Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Sekolah : SMPN 1 ULUIWOI
Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : VII/Ganjil
Materi Pokok : Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 45 Menit (1 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

KI.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-
aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di
lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional
KI.3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

NO Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1. 1.5 Mensyukuri makna kerja 1.5.1 Bersyukur kepada Tuhan atas karunia
sama dalam berbagai persatuan dan kerjasama yang dilakukan
bidang kehidupan di bangsa Indonesia.
masyarakat 1.5.2 Berpendapat secara jujur tentang arti
pentingnya kerja sama dalam berbagai bidang
kehidupan di masyarakat.
2. 2.5 Mendukung bentuk- 2.5.1 Menghargai pendapat tentang arti pentingnya
bentuk kerja sama dalam kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan
berbagai bidang di masyarakat.
kehidupan di masyarakat 2.5.2 Bersemangat dalam mendorong kerjasama
dilingkungan sekolah.
3 3.5 Menganalisis bentuk- 3.5.1 Mendeskripsikan bentuk-bentuk kerjasama
bentuk kerjasama dalam dalam berbagai bidang kehidupan.
berbagai bidang 3.5.2 Memahami pentingnya kerjasama dalam
kehidupan di masyarakat kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara.
3.5.3 Mendeskripsikan kerjasama dalam bidang
sosial politik.
3.5.4 Mendeskripsikan kerjasama dalam bidang
pertahanan dan keamanan Negara.
3.5.5 Menganalisis pentingnya kerjasama antar
umat beragama.
4 4.5 Menunjukkan bentuk- 4.5.1 Berperilaku tanggung jawab dalam
bentuk kerja sama di bekerjasama di berbagai bidang kehidupan
pelbagai bidang masyarakat.
kehidupan masyarakat 4.5.2 Meneladani perilaku kerjasama yang
didapatkan dalam lingkungan kehidupan.
4.5.3 Mempresentasikan bentuk-bentuk kerjasama
yang dapat dilakukan siswa.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran dengan menggunakan model Projek Based Learning,
peserta didik diharapkan dapat:
1. Menganalisis Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan dengan
benar.
2. Mempresentasikan hasil analisis tentang Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai
Bidang Kehidupan dengan benar.
3. Menyaji secara tertulis hasil analisis tentang Bentuk-bentuk Kerjasama dalam
Berbagai Bidang Kehidupan dengan benar dan tanggung jawab.

D. Materi Pembelajaran
Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan:
1. Kerja sama dalam sosial politik
2. Kerjasma dalam ekonomi
3. Kerjasama dalam pertahanan dan keamanan
4. Kerjasama antar umat beragama

E. Pendekatan, Model Pembelajaran dan Metode


1. PertemuanPertama
a. Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)
b. Model Pembelajaran : Project based learning (PJBL )
c. Metode : Penugasan, Diskusi Kelompok, dan Tanya Jawab

F. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


Media: Alat/Bahan: Sumber Belajar:
 Media  Laptop
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
pembelaja  Infokus
ran  Spidol 2018. Buku Siswa Mata Pelajaran Pendidikan
berbasis  Papan Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII.
video Tulis
 Media Jakarta : Kementrian Pendidikan dan
pembelaja
Kebudayaan.
ran PPT
 Buku  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
siswa
 LKPD 2018. Buku Guru Mata Pelajaran Pendidikan
 Lembar Pancasila dan Kewarganegaraan Kelas VII.
Penilaian
Jakarta : Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan.

G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Uraian Ket
Aktifitas
Pendahuluan (5 Menit )
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
Pendahuluan
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik pada kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan
pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yangakan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuan saat itu.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti (35 Menit)

Urutan Langkah
Aktifitas Guru Aktifitas Peserta Didik
Langkah Kerja

1 Persiapan Guru membentuk kelompok Dengan bimbingan guru peserta


didik membentuk kelompok
2 Pertanyaan Guru menyampaikan judul/topik Mengajukan pertanyaan mendasar
Mendasar pembelajaran (Bentuk-bentuk mengenai apa yang harus
Kerjasama dalam Berbagai dilakukan terhadap topik atau
Bidang Kehidupan) melalui pemecahan masalah terhadap
power point dan tayangan vidio proyek

3 Mendesain Guru menyampaikan prosedur Peserta didik Menyusun rencana


perencanaan pembuatan produk (Mind pembuatan proyek sesuai
produk Mapping) prosedur, (menentukan waktu,
alat dan bahan yg digunakan
dalam penyusunan proyek )
4 Menyusun Guru membimbing peserta Peserta didik dengan bimbingan
pembuatan jadwal didik membuat proyek guru Menyusun jadwal
(tahapan-tahapan dan penyelesaiaan proyek
pengumpulan)

5 Monitor Guru memantau peserta didik Peserta didik melakukan


keaktifan dan selama pelaksanaan proyek pembuatan proyek, mencatat hasil
perkembangan dan mendiskusikan setiap
proyek masalah yang muncul dalam
pelaksaan proyek
6 Menguji hasil Guru memantau keterlibatan Membahas kelayakan proyek
siswa dalam keterlibatan yang telah dibuat
pelaksaan proyek
7 Evaluasi Guru membimbing proses Memaparkan hasil laporan dan
persentase proyek peserta didik menyimpukan hasil proyek
Bersama guru.
Kegiatan Penutup (5 Menit )
 Peserta didik bersama-sama guru menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah
dilakukan mengenai pokok bahasan Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai Bidang
Kehidupan
 Guru memberikan refleksi mengenai pembelajaran hari ini Bentuk-bentuk Kerjasama dalam
Berbagai Bidang Kehidupan
 Guru melakukan evaluasi dengan memberikan pertanyaan kepada peserta didik tentang:
1. Apa yang dimaksud dengan kerja sama?
2. Berikan 1 contoh kerja sama dalam bidang ekonomi?
 Peserta didik bersama guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa.

H. Penilaiaan Pembelajaran
1. Penilaian Sikap: Lembar Penilaian Diri (Terlampir)
2. Penilaian Pengetahuan: Penugasan (Terlampir)
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja (Terlampir)

Uluwoi, 14 Desember 2022

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

JUHARNI, S.Pd ADI SANJAYA, S.Pd


NIP. 197207212007012009 NIP. 19920808201903
Lampiran I
Bahan Ajar

Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan


Kerja sama merupakan kegiatan atau usaha yang dilakukan dua orang atau lebih untuk
mencapai tujuan bersama. Semangat kerja sama dalam kehidupan dimasyarakat terwujud
dalam kegiatan gotong royong yang sesuai dengan kehidupan budaya daerah.

Gotong royong berarti bekerja bersama-sama untuk


mencapai suatu hasil yang didambakan. Sikap gotong
royong adalah bekerja bersama- sama dalam menyelesaikan
pekerjaan dan menikmati hasil pekerjaan tersebut secara adil
atau suatu usaha atau pekerjaan yang dilakukan tanpa
pamrih dan dilakukan secara sukarela oleh semua warga
menurut batas kemampuannya masing-masing.
Dalam kehidupan di masyarakat, kerjasama dikenal juga
dengan sebutan gotong royong. Sesungguhnya, gotong royong
yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia merupakan
perwujudan semangat sila ketiga Pancasila, yaitu Persatuan
Indonesia. Gotong royong adalah kerja sama yang dilakukan
sejumlah warga masyarakat untuk menyelesaikan tugas atau
pekerjaan. Dengan demikian pada hakekatnya, dalam
gotong royong terdapat kerja sama untuk kepentingan
bersama. Buatlah karangan tentang pengalaman kalian
melakukan gotong royong di lingkungan. Kumpulkan pada
guru kalian tepat waktunya.

1. Kerjasama dalam Bidang Kehidupan Sosial Politik

Landasan kehidupan sosial politik masyarakat Indonesia adalah sila


keempat Pancasila yang berbunyi ”Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat
kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan”. Perilaku politik harus
didasari nilai hikmat, kebijaksanaan, permusyawaratan dan perwakilan. Hal itu
semua merupakan bagian dari gotong royong.
Pangkal tolak pelaksanaan kehidupan sosial politik bangsa Indonesia adalah gotong
royong yang tercermin dalam proses pengambilan keputusan di lembaga-lembaga negara dan
organisasi kemasyarakatan dengan cara musyawarah untuk mufakat. Setiap orang yang
bermusyawarah bekerja sama mencari kesepakan untuk mengatasi permasalahan. Mufakat
sebagai hasil musyawarah akan berhasil apabila mengembangkan sikap saling menghormati
dan tidak memaksakan kehendak kepada siapa pun. Melalui musyawarah, keputusan yang
dihasilkan merupakan keputusan bersama sehingga semua pihak ikut bertanggungjawab
melaksanakan keputusan tersebut.

2. Kerjasama dalam Bidang Kehidupan Ekonomi

Dalam kehidupan ekonomi kerja sama digambarkan pada pasal 23A UUD Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 berbunyi, ”Pajak dan pungutan lain yang bersifat memaksa
untuk keperluan negara diatur dengan undang- undang.”Pajak digunakan oleh negara untuk
membiayai pembangunan nasional. Dengan demikian pembangunan nasional untuk
kesejahteraan dan kemakmuran rakyat dibiayai dari pajak. Setiap wajib pajak secara bergotong
royong membiayai pembangunan nasional melalui pajak yang dibayarkannya.

Kemudian pada pasal 33 ayat 1 UUD Negara Republik Indonesia Tahun


1945 menyatakan ”Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasarkan asas
kekeluargaan”. Hal ini berarti dalam kegiatan usaha ekonomi digunakan prinsip kerjasama,
saling membantu dalam suasana demokrasi ekonomi untuk mencapai kesejahteraan bersama
secara adil.

3. Kerjasama dalam Bidang Kehidupan Pertahanan dan Keamanan Negara

Pasal 30 ayat (1) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia


menyebutkan bahwa ”Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta
dalam usaha pertahanan dan keamanan negara.” Selain itu, pada pasal 27 ayat
(3) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 juga menyebutkan bahwa,
”Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan
negara”.

Setiap warga negara harus melakukan kerja sama untuk mewujudkan


keamanan dan pertahanan negara. Kerja sama warga negara untuk me-
wujudkan pertahanan dan keamanan negara merupakan contoh sikap
dari bela negara. Bela negara adalah sikap mental yang dimiliki seseorang
atau sekelompok orang untuk ikut serta dalam usaha melindungi dan
mempertahankan keberadaan bangsa dan negara.
4. Kerjasama Antarumat Beragama

Pasal 29 ayat (2) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 berbunyi,
”Negara menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agama-
nya masing-masing dan beribadat menurut agama dan kepercayaannya itu.”
Ketentuan pasal tersebut mengandung pengertian adanya jaminan negara atas
hak kebebasan penduduk untuk memeluk agama dan dan beribadah menurut
agama yang dianutnya.

Kerjasama antarumat beragama dalam berbagai bidang kehidupan dilakukan


untuk mewujudkan kerukunan hidup. Meskipun demikian, kerjasama
antarumat beragama bukan dalam hal keyakinan agama. Hal ini lebih pada
upaya menciptakan kerukunan hidup antarpemeluk agama dengan
mengembangkan sikap saling hormat menghormati dan toleransi. Kerjasama
antarumat beragama ditandai dengan adanya sikap-sikap sebagai berikut. (1)
saling menghormati umat seagama dan berbeda agama; (2) saling
menghormati lembaga keagamaan yang seagama dan berbeda agama; (3)
sikap saling menghormati hak dan kewajiban umat beragama. Dengan
demikian, ketentuan pasal tersebut mengandung pengertian adanya jaminan
negara atas hak kebebasan penduduk untuk memeluk agama dan beribadah
menurut agama yang dianutnya.
Lampiran II
Media Pembelajaran
Lampiran III

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

Tujuan Pembelajaran:
1. Menganalisis Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan dengan
benar.
2. Mempresentasikan hasil analisis tentang Bentuk-bentuk Kerjasama dalam Berbagai
Bidang Kehidupan dengan benar.
3. Menyaji secara tertulis hasil analisis tentang Bentuk-bentuk Kerjasama dalam
Berbagai Bidang Kehidupan dengan benar dan tanggung jawab

Judul Proyek :Mind Mapping

Nama Kelompok :

Langkah Kerja

1. Tentukan topik
2. Tuliskan poin penting dari dari topik yang terpilih dalam kertas karton
3. Tuliskan kata kunci yang relevan
4. Buat mind mapping dan hubungkan setiap poin
5. Berikan gambar ilustrasi
6. Tambahkan catatan kecil bila diperlukan
7. Desain seindah mungkin
8. Presentasikan hasil proyek di depan kelas
KISI-KISI LATIHAN SOAL
NO LEVEL BENTUK NOMOR
KOMPETENSI MATERI INDIKATOR INDIKATOR SOAL
KOGNITIF SOAL SOAL
DASAR PENCAPAIAN

Memahami bentuk-bentuk Kerja sama dalam Menganalisis bentuk- C.4 Disajikan sebuah data, PG 1,2,3,4,5
kerjasama dalam berbagai berbagai kehidupan bentuk kerjasama dalam peserta didik mampu
bidang kehidupan di berbagai bidang kehidupan menetukan bentuk-
1 masyarakat di masyarakat bentk kerjasama
dalam berbagai bidang
kehidupan
Butir Soal

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda silang (x) pada huruf A,
B, C, atau D!

1. Manusia merupakan mahluk hidup yang selalu berinteraksi dengan sesama, tidak dapat hidup sendiri,
dan sangat membutuhkan peran orang lain. Hal ini menguatkan bahwa manusia adalah mahluk…
A. Individualis
B. Sosial
C. Pribadi
D. Humanis
2. Suatu bentuk interaksi sosial antara perseorangan atau kelompok manusia untuk mencapai satu atau
beberapa tujuan bersama merupakan definisi dari…
A. Gotong royong
B. Musyawarah
C. Kerja sama
D. Koalisi
3. Contoh kerja sama yang dilakukan semata-mata di lakukan untuk meringankan beban orang lain dengan
tanpa pamrih….
A. Mengumpulkan dana untuk korban terdampak covid-19
B. Membelah tanah air dari ancaman dan gangguan negara lain
C. Menyelesaikan tugas kelompok
D. Menjaga keamanan dan ketertiban bersama
4. Dibawah ini yang bukan merupakan tujuan kerja sama adalah….
A. Sikap saling menghargai satu sama lain
B. Memunculkan sikap toleransi
C. Mencapai tujuan bersama
D. Terbentuknya peraturan baru yang mengikat masyarakat
5. Contoh bentuk kerja sama di lingkungan sekolah adalah…
A. Kerja sama saat mengerjakan ulangan
B. Mengerjakan tugas pribadi
C. Melaksanakan piket kelas
D. Membayar uang sekolah
Kunci Jawaban

Kunci jawaban soal pilihan ganda

No Kunci Jawaban
1. B
2. C
3. A
4. D
5. C
Lampiran 4
INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN

1. Penilaian Sikap Spritual dan Sosial

a. Teknik, Bentuk dan Butir Penilaian Kompetensi Sikap Spritual dan sikap Sosial

No. Teknik Bentuk Butir Waktu Keterangan


Instrumen Instrumen Pelaksanaan
Observasi Jurnal Jurnal Saat Penilaian dan
Penilaian pembelajaran pencapaian
Sikap berlangsung pembelajaran
Spiritual dan (assessment for
Sosial and
of learning)

b. Instrumen dan Rubrik Penilaian Kompetensi Sikap Spiritual


- Instrumen :
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai sikap Spiritual peserta didik. Dengan kriteria penilaian sebagai berikut :
4 = selalu, apa bila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apa bila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan;
2 = Kadang-kadang , apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan;
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Lembar Jurnal Observasi Penilaian Kompetensi Sikap Spiritual


Nama Sekolah : SMPN 1 ULUIWOI

Kelas/Semester : VII

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Sikap / Nilai

Berdoa sebelum Menunjukkan Memberi


dan sesudah rasa syukur salam
No Nama melakukan sebelum dan Skor akhir Predikat
kegiatan sesudah
menyampaik
an pendapat/
presentasi
- Rubrik
Petunjuk penskoran :

Skor akhir menggunakan skala 1 – 4

Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

Skor perolehan X 100 = Skor akhir

Skor maksimal

Predikat :

 A (sangat baik) = 91-100


 B (baik) = 81-90
 C (cukup) = 70- 80
 D (kurang) < 70

c. Instrumen dan Rubrik Penilaian Kompetensi Sikap Sosial


- Instrumen
Teknik penilaian kompetensi sikap dapat menggunakan observasi. Format penilaian sikap dapat menggunakan
format penilaian sikap sebagai mana diuraikan di bagian 1. Pada subbab ini Sikap dan Keterampilan yang ingin
dicapai adalah Pembiasaan Lingkungan. Aspek yang diambil adalah menanamkan toleransi dalam upaya
menyelesaikan berbagai masalah sara

Lembar Jurnal Observasi Penilaian Kompetensi Sikap Sosial


Nama Sekolah : SMPN 1 ULUIWOI

Kelas/Semester : VII

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Sikap / Nilai
Nama Rata-
No. Predikat
siswa Percaya Saling Tanggung rata
Jujur Kerjasama
diri menghargai jawab
- Rubrik
Pedoman Penskoran yaitu:

4= A, Apabila peserta didik selalu sesuai dengan aspek sikap yang dinilai

3= B, Apabila peserta didik sering sesuai dengan aspek sikap yang dinilai

2= C, Apabila peserta didik kadang-kadang sesuai dengan aspek sikap yang dinilai

1= D, Apabila peserta didik tidak pernah sesuai dengan aspek sikap yang dinilai

d. Bentuk Pengembangan Jurnal Penilaian Sikap Spritual dan Sikap Sosial

Nama Sekolah : SMPN 1 ULUIWOI

Kelas/Semester : VII

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Catatan Butir Tanda Ket./Tindak


No. Waktu Nama
Perilaku Sikap Tangan lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

2. Instrumen dan Rubrik Penilaian Kompetensi Pengetahuan


- Instrumen
Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk mengerjakan uji kompetensi yang ada di LKPD berbentuk soal
pilihan ganda sebanyak 10 butir soal yang disusun berdasarkan kisi-kisi materi Keberagaman masyarakat
indonesia dalam bingkai bhineka tunggal ika

- Rubrik
Penilaian pengetahuan soal pilihan ganda dengan pembobotan nilai skor = 10 untuk hasil jawaban benar pada 1
soal pilihan ganda, dan nilai maksimal yang akan diperoleh adalah 100. Adapun kriteria skor diantaranya
sebagai berikut.

Skor 10 jika jawaban benar.

Skor 0 jika jawaban salah.


Nilai = Skor Perolehan × 10

3. Instrumen dan Rubrik Penilaian Kompetensi Keterampilan


- Instrumen
Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam presentasi, kemampuan
bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan argumentasi kelompok, kemampuan dalam
memberikan masukan/saran, serta mengapresiasi pada saat menyampaikan hasil projek penelitian tentang
Pohon toleransi

Lembar penilaian penyajian dan laporan hasil projek penelitian tentang proyek pohon toleransi dalam upaya
menyelesaikan berbagai masalah sara dapat menggunakan format di bawah ini, dengan ketentuan aspek
penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi serta keperluan guru.

Nama Sekolah : SMPN 1 ULUIWOI

Kelas/Semester : VII

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kemampuan
Kemampuan Memberi
Menjawab/ Mengapresiasi
Nama Peserta Bertanya Masukan/ Saran
No. Berargumentasi
Didik
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1.

2.

3.

Dst

Keterangan : Diisi dengan tanda ceklist

- Rubrik
Kategori Penilaian : 4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Nilai = Skor Perolehan × 50

No. Aspek Penskoran

1. Kemampuan Bertanya Skor 4 apabila selalu bertanya.


Skor 3 apabila sering bertanya.

Skor 2 apabila kadang-kadang bertanya.

Skor 1 apabila tidak pernah bertanya.

2. Kemampuan Menjawab/ Skor 4 apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas.


Argumentasi
Skor 3 apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas.

Skor 2 apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak jelas.

Skor 1 apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak


jelas.

3. Kemampuan Memberi Skor 4 apabila selalu memberi masukan.


Masukan
Skor 3 apabila sering memberi masukan.

Skor 2 apabila kadang-kadang memberi masukan.

Skor 1 apabila tidak pernah memberi masukan.

4. Mengapresiasi Skor 4 apabila selalu memberikan pujian.

Skor 3 apabila sering memberikan pujian.

Skor 2 apabila kadang-kadang memberi pujian.

Skor 1 apabila tidak pernah memberi pujian.

Penilaian Hasil Laporan Penelitian

No. Aspek Yang dinilai Skor


1 Kesesuai dengan topik 1 2 3 4

2 Keterkaitan antar konsep (input-proses-output) 1 2 3 4

3 Keindahan tata-letak 1 2 3 4

4 Kandungan isi pesan 1 2 3 4

Lembar Pengamatan Pelaksanaan PjBL

Keterlaksanaan
No. Butir-butir Pengamatan Catatan
Ya Tidak

1 Penelitian (Pengumpulan Informasi)

2 Wawancara
Lembar Penilaian Proyek

No. Aspek yang dinilai Skor

A Persiapan
1 Membuat jadwal kegiatan 1 2 3 4

2 Membuat instrumen pengumpulan data 1 2 3 4

3 Membuat pembagian tugas kelompok 1 2 3 4

B Pelaksanaan Pengumpulan Data


1 Sistematika kegiatan 1 2 3 4

2 Akurasi data dan informasi 1 2 3 4

3 Kuantitas sumber data 1 2 3 4

4 Analisis data 1 2 3 4

5 Penarikan kesimpulan 1 2 3 4

C Pelaporan
1 Penampilan 1 2 3 4

2 Penguasaan 1 2 3 4

Keterangan
4= Sangat Baik
3=Baik
2=Cukup
1=Kurang

Total skor perolehan


Nilai =
x 100Total
skor
maksimu
m

4. Pembelajaran Remedial
Kegiatan pembelajaran remedial antara lain dalam bentuk pemanfaatan tutor sebaya bagi
peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian.
5. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pembelajaran berupa kerja kelompok membuat gagasan/ide upaya
preventif untuk mengatasi masalah limbah domestik

You might also like