evacuation


Darurat dan Evakuasi Section
Secara umum bagian ini bertugas mengendalikan In general, this division is responsible to control
sumber bencana dan penyelamatan manusia. Oleh the source of disaster and rescue people.
karenanya bagian ini bertanggung jawab untuk: Therefore this division is specifically
responsible for:
 Melakukan monitoring terhadap adanya
kondisi-kondisi maupun tindakan tidak aman  Monitoring any unsafe condition and act in
ditempat kerja TRIPATRA-FLUOR dan TRIPATRA-FLUOR work location and its
sekitarnya. surrounding area.

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 8 of 28

 Melakukan evaluasi dan tindak perbaikan yang  Conduct evaluation and necessary
diperlukan demi mencegah timbulnya keadaan improvement action to avoid emergency.
darurat.
 Communicate information that is needed to
 Mengkomunikasikan informasi yang diperlukan be known by all personnel who are being in
bagi semua orang yang berada ditempat kerja TRIPATRA-FLUOR office regarding the
TRIPATRA-FLUOR mengenai keadaan existing day-to day hazards
bahaya sehari-hari yang ada.
 Ensure this division members have enough
 Memastikan seluruh anggotanya memiliki capability to perform emergency response.
kapasitas yang memadai untuk melakukan
 Ensure Preparedness of Emergency
tindakan tanggap darurat.
equipment and facilities.
 Memastikan kesiapan peralatan dan sarana
 Plan and coordinate emergency drill
tanggap darurat
 Lead the execution of Emergency Control
 Merencanakan dan mengkoordinir emergency
and Evacuation including controlling source
drill.
of disaster and rescuing people.
 Memimpin pelaksanaan penanggulangan
keadaan darurat dan evakuasi baik
pengendalian sumber bencana maupun  Report the progress of execution to
penyelamatan manusia. Emergency Commander.
 Melaporkan hasil pelaksanaan kepada This division is supported by 2 Teams, medical
Emergency commander. & facilities Support team and evacuation team.
Bagian ini didukung oleh 2 tim yaitu tim Pendukung
Medik & Fasilitas dan tim Evakuasi Karyawan.

5.2.1 Tim Evakuasi Karyawan 5.2.1 Employees Evacuation Team


Tim ini bertanggung jawab untuk memimpin This team is responsible to lead evacuation
evakuasi pada saat keadaan darurat. during emergency

5.2.2 Tim Pendukung medik 5.2.2 Medical Support Team


Tim ini bertanggung jawab untuk melakukan This team is responsible for carrying out first aid
upaya pertolongan pertama kepada korban treatment to injured person and arrange for
terluka dan mengadakan pengaturan untuk advance medical treatment if required.
perawatan lanjutan bila diperlukan.

5.2.3 Tim Pendukung Fasilitas 5.2.3 Supporting Facilities Team


Tim ini bertanggung jawab mengupayakan This team is responsible to provide facilities that

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 9 of 28

fasilitas yang diperlukan dalam keadaan darurat. are needed during emergency.

5.3 Bagian Pusat Informasi 5.3 Information Center Section


Pusat Informasi memiliki tanggung jawab dalam Information Center is responsible for 2 things.
dua hal yaitu pertama adalah memelihara data The first is keep updating employee’s data and
karyawan serta informasi tanggap darurat agar emergency response preparedness information.
tetap terkini dan yang kedua menjadi pusat The second is acting as information center
informasi pada saat terjadi keadaan darurat. Secara during emergency. Specifically information
khusus pusat informasi memiliki tanggung jawab center division is responsible for
sebagai berikut:

 Prepare and maintain database of


 Menyusun dan memelihara data karyawan employees including, name, workdesk
meliputi nama, posisi duduk, pengelompokan position, evacuation grouping and
grup evakuasi serta status kekaryawana. Data employment status. Such database shall be
base ini harus terus di perbaharui sekurang- updated regularly at least once a month.
kurangnya 1 bulan sekali
 Do data collection of employee attendance
 Melakukan pendataan karyawan yang hadir on regular basis.
secara teratur.
 Actively monitor the situation of emergency
 Memantau secara aktif pada saat terjadi and keep inform anyparty concerned
keadaan darurat dan menginformasikannya including all employees.
kepada pihak-pihak yang membutuhkannya
 To establish the safe house to store the
termasuk informasi bagi seluruh karyawan.
hardware assets following to the type of the
 Penentuan ”rumah aman” untuk penyelamatan threat.
aset perangkat keras, yang ditentukan
berdasarkan jenis /bentuk ancaman.

5.4 Bagian Penyelamatan Aset 5.4 Asset Protection Section


Tugas penyelamatan aset adalah mengupayakan Task of asset protection division is striving for
pengurangan kerugian asset akibat keadaan reducing asset loss due to emergency. In the
darurat. Dalam pelaksanaannya bagian ini dibagi implementation, the task is divided into two
dua bagian yaitu aset berupa asset bukan data subdivision, non data asset and data asset
dan asset data.

5.4.1 Penyelamatan Aset non data dan 5.4.1 Non Data Asset Protection and Security
Security/
Bagian ini bertanggung jawab dalam This sub division is responsible in striving for
pengupayaan penyelamatan aset perangkat protecting Hardware asset, including:
keras, meliputi:
 Inventory all non data asset and perform
 Menginventaris seluruh Aset non data dan study on various scenario to protect the

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 10 of 28

merumuskan berbagai skenario asset


penyelamatannya
 Organize security system to avoid theft
 Mengatur sistem pengamanan aset terhadap
 Train each member to be prepared for
pencurian. performing effective asset protection.
 Melatih anggotanya untuk dapat
melaksanakan penyelamatan asset yang
efektif.

5.4.2 Penyelamatan aset data 5.4.2 Data Asset Protection


Bagian ini bertanggung jawab dalam This division is responsible in performing data
mengupayakan penyelamatan aset perangkat asset including software and data. Data means
lunak dan data. Yang dimaksud dengan data TRIPATRA-FLUOR important information
adalah informasi penting yang dimiliki TRIPATRA- includes contract datas, Trade Transaction,
FLUOR meliputi, data-data Contract, Transaksi finance, engineering calculation, procurement,
Jual Beli, Keuangan, Engineering Calculation, project, etc.
Procurement, Project, dll. Specific responsibility of data asset protection
Adapun tanggung jawab penyelamatan aset data includes:
meliputi:
 Menginventaris seluruh perangkat lunak dan  Inventory all software and data
data
 Perform loss prevention by storing the back
 Melakukan tindakan pencegahan kehilangan
up copy periodically
dengan melakukan penyimpanan copy
secara periodik.  Formulate various scenario of protection in
emergency and train each member to be
 Merumuskan berbagai skenario prepared for performing effective asset
penyelamatan pada keadaan darurat dan protection.
melatih anggotanya untuk dapat
melaksanakan penyelamatan aset yang
efektif.

5.5 Bagian Pengawas Lokasi 5.5 Location Supervisor Section


Pengawas Lokasi berfungsi sebagai wakil dari Building Supervisor has a duty as deputy of
Emergency Commander di masing-masing Lokasi Emergency Commander in each activity
kegiatan. location.
Tanggung jawab Pengawas Lokasi adalah The responsibility of Location Supervisor is to
menyusun organisasi lantai yang terdiri dari 3 establishing building organization which is
kelompok tugas sebagai berikut : consisted of 3 team tasks :
 Kelompok Evakuasi  Evacuation Team
 Kelompok Pertolongan Pertama pada  First aid and medical evacuation Team
Kecelakaan dan Evakuasi Medik
 Data asset protection Team
 Kelompok Penyelamatan Aset Data
Each team are lead by team leaders assigned

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 11 of 28

Setiap Kelompok dipimpin oleh ketua kelompok by Building Supervisor. In the event team leader
yang ditunjuk oleh Pengawas Lokasi. Dalam hal is on outside duty for long time period, the team
ketua kelompok ditugaskan diluar lokasi untuk leader and Location Supervisor shall appoint
jangka waktu yang panjang, ketua kelompok ini replacement.
bersama Pengawas Lokasi terkait harus menunjuk
penggantinya.
ERP procedure for subscontractor’s asset and
Dalam hal fasilitas dan asset off-plot milik facilities are developed by subscontractor itself.
subscontractor, ERP procedure untuk fasilitas dan asset
itu dibuat oleh subscontractor.

6.0 PROSEDUR TANGGAP KEADAAN 6.0 EMERGENCY RESPONSE

DARURAT PROCEDURE

Prosedur tanggap terhadap keadaan darurat di The following emergency response procedure
bawah merupakan pedoman langkah-langkah yang is a guideline for the activities to be taken in
harus dilakukan dalam menghadapi keadaan emergency by all employees and specifically for
darurat bagi seluruh karyawan pada umumnya dan Emergency response team. This procedure is
Tim Tanggap Darurat pada khususnya. Prosedur ini also summarized in guideline practices that are
juga disarikan dalam petunjuk praktis yang posted at the strategic location.
ditempelkan di tempat-tempat strategis.

6.1 Penanggulangan Keadaan Darurat 6.1 Emergency Control and Evacuation


dan Evakuasi
6.1.1 Evakuasi 6.1.1 Evacuation
6.1.1.1 Umum 6.1.1.1 General
1. Evakuasi bertujuan untuk menyelamatkan 1. The aim of evacuation is to safely guide all
semua orang (karyawan, klien, mitra kerja personnel (employee, Client, Business
dan tamu) yang berada di lingkungan Partner and Visitor) who are in TRIPATRA-
tempat kerja TRIPATRA-FLUOR ke lokasi FLUOR work location to assembly point. At
berkumpul, pada waktu terjadi keadaan the occurrence of emergency that requires
darurat yang memerlukan evakuasi (misal: evacuation (such as fire)
kebakaran).
2. Lokasi berkumpul yang dianggap cukup 2. A safe assembly point is determined by
aman ditetapkan oleh pengelola lokasi. facility owner
3. Evakuasi akan dipandu oleh ketua
kelompok evakuasi sebagai
penanggungjawab evakuasi untuk suatu 3. Evacuation will be lead by evacuation leader
daerah/lingkungan kerja. as the responsible person in certain
workplace area.
4. Pengawas Lokasi menentukan kelompok
evakuasi berdasarkan lokasi meja kerja, 4. Location Supervisor will determine

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 12 of 28

batasan ruang dan faktor-faktor lain yang evacuation group based on workstation
dianggap memudahkan evakuasi arrangement, room arrangement and any
other factor that could allow effective
5. Pengawas Lokasi menunjuk ketua
evacuation
kelompok evakuasi untuk masing-masing
kelompok evakuasi yang telah ditentukan. 5. Location Supervisor assigns evacuation
leader for each group of evacuation.
6. Prosedur evakuasi serta tugas dan
tanggungjawab ketua kelompok evakuasi
dijelaskan di dalam pasal-pasal berikut. 6. Evacuation procedure, task and
responsibility of evacuation leader are
described in the following section.

6.1.1.2 Evakuasi Kebakaran 6.1.1.2 Fire Evacuation

1. Evakuasi harus dilakukan sesegera 1. Evacuation shall be done immediatelly


mungkin tanpa harus didahului dengan without alarm initiation
bunyi alarm. 2. evacuation leader shall perform his duty in
2. Ketua kelompok evakuasi harus accordance to the next paragraph
melaksanakan tugasnya sesuai paragraph immediately without any delay
berikut sesegera mungkin tanpa 3. If there is any person trapped in fire, call
penundaan Fire control and Evacuation Team to get
3. Bilamana ada orang yang terjebak api, help.
segeralah meminta bantuan kelompok
Penanggulangan kebakaran dan
penyelamatan korban.

6.1.1.3 Tugas dan Tanggung jawab Ketua 6.1.1.3 Task and Responsibility of
Kelompok Evakuasi Evacuation Leader
1. Ketua Kelompok Evakuasi harus 1. Evacuation Leader shall get informed about
mengetahui jumlah karyawan hadir yang the number of employees attend under his
termasuk didalam kelompok evakuasinya. evacuation group. For this purpose
Untuk keperluan ini ketua kelompok evacuation leader could work together with
evakuasi dapat bekerja sama dengan HRD personnel who is incharged in
karyawan HRD yang menangani pencatatan recording personnel attendance.
kehadiran. 2. Inform evacuation routes to evacuation
2. Memberitahu anggota kelompok evakuasi group member, from the working area to
mengenai jalur-jalur evakuasi, mulai dari assembly point.
lokasi/ruangan kelompoknya sampai
dengan lokasi berkumpul.
3. Report to Location Supervisor, total person
3. Melapor ke Pengawas Lokasi mengenai evacuated complete with explanation of
jumlah orang yang dievakuasi, lengkap any other person and/or visitor.
dengan penjelasan mengenai adanya orang

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 13 of 28

lain dan/atau tamu.

6.1.1.4 Hal-hal yang Perlu Diperhatikan 6.1.1.15 Important


1. Jangan sampai panik. 1. Do not panic
2. Jangan mengemasi barang-barang 2. Do not collect things
3. Jangan sekali-kali kembali ke ruangan 3. Do not ever go back to take anything left
karena ada sesuatu yang tertinggal until emergency is over.
diruangan. 4. Do not take a risky short cut.
4. Jangan berusaha mengambil jalan pintas
yang membahayakan

6.1.2 Pertolongan Pertama dan Evakuasi 6.1.2 First Aid and Medical Evacuation
Medik
1. Pertolongan Pertama dan evakuasi medik 1. First aid and medical evacuation aim to
bertujuan untuk memberikan pertolongan provide aid to the injured victim and when
kepada korban terluka dan mengirimkannya necessary send the victim to the place
ke tempat dimana tersedia perawatan yang where advance medical treatment is
lebih memadai bila diperlukan. provided.
2. Tim Pertolongan pertama dalam melakukan 2. In performing the task, First Aid team will
tugasnya berada didalam Team Pengobatan be part of the Medical & Facility Support
& Fasilitas Penyangga dan berada di bawah Team working under the coordination of
koordinasi Tim Pengendalian kebakaran dan Emergency Control and Evacuation team.
penyelamatan korban.
3. Bila cedera diluar batas kemampuan 3. If injury is beyond the capability of first aid
penanganan Tim pertolongan pertama maka team to handle, the medical aid effort is to
upaya pertolongan tetap dilakukan continue while Medical & Facillity support
sementara tim Pengobatan & Pendukung team and HRD do their best to evacuate to
fasilitas dan HRD mengupayakan evakuasi the appropriate medical facility/Local
korban untuk bantuan perawatan yang medical facility or PUSKESMAS
memadai/fasilitas pelayanan medis local atau
PUSKESMAS. 4. During emergency: First aid team of each
location will perform communication with
4. Dalam keadaan emergency Tim pertolongan Coordinator of first aid and medical
pertama masing-masing lokasi akan evacuation team to keep reporting and
melakukan komunikasi dengan Koordinator consult any progress achieved.
pertolongan pertama dan evakuasi medik
untuk melaporkan dan mengkonsultasikan
setiap perkembangan. 5. In normal condition Coordinator of Medical
5. Dalam keadaan normal koordinator Tim & Facility Support is responsible to maintain
Pengobatan & Fasilitas Penunjang serviceability of first aid box to be ready for
bertanggungjawab untuk memelihara use at any time.
perlengkapan P3K agar senantiasa siap

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 14 of 28

digunakan.

6.1.3 Fasilitas Pendukung 6.1.3 Supporting Facilities


1. Tim Fasilitas pendukung sebagai bagian 1. Supporting Facilities team as part of the
dari tim Pengobatan & fasilitas pendukung, Medical & Supporting Facilities, is
bertugas menyediakan fasilitas pendukung responsible to provide support facilities
yang diperlukan bagi kelancaran required for responsing emergency.
penanganan keadaan darurat. 2. In carrying the duty, supporting facilities
2. Tim Fasilitas pendukung dalam melakukan team will join with and be under the
tugasnya bergabung dengan dan berada di coordination of Fire control and
bawah koordinasi kelompok penanggulangan Evacuation Team.
kebakaran dan penyelamatan korban.
3. Fasilitas pendukung disediakan berdasarkan 3. Support facilities is provided based on the
instruksi dari Komandan Keadaan Darurat instruction given by Emergency
atau Kepala Bagian Penanggulangan Commander or head of Emergency
Keadaan Darurat dan Evakuasi atau keadaan Control and Evacuation or by coordinator
dimana Koordinator Pengobatan & Fasilitas of Medical & Supporting facilities in the
Pendukung tidak perlu menunggu instruksi. situation which does not necessitate to
wait for any instruction.

6.2 Pusat Informasi 6.2 Information center


Pusat informasi diperlukan apabila terjadi keadaan Information Center is required on the occurrence of
darurat dimana setiap anggota organisasi emergency, where each member of organization
TRIPATRA FLUOR membutuhkan informasi cepat
Pusat Informasi need fast and reliable information. Information
dan terpercaya. Pusat Informasi ini didukung oleh center is supported by Information network
(information
jaringan Center)
koordinasi informasi yang terdiri dari para consisting of area coordinator who coordinate
area koordinator yang membawahi karyawan yang employees in employee’s housing area. The
berada dalam suatu wilayah tempat tinggal. Adapun mechanism of information center operation is as
mekanisme operasi Pusat Infomasi adalah sebagai follows
berikut.

Koordinator Area
(Area Coordinator)

Pusat informasi berfungsi Information center act as the


sebagai pusat pengumpulan center of information collection
informasi dan pusat pemberitaan and center information release to
Karyawan

729113895.doc (Employee)
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 15 of 28

karyawan. Lingkup informasi employees. Scope of information


meliputi : (1) Informasi keadaan includes (1) general situation
umum yang terkait dengan information related to emergency,
keadaan darurat yang (2) Information from employee,
diberlakukan, (2) Informasi dari (3) Information from Company to
karyawan, (3) Informasi Employee (4) Determine location
Perusahaan untuk Karyawan. (4) of Information center
Penentuan lokasi dari Information (5)Determine location of safe
center. (5) Penentuan lokasi dari house (6)Liase directly with CPI-
Rumah aman (6) Penghubung ICC group. (7) Determine
lansung dengan grup CPI-ICC. transport modes (8)Provide direct
(7) Menentukan modus report to “Response leader”.
transportasi (8). Memberi laporan
ke “Response leader”

Area Koordinator merupakan Area Coordinator is the place


pengumpul informasi dari where all information from
karyawan, sebagai pusat employees is collected. act as
informasi dan penyambung berita someone which connect between
dari pusat informasi ke karyawan. Information center and
employees.
Karyawan menyampaikan Employees inform the their
informasi mengenai keadaannya condition & situation to area
kepada area koordinator. coordinator. Employees could
Karyawan juga dapat also pass general information that
menyampaikan informasi may be needed by other
keadaan umum yang mungkin employees through Area
perlu diketahui karyawan lainnya coordinator or directly to
melalui area koordinator atau Informatin center
pusat informasi

Pembagian area koordinasi harus selalu Distribution of area coordination has to be adjusted to
disesuaikan dengan perubahan-perubahan the changes in employment data. Therefor employment
yang terjadi pada data karyawan. Oleh sebab itu data change has to be reported to Information Center.
setiap perubahan data karyawan harus selalu At the time of activation of an emergency situation,
disampaikan kepada pusat informasi. Information Center is to imidiatly activate its network.
Pada saat keadaan darurat diberlakukan maka Basic steps which is required to be excuted in activating
pusat informasi harus segera mengaktifkan the Information Center are as follows :
jaringannya. Langkah-langkah dasar yang harus 1. Determine the network system used
dilakukan dalam mengaktifkan pusat informasi
adalah sebagai berikut: 2. Activate communication coordination network
1. Menetapkan sistem komunikasi informasi 3. Ensure that Information Cemter activation and
yang diberlakukan telecommunication procedure are known to all
parties involved.
2. Mengaktifkan jaringan koordinasi

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 16 of 28

komunikasi
3. Memastikan pengaktifan pusat informasi
dan tata cara berkomunikasi diketahui oleh
semua pihak yang terkait

6.3 Penyelamatan Aset 6.3 Asset Protection


Sesuai dengan tanggung jawab tersebut dalam In accordance with section 5 , the Asset Protection
bagian 5 di atas maka prosedur penyelamatan procedure are as follows :
aset adalah sebagai berikut: 1. In general the Asset Protection Section is
1. Secara umum bagian penyelamatan aset aimed at protectingh company asset from
bertujuan untuk menyelamatkan aset bigger loss because of the emergency
perusahaan dari kerugian yang lebih besar condition. Protection activities are consisted of
akibat adanya keadaan darurat. Upaya information protection during normal condition
penyelamatan terdiri dari dua jenis, yaitu and during emergency situation.
Upaya penyelamatan pada saat keadaan
normal dan upaya penyelamatan pada saat
terjadi keadaan darurat.
2. Pada keadaan normal aset non-data harus 2. Under normal condition non data asset has to
ditempatkan dengan aman, tepat dan rapi. be put in a safe place, as required and neatly.
Aset yang sudah tidak terpakai harus Not ussed asset has to be sepparated and
dipisahkan dan ditempatkan bersama aset located with other not used asset, safely and
tak terpakai lainnya dengan aman dan rapi. neatly. Non used asset accumulation should
Sedapat mungkin penimbunan aset tak be minimized to reduce the possibility of
terpakai dihindari sehingga dapat hazard to safety and health.
menurunkan kerawanan timbulnya bahaya
yang mengancam keselamatan maupun
kesehatan.
3. Penyelamatan aset data, yang bersifat
elektronik data, pada saat keadaan normal 3. Protection of Electronic Data during normal
meliputi pembuatan salinan data secara condition consists of periodic data back up.
berkala. Salinan harus diamankan di tempat Back up data is to be located outside
penyimpanan di luar tempat kerja TRIPATRA FLOUR work location which is
TRIPATRA FLUOR yang telah disetujui oleh agreed by TRIPATRA FLUOR Project
pimpinan TRIPATRA FLUOR. Pengaturan Manager. Procedure for Asset Protection will
pelaksanaan penyelamatan aset data akan be developed separately.
diatur secara terpisah.
4. Penyelamatan aset dalam keadaan darurat
dilakukan secara maksimal dengan tetap
mengutamakan keselamatan jiwa manusia. 4. Rescue of asset during emergency is to be
Oleh sebab itu prioritas penyelamatan conducted maximally, with emphasize to
adalah terhadap aset yang berpotensi safety of personnel. Therefore the rescuing
mengalami kerusakan atau kehilangan yang priority is to assets which has the potential to
berada dalam jarak aman bagi tim be damaged or lost which are wthin a safe
penyelamat aset untuk melakukan tindak distance for the rescuing team to safely

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 17 of 28

penyelamatan. remove the asset.


5. Langkah-langkah mendasar penyelamatan
aset dalam keadaan darurat harus
dilakukan sebagai berikut:
 Identifikasi aset yang dapat
diselamatkan dan rencanakan 5. Basic steps in asset rescue during emergency
pelaksanaan penyelamatannya. are:
 Lakukan penyelamatan dengan cermat  Identification of rescuable asset and its
dan berhati-hati serta terpimpin oleh rescue plan
koordinator penyelamatan aset non-  Conduct rescue action correctly and
data. Dalam pelaksanaannya tim harus carefully under the supervision of non data
tetap berkoordinasi dengan tim lainnya Asset Protection Coordinator. In ist
di bawah koordinasi bagian execution the tem has to coordinate with
penanggulangan keadaan darurat dan other teams under the coordination of the
evakuasi. Emergency and Evacuation Section
 Melakukan pemantauan untuk  Monitor rescue operation to ensure
memastikan upaya penyelamatan continues effort until the situation is back to
secara menerus sampai keadaan aman normal.
kembali
6. Untuk keamanan selama berlangsungnya
keadaan darurat Petugas Satpam agar
diingatkan untuk meningkatkan
pengawasan terhadap adanya pihak luar
yang ingin menganggu keamanan harus 6. For Security during the occurance of the
ditingkatkan. emergency situation, remind Security
personnel to secure the location and increase
7. Penempatan aset yang terselamatkan harus surveliance for security disturbance potential .
diupayakan agar tidak ditempatkan pada
tempat-tempat yang menghalangi kerja dari
tim tanggap darurat lainnya.
8. Jalur evakuasi kendaraan harus 7. Ensure that rescued Asset are not located in
diperhatikan keamanannya, khususnya di areas which may hinder other Emergency
lokasi yang juga digunakan untuk jalur Response Team activities.
evakuasi orang.

8. Ensure Vehicle evacuation route safety,


especially in locations which is laso used for
personnel evacuation routes

7.0 KEBUTUHAN FASILITAS

Berikut adalah fasilitas yang diperlukan untuk mendukung penanggulangan keadaan darurat

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 18 of 28

No Operasi Fasilitas
1 Penanggulangan kebakaran dan - Alat Pemadam Api Ringan
penyelamatan korban - Sistem Hydrant
- Flash light
2 Evakuasi Karyawan - Peluit
3 Pertolongan Pertama & Evakuasi Medik - Perlengkapan P3K

- Flash light
4 Pusat Informasi - Fasilitas Komunikasi
- Papan pengumuman
- Situs
5 Penyelamatan asset - Secondary memory disc
- Barricade tape

6 Fasilitas lain - Hand Phone untuk ketua dan


coordinator Bagian penanggulangan kebakaran
dan penyelamatan korban
- Megaphone untuk koordinator
tim evakuasi.
- Hubungan untuk Ambulance
bila diperlukan evakuasi medik

7.0 FACILITY REQUIREMENTS

Folowing are the required facility which is required to support emergency response activity.

No Operation Facility
1 Fire Fighting and rescue - Light Fire extinguisher
- Hydrant System
- Flash light
2 Personnel Evacuation - Flute
3 First Aid & Medical Evacuatin - First Aid Kit

- Flash light
4 Information Center - Communication facilities
- Information board
- Situs
5 Asset Protection - Secondary memory disc
- Barricade tape
6 Other Facilities - Hand Phone Emergency
Control and Evacuation team Leader and
Coordinators
- Megaphone for Evacuation
team coordinators.

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 19 of 28

- Ambulance contact telephone


number in case medical evacuation is required.

8.0 SISTEM KOMUNIKASI & PELAPORAN 8.0 EMERGENCY COMMUNICATION &

DALAM KEADAAN DARURAT REPORTING SYSTEM

Bagan pada Lampiran 2 menunjukkan koordinasi The diagram in Attachment 2 depicts emergency
tandakan tanggap darurat dimana didalamnya respons coordination, which includes communication &
terkandung sistem komunikasi dan pelaporan yang reporting system.
diperlukan.
(Catatan: PKPK didalam diagram organisasi ERT
(Note: Fire Rescue in TRIPATRA-FLUOR ERT
TRIPATRA-FLUOR dimasukan didalam fungsi Organization is combined within Evacuation Team)
Evakuasi)
Emergency situation has to be responded as soon as
Penanggulangan keadaan darurat harus dilakukan possible. Therefore communications has to be set up
sesegera mungkin. Oleh sebab itu komunikasi harus as soon as possible.
diupayakan sesegera mungkin.

9.0 LATIHAN 9.0 TRAINING


Untuk memastikan agar rencana tanggap darurat To ensure that emergency response plan is known
dapat dipahami dan dimengerti oleh seluruh and understood by all TRIPATRA-FLUOR
karyawan TRIPATRA FLUOR, perlu dilakukan employees, training is to be conducted. Training will
pelatihan. Pelatihan-pelatihan terdiri dari dua jenis be conducted through in class training and periodic
yaitu Induction dan latihan berkala. exercises

9.1 INDUCTION 9.1 INDUCTION


Setiap karyawan dan pengunjung tempat kerja All employees and visitors of TRIPATRA-FLUOR
TRIPATRA FLUOR harus diberi Induction agar work location has to be given Induction so that
setiap karyawan maupun tamu dapat each employee and visitor knows and understood
memahami dan mengerti prosedur keselamatan the safety procedures applied within the TRIPTRA-
yang berlaku di lingkungan TRIPATRA FLUOR FLUOR office. Induction for employees are
Duri. Induction bagi para karyawan conducted as part of employment condition . Each
dilaksanakan sebagai bagian dari syarat new employee has to participate in induction before
penerimaan karyawan. Setiap karyawan baru conducting service. Visitors rerceved Induction as
harus menerima induction terlebih dahulu part of the welcoming speech.
sebelum mulai dipekerjakan. Bagi para tamu
induction diberikan saat diterima oleh
penerimaan tamu. Petunjuk tindakan bagi para The visitor induction should provide:
tamu terdiri dari;

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 20 of 28

1. Para tamu akan menerima kartu tanda


pengenal yang dilengkapi dengan petunjuk 1. Information on the types of alarm and the
bertindak bagi para tamu. actions required upon hearing the alarm
2. Pengarahan agar mengetahui lokasi dimana
dia berada, kemana akan pergi pada
keadaan darurat serta mengetahui ketua 2. Directives on where they are, where to muster
kelompok evakuasinya. during emergency and knows their evacuation
3. Pengarahan agar selalu memperhatikan leader.
rambu-rambu atau petunjuk keselamatan
yang ada dilingkungan tempat kerja
TRIPATRA FLUOR. 3. Directives to always abide to the signs and
safety regulations within TRIPTRA-FLUOR
work location.

9.2 LATIHAN BERKALA 9.2 PERIODIC EXERCISE


Latihan berkala ini ditujukan untuk Periodic Exercise is intended to built up the
meningkatkan kemampuan tim Tanggap darurat Emergency Response Team and all employee
dan para karyawan dalam menanggapi keadaan capability in responding to emergency situation.
darurat. Kemampuan yang diharapkan adalah The expected capability is to get used in
terbiasa menghadapi keadaan darurat (tidak responding emergency situation (not panic) and to
panik) dan menanggapinya dengan cepat dan respond in a timely and exact manner.
tepat.
Latihan berkala ini dilakukan mengikuti jadwal Periodic exercise is to be conducted according to
yang ditentukan untuk Pemilik Fasilitas. Facility Owner exercise schedule

10.0 AUDIT DAN EVALUASI 10.0 AUDIT & EVALUATION

Untuk memastikan bahwa prosedur yang ada To ensure compatibility of the procedure to the
telah memenuhi kebutuhan dalam menanggapi emergency response needs, audits and evaluations
keadaan darurat perlu dilakukan audit dan will be conducted
evaluasi. Hasil evaluasi audit ini dilaporkan Audit Evaluation will be reported to Emergency
kepada Emergency Commander disertai usulan Commander with improvement proposal, if any.
perbaikan bila ada. Hasil evaluasi akan dijadikan
dasar dalam melakukan perbaikan-perbaikan Result of evaluation will be used as the basis for
yang diperlukan. improvements.
Pelaksanaan Audit merupakan tanggungjawab Execution of audit is the responsibility of Emergency
dari Kepala bagian PKD&E (Penanggulangan Control and Evacuation Section (PKD&E).
Keadaan Darurat & Evakuasi).

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 21 of 28

- Lampiran 1 : Organisasi Tanggap Darurat Kantor TRIPATRA-FLUOR Duri


- Attacment 1: TRIPATRA-FLUOR Duri Office Emergency Response Organisation

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 1 of 28

Page 1 of 28
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 2 of 28

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 3 of 28

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 4 of 28

729113895.doc
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 1 of 28

Lampiran 2 : Diagram Alir Tanggap Darurat

Attachment 2: Emergency Response Flow Chart

Page 1 of 28
Tripatra Fluor Consortium FPM Emergency Response Organization
Flexible Program Management Project Revision 0
Contract 1523-OEM July 2005
Page 2 of 28

Lampiran 3 / Attachmnet 3 :

729113895.doc

You might also like