B 3550 Tes Masuk Program Pascasarjana Masa Registrasi 2022 232 20231

You might also like

Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 5
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS TERBUKA Jalan Cabe Raya, Pondok Cabe, Pamulang, Tangerang Selatan 15437 universiastensuka —-Telepon: (021) 7490941 (Hunting), Faksimile: (021) 7490147 (Bagian Umum), (021) 7434290 (Sekretaris Rektor), Laman: www.ut.ac.id Nomor: B/3SS0/UN31.WR3/TM.01.00/2022 | Agustus 2022 Lamp. : Satu Berkas Hal: Tes Masuk Program Pascasarjana Masa Registrasi 2022/23.2 (2023.1) Yth, 1. Kepala PPMLN 2. Para Kepala UPBJJ-UT Dalam rangka rekrutmen mahasiswa baru Program Magister dan Doktor untuk masa registrasi 2022/23.2 (2023.1), kami sampaikan informasi berkaitan dengan admisi dan tes masuk Program Pascasarjana. 1, Jadwal Pelaksanaan Admisi dan Tes Masuk Program Magister dan Doktor No. |__ Program Ke Waktu Z 29 Agustus ~ 24 Oktober Becdatteran, 2022 A 30 Agustus — 2 November 1 Magister Pembayaran Admisi 3022 eee cere | ‘Tes Masuk 19 ~20 Nor ber 20: | __[ Pengunmuman Hasil Tes Masuk [28 Desember 2022 __ | 29 Agustus — 24 Oktober Pendaftaran_ 2022 a 30 Agustus — 2 November s | Dokias Pembayaran Admisi ne Tes Masuk 19-20 November 2022 | | Wawaneara 26 — 27 November 2022 (EEL Pengumuman Hasil Tes Masuk | 28 Desember 2022 1 2. Tes masuk diselenggarakan secara online di Kantor UPBHJ-UT atau di tempat ujian online perluasan 3. Materi Tes Masuk mencakup: a. Tes Substansi sesuai dengan program studi masing-masing, b. Tes Bahasa Inggris, jika belum memiliki nilai TOEFL sesuai persyaratan atau yang setara, dan ¢, Tes Potensi Dasar Akademik (TPDA), jika belum memiliki nilai TPA/TPDA sesuai persyaratan 4, Program Studi yang ditawarkan dan berkas pendaftaran yang harus disiapkan peserta tes dapat dilihat pada lampiran. ‘Sehubungan dengan hal tersebut, mohon bantuan Bapak/Tbu untuk dapat mensosialisasikan informasi tersebut. ‘Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami sampaikan terima kasih. “Tembusan: Rektor Para Wakil Rektor Para Dekan Ketua LPPMP Kepala BAKP Kepala PPHIK Kepala Pusat Pas Kepala Pusjian Kepala UPT TIK 10. PI Bidang Kemahasiswaan Pusat P4s LL. Para Ketua Prodi PPs 12, Koord, Registrasi dan Kemahasiswaan 13, PIB Registrasi dan Ujian di UPBJJ/PPMLN, Lampiran Surat Warek Bidang Bidang Sistem Informasi dan Kemahasiswaan Nomor : B/3S50/UIN3 1. WR3/TM.01.00/2022 ‘Tanggal : 1 Agustus 2022 1. Program Studi yang ditawarkan mencakup: a. Magister Manajemen (MM) b. Magister [Imu Administrasi bidang minat Administrasi Publik (MAP) c. Magister Pendidikan Bahasa Inggris (MPBI) d, Magister Pendidikan Matematika (MPM) e. Magister Pendidikan Dasar (MPDr) f. Magister [Imu Kelautan bidang minat Manajeman Perikanan (MMP) g. Magister Studi Lingkungan (MSL) h. Doktor Administrasi Publik (DAP) i. Doktor Ilmu Manajemen (DIM) 2. Substansi Bidang IImu yang diujikan pada tes masuk No. Program Subtansi Bidang mu yang Diujikan 1. | Magister Manajemen (MM): _| 1. Pengantar Manajemen Bidang Minat Manajemen —_| 2. Pengantar Bisnis (Manajemen Keuangan, Keuangan, Manajemen Manajemen SDM, Manajemen Pemasaran, Pemasaran dan Manajemen dan Manajemen Operasi) |__| Sumber Daya Manusia. i rategik | 2. | Program Magister [imu -Teori istrasi A Administrasi Bidang Minat | 2. Kebijakan Publik Administrasi Publik (MAP) ae ae 3. | Program Magister Pendidikan | 1. Metode Pengajaran Bahasa Inggris Bahasa Inggris (MPBI) 2. Kurikulum dan Pengembangan Materi | Pendidikan Bahasa Inggris 3. EFL (English as a Foreign Language) 4. | Magister Pendidikan T. Matematika Dasar ‘Matematika (MPMt) 2. Statistika Dasar 3, Pembelajaran Matem 3. | Magister Pendidikan Dasar | 1. Sistem Pendidil (MPDr) Penyelenggaraan Pendidikan Dasar (SD/MI dan SMP/MTs) 2. Pendidikan Dasar (Basie Education) dan Pengembangan Kurikulum: Perkembangan Peserta Didik, Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran, serta Bimbingan dan Konseling 3. Perspektif Pendidikan: Landasan, Perkembangan, Karakteristik Belajar dan Berbagai Bentuk Layanan Pendidikan Dasar | 4, Peningkatan Mutu Pembelajaran: Perencanaan, Pengetolaan, dan Evaluasi Program Pembelajaran, Desain Penelitian Pendidikan, Pembinaan Guru, dan Manajemen Berbasis Sekolah (No. ___ Program |__ Subtansi Bidang [mu yang Diujikan 6. | Magister Tlmu Kelautan 1. Ekologi Bidang Minat Manajemen _| 2. Statistika Perikanan (MMP) 7. | Program Magister Studi 1. Sistem Sosial Lingkungan (MSL) 2. Pengantar Iimu Lingkungan 8. | Program Doktor Admi 1. Teori Administrasi Publik (DAP) 2._Analisis Kebijakan Publik Hee 9 | Program Doktor limu 1. Manajemen Manajemen (DIM) | 2. Manajemen Keuangan 3. Manajemen Pemasaran le 4, Manajemen Sumber Daya Manusia eal 3. Berkas Pendaftaran yang harus diunggah [Ne[ Rerkas S233] ‘a. | Hazah dan transkrip SI/D-IV sesuai yang dipersyaratkan oleh masing- v [Vv] masing prodi (IPK S1 untuk prodi MM, MAP, dan MPDr minimal 2.5 dan untuk | program doktor IPK $2 minimal 3.0) |e Sertifikat Akreditasi Program Studi pada tahun lulus ijazah S1/D- | ¥ Vv @ Sertifikat Akreditasi Program Studi minimal B pada tahun lulus, 7 jazah $2 & | Surat Penyetaraan Fazah Luar Negeri dari Direktorat Jenderal TV Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kemristekdikti/Kemendikbud), Khusus bagi lulusan luar negeri | @ | Kartu Tanda Penduduk (KTP) v[v (dengan huruf dan angka yang jelas terbaca serta foto wajah yang, terlihat jelas) =] Pasfoto berwama terbaru ukuran 4x6 (file dalam format jpg bukan | V | pdf dengan ukuran maksimal $12 kb) | £_ | Daftar Riwayat Hidup dan Pengalaman Kerja V4 . [e Rancangan penelitian singkat (1.000-1.500 kata untuk tesis yang | belum pernah atau akan dipublikasikan di media apapun @ Rancangan penelitian singkat (2.500-3.000 kata untuk disertasi 7 yang belum pernah atau akan dipublikasikan di media apapun Surat Keterangan Mengajar (khusus untuk Prodi MPBI, MPMt, dan | MPDr) a {| SK menjadi guru atau SK menjadi pengelola/pengawas sekolah dari v Dinas Pendidikan atau dari Yayasan (khusus untuk Prodi MPBI, MPMt, dan MPDr) Te Bukti telah mengikuti Tes Bahasa Inggris pada institusi yang | bereputasi dalam jangka waktu 2 (dua) tahun terakhir dengan skor minimal setara nilai TOEFL ITP 450, kecuali setara_nilai ‘TOEFL ITP 500 untuk Program MPBI (Jika ada) Sertifikat TOEFL yang diakui UT adalah TOEFL ITP. UT juga mengakui tes iBT- TOEFL, IELTS, dan Tes Bahasa Inggris dari Lembaga/Pusat Bahasa Perguruan Tinggi dengan konversi skor |__ seperti tertera di atas. | (No. | a Berkas 2 | 83 + Bukti telah mengikuti Tes Bahasa Inggris pada institusi yang v bereputasi dalam jangka waktu 2 (dua) tahun terakhir dengan skor minimal setara nilai TOEFL ITP 500 (Jika ada) Sertifikat TOEFL yang diakui UT adalah TOEFL ITP. UT juga mengakui tes iBT- TOEFL, IELTS, dan Tes Bahasa Inggris dari Lembaga/Pusat Bahasa Perguruan Tinggi dengan konversi skor seperti tertera di atas. Z Kk. [© Bukti telah mengikuti Tes Potensi Akademik (TPA) pada i yang bereputasi dalam jangka waktu 2 (dua) tahun terakhir dengan Skor minimal setara nilai TPA 450 (Jika ada) Sertifikat TPA/TPDA yang diakui UT adalah TPDA dari PLTI dan TPA dari Bappenas. © Bukti telah mengikuti Tes Potensi Akademik (TPA) pada institusi v ‘yang bereputasi dalam jangka waktu 2 (dua) tahun terakhir dengan skor minimal setara nilai TPA $00 (Jika ada) Sertifikat TPA/TPDA. yang diakui UT adalah TPDA dari PLT! dan TPA dari Bappenas. 1. | Surat I2in Mengikuti Program Pascasarjana UT dari atasan langsung | V | (khusus bagi peserta yang berstatus Aparatur Sipil Negara’ | (ASN) atau Aparatur Pemerintah) | im, | Rekomendasi Kelayakan mengikuti Program Doktor dari 2 orang | | | dosen $2 (Dosen Pembimbing) yang dapat berasal dari Perguruan Tinggi, dan/atau Sejawat dan/atau Atasan yang minimal memiliki gelar akademik Doktor. a nn, | Surat pernyataan mampu mengoperasikan komputer untuk T[V kepentingan mengikuti pendidikan dan mempunyai akses Internet (Gitandatangani di atas meterai) ‘o._| Formulir Isian Pasfoto dan Tanda Tangan vf[v p. | Surat Pernyataan Keabsahan Dokumen, yang ditandatangani di atas | V | V | meterai Rp 10.000,00 Catatan: 1. Berkas nomor a s.d. k menjadi pertimbangan dalam pemberian LIP Admisi. 2. Bukti untuk nomor j dan k harus diunggah sebelum pemberian LIP Admisi. Informasi ini akan digunakan dalam penyiapan tes Bahasa Inggris dan TPA yang akan disediakan UT. 3. Berkas lainnya dapat diunggah setelah pengumuman tes masuk, paling lambat sebelum melakukan Registrasi Mahasiswa Baru/Registrasi |

You might also like