Download as pdf or txt
Download as pdf or txt
You are on page 1of 11

Economicus, Vol. 13 No.

1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN LOKET PENDAFTARAN


TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI KANTOR PERTANAHAN
KABUPATEN BOGOR
1)
Muhlis, 2) Dinar Rahmania
1)
Dosen Program Studi Manajemen, STIE Dewantara
Jl. Raya Pemda Bojong Depok Baru III, Karadenan, Cibinong, Bogor, Jawa Barat 16913, Indonesia
Email: muhlis@dewantara.ac.id
2)
Alumni Program Studi Manajemen, STIE Dewantara
Jl. Raya Pemda Bojong Depok Baru III, Karadenan, Cibinong, Bogor, Jawa Barat 16913, Indonesia
Email: dinarrahmania290797@gmail.com

ABSTRACT
The purpose of this study was to determine the effect of reliability, responsiveness, assurance,
attention, and physical evidence on community satisfaction partially or simultaneously. The
method of collecting data for testing hypotheses using filling in questionnaires aimed at 100
respondents of people over the age of 17 who use the services at the registration counter.The
results of multiple linear analysis show that the influence of service quality dimensions is R2 =
0.346, which means that the contribution of variable X (Service Quality) plays a role in
influencing the Y variable (Community Satisfaction) of 34.6%. Based on the results of the t test
the responsiveness and attention variables influence people's satisfaction. Judging from the
results of the test f community satisfaction together is influenced by variables of reliability,
responsiveness, assurance, attention, and physical evidence at the level of alpha significance of
10% or 90% confidence level. Based on the results of the t test the responsiveness and attention
variables influence people's satisfaction.

Keywords: Service Quality, Community Satisfaction, Public Service, Land Office, Bogor
Regency.

ABSTRAK
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh keandalan, daya tanggap, jaminan, perhatian,
dan bukti fisik terhadap kepuasan masyarakat secara parsial maupun simultan. Metode
pengumpulan data untuk pengujian hipotesis menggunakan pengisian kuisioner yang ditujukan
100 responden masyarakat berusia di atas 17 tahun yang menggunakan pelayanan di loket
pendaftaran. Hasil analisis linear berganda bahwa dapat diketahui pengaruh dimensi kualitas
pelayanan sebesar R2 = 0,346 hal ini berarti sumbangan variabel X (Kualitas Pelayanan)
berperan dalam mempengaruhi variabel Y (Kepuasan Masyarakat) Sebersar 34,6%.
Berdasarkan hasil uji t variabel daya tanggap dan perhatian berpengaruh terhadap kepuasan
masyarakat. Dilihat dari hasil uji f kepuasan masyarakat secara bersama-sama dipengaruhi oleh
variabel keandalan, daya tanggap, jaminan, perhatian, dan bukti fisik pada tingkat signifikansi
alpha 10% atau tingkat kepercayaan 90%. Berdasarkan hasil uji t variabel daya tanggap dan
perhatian berpengaruh terhadap kepuasan masyarakat.

Kata kunci: Kualitas Pelayanan, Kepuasan Masyarakat, Pelayanan Publik, Kantor Pertanahan,
Kabupaten Bogor.
1. PENDAHULUAN memudahkan masyarakatnya dalam
1.1 Latar Belakang mengurus pertanahan, pemerintah
Wilayah Kabupaten Bogor memiliki mempunyai lembaga non kementrian yang
luas tanah sekitar 298.838,31 Ha. Dengan mengurusi pertanahan di Indonesia yaitu
wilayah lahan yang begitu luas pemerintah Badan Pertanahan Nasional (BPN).
mewajibkan masyarakatnya untuk memiliki Untuk menjalankan tugas dan fungsi
sertifikat tanah sebagai bukti kepemilikan Badan Pertanahan Nasional (BPN) di
tanah yang sah dan di akui negara. Demi daerah, maka dibentuk kantor Wilayah BPN

91
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

di provinsi dan Kantor Pertanahan di kepuasan masyarakat dalam loket


Kabupaten/kota. Kantor pertanahan pendaftaran?
Kabupaten Bogor adalah lembaga yang 4. Apakah perhatian berpengaruh
mengurusi bidang pertanahan di Kabupaten terhadap kepuasan masyarakat dalam
Bogor mulai dari pendaftaran hingga loket pendaftaran?
penerbitan sertifikat serta mengurusi 5. Apakah bukti fisikberpengaruh
persengketaan tanah yang terjadi di terhadap kepuasan masyarakat dalam
masyarakat. Penelitian ini dilatarbelakangi loket pendaftaran?
dengan banyaknya fenomena mengenai 6. Apakah keandalan, daya tanggap,
kualitas pelayanan di bagian loket jaminan, perhatian, dan bukti fisik
pendaftaran pertanahan di Kantor berpengaruh secara bersamaan
Pertanahan Kabupaten Bogor yang secara terhadap kepuasan masyarakat dalam
umum masih terdapat beberapa kelemahan. loket pendaftaran?
Demi terwujudnya kepuasan
masyarakat terhadap pelayanan publik 1.3 Tujuan Penelitian
maka seharusnya terpenuhi 5 (lima) aspek 1. Untuk mengetahui dan menganlisis
pelayanan yaitu, Tangible (Bukti fisik), pengaruh keandalan terhadap kepuasan
Emphaty (Perhatian), Reliability masyarakat dalam pelayanan loket
(Keandalan), Responsive (Daya Tanggap), pendaftaran.
dan Assurance (Kepastian). 2. Untuk mengetahui dan menganalisis
Loket pendaftaran pertanahan pengaruh daya tanggap terhadap
merupakan tempat dimana masyarakat kepuasan masyarakat dalam pelayanan
ingin mendaftarkan tanah untuk diterbitkan loket pendaftaran.
sertifikatnya, petugas-petugas loket inilah 3. Untuk mengetahui dan menganalisis
yang memberikan pelayanan mengenai pengaruh jaminan terhadap kepuasan
pendaftaran tanah untuk masyarakat di masyarakat dalam pelayanan loket
Kabupaten Bogor. Maka dari itu penelitian pendaftaran.
mengenai kualitas pelayanan loket 4. Untuk mengetahui dan menganalisis
pendaftaran sangatlah penting, dimana loket pengaruh perhatian terhdap kepuasan
pendaftaran merupakan garda awal masyarakat dalam pelayanan loket
masyarkat mendapatkan pelayanan pendaftraan.
pertanahan sebelum ke pelayanan lainnya. 5. Untuk mengetahui dan menganalisis
Berdasarkan latar belakang tersebut, maka pengaruh bukti fisik terhadap kepuasan
peneliti melakukan penelitian yang berjudul masyarakat dalam pelayanan loket
“Pengaruh Kualitas Pelayanan Loket pendaftaran.
Pendaftaran Terhadap Kepuasan 6. Untuk mengetahui dan menganalisis
Masyarakat di Kantor Pertanahan pengaruh keandalan, daya tanggap,
Kabupaten Bogor”. jaminan, perhatian, dan bukti fisik
secara bersamaan terhdapa kepuasan
1.2 Rumusan Masalah masyarakat dalam pelayanan loket
1. Apakah keandalan berpengaruh
pendaftaran.
terhadap kepuasan masyarakat dalam
pelayanan loket pendaftaran?
2. TINJAUAN PUSTAKA
2. Apakah daya tanggap
2.1 Landasan Teori
berpengaruh terhadap kepuasan
2.1.1 Kualitas Pelayanan
masyarakat dalam pelayanan loket
Kualitas jasa atau layanan itu sendiri
pendaftaran?
harus dimulai dari kebutuhan pelanggan
3. Apakah jaminan berpengaruh terhadap

92
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

dan berakhir dengan kepuasan pelanggan pemerintah dalam memberikan pelayanan


serta persepsi positif terhadap kualitas jasa kepada masyarakat”.
atau layanan (Kotler dan Keller, 2012).
2.2 Kerangka Pemikiran
2.1.2 Kualitas Pelayanan Publik
Menurut UU No.25 Tahun 2009, yang
Kualitas
dimaksud dengan pelayanan publik adalah Pelayanan
kegiatan dalam rangka pemenuhan
Keandalan
kebutuhan pelayanan sesuai dengan
(X1)
peraturan perundang-undangan bagi setiap
H1
warga negara dan penduduk atas barang Daya Tanggap
dan jasa, dan atau pelayanan administrasi (X2) Kepuasan
H2
yang disediakan oleh penyelenggara Masyarakat
Perhatian H3
pelayanan publik. Asas Pelayanan Publik (Y)
(X3)
Sinambela (2008:6) secara teoritik
menjelaskan tujuan pelayanan publik pada Empati H4

dasarnya adalah memuaskan masyarakat. (X4)


H5
Bukti Fisik
2.1.3 Kepuasan (X5)
Menurut Zeithaml dan Bitner (2004 :
86) “Satisfaction is the customer’s
evaluation of a product or service in terms H6
of whether that product or service has met
their needs and expectation”. Engel (dalam
Tjiptono 2016:151) mengungkapkan bahwa Gambar 1. Kerangka Pemikiran
kepuasan pelanggan merupakan evaluasi
purna beli yang mana alternatif yang dipilih 2.3 Definisi Operasional
sekurang-kurangnya memberikan hasil
(outcome) sama atau melampaui harapan Berikut definisi operasional
pelanggan, sedangkan ketidakpuasan variabel akan dijelaskan pada tabel 1.
timbul apabila hasil yang diperoleh tidak
memenuhi harapan pelanggan. Tabel 1. Definisi Operasional

Butir
2.1.4 Kepuasan Masyarakat No Variabel Indikator Pertanya
Kepuasan adalah perasaan senang atau an
kecewa seseorang yang timbul karena 1. Keandalan  Pegawai loket 1
seseorang yang timbul karena (X1) menjelaskan
membandingkan kinerja yang dipersepsikan persyaratan-
produk atau jasa terhadap ekspektasi persyaratan
mereka (Kotler, 2012). Lebih lanjut dalam pendaftaran
tanah sesuai
Keputusan Menteri Pendayagunaan
kebutuhan.
Aparatur Negara (KEPMENPAN) Nomor  Kemudahan
25 Tahun 2004 Tentang Pedoman Umum prosedur 2
Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat pelayanan.
Unit Pelayanan Instansi Pemerintah  Kepastian
menyebutkan, “Sasaran dari Indeks biaya 3
Kepuasan Masyarakat adalah tingkat pelayanan.
pencapaian kinerja unit pelayanan instansi
2. Daya  Daya tanggap 4

93
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

Tanggap pegawai loket memberikan


(X2) terhadap pelayanan
keluhan yang 5 Bukti Fisik  Kondisi Fisik 15
dihadapi (X5) Kantor BPN
masyarakat Kabupaten
Bogor
 Ketepatan  Loket 16
dalam 5 pendaftaran
memberikan terdapat ruang
informasi tunggu yang
pertanahan nyaman
 Kecepatan  Keberadaan 17
pegawai loket
dalam 6 pendaftaran
memberikan mudah
pelayanan ditemukan
 Penempilan 18
 Kepaatan janji pegawai loket
pegawai dalam
dalam 7 memberikan
memberikan pelayanan
pelayanan 6 Kepuasan  Pelayanan 19
3 Jaminan  Kemampuan 8 Masyarakat yang diberikan
(X3) pegawai (Y) pegawai loket
dalam akantor
memberikan Pertanahan
pelayanan sesuai dengan
 Kejujuran 9 kebutuhan
pegawai masyarakat
dalam  Pelayanan 20
memberikan yang diberikan
pelayanan pegawai loker
 Tanggungjawa 10 Kantor
b pegawi Pertanahan
dalam lengakap, jelas
pengelolaan dan cepat
berkas  Produk/Jasa 21
pendaftaran yang diberikan
tanah pegawai loket
 Kesiapan 11 sesuai dengan
pegawi kebutuhan
melayani tepat masyarakat
waktu sesuai  Masyarakat 22
prosedur jam mendapatkan
kerja kemudahan
dalam
4 Empati  Perhatian 12 memenuhi
(X4) pegai loket persyaratan
terhadap administrasi
kebutuhan pertanahan
masyarakat  Mayarakat 23
 Keramahan 13 merasakan
dan sopan aman dan
santun nyaman
pegawai loker selama
terhadap memberikan
masyarakat penjelasan 24
 Kesabaran  Pegawai loket
pegawai loket 14 menerapkan
dalam 3S (Senyum,

94
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

Sapa, Salam) dan mendapatkan pelayanan di loket


Kantor Pertanahan Kabupaten Bogor.
3. METODE PENELITIAN Dalam satu hari masyarakat yang dilayani ±
3.1 Jenis Penelitian 125 orang dan dikalikan selama 20 hari
Dilihat dari segi pendekatan yang masa kerja jadi terdapat 2.500 populasi
digunakan maka jenis penelitian yang dalam penelitian ini.
digunakan adalah penelitian kuantitatif
yang bersifat kausal. Analisis kuantitatif 3.5.2 Sampel
menekankan pada pengujian teori melalui Menurut sugiyono (2013:118).
pengukuran variabel penelitian dengan “Sampel adalah Bagian dari jumlah
angka dan melakukan analisis data dengan karakteristik yang dimiliki oleh populasi
prosedur statistik. Penelitian kuantitatif tersebut”.Penentuan ukuran sampel dalam
adalah penelitian yan meneliti pengaruh dua penelitian ini menggunakan rumus sebagai
variabel atau lebih. berikut :

3.2 Variabel Penelitian


Variabel yang digunakan dalam
penelitian ini terdiri dari variable terikat (Y) Keterangan :
dan variable bebas (X) : n = ukuran sampel
1. Variabel terikat dalam penelitian ini N = ukuran populasi (Dalam satu hari
adalah kepuasan masyarakat di Kantor masyarakat yang dilayani ± 125
Pertanahan Kabupaten Bogor (Y). orang dan dikalikan selama 20
2. Variabel bebas dalam penelitian ini hari masa kerja jadi terdapat
yaitu kualitas pelayanan (X) yang 2.500 populasi dalam penelitian
terdiri dari Keandalan (X1), daya ini).
tanggap (X2), jaminan (X3), empati = kelonggaran ketidaktelitian
(X4), dan Bukti fisik (X5). karena kesalahan pengambilan
sampel yang dapat ditolerir.
3.3 Objek Penelitian
Objek penelitian merupakan Dalam penelitian ini e ditetapkan
permasalahan yang diteliti, dalam penelitian sebesar 10 %.
iniyang menjadi objek penelitian adalah Adapun perhitungan penentuan sampel
masyarakat yang menggunakan pelayanan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:
publik pendaftaran tanah di Kantor
Pertanahan Kabupaten Bogor.
= ( )
3.4 Lokasi dan Waktu Penelitian = 99,96 dibulatkan menjadi 100.
Lokasi penelitian ini adalah di Kantor
Jadi, sampel yang digunakan dalam
Pertanahan Kabupaten Bogor yang
penelitian ini adalah 100 responden.
beralamat di Jl. Tegar Beriman, Pakansari,
Cibinong, Bogor. Adapun waktu penelitian
3.6 Teknik Sampling
ini dilaksanakan selama satu bulan pada
Teknik sampling yang digunakan
bulan Agustus-September 2018.
dalam penelitian ini adalah non
3.5 Populasi dan Sampel probability sampling.
3.5.1 Populasi
Populasi dalam penelitian ini adalah
masyarakat yang berusia diatas 17 tahun

95
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

3.7 Teknik Analisis Data


Dalam penelitian ini menggunakan
teknik analisis data, diantaranya :
1. Uji Validitas
2. Uji Reliabilitas
3. Uji Normalitas
4. Uji Multikolineritas
5. Uji Heterokedastisitas
6. Analisis Regresi Linier Berganda
7. Uji Signifikansi Parsial (Uji t)
8. Uji Signifikansi Silmutan (Uji F)
9. Koefisien Determinasi

4. HASIL DAN PEMBAHASAN


4.1 Uji Validitas Sumber : Hasil Penelitian,2019 (data
Uji Validitas digunakan untuk diolah)
mengukur validnya suatu kuisioner. Dalam
penentuan layak atau tidaknya suatu item 4.3 Uji Normalitas
yang digunakan, dilakukan uji signifikansi Dalam penelitian ini uji normalitas
koefisien korelasi pada taraf signifikansi
dilakukan dengan metode Uji Kolmogrov
0,1, dan df – 100.
Berdasarkan hasil pengujian validitas Smirnov dengan bantuan SPSS. Dengan
keandalan, daya tanggap, jaminan, adanya tes normalitas maka hasil penelitian
perhatian, bukti fisik, dan kepuasan bisa digeneralisasikan pada populasi.
masyarakat dinyatakan valid. Dalam pandangan statistik itu sifat dan
karakteristik populasi adalah terdistribusi
4.2 Uji Reliabilitas secara normal.
Pengujian reliabilitas dalam penelitian
ini dilakukan dengan menghitung besarnya Tabel 3. Hasil Uji Normalitas
nilai Croncbach’s Alpha Instrumen dari
masing-masing lima dimensi yang diuji. One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
Apabila nilai Cronbach’s Coefficient Alpha
lebih besar dari 0,6 maka jawaban dari pada Unstandardize
d Residual
responden pada kuisioner sebagai alat
N 100
pengukur dinilai dinyatakan reliable
Normal Mean .0000000
Program SPSS memberikan fasilitas untuk Parametersa,b Std. 1.69367975
reliabilitas dengan uji statisti Cronbach Deviation
Alpha (α). Most Extreme Absolute .071
Differences Positive .046
Negative -.071
Tabel 2. Hasil Uji Reliabilitas
Test Statistic .071
Asymp. Sig. (2-tailed) .200c,d
a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.
c. Lilliefors Significance Correction.
d. This is a lower bound of the true significance.
Sumber : Hasil Penelitian,2019 (data
diolah)

96
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

Berdasarkan data di atas, maka dapat


dilihat bahwa nilai dari Asymp. Sig. (2-
tailed) adalah 0,2 atau diatas 0,1.
Berdasarkan hasil tersebut maka dapat
dinyatakan bahwa data terdistribusi normal.

4.4 Uji Multikolineritas

Tabel 4. Hasil Uji Multikolineritas

Gambar 2. Scatter Plot


Sumber : Hasil Penelitian,2019 (data
diolah)

Gambar 2. menunjukkan bahwa titik-


titik pada scatter plot tidak membentuk pola
tertentu, serta menyebar di atas dan di
Sumber: Hasil Penelitian 2019 (data diolah) bawah angka nol sumbu Y. sehingga dapat
disimpulkan tidak ada heteroskedastisitas
Berdasarkan data di atas, maka dapat dalam model regresi.
disimpulkan bahwa tidak ada nilai
Tolerance dari keandalan,daya tanggap, 4.6 Analisis Regresi Linier Berganda
jaminan, perhatian, dan bukti fisik yang Analisis regresi linier berganda
kurang dari 0,1 dan nilai VIF dari digunakan untuk mengetahui ada tidaknya
keandalan, daya tanggap, jaminan, pengaruh keandalan, daya tanggap,
perhatian dan Bukti fisik yang lebih dari 10. jaminan, perhatian dan Bukti fisik terhadap
Berdasarkan hasil tersebut maka dapat kepuasan masyarakat dalam menggunakan
dinyatakan bahwa data terhindar dari pelayanan publik dalam layanan
multikolinearitas. pertanahan.

4.5 Hasil Uji Heterokedastisitas Tabel 5. Hasil Uji Analisis Regresi Linier
Uji heterokedastisitas Berganda
menunjukkan terjadinya perbedaan
varian antara residual suatu pengamatan
dengan pengamatan lain. Untuk
mendeteksi heteroskedastisitas
digunakan scatter plot antara ZPRED
dan SRESID. Jika titik-titik pada scatter
plot tidak membentuk pola tertentu,
serta menyebar di atas dan dibawah
angka nol sumbu Y, maka tidak ada
heteroskedastisitas dalam model regresi.
Berikut adalah scatter plot yang dihasilkan
model regresi : Sumber : Hasil Penelitian,2019 (data
diolah)

97
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

Berdasarkan hasil pengolahan data di Tabel 6. Hasil Uji Signifikansi Parsial


atas dapat disusun persamaan regresi (Uji t)
sebagai berikut:
Y = 5,664 + 0,075X1 + 0,292X2 + 0,110X3 +
0,431X4 + 0,182X5
Dari hasil persamaan di atas, maka
dapat diintepretasikan sebagai berikut:
1. Konstanta sebesar 5,664, artinya jika
tidak ada variable Keandalan, Daya
Tanggap, Jaminan, Perhatian, dan
Bukti fisikmaka variable independen
sebesar 5,664.
2. Koefisien regresi keandalan adalah
0,075, artinya setiap kenaikan a. Pengaruh keandalan terhadap
keandalan sebesar 1 poin, maka DPR kepuasan Berdasarkan hasil di atas,
akan meningkat sebesar 0,075. terlihat bahwa nilai t hitung lebih kecil
3. Koefisien regresi daya tanggap adalah dari t table dan Sig. dari keandalan
0,292, artinya setiap kenaikan daya adalah 0,667 atau lebih dari 0,1.
tanggap sebesar 1 poin, maka DPR Berdasarkan hasil tersebut, maka dapat
akan meningkat sebesar 0,292. dinyatakan bahwa keandalan tidak
4. Koefisien regresi jaminan adalah berpengaruh terhadap kepuasan
0,110, artinya setiap kenaikan jaminan masyarakat.
sebesar 1 poin, maka jaminan akan b. Pengaruh daya tanggap terhadap
meningkat sebesar 0,110. kepuasan Berdasarkan hasil di atas,
5. Koefisien regresi perhatian adalah terlihat bahwa nilai t hitung lebih besar
0,431, artinya setiap kenaikan terhadap t tabel dan nilai Sig. dari daya
perhatian sebesar 1 poin, maka tanggap adalah 0.043 atau kurang dari
perhatian akan meningkat sebesar 0,1. Berdasarkan hasil tersebut, maka
0,431. dapat dinyatakan bahwa daya tanggap
6. Koefisien regresi bukti fisik adalah berpengaruh terhadap kepuasan
0,182, artinya setiap kenaikan bukti masyarakat.
fisik sebesar 1 poin, maka bukti fisik c. Pengaruh jaminan terhadap
akan meningkat sebesar 0,182 kepuasan Berdasarkan hasil di atas,
terlihat bahwa nilai t hitung lebih besar
4.7 Uji Signifikansi Parsial (Uji t) terhadap t tabel dan nilai Sig. dari
Uji t diguakan untuk mengetahui jaminan adalah 0,505 atau kurang dari
variabel independen secara parsial 0,1. Berdasarkan hasil tersebut, maka
berpengaruh terhadap variabel dependen. dapat dinyatakan bahwa jaminan tidak
Dasar pengambilan keputusan (Ghozali, berpengaruh terhadap kepuasan
2005:84) adalah dengan menggunakan masyarakat.
angka probabilitas signifikansi, yaitu : d. Pengaruh perhatian terhadap
a. Apabila angka probabilitas signifikani kepuasan Berdasarkan hasil di atas,
> 0.1, maka Ho diterima danHa terlihat bahwa nilai t hitung lebih besar
ditolak. terhadap t tabel dan nilai Sig. dari
b. Apabila angka probabilitas signifikansi perhatian adalah 0,033 atau kurang
< 0.1, maka Ho ditolak dan Ha dari 0,1. Berdasarkan hasil tersebut,
diterima. maka dapat dinyatakan bahwa

98
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

perhatian berpengaruh terhadap kesalahan 10% Maka variabel keandalan,


kepuasan masyarakat. daya tanggap, jaminan, perhatian, dan bukti
e. Pengaruh bukti fisik terhadap fisik secara signifikan mempengaruhi
kepuasan Berdasarkan hasil di atas, variabel kepuasan masyarakat.
terlihat bahwa nilai t hitung lebih kecil
dari t table dan Sig. dari bukti fisik 4.9 Koefisien Determinasi
adalah 0,207 atau lebih dari 0,1. Koefisien determinasi ( ) artinya
Berdasarkan hasil tersebut, maka dapat mengukur seberapa jauh kemampuan model
dinyatakan bahwa bukti fisik tidak dalam menerangkan variasi variabel terikat.
berpengaruh terhadap kepuasan Nilai yang kecil berarti kemampuan
masyrakat. variabel bebas dalam menjelaskan variabel
terikat sangat terbatas. Nilai R2 yang
4.8 Uji Signifikansi Silmutan (Uji F) mendekati 1 berarti kemampuan variabel
Uji F digunakan untuk mengetahui bebas memberikan semua informasi yang
apakah semua variabel bebas secara dibutuhkan untuk memprediksi variasi
bersama-sama dapat berpengaruh variabel terikat secara simultan (Ali
terhadap variabel terikat. Pengujian ini Muhson, 2015: 30).
dilakukan dengan membandingkan nilai
Tabel 8. Hasil Uji Koefisien Determinasi
F hitung dengan nilai F tabel. Jika nilai
Sumber :Hasil Penelitian, 2019 (data
F hitung lebih besar dari nilai F tabel,
diolah)
maka Ho ditolak, artinya variabel
independen Koefisien determinasi pada penelitian
secara bersama–sama mempengaruhi ini menggunakan acuan Adjusted R Square
variabel dependen. Sedangkan jika nilai dimana Nilai Adjusted R2 berkisar 0 < R2<
F hitung lebih kecil dari nilai F tabel, 1. Jika koefisien determinasi semakin
maka Ho diterima, artinya variabel mendekati 1, artinya model yang digunakan
independen tidak berpengaruh semakin tepat.Karena sumbangan variabel
signifikan terhadap variabel dependen bebas dikatakan sempurna apabila nilainya
(Ali Muhson, 2015:30). = 1 yang ada besarnya adalah 100%.
Berdasarkan tabel diatas dapat
dijelaskan bahwa menunjukkan nilai
Tabel 7. Hasil Uji Signifikansi Silmutan
Adjusted R2 sebesar 0,346. Hal ini berarti
(Uji F)
bahwa 0,346 (34,6%) variabel kepuasan
dapat dijelaskan oleh keandalan, daya

Model Summary

Mo Adjusted R Std. Error of


del R R Square Square the Estimate
1 .616a .379 .346 1.738
a. Predictors: (Constant), Bukti Fisik, Jaminan,
Keanalan, Perhatian, Daya Tanggap
Sumber : Hasil Penelitian,2019 (data
diolah) tanggap, jaminan, perhatian, bukti fisik.
Sisanya dijelaskan oleh variabel lain yang
Berdasarkan tabel di atas menunjukkan tidak dimasukkan kedalam model
bahwa nilai Fhitung sebesar 11,479 dan sig. penelitian.
sebesar 0,000 (<0,1). Lebih besar daripada
nilai Ftabel yakni 2,67, dengan tingkat 5. KESIMPULAN DAN SARAN

99
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

5.1 Kesimpulan 4. Untuk meningkatkan dimensi bukti


Berdasarkan pembahasan yang telah fisik dalam kualitas pelayanan
dilakukan sebelumnya, maka dapat diambil sebaiknya kondisi loket pendaftaran
kesimpulan sebagai berikut : dijaga kebersihan dan kenyamanannya.
1. Berdasarkan hasil uji t variabel 5. Karena keterbatasan peneliti,
keandalan tidak berpengaruh terhadap diharapkan penelitian ini dapat
kepuasan masyarakat. dijadikan referensi untuk penelitian
2. Berdasarkan hasil uji t variabel daya sejenis lainnya, serta diharapkan untuk
tanggap berpengaruh terhadap menambahkan variabel lain yang tidak
kepuasan masyarakat. disertakan pada penelitian ini.
3. Berdasarkan hasil dari uji t variabel
jaminan tidak berpengaruh terhadap 6. DAFTAR PUSTAKA
kepuasan masyarakat.
4. Berdasarkan hasil uji t variabel Adam, M. (2015). Manajemen Pemasaran
perhatian berpengaruh terhadap Jasa Teori dan Aplikasi. Bandung:
kepuasan masyarakat. Alfabeta.
5. Berdasarkan hasil uji t variabel bukti Hadi, Sutrisno. 2015, Statistik. Pustaka
fisik tidak berpengaruh terhadap Pelajar, Yogyakarta.
kepuasan masyarakat. Kotler, Phillip dan Kevin L. Keller. (2016).
6. Berdasarkan hasil uji f Maka variabel Marketing Management 16 edition.
keandalan, daya tanggap, jaminan, New Jersey: Pearson.
perhatian, dan bukti fisik secara Sinambela, P. (2008). Reformasi Pelayanan
signifikan mempengaruhi variabel Publik: Teori Kebijakan dan
kepuasan masyarakat. Implementasi. Bumi Aksara: Jakarta
Sitomorang. S. H., & Lufti, M. (2014).
5.2 Saran Teknik Analisis Data. Medan: USU
Berdasarkan hasil penelitian yang telah Pres.
diperoleh maka berikut adalah saran dari Sugiyono. 2012, Metode Penelitian
peneliti: Kuantitatif Kualitatif dan R&D.
1. Mengingat daya tanggap dan perhatian Alfabeta, Bandung.
mempunyai pengaruh yang paling -----------. 2014, Metode Penelitian
mendominasi terhadap kepuasan Kuantitatif ,Alfabeta, Bandung.
masyarakat, maka sebaiknya kantor Tjiptono, Fandy dan Gregorius Candra.
Pertanahan Kabupaten Bogor 2012, Pemasaran Strategik , Andi,
mempertahankan mutu dan lebih Yogyakarta.
meningkatkan kualitas pelayanan loket Tjiptono, Fandy. 2015. Strategi Pemasaran.
pendaftaran tanah. Penerbit Andi,Yoggyakarta.
2. Untuk meningkatkan dimensi --------------------. 2012, Pemasaran Jasa
keandalan dalam kualitas pelayanan ,Cv Andi Offset, Yogyakarta.
sebaiknya pegawai loket pendaftaran --------------------. 2016, Service, Quality
menguasai mengenai layanan And Satisfaction. Cv Andi Offset
pertanahan demi memberikan Yogyakarta.
kepuasan masyarakat. V Sujarweni,Wiratna. 2014, Metodologi
3. Untuk meningkatkan dimensi jaminan Penelitian. PUSTAKA BARU PRESS,
dalam kualitas pelayanan sebaiknya Yogyakarta.
pegawai loket pendaftaran Widya Arum Vellayati, 2018, Pengaruh
bertanggung jawa atas kepastian Kualitas Pelayanan Publik Dan
penyelesaian layanan pertanahan. Disiplin Kerja Pegawai Terhadap

100
Economicus, Vol. 13 No. 1 – Juni 2019 e- ISSN: 2615 - 8078

Kepuasan Masyarakat Di Kantor


Balai Desa Rowosari Kecamatan
Ulujami Kabupaten Pemalang.
Universitas Negeri Yogyakarta,
Yogyakarta.
Yessy Gusti Eka Pratiwi. 2018 Pengaruh
Kualitas Pelayanan Terhadap
Kepuasan Masyarakat Sebagai Pasien
Di Puskesmas Sering Kecamatan
Medan Tembung.

Perundang-undangan :

Undang-Undang No 25 Tahun 2009


Tentang Pelayanan Publik.

Keputusan Menteri Pendayagunaan


Aparatur Negara (KEPMENPAN)
Nomor 25 Tahun 2004.

101

You might also like