Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 42
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 GOMBONG Jalan Wilis Nomor 15 Wero Gombong, Kebumen, Kode Pos 54416, Telepon 0287-472828 Faksimile 0287-473886, Surat Elektronik jaya@smkn] gombong.sch.id NASKAH KERJA SAMA SMK NEGERI 1 GOMBONG PT. DTECH INOVASI INDONESIA Jalan Nusantara No. 18 Canden, Salatiga, Jawa Tengah, Indonesia 50742 NASKAH KERJASAMA SMK NEGERI 1 GOMBONG Dengan PT. DTECH INOVASI INDONESIA TENTANG EDUKASI/PEMBELAJARAN BUDAYA INDUSTRI DARI IDUKA Nomor : 510.72/739/2022 Nomor : 17066/DTECH/X11/2022 Pada hari ini, Selasa tanggal 6 bulan Desember Tahun 2022, bertempat di PT Ditech Inovasi Indonesia yang beralamat di Jl. Nusantara No.18 Canden Salatiga, kami yang bertanda tangan dibawah ini : 1. Budiyanto, $.Pd.,M.Eng. : Selaku Kepala SMK Negeri 1 Gombong selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA 2. Fajar Budi Laksono,M.Eng : Selaku Direktur PT Dtech Inovasi Indonesia, yang beralamat di JI. Nusantara No.18 Canden, Salatiga dan sclanjutnya disebut PIHAK KEDUA Selanjutnya Pihak Pertama dan Pihak Kedua disebut PARA PIHAK Dengan Menyadari tanggung-jawab bersama untuk ikut berperan aktif dalam mengembangkan dan memandirikan Pendidikan Sekolah Menegah Kejuan PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA dengan sadar meningkatkan diri dalam sebuah naskah kerja sama seperti tertuang pada pasal-pasal berikut Pasal 1 Tujuan Kerja sama ini bertujuan untuk meningkatkan mutu sumberdaya manusia melalui peningkatan mutu pendidikan menengah kejuruan sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan rekayasa, serta IDUKA. Pasal 2 Lingkup Kerja Sama Kerja sama ini meliputi pembinaan, pengembangan, dan pemandirian pendidikan menengah kejuruan antara lain: (1) Pelaksanaan Penyusunan, Analisis, dan Pengembangan —Kurikulum Operasional/Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) SMK NEGERI 1 GOMBONG (2) Pelaksanaan dan pengembangan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL). (3) Pemanfaatan fasilitas kedua belah pihak. (4) Penyediaan Tim Penguji/Asessor Eksternal terkait dengan kegiatan Uji Kompetensi Kejuruan pada Uji Nasional (UN) dan Ujian Sekolah (US). (5) Magang Guru di IDUKA (6) Guru tamu atau Gesture Teacher dari IDUKA (7) Bimbingan Budaya Kerja Industri. (8) Scritifikasi Kompetensi. (9) Kunjungan Industry. (10) Kegiatan Promosi untuk kepentingan kedua belah pihak. Pasal3 Hak dan Kewajiban PIHAK PERTAMA PIHAK PERTAMA berhak dan berkewajiban, serta bertanggung-jawab: (1) Melakukan koordinasi dengan PIHAK KEDUA dan Pihak - pihak lain yang terkait dengan pelaksanaan kerja sama. (2) Menyediakan sarana dan prasarana untuk pelaksanaan penyusunan, analisis, dan pengembangan kurikulum operasional sekolah. (3) Menyiapkan dokumen pelaksanaan kerja sama termasuk regulasi yang dibutuhkan. (4) Menyediakan narasumber / tenaga ahli di bidang kurikulum dan pendidikan e. ‘Menyediakan peserta didik untuk pelaksanaan PKL, (5) Menyediakan tenaga pendidik/tenaga kependidikan yang berpengalaman sebagai pembimbing PKL, (6) Melakukan bimbingan dan pelatihan tethadap peserta didik yang akan melaksanakan PKL. Pasal 4 Hak dan Kewajiban PIHAK KEDUA. PIHAK KEDUA berhak dan berkewajiban, serta bertanggung-jawab: (1) Menyediakan dan mengirim tim/personal penyusun, penganalisis, dan pengembang kurikulum operasional ke sekolah. (2) Menyediakan materi terkait dengan kurikulum pembelajaran. (3) Menyediakan tempat dan sarana-prasarana pelaksanaan PKL. (4) Menyediakan tentor/guru tamu/pembimbing PKL yang berpengalaman. (5) Melaksanakan pelatihan bagi guru dan peserta didik. (6) Memberikan surat-surat/ sertifikat yang dibutuhkan dalam pelaksanaan kerja sama. (7) Mengikuti pertemuan rutin dalam rangka pembahasan implementasi kurikulum. Pasal 5 Tim Pelaksana (1) Kepala SMK NEGERI 1 GOMBONG (2) Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum; (3) Wakil Kepala Sekolah Bidang HUMAS; (4) Ketua Kompetensi Keahlian Teknik Pemesinan; (5) Tim Penyusun dan pengembang kurikulum SMK NEGERI 1 GOMBONG (©) Narasumber dari IDUKA; (7) Guru Tamu dari IDUKA; (8) Guru Produktif kompetensi keahlian Teknik Pemesinan, Pasal 6 ‘Waktu Perjanjian (1) Perjanjian kerjasama ini beraku I (satu) tahun sejak ditanda-tangani oleh kedua belah pihak; (2) Perjanjian kerjasama ini dapat diperpanjang atau diberhentikan berdasarkan kesepakatan dan persetujuan kedua belah pihak; Pasal 7 Pembiayaan Pembiayaan yang timbul dalam pelaksanaan kerjasama ini dimusyawarahkan oleh kedua belah pihak dan diatur lebih lanjut berdasarkan kesepakatan dan kegiatan yang dilaksanakan; Pasal 8 LAIN-LAIN (1) Perubahan dan/atau pembatalan sebagian atau keseluruhan perjanjian ini harus ‘mendapatkan persetujuan kedua belah pihak; (2) Segala perselisihan yang mungkin timbul akibat perjanjian ini akan diselesaikan secara kekeluargaan berdasarkan musyawarah-mufakat; (3) Perjanjian kerja-sama ini dibuat rangkap dua dan keduanya mempunyai kekuatan hokum sama dan ditanda-tangani di atas meterai yang cukup oleh PIHAK PERTAMA. dan PIHAK KEDUA; (4) Naskah perjanjian kerja sama asli pertama disimpan oleh PIHAK KEDUA; (5) Naskah perjanjian kerja sama asli kedua disimpan oleh PIHAK PERTAMA; Ditetapkan di : Salatiga Pada tanggal : 6 Desember 2022 PINAK PERTAMA PIHAK KEDUA KepalaSMKN1Gombong PT. Ditech Inovasi Inonesia gy 3 ie” INEERIND u oN Mow Budiyanty, S/Pd. M.Eng. PEMERINTAH PROVINSIJAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DANKEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 GOMBONG Jalan Wits Nomor 15 Wero Gombong Kebumen $4416 Telepon 0287-47282, Foksimile 0267-47686 Surat Elektronik umindcomboneeemailcom NASKAH KERJA SAMA SMK NEGERI 1 GOMBONG DENGAN PT. ATMI SOLO NASKAH KERJASAMA Nomor: ..2!9-5 1.293 .8/ x" [2052 SMK NEGERI 1 GOMBON Dengan PT. ATMI SOLO Pada hari ini, Senin tanggal Dua Puluh bulan Desember Tahun Dua Ribu Dua Puluh Satu, kami yang bertanda tangan dibawah ini 1.Nama Drs. Haryoko, M.M. Jabatan Kepala SMK Negeri 1 Gombong ‘Tempat kedudukan JL. Wilis No.15, Wero, Kec. Gombong, Kab, Kebumen Jawa Tengah, 54416 Web : www.smknI gombong.sch.id e-mail : smkn1 gombong@gmail.com Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA 2. Nama Hermawan Budi Prasetyo Jabatan > Direktur ‘Tempat Kedudukan JI. Adisucipto / JI. Mojo No.1, Karangasem, Kee, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57145 Website: www.atmi.co.id Email : ptatmi@atmisolo.co.id; office@atmi.co id; hermawan_bp@atmisolo.co.id Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA Pasal 1 Kedua belah pihak bersepakat untuk melaksanakan kerjasama dalam rangka meningkatkan mutu Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan, SMK Negeri 1 Gombong, sesuai dengan Prinsip Link and Match, antara lain (1)Merumuskan bersama kebijaksanaan yang mendorong dan mengatur peran serta. masyarakat (Dunia Usaha / Dunia Industri) dalam pendidikan menengah kejuruan, SMK Negeri 1 Gombong; (2) Memberi masukan untuk menentukan kebijaksanaan penyusunan program pendidikan menengah kejuruan; (3) Merumuskan bersama dan mengembangkan bersama berbagai model sistem Praktik Kerja Lapangan (PKL) (4) Mempromosikan pendidikan Menengah Kejuruan (Pendidikan Vokasi dan dunia usaha / industri) dalam prinsip saling melengkapi untuk kepentingan bersama. Pasal 2 Kerjasama ini bertujuan untuk meningkatkan sumber daya _manusia Indonesia, dengan cara meningkatkan mutu pendidikan pada Sekolah Menengah Kejuruan SMK Negeri 1 Gombong. Pasal 3 (1)PIHAK PERTAMA membantu PIHAK KEDUA all. dalam 1) Menyediakan tenaga kerja tingkat menengah; 2) Membantu seleksi calon tenaga kerja; 3) Memberi informasi perkembangan kurikulum Menengah Kejuruan yang diperlukan oleh dunia usaha / industri. (2) PIHAK KEDUA membantu PIHAK PERTAMA all. dalam 1) Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL), 2) Rekruitmen Alumni SMK Negeri 1 Gombong sebagai Tenaga Kerja, bila di perlukan / dibutuhkan 3) Memberi informasi kemajuan teknologi didunia usaha / Industri; 4) Memberi masukan guna menyusun program pendidikan menengah kejuruan, 5) Membantu. memberikan rekomendasi dan masukan terkait pengadaan peralatan praktik di bengkel. 6) Membantu memberikan rekomendasi dan masukan terkait pelatihan dalam rangka peningkatan kemampuan bagi guru/tenaga kependidikan. Pasal 4 Pembiayaan yang timbul dalam pelaksanaan kegiatan kerjasama ini akan diatur lebih lanjut sesuai dengan kesepakatan dan kegiatan yang dilaksanakan. Pasal 5 Kerjasama ini berlaku selama 3 ( tiga ) tahun tethitung sejak naskah ini ditanda-tangani dan dapat diperpanjang sesuai kesepakatan Pasal 6 Apabila dalam pelaksanaan kerjasama ini timbul masalah, maka kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah Pasal 7 Hal — hal yang belum diatur dalam Naskah Kerja Sama ini akan diatur dan ditetapkan kemudian dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari naskah kerjasama ini. Ditetapkan di: Pada tanggal: 20 Desember 2021 PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA Hermawan Budi Prasetyo SAKSIIT SAKSII Cee Bayu Prabandono Sartono, S.Pd. PERJANJIAN KERJASAMA Nomor: O14 -5/689 (Nomor MoU SMK) Nomar: .OS2CHN/PGA-EKS/92022 ‘Yang bertanda tangan dibawah ini 1. Nama Tata Herdjendra Widhisatmaka Jabatan Direktur Perusahaan PT. Chemco Harapan Nusantara ‘Alamat Jl. Mitra Raya Il Kav E7-12. Kawasan Industri Mitra Karawang Parungmulya, Clampel, Karawang (41363) No Telp (0267) 440 674/516 Email 1a2@chemco.00.id Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama PT. Chemoo Harapan Nusantara dan untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA. 2. Nama Budiyanto,S Pd..M.Eng, Jabatan Kepala Sekolah Nama Sekolah ‘SMK Negeri 1 Gombong Alamat Jl. Wilis Nomor 18 Gombong Kebumen No Telp 0287-472828 Email Jaya@smknigombong.sch.d Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama SMK Negeri 1 Gombong dan untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA. Para Pihak pada hari Sabtu tanggal 12 bulan 11 tahun 2022 dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab telah mengikatkan dir dalam Perjanjian Kerjasama dengan ketentuan sebagai berkut Pasal 1 PENGERTIAN UMUM Istlah yang digunakan dalam surat Perjanjian Kerjasama ini dijelaskan sebagai berikut 1. Pendidikan Sistem Ganda disingkat PSG adalah bentuk penyelenggaraan pendidikan keahiian profesional yang memadukan secara sistematis dan sinkronisasi program pendidikan disekolah serta penguasaan keahlian yang dliperoleh melalui kegiatan bekerja langsung di dunia Kerja yang terarah, untuk mencapai ingkat keahlian profesional tertent 2. Praktik Kerja Indust disingkat Prekerin adalah pelaksanaan kegiatan praktik kerja yang diakukan di dunia induste 3. Kunjungan Indust disingkat Kl adalah merupakan salah satu jenis Kegiatan pembelajaran dllvarlingkungan sekolah untuk menambah wawasan siswa dan serta untuk melinat langsung bagaimana suasanalkondis! industri yang sesual dengan program keahlian masing-masing, 4, Magang Guru Produktif adalah bagian dari sistem pelatihan kerja yang diselenggarakan secara terpadu antara pelatihan di lembaga pelatinan dengan bekerja secara langsung di bawah bimbingan dan pengawasan instruktur atau pekerja yang lebih berpengalaman dalam proses produksi barang danvatau jasa di perusahaan, dalam rangka menguasai keterampilan atau keahiian tertentu uang diperuntukkan bagi Guru Aktf di Sekolah Menengah Kejuruan Pasal 2 RUANG LINGKUP KERJASAMA 1. Kerjasama di bidang Praktek Kerja Industri (Prakerin); 2. Kerjasama di bidang Kunjungan Industri; 3. Kerjasama di bidang Magang Guru Produit. Pasal 3 HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA : 1. Berkewajiban atas penempatan Kerja dan kesempatan untuk siswa Pihak Kedua dim melaksanakan Praktk Kerja Indust, Kunjungan Industri dan Magang Guru Produkt di area kerja yang dibutuhkan perusahaan dengan kuota ddan periode yang ditentukan Pihak Pertama, 2. Berhak untuk membuat penjadwalan yang berkelanjutan dalam peleksanaan Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produktif dengan pelatinan kerja di shit, shit 2 dan shift 3. 3. Berkewaiiban memberikan perilaian evaluaif terhadap proses kerja peserta Praktk Kerja Industri dan Magang Guru Produkt. 4, Berkewajban memberkan makan 3 (tiga) kall sehari kepada peserta Praktik Kerja Indust dan Magang Guru Produit. 5. Berkewajitan memberikan pelayanan transportasi antarjemput dari penginapan ke Perusahaan dalam pelaksanaan Praktek Kera Industri dan Magang Guru Produkt 6. Berkewajitan memberikan uang saku kepada peserta Praktik Kerja Industri dan Magang Guru Produktif yang besarannya ditentukan oleh Pihak Pertama dan diberikan di setiap akhir bulan pelaksanaannya, 7. Berkewajiban memberikan perawatan fasiitas Kesehatan tingkat satu (Klinik), baik dari Klinik Pihak Pertama (Kiini« Chemco) atau Klinik terdekat di area tempat tinggal yang dibiayai oleh Pihak Pertama untuk siswa Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produkt PIHAK KEDUA : 1. Berkewajiban berkoordinasi dengan Pihak Pertama serta menyiapkan dokumen administasi peleksanaan kegiatan Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produit 2. Berkewajban mendukung pelaksanaan tugas dan menyediakan sarana dan prasarana pendukung yang cukup dalam menunjang Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produktif 3. Berkewaliban mengarahkan dan memantau perilaku siswa Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produktf setama berada di lingkungan Pihak Pertama (misal dan tidak terbatas pada : pencurian, perkelahian, tindakan asusila dan tnjuk rasa), 4, Berkewaiiban memastikan periode pelaksanaan kegiatan Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produkt berjalan sesvai rencana 5. Berkewajban menyediakan Seragam Kerja (Wearpack), Sepatu Kerja dan Topi dengan atribut Pihak Kedua serta ‘memperhatikan juga jumiah yang cukup selama siswa melaksanakan Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produkt. 6. Berkewajiban mengganti Siswa Praktek Kerja Industri dan Guru Magang Produktif yang melakukan Absensi tanpa keterangan (Alpa) selama 3 (tiga) hari berturut-turut. 7. Berkewaliban melakukan pengantaran dan penjemputan siswa Praktek Kerja Industri dari dan ke tempat Pihak Pertama, Pasal 4 JANGKA WAKTU, 4. Pelaksanaan kegiatan Praktek Kerja Industri adalah 2 (dua) bulan dan dilakukan berdasarkan program kerja yang disusun oleh Pihak Pertama, demikian juga dalam pelaksanaan Kunjungan Industr. 2, Peleksanaan kegiatan Magang Guru Produktif adalah minimal 1 (satu) bulan dan diiakukan berdasarkan program kerja yang disusun oleh Pihak Kedua dengan persetujuan dari Pihak Pertama, 3. Perjanjan kerjasama ini beriaku selama 4 (satu) tahun dan akan dilakukan pembaharuan setiap periodenya serta dievaluasi untuk peningkatannya. Pasal 5 SANKSI 1. Tidak dipatuhinya tata tert di Pinak Pertama oleh peserta Praktik Kerja Industri dan Magang Guru Produkt Pinak Kedua, maka Pihak Kedua berkewajiban untuk melakuken tindakan korektf dan sanksi berturuturut yaitu a. Teguran lsan; b. Surat teguran; ©. Pencabutan status sebagai peserta Praktek Kerja Industri dan Magang Guru Produkt 2, Pelanggaran dan atau perbuatan pidana yang diiakukan oleh peserta Praktk Kerja Industi dan Magang Guru Produkti selama proses kerja Praktk Kerja Industri dan Magang Guru Produktif dapat diancamkan Sanksi Hukum Positif yang berlaku. Pasal 6 LAINLAIN 1, Perubahan dan/atau pembatalan baik sebagian atau keselurunan dari Perjanjian Kerjasama ini, akan dimusyawarahkan oleh Para Pinak. 2. Apabila terjadi Ketidakserasian, perbedaan pendapat danvatau perselisinan dalam Perjanian Kerjasama ini Para Pak sepakat untuk menyelesaikan secara Hukum di Pengadilan Negeri Kabupaten Karawang. 3. Hal ~ hal lain yang belum atau cukup diatur dalam perjanjian ini akan diatur dalam Ketentuan senditi yang merupakan satu kesatuan yang tidak terisahkan dar Perjanian Kerjasama ii. Pasal 7 PENUTUP 4, Surat Perjanjian ini dibuat rangkap 2 (Dua) yang akan dibubuhi materai secukupnya dan masing-masing mempunyai kekuatan hukum yang sama setelah ditandatangani oleh Para Pinak. 2. Perjanjian kerja sama ini beriaku sejak di tanda tangani oleh Para Pihak. Disahkan di: Bekasi Tanggal 5 12-11-2022 PIHAK PERTAMA, PIHAK KEDUA Direktur PT. Chemeo Harapan Nusantara TATAH. WIDHISATMAKA SURAT PERJANJIAN KERJA SAMA No: 95 / KKP —Rekrut /.x../ 2022 ‘Yang bertanda tangan di bawah ini, masing-masing | Nama : RAMLAN SITOMPUL Jabatan : Direktur PT. Karya Kasih Persada Alamat : JIA. Yani Ruko Bekasi Mas Blok D No. 18 Bekasi Barat Telp. 021-88851979-80 Email + kkp.recruitment@gmail.com Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA. IL Nama SMK : SMK Negeri 1 Gombong Nama : Budiyanto,S.Pd.,M.Eng. Jabatan : Kepala Sekolah Alamat :JL. Wilis Nomor 15 Gombong Kebumen. No. Tip 0287-472828 Email : Jaya@smknigombong.sch.id Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA Pada hari ini Sabtu tanggal 12-11-2022 PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah setuju dan sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian, sebagaimana diatur dalam ketentuan-ketentuan sebagai berikut: Pasal 1 RUANG LINGKUP PERJANJIAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk menjalin kerjasama yang tidak bertentangan dengan hukum dan perundang-undangan yang berlaku di Republik Indonesia. Bentuk kerjasama yang dilaksanakan oleh PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA adalah dalam rangka REKRUITMEN dan PENGIRIMAN calon tenaga kerja dan peserta magang dari PIHAK KEDUA. kepada PIHAK PERTAMA untuk ditempatkan pada customer PIHAK PERTAMA di daerah JABOTABEK dan seluruh wilayah Indonesia lainnya. MOU PT. KP BKK Dear - 2 ~ Pasal 2 HAK DAN KEWAJIBAN 2.1 HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA 2.4 22) 21.3 2.1.4 2.15 2.1.6 Zit} 2.2 224 2.2.2 2.2.3 224 225 2.2.6 2.2.7 Berkoordinasi dan berkomunikasi guna kebutuhan permintaan karyawan dan Peserta Magang PIHAK PERTAMA kepada PIHAK KEDUA. Kedua belah pihak akan melakukan evaluasi bersama 1 (Satu) Tahun sekali dengan waktu dan tempat yang akan ditentukan kemudian. PIHAK PERTAMA berkewajiban untuk memberikan fasilitas tempat tinggal yang layak terhadap calon tenaga kerja dan Calon Peserta Magang selama dalam proses seleksi dan basic training. PIHAK PERTAMA berkewajiban mencarikan tempat tinggal sementara kepada calon tenaga kerja dan Peserta Magang yang lulus seleksi dengan didampingi oleh perwakilan PIHAK KEDUA. PIHAK PERTAMA berkewajiban memberikan 1 (satu) kali tambahan kesempatan seleksi terhadap calon Peserta Magang yang gagal seleksi ditahap pertama. PIHAK PERTAMA berkewajiban menjelaskan sejelas-jelasnya jika terjadi pembatalan seleksi terhadap calon karyawan dan Peserta Magang yang sudah tiba di tempat PIHAK PERTAMA. PIHAK PERTAMA Berkewajiban memberikan sanki kepada PIHAK KEDUA jika terbukti melanggar isi kesepakatan ini. HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK KEDUA PIHAK KEDUA berhak atas informasi penerimaan calon tenaga kerja dan Program Magang dari PIHAK PERTAMA. PIHAK KEDUA diwajibkan menyediakan calon tenaga kerja dan Peserta Magang sesuai dengan syarat-syarat kualifikasi yang ditentukan oleh PIHAK PERTAMA. (Terlampir). PIHAK KEDUA berkewajiban membuat daftar pengiriman yang bertandatangan dan berstempel resmi atas nama-nama calon tenaga kerja dan calon Peserta Magang. PIHAK KEDUA berkewajiban memberikan informasi sejelas-jelasnya kepada calon tenaga kerja dan Peserta Magang mengenai biaya administrasi dan pengembalian biaya jika dinyatakan gagal dan tidak mengikuti seleksi berikutnya sesuai lampiran yang berlaku. PIHAK KEDUA BERTANGGUNG JAWAB terhadap kualitas dan persyaratan calon tenaga kerja dan calon Peserta Magang yang dikirimkan kepada PIHAK PERTAMA. PIHAK KEDUA BERTANGGUNG JAWAB untuk menyelenggarakan proses rekruitmen, medical check up dan pengiriman ke lokasi tes PIHAK PERTAMA. PIHAK KEDUA IKUT BERTANGGUNG JAWAB terhadap calon tenaga kerja dan Peserta Magang di tempat kontrakannya yang baru, sesuai dengan jadwal waktu yang ditetapkan oleh PIHAK PERTAMA. WUT. KP BK Dserah - 2 ~ 2.2.8 PIHAK KEDUA BERTANGGUNG JAWAB PENUH terhadap calon tenaga kerja dan Peserta Magang yang dibawanya apabila tidak lulus seleksi di perusahaan costumer PIHAK PERTAMA termasuk pemiulangan calon karyawan dan Peserta Magang yang bersangkutan sampai ke tempat asalnya. 2.2.9 PIHAK KEDUA mempunyai tanggung jawab untuk membuat bank data yang up to date, sehingga apabila diperlukan oleh PIHAK PERTAMA dapat segera dipenuhi (Pertanggal 1 bulan berjlan). 2.2.10 PIHAK KEDUA berkewajiban membuat data calon tenaga kerja dan Peserta Magang yang telah dite a dan masih bekerja di costumer PIHAK PERTAMA. 2.2.11 Calon tenaga kerja dan Peserta Magang yang disiapkan oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA atau yang sudah menjadi tenaga kerja dan Peserta Magang PIHAK PERTAMA, terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti: pencurian, perampokan, perkelahian, tindakan Asusila dan lain-lain, maka PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab menyelesaikannya. 2.2.12 PIHAK KEDUA ikut BERTANGGUNG JAWAB apabila ada tenaga kerja dan Peserta Magang PIHAK PERTAMA mengalami kecelakaan kerja/musibah meninggal dunia, sehingga harus dipulangkan ke daerah asalnya (sesuai asal BKK /BLPT nya). 2.2.13 PIHAK KEDUA bertanggung jawab atas penguatan moral dan mental atas kegagalan calon tenaga kerja dan Peserta Magang atas seleksi yang dilakukan PIHAK PERTAMA. 2.2.14 PIHAK KEDUA Berkewajiban mempersiapkan calon tenaga kerja dan Peserta Magang baik administrasi lamaran dan prasarana jika akan dilakukan test didaerah. 2.2.15 PIHAK KEDUA Berkewajiban mengingatkan calon tenaga kerja dan Peserta Magang atas kebersihan dan keamanan tempat PIHAK PERTAMA. 2.2.16 PIHAK KEDUA Berkewajiban memotifasi tenaga kerja dan Peserta Magang untuk tidak melakukan unjuk rasa yang bersifat anarkis jika sudah diterima. Pasal 3 MASA BERLAKU Perjanjian ini berlaku selama jangka waktu 1 (Satu) tahun, terhitung mulai ditandatanganinya perjanjian ini oleh kedua belah pihak ( 12-11-2022 - 11-11-2023 }, apabila PIHAK PERTAMA hendak memperpanjang, maka PIHAK PERTAMA akan memberitahukan kepada PIHAK KEDUA dalam jangka waktu 1 (satu) bulan sebelum berakhinya perjanjian ini. Apabila terjadi perubahan mengenai syarat-syarat dalam materi perjanjian, maka kesepakatan tentang syarat-syarat tersebut harus sudah dicapai oleh kedua belah pihak, sebelum perpanjangan perjanjian ditanda tangani oleh PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA. QUPT. RP BKK Darah ~ 3 - Pasal 4 UNJUK RASA/PEMOGOKAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab dan wajib hadir sampai selesai, jika Peserta Magang PIHAK PERTAMA melakukan aksi DEMO di perusahaan tempat dilakukannya Pemagangan. Pasal 5 LARANGAN 5.1. PIHAK KEDUA dilarang mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah 5.2 53 61 61.1 612 7a. 72 ditetapkan (terlampir). Apabila PIHAK KEOUA melanggar ketentuan ini dan didukung oleh data-data yang sah, maka akan dikenakan sanksi. Apabila PIHAK KEDUA mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang ditetapkan, maka PIHAK KEDUA berkewajiban menanggung segala macam biaya kepada pihak-pihak yang terkait (Depnaker, Pengadilan, Kepolisian, Wartawan, LSM, dan lain-lain). Apabila PIHAK KEDUA tidak sanggup membayar sanksi denda sebagaimana yang tertera pasal 5 ayat 5.2 diatas, maka akan diadakan PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA SAMA SEPIHAK oleh PIHAK PERTAMA. Pasal6 PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA. Perjanjian ini berakhir apabila : Berakhirnya jangka waktu perjanjian ini sebagaimana tersebut dalam pasal 3 ayat 3.1 perjanjian ini. PIHAK PERTAMA dapat melakukan pemutusan hubungan kerjasama secara sepihak terhadap PIHAK KEDUA apabila dikemudian hari terjadi penyimpangan terhadap hal-hal yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebagaimana tertera pada pasal 5 ayat 5.2 ataupun pada kondisi force majeur. Pasal7 LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran-lampiran dari perjanjian ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian ini dengan ketentuan jika terdapat ketidak sesuaian antara Lampiran dan Perjanjian, maka yang berlaku adalah yang terdapat dalam perjanjian ini. Lampiran-lampiran dimaksud ayat 7.1 ini terdiri dari : 1. Lampiran1: Komponen Biaya Pemagangan BKK/BLPT Daerah (Biaya yang diperbolehkan untuk PIHAK KEDUA meminta kepada calon karyawan) OUP, BK Darah = 4 = 2. Lampiran2: Kreteria calon tenaga kerja dan Pemeriksaaan MCU. Pasal 8 PERSELISIHAN SENGKETA 8.1. Apabila terjadi perselisihan antara kedua belah pihak sebagai akibat dibuatnya atau dilaksanakannya perjanjian ini, kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikannya secara musyawarah. 8.2 Apabila perselisihan tersebut tidak dapat diselesaikan secara musyawarah, maka kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikannya sesuai hukum yang berlaku. Pasal9 KETENTUAN PENUTUP 9.1 Seluruh isi perjanjian ini mengikat kedua belah pihak untuk menaatinya. 9.2 Hal-hal yang belum diatur dalam perjanjian ini dapat diusulkan dan dibuatkan dibuatkan dalam bentuk addendum. Demikian perjanjian ini dibuat dalam dalam dua rangkap, masing-masing bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukum yang sama, satu rangkap dipegang PIHAK PERTAMA dan satu rangkap dipegang oleh PIHAK KEDUA. Bekasi,12-11-2022 PIHAK PERTAMA, PIHAK KEDUA, LPK KARYA KASIH PERSADA. i i 1 Gombong IH PERSADA, RAMLAN SITOMPUL Direktur Epala Sekolah QUT. KP BK Deareh ~ 5 ~ SURAT PERJANJIAN KERJASAMA . reg. PT. KAA : 0}a(./SPKMOUBKK-KAAI./\\./2022 No. reg. SMK ACES AE 12022 ‘Yang bertanda tangan di bawah ini, masing-masing 1 Nama DYAH RATNAWATI Jabatan Direktur Perusahaan PT. KHARISMA ADYATMA ARKANANTA Alamat Ji. Merak Raya Blok H1 No. 120, Kelurahan Mekar Mukti, Kecamatan Cikarang Utara, BEKASI JAWA BARAT 17530 Dalam hal ini bertindak dan untuk atas nama PT. Kharisma Adyatma Arkananta, selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA 2 Nama Budiyanto,S.Pd.,M.Eng, Jabatan Kepala Sekolah Nama Sekolah :SMK N 1 Gombong ‘Alamat Sekolah :JLWilis Nomor 15 Gombong Kebumen, Telp.Hp 0287-472828 Dalam hal ini bertindak dan untuk atas nama SMK N 1 Gombong selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA. Pada hari ini Sabtu tanggal 12 November 2022, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA, telah setuju dan sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian, sebagaimana diatur dalam ketentuan-ketentuan ‘sebagai berikut PASAL 1 RUANG LINGKUP PERJANJIAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk menjalin kerjasama yang tidak bertentangan dengan hukum dan perundang-undangan yang berlaku di Republik Indonesia. Bentuk Kerjasama yang dilaksanakan oleh PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA adalah dalam rangke rekruitmen dan pengiriman calon karyawan dari PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA, untuk ditempatkan pada customer PIHAK PERTAMA di wilayah JABODETABEK dan seluruh wilayah Indonesia, Pasal 2 HAK DAN KEWAJIBAN HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA 1. PIHAK PERTAMA berhak melakukan tes ulang ( administrasi lamaran, psychotes, penampilan, kesehatan, dll.) terhadap hasil rekruitmen PIHAK KEDUA 2. PIHAK PERTAMA berhak untuk menentukan kelulusan calon karyawan dari PIHAK KEDUA sebelum menjadi karyawan di perusahaen customer PIHAK PERTAMA 3. PIHAK PERTAMA akan menawarkan kepada PIHAK KEDUA untuk mengikutsertakan tes calon karyawan pada customer lain, apabila lulus seleksi / penundaan seleksi 4, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA akan saling berkoordinasi dan komunikasi secara intensif. 5. PIHAK PERTAMA mewajibkan kepada semua BKK ( sesama pihak kedua ) untuk saling berkoordinasi dan berkomunikasi guna kebutuhan permintaan karyawan PIHAK PERTAMA, 6. Kedua belah pihak akan melakukan evaluasi bersama 3 ( tiga ) bulan sekali dengan waktu dan tempat yang akan ditentukan kemudian HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK KEDUA 4. PIHAK KEDUA divajibkan menyediakan calon karyawan sesuai dengan syarat-syarat kualifkasi yang ditentukan oleh PIHAK PERTAMA 2. PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap kualitas dan persyaratan calon karyawan yang Gikirim kepada PIHAK PERTAMA 3. PIHAK KEDUA bertanggung jawab untuk menyelenggarakan proses rekrutmen, medical check up, dan pengiriman ke lokasi tes PIHAK PERTAMA 4, PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap penempatan karyawan di tempat Kontraknya yang baru sesuai dengan jadwal waktu yang ditetapkan oleh PIHAK PERTAMA 5. PIHAK KEDUA bertanggung jawab penuh terhadap calon karyawan yang dibawanya apabila tidak lulus seleksi diperusahaan customer PIHAK PERTAMA termasuk pemulangan calon karyawan yang bersangkutan sampai ke tempat asal 6, PIHAK KEDUA mempunyai tanggung jawab untuk membuat bank data yang Up To Date, sehingga apabila diperlukan oleh PIHAK PERTAMA dapat segera dipenuhi 7. PIHAK KEDUA berkewajiban membuat date karyawan yang diterima dan masih bekerja pada customer PIHAK PERTAMA 8. PIHAK KEDUA berhak untuk mengenakan biaya administrasi dan biaya lainnya kepada calon karyawan PIHAK PERTAMA, sesuai dengan lampiran yang tidak terpisahken dalam perjanjian ini 9. Calon karyawan yang disuplay oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA atau yang sudah menjadi karyawan PIHAK PERTAMA ( sudah ditempatkan bekerja ) apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti : penourian, perampokan, perkelahian, tindaken asusila, dan lain-lain maka PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab menyelesaikannya 40. PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab apabila ada karyawan PIHAK PERTAMA mengalami kecelakaan kerja / musibah meninggal dunia, sehingga harus dipulangkan kedaerah asalnya —_( sesuai asal BKK atau BLPT nya) Pasal 3 MASA BERLAKU 1. Perjanjian ini berlaku selama jangka waktu 1 ( satu ) tahun terhitung mulai ditandatangeninya perjanjian ini oleh kedua belah pihak (12-11-2022 s/d 11-11-2023) 2. Jika PIHAK PERTAMA hendak memperpanjang Surat Perjanjian Kerjasama ini, maka PIHAK PERTAMA akan memberitahukan kepada PIHAK KEDUA dalam jangka waktu 1 ( satu ) bulan sebelum Surat Perjanjian Kerjasama ini berakhir. 3. Jika terjadi perubahan mengenai syarat-syarat dalam materi perjanjian ini, maka kesepakatan tentang syarat-syarat tersebut harus sudah tercapai oleh kedua belah pihak, sebelum erpanjangen perjanjian ditandatangani oleh kedua belah pihak. Pasal 4 UNJUK RASA / PEMOGOKAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab dan wajib hadir sampai selesai, jika karyawan PIHAK PERTAMA melakukan aksi demo di perusahaan customer. Pasal 5 LARANGAN PIHAK KEDUA dilarang mengenakan biaya administrasi melebini ketentuan yang telah ditetapkan ( terlampir ). Apabila PIHAK KEDUA melanggar ketentuan ini dan didukung oleh data yang sah, maka akan dikenakan sanksi Apabila PIHAK KEDUA mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah ditetapkan, maka PIHAK KEDUA berkewaliban menanggung segala macam biaya kepada pinak- pihak yang terkeit ( Depneker, Pengadilan, Kepolisian, Wartawan, LSM, dl. ) Apabila PIHAK KEDUA tidak sanggup membayar sanksi denda sebagaimana yang tertera pada Pasal 5 Ayat 2 diatas, maka akan diadakan pemutusan hubungan kerjasama sepinak oleh PIHAK PERTAMA, Pasal 6 PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA, Berakhimya jangka waktu perjanjian ini sebagaimane tersebut dalam Pasal 3 Ayat 1 perjanjian ini PIHAK PERTAMA dapat melakukan periutusan hubungan kerjasama secara sepihak terhadap PIHAK KEDUA apabila dikeriudian har terjadi penyimpangan terhadap hal-hal yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebagaimana tertera pada Pasal 5 Ayat 2, ataupun pada kondisi Force majeur Pasal7 LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran-lampiran dari perjanjian ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian dengan ketentuan jika terdapat Ketidaksesuaian antara lampiran dan perjanjian maka yang beriaku adalah yang terdapat pada perjanjian ini Lampiran-tampiran dimaksud Pasal 7 Ayat 1 ini terdiri dari: a. Komponen biaya BKK / BLPT Daerah ( biaya yang diperbolehken untuk PIHAK KEDUA meminta kepada calon karyawan ) b. Persyaratan calon tenaga kerja ©. Persyaratan Dokumen caion tenaga kerja Pasal 8 PERSELISIHAN SENGKETA 1. Apabila terjadi perselisinan antara kedua belah pihak sebagai akibat dibuatnya atau dilaksanekannya_perjanjian i, Kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikannya secara musyawarah 2. Apabila perselisihan tersebut tidak dapat diselesaikan secara musyawarah, maka kedua belah pinak sepakat untuk menyelesaikannya sesuai dengan hukum yang berlaku Pasal9 KETENTUAN PENUTUP 4. Seluruh perjanjian ini mengikat kedua belah pihak untuk mentaatinya 2. Halhal yang belum diatur dalam perjanjian ini dapat diusulkan dan dibuatkan dalam bentuk addendum, Demikian perjanjian ini dibuat dalam dua rangkap, masing-masing bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukum yang sama, satu rangkap dipegang oleh PIHAK PERTAMA dan satu rangkap dipegang oleh PIHAK KEDUA. Bekasi, 12-11-2022 PIHAK PERTAMA, PIHAK KEDUA DYATMA ARKANANTA SMK N 1 Gombong) DYAH RATNAWATI Direktur KOMPONEN BIAYA REKRUTMEN BKK / BLPT DAERAH ( BIAYA YANG DIPERBOLEHKAN UNTUK DIMINTA KEPADA CALON KARYAWAN ) BIAYA ADMINISTRASI 1. Biaya Seleksi dan akomodasi mess Rp. 300.000,- 2. Pengembangan BKK Sekolah Rp. 300.000,- Total Rp. 600.000,- BIAYA TRANSPORT ANTAR PROPINSI ( DITANGGUNG OLEH CANAKER ) 4. Terdekat Rp. 100.000,- 2. Terjauh Rp. 360.000, Catatan : 1. Apabila calon karyawan tidak diterima maka pihak BKK, BLK, & BLPT mengembalikan biaya kepada calon karyawan ( item no. 1, no. 2) 2. Apabila calon karyawan diterima, harus menanggung biaya kontrakan sendiri, dan biaya tersebut dikoordinir oleh penanggung jawab BKK, BLK, & BLPT untuk dibantu penempatannya 3. Bagi calon keryawan yang lulus interview dan medical check up diwajibkan membayar sendiri biaya MCU sebesar Rp. 150.000,- Bekasi, 12-11-2022 Direktur PERSYARATAN CALON TENAGA KERJA Lakiseki Usia 17 (untuk Magang dan 18 - 22 Th) Pendidikan a. STM Jurusan Mesin b, STM Jurusan Listrik . STM Jurusan Otomotif d. STM Jurusan Perkakas fe, STM Jurusan Pengecoran logam {STM Jurusan Mekatronika 9. NILAIUN Matematika 3.00 h. Lain lain jika di pertukan Tinggi Badan Min. 165 Cm Berat Badan 50kg Mata tidak minusitidak cacat cacat, Tidak buta wana Telinga tidak bertincikitidak cacat Postur tubuh tegap dan tidak bertato Sehat Jasmani dan Rohani PERSYARATAN DOKUM EN CALON TENAGA KERJA 1. Surat Lamaran Lengkep Ditujukan Ke HR & GA Dept 2. Daftar Riwayat Hidup 3, Fotocopy ljazah Terakhir! SKL: untuk Lulusan 2020 4, Surat Keterengan hasil ujian (SKHU) 5. Transkrip Nilai/ Raport 6. Sertifkat Praktek Kerja Lapangan ( PKL ) 7. Sertifikat Pendukung Lain ( Jika Ada ) 8. Sertifikat Pengalaman Kerja 9, Surat Keterangan Dokter 10, Fotocopy Akte Kelahiran 11, Fotocopy E- KTP 12. Fotocopy Kertu Keluarga 13, Fotocopy Surat Kelakuan Baik ( SKCK ) Yang Masih Berlaku 14, Fotocopy NPWP 15, Pas Foto Ukuran 2x3 , 3x4 , 4x6 ( Masing-Masing 3 Lembar ) CATATAN : Harep membawa dokumen asii saat interview 4. Wjaszah Asti 2. SKCK Asli berlaku 3. KTP Asli SURAT PERJANJIAN KERJASAMA NO. QS4/PPAP-MoU BKK | /2022 NO. O18 -S/690-A/x) (2084 ‘Yang bertanda tangan di bawah ini, masing-masing PIHAK PERTAMA 1 Nama Untara irwan Haji Jabatan Manager Operasional Perusahaan: PT.Putra Prima Abadi Perkasa Alamat JI. Rukan Permata Harapan Baru Blok H/10, JI. Raya Pejuang Jaya Bekasi Barat Jawe Barat PIHAK KEDUA 2 Nama Budiyanto,S.Pd.,M.Eng Jabatan Kepala Sekolah Nama Sekolah :SMKN 1 Gombong ‘Alamat/No.Telp :JI. Wilis Nomor 1 Gombong Kebumen Telepon :0287-472828 Pada hari ini Sabtu tanggal 12 bulan November tahun 2022 (12-11- 2022), PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA, telzh setuju dan sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian, sebagaimana diatur dalam ketentuan-ketentuan sebagai berikut, PASAL 1 RUANG LINGKUP PERJANJIAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk menjalin kerjasama yang tidak bertentangan dengan hukum dan perundang-undangan yang beriaku di Republik Indonesia, Bentuk kerjasama yang dilaksanakan olen PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA adalah dalam rangka rekrutmen engiriman calon peserta Pemagangan dan pengiriman karyawan dari PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA, untuk ditempatkan pada customer. PIHAK PERTAMA di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi dan seluruh wilayah Indonesia. Pasal 2 HAK DAN KEWAJIBAN HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA: 1. PIHAK PERTAMA berhak melakukan tes ulang ( administrasi lamaran, psychotes, penampilan, kesehatan, dll.) terhadap hasil rekrutmen PIHAK KEDUA 2. PIHAK PERTAMA berhak untuk menentukan kelulusan calon karyawan/peserta pemagangan dari PIHAK KEDUA sebelum menjadi karyawan/peserta pemagangan di perusahaan customer PIHAK PERTAMA 3. PIHAK PERTAMA akan menawarkan kepada PIHAK KEDUA untuk mengikutsertakan tes calon karyawan pada customer lain, apabila lulus seleksi / penundaan seleksi 4, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA akan saling berkoordinasi dan komunikasi secara intensif 5. PIHAK PERTAMA mewaiibkan kepada semua BKK ( sesama pihak kedua ) untuk saling berkoordinasi dan berkomunikasi guna kebutuhan permintaan karyawanipeserta pemagangan PIHAK PERTAMA 6. Kedua belah pihak akan melakukan evaluasi bersama 3 ( tiga ) bulan sekali dengan waktu dan tempat yang akan ditentukan kemudian HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK KEDUA: 1. PIHAK KEDUA diwajibkan menyediakan calon karyawan/peserta pemagangan sesuai dengan syarat-syarat kualiikasi yang ditentukan oleh PIHAK PERTAMA 2. PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap kualitas dan persyaratan calon karyawanlpeserta pemagangan yang dikirim kepada PIHAK PERTAMA 3. PIHAK KEDUA bertanggung jawab untuk menyelenggarakan proses rekrutmen, medical check up, dan pengiriman ke lokasi tes PIHAK PERTAMA 4. PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap penempatan karyawan/peserta pemagangaan di tempat kontraknya yang baru sesuai dengan jadwal waktu yang ditetapkan oleh PIHAK PERTAMA. 5. PIHAK KEDUA bertanggung jawab penuh terhadap calon karyawan/peserta pemagangan yang dibawanya apabila tidak Iulus seleksi diperusahaan customer PIHAK PERTAMA termasuk Pemulangan calon karyawan/peserta pemagangan yang bersangkutan sampai ke tempat asal 6. PIHAK KEDUA mempunyai tanggung jawab untuk membuat bank data yang Up To Date, sehingga apabila diperlukan oleh PIHAK PERTAMA dapat segera dipenuhi 7. PIHAK KEDUA berkewajiban membuat data karyawan/peserta pemagangan yang diterima dan masin bekerja pada customer PIHAK PERTAMA 8. PIHAK KEDUA berhak untuk mengenakan biaya administrasi dan biaya lainnya kepada calon karyawanlpeserta pemagangan PIHAK PERTAMA, sesuai dengan lampiran yang tidak terpisahkan dalam perjanjian ini 9. Calon karyawanipeserta pemagangan yang disuplay oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA atau yang sudah menjadi karyawan/peserta pemagangan PIHAK PERTAMA ( sudah ditempatkan bekerjamagang ) apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti : penourian, perampokan, perkelahian, tindakan asusila, dan lain-lain maka PIHAK KEDUA ikut bertanggung jaweb menyelesaikannya 10. PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab apabila ada karyawanlperserta pemagangan PIHAK PERTAMA mengalami kecelakaan kerja / musibah meninggal dunia, sehingga harus dipulangkan kedaerah asalnya ( sesuai asal BKK atau BLPT nya ) Pasal3 MASA BERLAKU Perjanjian ini berlaku selama jangka waktu 1 ( satu ) tahun terhitung mulai ditandatanganinya perjanjian ini oleh kedua belah pihak (12-11-2022 sampai dengan 11-11-2023) apabila PIHAK PERTAMA hendak memperpanjang maka PIHAK PERTAMA akan memberitahukan kepada PIHAK KEDUA dalam jangka waktu 1 ( satu) bulan sebelum perjanjian ini berakhir. 1. Apabila terjadi perubahan mengenai syarat-syarat dalam materi perjanjian ini, maka kesepakatan tentang syarat-syarat tersebut harus sudah tercapai oleh kedua belah pihak, sebelum erpanjangan perjanjian ditandatangani oleh kedua belah pihak. Pasal 4 UNJUK RASA / PEMOGOKAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab dan wajib hadir sampai selesai, jika karyawan PIHAK PERTAMA melakukan aksi demo di perusahaan customer Pasal 5 LARANGAN 1. PIHAK KEDUA dilarang mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah ditetapkan ( terlampir ). Apabila PIHAK KEDUA melanggar ketentuan ini dan didukung oleh data yang sah, maka akan dikenakan sanksi 2. Apabila PIHAK KEDUA mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah ditetapkan, maka PIHAK KEDUA berkewajiban menanggung segala macam biaya kepada pihak-pihak yang terkait ( Depnaker, Pengadilan, Kepolisian, Wartawan, LSM, dil. ) 3, Apabila PIHAK KEDUA tidak sanggup membayar sanksi denda sebagaimana yang tertera pada Pasal 5 Ayat 2 diatas, maka akan diadekan pemutusan hubungan kerjasama sepihak oleh PIHAK PERTAMA Pasal 6 PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJASAMA. 1. Berakhimya jangka waktu perjanjian ini sebagaimana tersebut dalam Pasal 3 Ayat 1 perjanjian ini 2. PIHAK PERTAMA dapat melakukan pemutusan hubungan kerjasama secara sepihak terhadap PIHAK KEDUA apabila dikemudian hari terjadi penyimpangan terhadap hat-hal yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebagaimana tertera pada Pasal 5, ataupun pada kondisi Force Majeur Pasal 7 LAMPIRAN-LAMPIRAN 1. Lampiran-lampiran dari perjaniian ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian dengan ketentuan jika terdapat ketideksesuaian antara lampiran dan perjanjian maka yang berlaku adalah yang terdapat pada perjanjian ini 2. Lampiran-lampiran dimaksud Pasal 7 Ayat 1 ini terdiri dari a. Komponen biaya BKK / BLPT Daerah ( biaya yang diperbolehkan untuk PIHAK KEDUA meminta kepada calon karyawan/peserte pemagangan) Pasal 8 PERSELISIHAN SENGKETA 1. Apabila terjadi perselisinan antara kedua belah pihak sebagai akibat dibuatnya atau dilaksanekannya perjanjian ini, kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikannya secara musyawarah 2. Apabila perselisinan tersebut tidak dapat diselesaikan secara musyawarah, maka kedua belah pinak sepakat untuk menyelesaikannya sesuai dengan hukum yang berlaku Pasal9 KETENTUAN PENUTUP 4. Seluruh perjanjian ini mengikat kedua belah pihak untuk mentaatinya 2. Halal yang belum diatur dalam perjanjian ini dapat diusulkan dan dibuatkan dalam bentuk ‘addendum Demikian perjanjian ini dibuat dalam dua rangkap, masing-masing bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukum yang sama, satu rangkap dipegang oleh PIHAK PERTAMA dan satu rangkap dipegang oleh PIHAK KEDUA. PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA, PT. PUTRA PRIMA ABADI PERKASA 2 (Untara Iwan Haji) KOMPONEN BIAYA REKRUTMEN BKK / BLPT DAERAH (BIAYA YANG DIPERBOLEHKAN UNTUK DIMINTA KEPADA CALON KARYAWAN/PESERTA PEMAGANGAN) WAJIB DILAMPIRKAN DI MOU KHUSUSNYA UNTUK LPK BIAYA ADMINISTRASI 1. Biaya Seleksi dan Akomodasi,Mess,pelatinan Rp. 300.000,- 2. Pengembangan dan kegiatan BKK Sekolah Re. 300,000 Total Rp. 600.000,- BIAYA TRANSPORT ANTAR PROPINS! ( DITANGGUNG OLEH CANAKER ) 4. Terdekat Rp. 150.000,- 2. Terjauh Rp. 350,000, Catatan : 41. Apabila calon peserta pemagangani karyawan tidak diterima maka pihak BKK Sekolah, BLK, & BLPT mengembalikan biaya kepada calon karyawan (item no.1, 2) 2. Apabila calon peserta pemagangan! karyawan diterima, harus menanggung biaya kontrakan sendiri, dan biaya tersebut dikoordinir oleh penanggung jawab BKK, BLK, & BLPT untuk dibantu penempatannya 3. Bagi calon peserta pemagangar/karyawan yang lulus interview dan medical check up diwajiskan membayar sendiri biaya MCU sebesar Rp. 150.000,- Rp. 200.000,- 4, Bagi Calon Karyawan yang lulus medical check up dan sudah dapat jadwal pemberangkatan wajin tes rapid antigen covid’19 Bekasi, 11-11 -2022 PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA PT. PUTRA PRIMA ABADI PERKASA (Untara Invan Haji) PERSYARATAN 1. Lakilaki 2. Usia 18-21 Tahun 3. Pendidikan SMK Jurusan Mesin SMK Jurusan Listrik SMK Jurusan Otomotif SMIK Jurusan Perkakas ‘SMK Jurusan Pengecoran logam ‘SMK Jurusan Mekatronika NILAI Raport Rata Rata 7,50 Khusus Pemaganga tempat di PT.Chemco Harapan Nusantara Asal Sekolah harus sudah Mou dengan ‘= PT Chemco Harapan Nusantara = PT Karya Kasih Persada = PT Kharisma Adyatma Arkananta = PT Putra Prima Abadi Perkasa = PT Surya Prana Sesama se7e ange Tinggi Badan Min. 165 Cm Berat Badan Minimal 50 Kg Mata : tidak minus/plus, tidak buta warna Telinga : tidak bertindikitidak cacat Postur : tubuh tegap dan tidak bertato Kult: Tidak ada penyakit (0. Sehat Jasmani dan Rohani a ooronsn PERSYARATAN DOKUMEN CALON TENAGA KERJA 4. Surat Lamaran Lengkap Ditujukan Ke HRD Manager di tempat 2. Daftar Riwayat Hidup 3. Pas Foto Ukuran 2x3 , 3x4 , 4x6 ( Masing-Masing 3 Lembar ) 4, Fotocopy E- KTP 5. Fotocopy NPWP( khusus pemagangan jika ada) 6. Fotocopy ljazah Terakhir 7. Fotocopy SKHUN 8. Fotocopy Transkrip Nilai 9. Fotocopy Sertifikat Pendukung ( Jika Ada ) 40. Surat Keterangan Dokter Terbaru 11, Fotocopy Akte Kelahiran 12. Fotocopy Kartu Keluarga 13, Fotocopy Surat Kelakuan Baik ( SKCK ) Yang Masih Berlaku 14, Surat Ijin Orang Tua Dilampiri Fotocopy KTP Orang Tua 15, Surat Sertifikat Vaksin Dosis 1 dan Dosis 2 CATATAN : WAJIB membawa dokumen asii saat interview 1 a 3. SKCK Asli berlaku 4. KTP Asli *)Apabila tidak sesuai persyaratan di atas calon tenaga kerja kami kembalikan ke BKK (Pasal 2) Tahapan ~ Tahapan Mou Mitra BKK Chemco Group Berkaitan dgn Persiapan acara Penandatanganan MOU pi Harapan Nusantara dan 4 LPK. k sekolah dgn Perusahaan Chemco Berikut disampaikan hal-hal sebagai berikut : 4, Perusahaan yg akan mengikuti acara tersebut diatas adalah : = PT Chemco Harapan Nusantara = PT Putra Prima Abadi Perkasa = PT Surya Prana Sesama = PT Karya Kasih Persada = PT Kharisma Adyatma Arkananta 2 Untuk keperiuan masing - masing Perusahaan, Setiap sekolah/BKK membawa 2 (dua) berkas Hardcopy MOU lengkap bermaterai 10.000 yg *SUDAH ditanda tangani dan bubuhkan cap oleh Kepala Sekolah. 3. Format Surat MOU HARUS SESUAI dgn Format File yg sudah di masing Perusahaan ke pihak sekolah/BKK. ‘= Mohon dibaca teliti, jangan lupa untuk edit beberapa hal dim draft MOU tersebut, seperti tal, lokasi penandatanganan dil. jrimkan oleh masing — 4. Ukuran kertas yg digunakan adalah : = HVS wama Putin = Ukuran : A4 = Berat Kertas : mi al 70gr 5. Dua set berkas MOU tsb dimasuk kan ke StopMap dan dikumpulkan di meja panitia sesuai Perusahaan masing - masing yg dituju. 6. Setiap sekolah mengisi Daftar Registrasi di meja Panitia masing- masing Perusahaan (jika dilaksanakan Tatap muka 7. Bagi sekolah yg MOU nya Belum ditandatangani (Masih polos BELUM tanda tangan Kepala Sekolah) dikembalikan dulu untuk di lengkapi dan dikirim via pos,tiki dil ke salah satu Perusahaan di atas *Perlengkapan yg HARUS dibawa utk sekolah yang belum cetak MoU : = Materai 10.000 Jumlah Minimal : 2 x 5 Perusahaan = 10 buah. = Membawa STEMPEL SEKOLAH Alur Pemberangkatan Peserta Pemagangan 1. Calon Peserta Pemagangan dinyatakan LULUS dan dapat surat keterangan Lulus 1.4 Pemberkasan 1.2 Psikotest 1.3 Tes Fisik 1.4 Interview 1.8 Medical Check Up 2. Jadwal Pemberangkatan : 2.4 H- 4 In Trainning BLK, LPK kirim surat pemberitahuan/wa grup nama & jadwal: rapid tes antigen covid19,tujuan dan waktu trainning ke BKK Sekolah 2.1 BKK Sekolah memanggil peserta magang untuk persiapan pemberangkatan tan pada waktu berangkat: 4. Surat pengantar dari sekolah( sesuai format yg sdh dibagikan — pengirim koordinator bkk) 2. Surat Hasil Negatif covid1s 3. Bawa 1 bendel lamaran dan lampirannya utk Ipk 4, Materai 10.000 sebanyak 3 lembar 5. Alat tulis 6. Pakaian baju hitam putih(Trainning hari 1,2,3 ) 7. pakaian sehari hari 8. bekal dan uang saku utk 1 bin 9. Uang transport Menuju tempat Trainning yang sudah di tentukan 10. Akomodasi pelatihan LPK dan BKK sesuai MoU 11, Uang kos dan uang surat domisili sebesar 250rb 12, Rambut plonthos 0,5¢m 13. KTP asli 14. SKCK asli berlaku 18, Persiapkan mental bekerja sesungguhnya, hidup mandiri Data-data yang dipersayaratkan utk bikin Rekening Bank mayora 4. Ktp asli dan fc ktp 2 lembar 2. Npwp asli dan fe npwp 2 lembar jika tidak memiliki npwp, wajib membawa materai 10.000 4 lembar 3. No HP aktif calon nasabah 4, No. Emergency ( no. hp keluarga / saudara yang aktif ) 5, Uang untuk setoran awal/ buka rekening tabungan ‘Tahapan Pemagangan Penempatan 4. Recruitment 2. Pemberangkatan dari daerah/ asal sekolah oleh BKK *T.Chemco Harapan Nusantara: 3. Hari -4 Finger print tempat BLK 4. Hari 1,2,3 In training by BLK 5. H4,5,6,7,8, In trainning by Tim Dojo Fundamental CHN (bagi peserta tidak lulus dojo diberi kesempatan mengulang 1 kali jka tetap tidak lulus akan di kembalikan ke LPK/ BKK) 6. Hari ke 9 In Department 7. Evaluasi 1 bin 8, Evaluasi 2 bin 9. evaluasi 3 bin 10, Evaluasi 6 bin 11. Evaluasi 12 bin 12, Selesai Magang/ sertifikat (yang lulus evaluasi dan bersertifikat kompetensi A diberi kesempatan mendaftar 4(satu) unit kompetensi lagi dengan beda program. *Perhitungan Hari magang: tgl 21 bulan ini - tgl 20 bulan berikutnya, Uang saku dibayarkan setiap akhir bulan Jangka waktu Magang 4(satu) unit program kompetensi adalah 1 Tahun Fasilitas bagi peserta Magang: 1. Instruktur yg sdh berpengalaman di PT.CHN 2. Operasional peserta magang berupa: Uang saku(makan, transport dan kos) di jelaskan ke siswa Transport Makan 1 kali Jemputan Bus (Perumahan chemco residence ke Pabrik) CHN Karawang BpjsKetengakerjaan dengan manfaat jaminan kecelakaan kerja dan jaminan kematian Fasilitas kesehatan mandiri melalui chemco medika. 3. Selama magang di pinjami seragam dari chn 4, Dapat sertifikat magang ii bagikan setiap calon Peserta Terima Kasih SURAT PERJANJIAN KERJASAMA No, OSL /SPS-BKK/%<|_ / 2022 Yang bertandatangan di bawah ini, masing-masing PIHAK PERTAMA 1. Nama DARMONO HADI SUSANTO Jabatan Manager Operasional Perusahaan: PT. SURYA PRANA SESAMA Alamat JI. Bharata Raya Blok U No. 08, Sukaluyu, Telukjambe Timur Karawang, Kode pos 41361 Telp. 0267-6485941 / 0812 9575 663 PIHAK KEDUA 2. Nama Budiyanto,S.Pd.,M.Eng. Jabatan Kepala Sekolah Nama Sekolah: SMK N 1 Gombong No. Telp/ HP. : 0287-472828 / HP Alamat Jl. Wilis Nomor 15 Gombong Kebumen Pada hari ini : Sabtu, tanggal : 12- 11- 2022, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah setuju dan sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian, sebagaimana diatur dalam ketentuan-ketentuan sebagai berikut: PASAL 1 RUANG LINGKUP PERJANJIAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk menjalin kerjasama yang tidak bertentangan dengan hukum dan perundang-undangan yang berlaku di Republik Indonesia, Bentuk kerjasama yang dilaksanakan oleh PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA adalah dalam rangka rekrutmen dan pengiriman calon karyawan dari PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA, untuk ditempatkan pada customer PIHAK PERTAMA di wilayah JABODETABEK dan seluruh wilayah Indonesia Pasal 2 HAK DAN KEWAJIBAN HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA : 1. PIHAK PERTAMA berhak melakukan tes seleksi (administrasi lamaran, psikotes, penampilan, kesehatan, dll.) terhadap hasil rekrutmen PIMAK KEDUA 2. PIHAK PERTAMA berhak untuk menentukan kelulusan calon karyawan dari PIHAK KEDUA sebelum menjadi karyawan di perusahaan customer PIHAK PERTAMA 3. PIHAK PERTAMA akan menawarkan kepada PIHAK KEDUA untuk mengikutsertakan tes calon karyawan pada customer lain, apabila lulus seleksi/ penundaan seleksi 4, PIHAK PERTAMA berhak melakukan penempatan atas calon tenaga kerja yang telah lulus dari seleksi yang telah dilakukan PIHAK PERTAMA 5. PIHAK PERTAMA berhak memberikan sanksi kepada PIHAK KEDUA apabila melakukan pembebanan melebihi dari ketentuan yang telah disepakati berupa teguran lisan atau tertulis maupun pemutusan hubungan kerja sama 6. PIHAK PERTAMA mewajibkan kepada semua BKK (para pihak kedua) untuk saling berkoordinasi dan berkomunikasi guna kebutuhan permintaan karyawan PIHAK PERTAMA 7. Kedua belah pihak akan melakukan evaluasi bersama 3 (tiga) bulan sekali dengan waktu dan tempat yang akan ditentukan kemudian 8. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA akan saling berkoordinasi dan komunikasi secara intensif HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK KEDUA : 1. PIHAK KEDUA diwajibkan menyediakan calon karyawan sesuai dengan syarat-syarat kualifikasi atau kriteria yang ditentukan oleh PIHAK PERTAMA 2. PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap kualitas dan persyaratan calon karyawan yang dikirim kepada PIHAK PERTAMA 3. PIHAK KEDUA bertanggung jawab untuk menyelenggarakan proses rekrutmen, medical check up, dan pengiriman ke lokasi tes PIHAK PERTAMA 4, PIHAK KEDUA bertanggung jawab terhadap penempatan karyawan di tempat kontraknya yang baru sesuai dengan jadwal waktu yang ditetapkan oleh PIHAK PERTAMA 5. PIHAK KEDUA bertanggung jawab penuh terhadap calon karyawan yang dibawanya apabila tidak lulus seleksi di perusahaan customer PIHAK PERTAMA. termasuk pemulangan calon karyawan yang bersangkutan sampai ke tempat asal 6. PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban untuk membuat bank data yang “up to date’, sehingga apabila diperlukan oleh PIHAK PERTAMA dapat segera dipenuhi sesuai waktu yang ditentukan 7. PIHAK KEDUA berkewajiban membuat data karyawan yang diterima dan masih bekerja pada customer PIHAK PERTAMA 8. PIHAK KEDUA berhak untuk mengenakan biaya administrasi dan biaya lainnya kepada calon karyawan PIHAK PERTAMA, sesuai dengan lampiran yang tidak terpisahkan dalam perjanjian ini 9. Calon karyawan yang disuplai oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA atau yang sudah menjadi karyawan PIHAK PERTAMA (sudah ditempatkan bekerja) apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti misal : pencurian, perampokan, perkelahian, tindakan asusila, dan lain-lain maka PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab dan bersedia terlibat dalam proses penyelesaian 10.PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab apabila ada karyawan PIHAK PERTAMA mengalami kecelakaan kerja/musibah hingga meninggal dunia dan harus dipulangkan ke daerah asal Pasal 3 MASA BERLAKU Perjanjian ini berlaku selama jangka waktu 1 (satu) tahun terhitung mulai ditanda tangani Perjanjian ini oleh kedua belah pihak ( 12-11- 2022 sid 11-11 2023) apabila PIHAK PERTAMA hendak memperpanjang maka PIHAK PERTAMA akan memberitahukan kepada PIHAK KEDUA dalam jangka waktu 1 (satu) bulan sebelum perjanjian ini berakhir. Pasal 4 UNJUK RASA / PEMOGOKAN PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA ikut bertanggung jawab dan wajib hadir sampai selesai, jika karyawan PIHAK PERTAMA melakukan aksi unjuk rasa atau pemogokan di perusahaan customer Pasal 5 ‘SANKSI - SANKSI 1. PIHAK KEDUA dilarang membebani biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah ditetapkan. Apabila PIHAK KEDUA menyimpang atau tidak sesuai ketentuan ini dan didukung oleh data yang sah, maka akan dikenakan sanksi 2. Apabila PIHAK KEDUA mengenakan biaya administrasi melebihi ketentuan yang telah ditetapkan, maka PIHAK KEDUA berkewajiban menanggung segala macam biaya kepada pihak-pihak yang terkait (Depnaker, Pengadilan, Kepolisian, Wartawan, LSM, dll.) 3. Apabila PIHAK KEDUA tidak sanggup membayar sanksi denda sebagaimana yang tercantum pada Pasal 5 Ayat 2 di atas, maka akan diadakan pemutusan hubungan kerja sama sepihak oleh PIHAK PERTAMA Pasal6 PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJASAMA 1. Berakhimya jangka waktu perjanjian ini sebagaimana tersebut dalam Pasal 3 Ayat 1 perjanjian ini 2. PIHAK PERTAMA dapat melakukan pemutusan hubungan kerjasama secara sepihak terhadap PIHAK KEDUA apabila dikemudian hari terjadi penyimpangan terhadap hal-hal yang telah disepakati oleh kedua belah pihak sebagaimana tertera pada Pasal 5, ataupun pada kondisi Force Majeur Pasal 7 LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran-ampiran dari perjanjian ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari perjanjian dengan ketentuan jika terdapat ketidaksesuaian antara lampiran dan perjanjian maka yang berlaku adalah yang terdapat pada perjanjian ini Pasal 8 PERSELISIHAN Apabila terjadi sengketa atau masalah antara kedua belah pihak, maka kedua belah pihak akan merundingkan secara musyawarah untuk mufakat, namun apabila penyelesaian yang diakukan tidak menemukan jalan damai, maka kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan melalui Pengadilan Negeri Karawang dan keputusannya mengikat kedua belah pihak Pasal9 KETENTUAN PENUTUP Seluruh perjanjian ini mengikat kedua belah pihak untuk mentaati serta hal-hal yang belum diatur dalam perjanjian ini dapat diusulkan dan dibuatkan dalam bentuk addendum Demikian perjanjian ini dibuat dalam dua rangkap, masing-masing bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukum yang sama, satu rangkap dipegang oleh PIHAK PERTAMA dan satu rangkap dipegang oleh PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA PT. SURYA PRANA SESAMA ( Darmono Hadi Susanto ) Manager Operasional ( Putut Ari Nugroho,S.Pd.) No. Hp : 0812 2710 8508 Lampiran 1 KOMPONEN BIAYA REKRUTMEN (Biaya yang diperbolehkan untuk ditanggung oleh calon Karyawan ) BIAYA PENGEMBANGAN : 1. Biaya Seleksi dan Akomodasi Penampungan Rp. 300.000, 2. Biaya Pengelolaan BKK Sekolah Rp. 300.00 Jumiah Rp. 600.000,- BIAYA TRANSPORTASI ( dikelola dan dipegang Calon Karyawan ) 1, Terdekat Rp. 150.000,- 2. Terjauh Rp. 350.000, 3. Biaya Kontrakan + Domisili 1 Bulan Pertama Rp. 250.000,- CATATAN 1. Apabila calon karyawan tidak diterima (tidak lolos seleksi), maka pihak BKK, BLK dan LPK mengembalikan Biaya Pengembangan kepada calon karyawan (sesuai pada item 1 dan item 2) 2. Apabila calon karyawan diterima (lolos seleksi), untuk biaya tempat tinggal (kontrakan) ditanggung sendiri dan akan dibantu BKK, BLK dan LPK dalam pelaksanaannya 3. Calon karyawan yang lulus interview menanggung biaya Medical Chek Up sebesar Rp. 150.000,- (atau sesuai dengan biaya di daerah masing-masing) Karawang , 2022 PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA PT. Surya Prana Sesama * (Darmono Hadi Susanto ) fénto.S.Pd.M.Eng. Manager Operasional Kepala Sekolah Lampiran 2 SYARAT PESERTA SELEKS| KARYAWAN (untuk karyawan PT. Chemco Harapan Nusantara) Laki-laki 2. Usia: 18 th- 21th 3. Pendidikan SMK : TSM, TKR, TM, TL, Tom, TPks, T PLgm, T. Mekatronik dan jurusan lain yang berkaitan dengan otomotif serta jurusan lain apabila ada permintaan 4. Nilai Matematika (UN) : min. 2,5 5. Tinggi Badan minimal 165 cm ( ketentuan lain apabila ada permintaan ) 6. Berat badan sesuai tinggi badan ( 45 s/d 70 kg ) 7. Mata tidak minus atau plus 8. Telinga tidak bertindik atau ada bekas tindik 9. Berbadan tegap dan tidak bertato atau ada bekas tato 10. Sehat Jasmani dan Rohani, dan telah menerima Vaksin Covid 19 MARAN. 1. Surat Lamaran lengkap yang ditulis tangan dengan ditujukan ke Personalia atau H&RD 2. Daftar Riwayat Hidup 3. Pas Photo ukuran (2 X 3), (3 X 4), (4 X 6) yang masing-masing 2 lembar 4. Foto Copy a. E-KTP/ Surat Keterangan E - KTP (masih berlaku) b. NPWP c. Kartu Kuning d. ljasah terakhir e. Surat Keterangan Hasil Kelulusan/ SKHUN f. Transkrip Nilai g. Sertifikat/ Piagam Pendukung (jika ada) hh. Akte Kelahiran i Kartu Keluarga (KK) |. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku 5. Surat Keterangan Dokter terbaru dan sertifikat vaksin Covid 19 6. Surat Ijin Orang Tua yang dilampiri Foto Copy KTP Orang Tua CATATAN Diharuskan menunjukkan dokumen asli saat mengikuti interview 1. ljasah Asti 2. Raport Asli 3. SKCK asli yang masih berlaku 4. E-KTP Asli

You might also like