Download as pdf
Download as pdf
You are on page 1of 92
es Laporan Kinerja Asesmen Skala Nasional di Provinsi Gorontalo Tahun 2024 KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah, Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat dan rahmat-Nya tim pelaksana Dinas Pendidikan Provinsi Gorontalo berhasil menyelesaikan penyusunan Laporan Antara Swakelola Tipe II pelaksanaan asesmen skala nasional Tahun 2024 dengan tepat waktu. Japoran antara berupa laporan kineria ini disusun berdasarkan Peraturan TLembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 3 Tahun 2021 tentang Pedoman Swakelola dan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2023 tentang Standar Biaya Masnkan Tahun Anggaran 21024. Laporan antara ini menyajikan informasi kinerja alas pencapaian — sasaran program/sasaran Kegiatan beserta indikator kinerjanya sebagaimana tertuang dalam kesepakatan keria sama antara Kenala Pusat dengan Kenala Dinas Provinsi Gorontalo serta prinsip kerja sama antara pejabat pembuat komitmen asesmen nasional dengan ketua tim pelaksana. Selain itu, tantangan dan permasalahan dalam pencapaian kinerja juga dijabarkan untuk meniadi masukan perhaikan vang akan disampaikan kenada Pusat Asesmen Pendidikan. Akhir kata, saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu terselesaikannya Laporan Antara Swakelola Tipe Il Pelaksanaan Asesmen skala nasional semoga hermanfaat schagai hahan evaluasi dan nengawasan kineria Provinsi Gorontalo, DAFTAR ISI KATA PENGANTAR .. DAFTAR ISI RINGKASAN EKSEKUTIF ... BAB I PENDAHULUAN. A. GAMBARANUMUM B. DASAR HUKUM. C. TUGAS DAN FUNGSI BAB II PERENCANAAN KINERJA A. PERJANJIAN KESEPAKATAN KERJASAMA C. POKOK PERJANJIAN KERJA SAMA. BAB II] AKUNTABILITAS KINERJA. A. SASARAN KEGIATAN .. B. REALISASI ANGGARAN .. BARB IV PENUTUP. RINGKASAN EKSEKUTIF Laporan Antara Swakelola Tipe Il pelaksanaan Asesmen Skala Nasional di provinsi..... Tahun 2024 menyajikan tingkat pencapaian 2 (dua) Sasaran Kegiatan dan capaian realisasi anggaran sehagaimana ditetankan dalam Perianiian Kesenakatan keriasama dan Prinsin Kerjasama tahun 2024. Tingkat ketercapaian sasaran dan indikator kinerja lebih detail diuraikan pada BAB III Laporan ini. Tatar helakang diperlukannya laporan kineria ini untuk memennhi target nengawasan program Asesmen Skala Nasional Pusat Asesmen Pendidikan Kemendikbudristek. Dalam beberapa tahun terakhir Kemendikbudristek telah meluncurkan beberapa program prioritas, antara lain Asesmen Nasional (AN) untuk, pendidikan dasar dan menengah. yang telah dilaksanakan mulai tahun 2021. Dalam pelaksanaannya Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan (BSKAP) bekerja sama dengan instansi terkait baik di Pemerintah Pusat manpun Pemerintah Daerah, tingkat provinsi, kah/kota dan a dengan satnan pendidikan Dengan demikian pelaksana AN terdiri dari dari Pelaksana Pusat, Pelaksana AN Provinsi Pelaksana AN Kabupaten/Kota, Pelaksana AN Satuan Pendidikan, dan Pelaksana AN di Luar Negeri. Pada tahun 2024, selain AN untuk jenjang pendidikan dasar dan menengah juga dilakukan asesmen untuk jenjang PAUD, yaitu dalam bentuk survei lingkungan belajar untuk pendidik dan kenala satan pendidikan. seperti diamanatkan Permendikbudristek Nomor 9 Tahun 2022 tentang Evaluasi Sistem Pendidikan. Pada tahun 2023 juga dilaksanakan Uji Kesetaraan untuk jenjang pendidikan dasar dan menengah, seperti diatur dalam Permendikbudristek Nomor 31 tahun 2023, Pada tahun 2024, selain AN, Sulingjar PAUD, Uji Kesetaraan, juga akan dilakukan asesmen bakat minat, khususnya untuk siswa kelas 9. Hal ini dilakukan agar siswa seawal mungkin memperoleh informasi mengenai hakat dan minat. yang selanjutnya dapat meniadi pertimhangan dalam pemilihan program studi atan karimya. Hal ini sejalan dengan kebiiakan Kemendikbudristek baik dalam Kurikulum Merdeka maupun Transformasi Seleksi Masuk PTN yang memberikan kesempatan kepada siswa seluasnya untuk memilih mata pelajaran tan program yang sesuai dengan hakat minatnya. Pusat Asesmen Pendidikan sebagai satuan kerja di BSKAP mempunyai tugas untuk ‘melaksanakan asesmen skala nasional bertanggung jawab dalam pengelolaan pembiayaan penyelenggaraan Asesmen Nasional, [ii Kesetaraan, Survei I ingkungan Relaiar Pendidikan ‘Anak Usia Dini, dan Asesmen Bakat Minat yang bersumber dari APBN. ‘Sampai tahun 2023 mekanisme pengelolaan keuangan untuk Pemda dilakukan dengan skema Swakelola Tipe 1. Hasil evaluasi mennniukkan perl adanya neningkatan mutu pertanggungjawaban dan pelaporan. Oleh sebab itu pada tahun 2024 dilakukan perubahan mekanisme menjadi Swakelola Tipe I. Diharapkan dengan mekanisme ini pengelolaan menjadi lebih efektif dan efisien. y: mempermudah pencanaian output dan proses pertanggungjawaban serta ketersediaan anggaran pelaksanaan lebih awal Provinsi Gorontalo dalam melaksanakan Asesmen skala nasional melibatkan 7 (tujuh) orang tim pelaksanaa 8 (delapan) orang tim teknis provinsi dan 9 (semhilan) orang tim teknis Kabupaten kota di 6 (Enam) Kota/Kabupaten yang terdiri dari 2 (dua) orang Tim Teknis ABM, 3 (tiga) orang Tim Teknis UK dan 4 (empat) orang Tim Teknis ANBK dengan melibatkan 71 satan pendidikan jeniang SMA. 69 samian pendidikan jeniang SMK. & satuan pendidikan jenjang SLB, 436 satuan pendidikan jenjang SMP Sedrajat 1042 satuan pendidikan jenjang, SD Sedrajat di dalam program Asesmen bakat minat Uji Kesetaraan Asesmen Nasional dan Provinsi Gorontalo terdiri dari 6 kabupaten Kota dengan topografi yang beragam, Daerah- daerah di Gorontalo termasuk daerah yang masih berkembang. Khususnya pada bidang pendidikan Provinsi Gorontalo senantiasa herusaha untuk tidak teringgal dengan Provinsi- provinsi lainnya. Provinsi Gorontalo sejak tahun 2018 adalah salah satu provinsi yang telah melaksanakan Ujian Nasional Berhasis Komputer dengan angka Pelaksanaan 100%. Setelah [INBK herganti dengan ANBK Provinsi Gorontalo berusaha untuk senantiasa melaksanakan dengan baik. ‘Tahun 2023, pada pelaksanaan ANBK Tahun 2023 Jumlah Satuan Pendidikan Pelaksana ANBK adalah 1686 Satan Pendidikan dengan jumlah peserta ANBK terdaftar 38549 Peserta didik dan 24715 Tenaga Pendidik. Ditahun 2023 angka partisipasi sekolah ANBK adalah 99.87% dan angka Particpant Rate Peserta adalah 99.74%. Hal ini tentunya merunakan upaya vang telah dilakukan oleh semua stake holder yang terlibat. Untuk Survey Lingkungan Belajar pada Pendidikan Formal telah mencapai 100%, sementara pada pendidikan Non Formal dan PATID masih menyisahkan nekeriaan rumah untuk pelaksaniaan di 2024, Adapun untuk jenjang PAUD Survei Lingkungan Belajar baru mencapai 99.34%, sedangkan untuk PKBM Survei lingkungan belajar baru mencapai 92.65% Komponen bi a Swakelola Tipe IT Asesmen Skala Nasional di Daerah tahun 2024 ‘meliputi biaya pelaksanaan yang mengatur tentang Asesmen Nasional, Uji Kesetaraan, Survei Lingkungan Belajar Pendidikan Anak Usia Dini, dan Asesmen Bakat Minat yang berasal dari DIPA Pusat Asesmen Pendidikan (Pusmendik). BABI PENDAHULUAN A. GAMBARAN UMUM Secara umum, pelaksanaan asesmen hakat minat, uji kesetaraan, asesmen nasional, dan Sulingjar PAUD di Provinsi Gorontalo berjalan dengan baik. Berikut adalah beberapa poin pentingnya: 1. Asesmen Bakat Minat: - Telah dilaksanakan dibeberapa sekolah jenjang SMP = Antusiasme siswa cukup tinggi dalam mengikuti asesmen. 2. Uji Kesetaraan: - Telah dilaksanakan di lembaga-lembaga pelaksana UK di Provinsi Gorontalo. - Tingkat partisipasi peserta cukup tinggi 3. Asesmen Nasional: - Rapat Koordinasi AN di Provinsi telah dilaksanakan pada tanggal 6 s.d 8 Mei 2024 bertempat di Cabana Resto & Resort Kab. Boalemo dan kegiatan berjalan sukses. Pendataan Asesmen Skala Nasional Tahun 2024 akan dimulai pada awal bulan iuli menunggu tahun ajaran baru, 1 PAUD: Sulitigkar SMA/SMK Sederajat, SMP, SD dan PAUD di Provinsi Gorontalo Akan dilaksanakan pada bulan September s.d Oktober 2024. Dan perlunya sosialisasi kepada Dinas Pendidikan Kab /Kota ki asnya Ridang yang mamhawahi Pendidikan Anak Usia Dini (AUD), 5. Catatan Pentin; = Pendataan siswa dan pelatihan proktor perlu mendapat perhatian lebih Janjut untuk memastikan kelancaran pelaksanaan asesmen di masa depan. Sosialisasi perlu terns dilakukan untuk meni ykatkan partisipasi peserta dan kesiapan semua pihak yang terlibat. ~ Perlu dilakukan evaluasi dan perbaikan secara berkala untuk meningkatkan kualitas, pelaksanaan asesmen, uji kesetaraan, asesmen nasional, dan Sulingjar PAUD di Provinsi Gorontalo. Meskipun terdapat beberapa kendala, secara keseluruhan pelaksanaan asesmen, uji kesetaraan, asesmen nasional, dan Sulingjar PAUD di Provinsi Gorontalo patut diapresiasi. Upaya yang dilakukan oleh berbagai pihak terkait telah menunjukkan komitmen untuk meni catkan kualitas nendidikan di daerah ini. DASAR HUKUM Dasar hukum yang menjadi acuan dalam penyusunan Laporan 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambashan Iembaran Negara nomor 4301), 2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47. Tamhahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 3. Undang-Undang Nomor | Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahnn 2004 Nomor 5. Tamhahan Lembaran Negara Indonesia Nomor 4355); 4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan, Pengelolaan dan ‘Tanggung Jawab Keuangan Negara (I.embaran Negara Republik Indonesia Tahu 2004 Nomor 66 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Iemharan Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 112. Tamhahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5157); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendanatan Relania Negara: (Lemhar Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103) 7. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6676) 10. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2021 tentang Peruhahan atas Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2019 tentang Organisasi Kementerian Negara. (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 nomor 203) Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 33) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021, tentang Pernhahan Atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 17 tahun 2019 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Untuk Percenatan Pembangunan Keseiahteraan di Provinsi Papua dan Provinsi Papua Barat; (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 60); Peraturan Presiden Nomor 62 Tahun 2021 tentang Kementerian Pendidikan. Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 156); Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002 Tentang pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor $3 Tahun 2010 tentang Perubahan Kedua Atas Keputusan Presiden Nomor 42 tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Angearan Pendapatan dan Belanja Negara; (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2002 Nomor 73); Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 258/M/2014 tentang Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara di lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2014; 14, 15. 16. 19. 20. 2 22. Keputusan Menteri_-—-Pendidikan dan. == Kebndayaan © Nomor (0497/MPK.A/KU.04.00/2021 tentang Pejabat Perbendaharaan pada Pusat Asesmen Pendidikan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan; Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan. Riset dan Teknologi Nomor 17’ Tahun 2021 tentang Asesmen Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 832); Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudavaan, Riset dan Teknologi Nomor 28 Tahun 2021 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi; Peratran Menteri Kenangan Nomor 210/PMK.05/2022 tanggal 27 Desember 2022 tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Rangka Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1333); Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2023 tanggal 28 April 2023 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2024; Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 9 Tahun 2022 tentang Fvalnasi Sistem Pendidikan Oleh Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Terhadap Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 308); Peraturan Menteri Pendidikan. Kebudayaan. Riset dan Teknologi Nomar 31 Tahun 2023 tentang Uji Kesetaraan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 356); Peraturan Menteri Keuangan Nomor 145/PMK 05/2017 tahun 2017 tentang Tata Cara Pembayaran Atas Beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Sebelum Barang/Jasa Diterima (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomo 1475) Peraturan Lembaga Kel ‘kan Pengadaan Rarang/Iasa Pemerintah Republik Indonesia nomor 3 Tahun 2021 tentang Pedoman Swakelola; 2B 24. 25. 26. 27. Surat Fdaran Sekretariat Jenderal Nomor 15 Tahun 2023 tentang Ketentuan Pelaksanaan Perjalanan Dinas di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan ‘Teknologi; Kepnmsan Kuasa Pengguna Anggaran Pusat Asesmen Pendidikan Badan Standar. Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementeri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 023/H4/HK.03.01/2024 tentang Pengangkatan Pejabat Perhendaharaan/Pengelola Keuangan pada Pusat Asesmen Pendidikan Radan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Tahun Anggaran 2024; DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor: SP DIPA-023.11.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023 Kesepakatan Kerjasama antara kepala pusat Asesmen Pendidikan dengan Kepala Dinas Provinsi_ Gorontalo nomor —0119/H4/KU/I1/2024 dan nomor 420/Dikbud/14/Sek-AN/2024 tanggal 05 Februari tahun 2024 Pokok Perjanjian antara pejahat pembuat komitmen asesmen nasional dengan provinsi Gorontalo nomor 0181/H4/KU/2024 tanggal 16 Februari tahun 2024 TUGAS DAN FUNGST Tim Pelaksana memiliki tugas dan tanggung jawab sebagai berikut: Menyusun, menyampaikan serta melakukan negosiasi proposal dan RAB 2. melaksanakan pekerjaan asesmen herskala nasional di daerah (apabila terdapat Pengadaan barang/jasa melalui penyedia yang memerlukan pokja pemilihan/pejabat pengadaan dilaksanakan sesuai peraturan pengadaan barang dan jasa pemerintah) 3. mengevaluasi dan mendokumentasikan capaian pelaksanaan kegiatan 4, mencatat dan melaporkan secara berkala capaian antara termin pertama dan termin kedua pelaksanaan kegiatan dan penyerapan anggaran 5. menyerahkan hasil pekeriaan dan laporan pelaksanaan pekeriaan kenada PPK melalui berita acara serah terima hasil pekerjaan Rincian tugas tim pelaksana asesmen skala nasional secara teknis dapat di 1 pada Prosedur Operasional Standar Asesmen Nasional dan Uji Kesetaraan yang diterbitkan oleh Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, serta Petunjuk Teknis Asesmen Rakat Minat yang diterbitkan Pusat Asesmen Pendidikan. BABII PERENCANAAN KINERJA A. Perjanjian Kesepakatan Kerjasama 1. Tim pelaksana dinas pendidikan provinsi menyiapkan : a. SK tim Pelaksana yang ditandatangani oleh Kepala Dinas Pendidikan Provinsi b. surat kesediaan oleh Kepala Dinas Pendidikan Provinsi ¢. _ proposal dan RAB final hasil negosiasi 4. kontrak ditandatangani oleh para pihak 2. ‘Tim pelaksana dinas pendidikan Provinsi Gorontalo merencanakan pelaksanaan kegiatan : a. manajemen kesekretariatan bulan Februari s.d September b. sosialisasi AN di provinsi dan kabupaten/kota ¢.pendampingan Uji Kesetaraan di kabupaten/kota 4. pendampingan, pemantauan dan evaluasi Asesmen Nasional jenjang ‘SMA/SMK dan sederajat di provinsi dan kabupaten/kota Kesepakatan Keria Sama ini berlaku terhitung seiak tanggal ditandatangani oleh PARA PIHAK hingga 15 Desember 2024. B. Pokok Perijanjian Keriasama Berdasarkan pokok perjanjian kerjasama perencanaan kegiatan Swakelola asesmen skala nasional berdasarkan padadokumen berikut : a. Adendum kontrak b. Pokok Perjanjian; ¢. Syarat-syarat Umum Kontrak (SSUK); e Syarat-syarat Khusus Kontrak (SSKK) Kerangka Acuan Kerja (KAK); RAB; Proposal: dan dokumen lain yang terkait. BAB IIL AKUNTABILITAS KINERJA Fe, rere cena Tiree ae Pelaksanaan kegiatan Asesmen Skala Nasional di Provinsi Gorontalo mengacu. pada kesepakatan kerjasama dan pokok perjanjian yang telah di tetapkan di awal tahun 2024. Target fisik dan realisasi anggaran merupakan bentuk pertanggungjawaban kinerja dan tolok ukur akuntabilitas kinerja tim pelaksana asesmen skala nasional di daerah. A. Sasaran Kegiatan Pelaksanaan kegiatan Asesmen Skala Nasional di Provinsi Gorontalo Termin I dimulai pada bulan Februari 2024. Dana ditransfer pada tanggal 01 Maret 2024. Dalam rangka penyerapan anggaran Termin T (laporan antara) yang telah diberikan, Tim Pelaksana Asesmen Skala Nasional Provinsi Gorontalo melaksanakan beberapa kegiatan dengan rincian sebagai berikut : 1. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan AN 06 s.d 08 M Cabana Resto & Resort 1 | Rapat Koos Provinsi 2024 __ Kab, Boalemo |, | Pendampingan Pelaksanaan 18s.d 20 Mei eee ond Posko ANBK Kab/Kota i aaa Pomantauan Pelaksanaan UF | 15 549 yqi | Lombsan Pelaksana Poke 3 | Kesetaraan (UK) Program 4 Kab./Kota se-Provinsi Paket C - Gorontalo Pendampingan Pelaksanaan | 28 s.d 29 Mei | 4 etn i Posko ANBK Kab/Kota Pemantauan Pelaksanaan Uji | 95 5 4.99 y4g; | Lembagn Pelaksana Paket 5. | Kesetaraan (UK) Program S024 | © Kab/Kota se-Provinsi Paket A dan B Gorontalo Pemantauan Monitoring 3 Dinas Pendidikan 2 ; «| Pertanggungiawaban 285d29Mei | jcssnpaten Gorontalo Keuangan dan Kegiatan 2024 on, Asesmen Nasional (AN) Termin | (Laporan Antara) Pemantauan Monitoring Dokumen Pertanggungjawaban 30 s.d 31 Mei Dinas Pendidikan Keuangan dan Kegiatan 2024 Kabupaten Pohuwato Asesmen Nasional (AN) ‘Termin I (Laporan Antara) 2. Strategi Pelaksaaan Pelaksanaan kegiatan Asesmen Skala Nasional memerlukan adanya saling kerjasama dan komunikasi yang baik untuk dapat menyelenggarakan kegiatan sesuai dengan jadwal dan waktu yang telah Provinsi Gorontalo berupaya ditetapkan. Tim Pelaksana Asesmen Skala Nasionla untuk selalu berkoordinasi dengan pihak intern dan pihak ester serta pihak terkait sehingga pelaksanaan Asesmen menjadi lebih mudah terlaksana. Adapun siarteyi peluhsanaan hegiatan Asesuien Skala Nasiowal dapat dirangkum sebagai berikut : 1 | Honorarium Bulanan Merupakan Honor bulanan yang diberikan kepada Tim Pelaksana dan Tim Teknis Provinsi, Kabupaten/Kota 2 | ATK Kegiatan Dibelanjakan berdasarkan Kebutuhan setiap bulannya Rapat Koordinasi AN ~ Tim Pelaksana Provinsi menentukan tanggal, waktu dan tempat pelaksanaan serta menyiapkan dokumen keperluan kegiatan ~ Mengundang Narasumber dan Peserta dari Kabupaten/Kora _— - Melakukan konfirmasi kehadiran Narasumber dan Peserta - Melakukan diskusi dan evaluasi atas pelaksanaan Asesmen Skala Nasional i ‘Menyurat ke Dinas pendidikan kabupaten/kota 7 ee paket | Untuk perminiaan SK dan Surat teas Tim Ga | Pendamping pada pelaksanaan UK Paket A, B dan Pe —— a Menyusun Tim yang akan melaksanakan = (UK) _| Pemantauan Uji Kesetaran di Lembaga/Sekolah pelaksana Uji Kesetaraan di Kab/Kota se-Provinsi Program Paket A,B | Poassan danC Pemantauan Monitoring Dokumen J ee ee Menghubungi Dinas Pendidikan Kab/Kota agar Kevisan Aseamen | S¢%menyiapan Dokunen Peranggungiawaban Nasional (AN) Termin I (Laporan Antara) 3. Tujuan Pelaksanaan Adapun tujuan dilaksanakan beberapa kegiatan didalam pelaksanaan Asesmen Skala Nasional Tahun 2024 di Provinsi Gorontalo dapat dijabarkan sebagai berikut: Pendanaan ini betujuan untuk memberikan insentif 1 | Honorarium Bulanan | bulanan kepada orang-orang yang terlibat dalam penyelenggaraan kegiatan Asesmen. Pendanaan ini betujuan untuk Memenuhi keperluan perkantoran berupa ATK ~ Menyampaikan informasi kebijakan dan pelaksanaan Asesmen Nasional (AN) Tahun 2024 kepada pemangku kepentingan di Provinsi Gorontalo - Meningkatkan pemahaman pemangku kepentingan tentang kebijakan dan pelaksanaan Rapat Koordinasi AN | AN Tahun20240 3 di Provinsi ~ Membangun koordinasi dan sinergi antar pemangku kepentingan dalam pelaksanaan AN ‘Tahun 2024 di Provinsi Gorontalo - Menyusun strategi dan rencana pelaksanaan AN ‘Tahun 2024 di Provinsi Gorontalo | ~ Meningkatkan kesiapan dan kapasitas pemangku 2 | ATK Kegiatan kepentingan dalam melaksanakan AN Tahun 2024 di Provinsi Gorontalo é nee ak Paket | Mengetahui kendala atau hamabatan yang dihadapi aide ae oleh lembaga/sekolah pelaksana Uji Kesetaraan Pemantauan _ Pelaksanaan Uji Melihat secara langsung pelaksanaan Uji 5. | Kesetaraan (UK) Kesetaraan (UK) di Kabupaten/Kota untuk Program Paket A,B | mengetahui permasalahan yang ada dilapangan danC Pemantauan eee gan Monitoring dan evaluasi terkait Pemanfaatan dan Cae Pelaporan Penggunaan Dana yang telah disrahkan am ke Tim Pelaksana Asesmen Skala Nasional Kegiatan Asesmen | Kab /Kota se-Provinsi Gorontalo Nasional (AN) Termin I (Laporan Antara) . Pihak Yang Terlibat Berikut uraian Pihak yang terlibat dalam pelaksanaan Asesmen Skala Nasional ‘Termin I (laporan antara) dengan rincian sebagai berikut : (1 | Honorarium Bulanan ~ Tim Pelaksana Provinsi 7 (tujuh) Orang dibayarkan selama 4 (empat) bulan dari bulan Februari s.d Mei 2024 - Tim Pelaksana Provinsi 3 (tiga) Orang dibayarkan selama 4 (empat) bulan dari bulan Februari s.d Mei 2024 - Koordinator Tim Teknis Provinsi dan Kab./Kota masing-masing | (satu) Orang dibayarkan selama 4 (empat) bulan dari bulan Februari s.d Mei 2024 - Tim Teknis ABM Provinsi dan kab/Kota masing-masing 2 (dua) Orang dibayarkan selama 2 (dua) bulan dari bulan Februari s.d Maret 2024 - Tim Teknis UK Provinsi dan kab/Kota masing- masing 3 (tiga) Orang dibayarkan selama 2 (dua) bulan dari bulan April s.d Mei 2024 Rapat Koordinasi AN i Provinsi dari Kepala Dinas Dikbud Provinsi dan Unsur = Narasumber sebanyak 3 (tiga) orang yang terdiri | BPMP Provinsi Gorontalo | Panitia sebanyak 7 (tujuh) orang dari Tim Pelaksana Provinsi ~ Peserta sebanyak 24 (dua Puluh Empat) orang terdiri dari Tim Teknsi Provinsi, Pengarah, | Penanggung Jawab Teknsi dan Tim Teknis | Kab/Kota Pendampingan Sebanyak 2 orang Jenjang paket C, 2 orang jenjang | 3 | Pelaksanaan UK Paket | Paket A dan B yang terdiri dari tim teknis UK A,B dan C KabJ/Kota Pemantauan Pelaksanaan Uji Paket C sebanyak 11 orang dan Paket A/B sebanyak 4. | Kesetaraan (UK) 11 orang. Unsur yang terlibat dari Tim Pelaksana Program Paket A,B Provinsi dan Tim Teknis Provinsi |__| aanc Pemantauan Penis mee Sebanyak 3 Orang yang dilaksanakan di Kab. 4 eis gan da Gorontalo Utara dan Kab.Pohuwato. Unsur yang z terlibat yaitu Ketua, Wakil Ketua dan Anggota Kegiatan Asesmen | sekretiat Tim Pelaksana Provins. Nasional (AN) Termin : I (Laporan Antara) 5. Ketereapaian Sasaran ‘Asesmen Bakat Minat tahun 2024 di Provinsi jorontalo berjalan dengan baik secara teknis dari Jumlah 11.412 Peserta yang mengikuti 9.542 (83.61%). Jumlah Satuan Pendidikan yang mengikuti ABM adalah 215 Satuan Pendidikan dengan rincian 202 SMP dan 13 MTs. Uji Kesetaraan a. Paket A Jumlah Peserta Paket A: 494 Peserta Jumlah Peserta Paket A yang mengikuti UK: 352 Peserta Persentasi Peserta UK Paket A: 71.26% b. Paket B Jumlah peserta Paket B: 1.114 Peserta Jumlah Peserta Paket B yang mengikuti UK: 716 Peserta Persentasi Peserta UK Paket B: 64.27% c. PaketC Jumlah Peserta Paket C: 1.658 Peserta Jumlah Peserta Paket C yang mengikuti UK: 1.062 Persentasi Peserta UK Paket C: 64.05% Kendala dan Hambatan Beberapa Kendala yang dihadapi pada saat pelaksanaan ABM maupun Uji Kesetaraan antara lain: + Terlambat melakukan SInkronisasi bagi Sekolah/Lembaga yang memilih moda online. + Pemadaman Listrik & Ganguan Internet pada saat Asesmen berlangsung. + Terlambat dalam melakukan pendataan peserta pada lamana Asesmen/UK. + Proktor (baru) tidak menguasai aplikasi Asesmen/Uji Kesetaraan. e — Satuan Pendidikan tidak melakukan tahapan pelaksanaan sesuai dengan time line. . Solusi - Tim Teknis Provinsi melakukan pemantauan melalui aplikasi CBT Proses dan menghubungi Satuan Pendidikan yang belum melakukan sinkronisas. = Melakukan koordinasi dengan PLN dan Telkom ~ Melakukan sosialisasi kepada Satuan Pendidikan baik secara tatap muka maupun melalui media sosial dan Grup Whatsapp. - Mendampingi dan memberikan edukasi untuk proktor Baru, - Berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan Kota/Kabupaten 8. Dokumentasi - Rapat Koordinasi AN di Provinsi - Pemantauan Pelaksanaan Uji Kesetaraan (UK) Program Paket A, B dan C iw | a - Pemantauan Monitoring Dokumen Pertanggungjawaban Keuangan dan Kegiatan Asesmen Nasional (AN) Termin I (Laporan Antara) B. REALISASI ANGGARAN Berdasarkan Kesepakatan Kerjasama Nomor 0119/HK/KU/II/2024 dan 420/Dikbud/14/Sek-AN/2024 serta pokok perjanjian antara PPK Asesmen Nasionaldan Ketua Tim Pelaksana untuk pekerjaan swakelola Asesmen Skala Nasional di Provinsi Gorontalo dengan nilai perjanjian kontrak sebesar Rp. 724. 303.000,- (tujuh ratus dua puluh empat ribu tiga ratus tiga ribu rupiah). Pelaksanaan kegiatan Termin 1 dengan nilai kebutuhan pembiayaan sebesar Rp. 519.562.500 (lima ratus sembilan belas juta lima ratus enam puluh dua ribu lima ratus rupiah). Anggaran yang di tansfer sebesar 60% dari nilai perjanjian kontrak yaitu sebesar Rp. 434.584.000,- (empat ratus tiga puluh empat juta limaratus delapan puluh cempat ribu rupiah), Dana yang terserap di Termin I (laporan antara) yang pelaksanaan kegiatannya dimulai dari bulan Februasi sd Mei 2024 sebesar Rp. 250.549.100,- (dua ratus lima pulub juta lima ratus empat puluh sembilan ribu seratus rupiah.(57,65%) ‘ka agar a els enh so maig der stp Sampo gine Terma [aemen Pepe Leos Keeearion Rv [Mareen Pence Laveen Tans AX Pris [ATK cpa Penebtan aenan Keserats AN Fv Kerea Kaboe [Naseer Penge aves Tins A atop [ATK Penge apwnnae Kester AN Kate Korn AN Poi as) rennin Sins AN Poise SA SUR din SIPS Jennings Od ea A 8 Pv Jeng SA SM do Pat Jeng Se ake eames AN Revi SMA, Sd Pkt eng SP a ake in aan Pea Sen Sa a DP {Ui Rese Jeg Popa Pak AC Asumen Nao nang SMA SM Pal Ascanen Navrl eyang SMP dan Fae prs Kept a Pv he abn Ko Redan Peper ve Dis ovis) angen atk = Ug Maan Lea apne Keg 8 Kapa [esate on Ea Poise eis Nana (Dns Kabra = een Praga Pale Tsang SMP da ro pale [ein earn len Pat ARB sen Fae [Pedi ca en = Jen Pat Teng SP da aa [edna etisanan AN Jeng Pat — ag SP dan Fa PEEP S800 10.00 0000 T2000 Tos. 10 Tao 7.0000 0000 Tonn73.10. ESI 1.000 50000 TaL.190000 7.720900 on “zine “a n000 sorn008 29 m6 08 oM6on EDTA oncom Sanam 90 1966.90 1967690 19670690 196.7690 Team Tam Tea 00000 1500000 S630 om 000 2000000 222000 PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN ‘im. Thayeb Moh Gobet Desa Tinto Aysta Ke, Budango Selatan Bone Bolango Telp (0435) 30431 Menimbang Mengingat Cataten: KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN, Nomor : 188.4/Dikbud/16/Sek-AN/2024 TENTANG. PEMBENTUKAN TIM PELAKSANA. ASESMEN BERSKALA NASIONAL PROVINSI GORONTALO TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN bahwa untuk menunjang kelancaran tertib administrasi dan tanggung jawab keuangan dalam pelaksanaan Asesmen Berskala Nasional, perlu membentuk Tim Pelaksana Tahun 2024 Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a. perlu ‘menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan tentang Pengangkatan Tim Pelaksana Asesmen Berskala Nasional Provinsi Tahun 2024 Bahwa Asesmen skala nasional adalah program Pusat Asesmen Pendidikan yang terdiri dari Asesmen Nasional, Uji Kesetaraan, Survei Lingkungan Belajar Pendidikan Anak Usia Dini, dan Asesmen Bakat Minat, Bahwa Personil/Pegawai yang namanya tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini mempunyai pengalaman dalam mengelola kesekretariatan Asesmen Skala Nasional dan mempunyai pengalaman untuk mempertanggungjawabkan tata kelola keuangan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara nomor 4301); Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4286); ‘Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara IndonesiaNomor 4355); Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan, Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 ‘UUITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 8 ayat + “Informas! Elektronik dertateu Dokumen Elektronik carvatey has cefaknya merupakenalat but hukum yang sah.” ‘Dokumen in lan ditandatangani eecaraelekironik menqgunakan setifkatolektronik yang dierbtxan Petakan'nlmerupstan salnan dan dapat dlbuktkan Kessllannya melalui scan GRCode yang terdaps Menetapkan Pertama Kedua Ketiga Catatan: (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5157); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan ‘Anggaran Pendapatan Belanja Negara; (Lembar Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103) 7. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6676) 8, Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2019 tentang Organisasi Kementerian Negara.(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 nomor 203) 9. Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002 Tentang pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 53 Tahun 2010 tentang Perubahan Kedua Atas Keputusan Presiden Nomor 42 tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002 Nomor 73); 10. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 17 Tahun 2021 tentang Asesmen Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 832); 11. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 210/PMK.05/2022 tanggal 27 Desember 2022 tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Rangka Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1333); 12. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2023 tanggal 28 April 2023 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2024; 13. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 9 Tahun 2022 tentang Evaluasi Sistem Pendidikan Oleh Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Terhadap Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan ‘Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 308); 14, Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 31 Tahun 2023tentang Uji Kesetaraan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 356); 15. DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor: SP DIPA-023.1 1.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023, MEMUTUSKAN :Membentuk Tim Pelaksana Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024, dengan susunan nama-nama sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini. Tugas Tim Pelaksana Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024 sebagaimana dimaksud pada Diktum pertama Keputusan ini bertugas membantu Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo dalam hal teknis dan pertanggung Jawaban kegiatan dan keuangan di tingkat pusat Biaya yang timbul akibat pelaksanaan Surat Keputusan ini dibebankan pada DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor: SP DIPA-023. 1 1.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023. ‘UU ITE No. 11 Tanun 2008 Pasal 6 ayat 7 “informas! Elektronik darvoteu Dokuman Elekaronikdavvatau si cetaknya merupakan alst butt hukum yang sah * ‘Dokumen in telah eitandatangan’ secaraeletronk menggunakan seri elektronik yang ctebitkan BSre. od 2elaKan in’ meupskan salman dan dapat dlbukukan Keaellannye mlalul ecan QRCode yang tecdapat pada dokumen ini Keempat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan, dan apabila terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Gorontalo Pada tanggal 07 Februari 2024 ‘Tembusan Yth, 1. Penjabat Gubernur Gorontalo di Gorontalo 2. Kepala Pusmendik Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi 3. PPK Asesmen Nasional Pusat di Jakarta catatan: UUITE No. 11 Tohun 2008 Pasal 6 ayat | “informas! Elektronik darvatau Dokumen Elektronik dervatau hasicataknya marupakan alat but! hukum yang sah,” ‘Bokumen ni telah itandotangani secaraelektronik menggunakan sertifkatoloktronik yeng dterbikan BSrE- Galata ln merupske” selon don dapat gibuktikan Kesallannya melals scan GRCode yang tercapat pada dokumen nh Salinan Lampiran Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo Nomor 188.4/Dikbud/16/Sek-AN/2024 Tanggal —_: ‘07 Februari 2024 Tentang _: Tim Pelaksana Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024 1. Pengarah : Rudi Wahyudin Erfan Daenunu, S.Pd, M.Si TI, Penanggung Jawab : Agus Irwin Sumba, SE, MM ML. Ketua : Suhardiman Amir, S.Kom IV. Wakil Ketua Hariyanti Bilalea, SE V. Anggota 1. Since Ladji, S.Pd, M.Pd (Koordinator) 2. Susanti Liputo, S.Pd 3. Piris Tko Ditetapkan di Gorontalo Pada tanggal 07 Februari 2024 Kepala Dinas Catatan: UTE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 7 “informasi Elektronik derveteu Dokumen Elektronik darvateu has cetatnys merupakanalat bok kum yang sah * DDokumen nian ctandatangan secaraelektronk menggunakan sertfikat eloktronik yang dterbikan BSYE Potakgn'n merupakan salon dan dapat dibuktikan Kesellannya mela scan GRCode yang tercapat pada dokumen ini PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN ‘Ta Thayeb Moh Gobet Desa Tinlo Ayala Ke. Bulango Selatan Bone BolangoTelp (0435) 830431 KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Nomor ; 188.4/Dikbud/17/Sek-AN/2024 TENTANG PENGANGKATAN PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN (PPK) DAN BENDAHARA PEMBANTU Menimbang Mengingat catatan: PENGELUARAN (BPP) ASESMEN BERSKALA NASIONAL PROVINSI GORONTALO TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN bahwa untuk menunjang kelancaran tertib administrasi dan tanggung jawab keuangan dalam pelaksanaan Asesmen Berskala Nasional, perlu mengangkat Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Tahun 2024 Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a. perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan tentang Pengangkatan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Asesmen Berskala Nasional Provinsi Tahun 2024 Bahwa Asesmen skala nasional adalah program Pusat Asesmen Pendidikan yang terdiri dari Asesmen Nasional, Uji Kesetaraan, Survei Lingkungan Belajar Pendidikan Anak Usia Dini, dan Asesmen Bakat Minat Bahwa Personil/Pegawai yang namanya tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini mempunyai pengalaman dalam mengelola keuangan dan mempunyai pengalaman untuk mempertanggungjawabkan tata kelola keuangan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara nomor 4301); Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4286); Undang-Undang Nomor | Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara IndonesiaNomor 4355); ‘Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan, Pengelolaan dan ‘Tanggung Jawab Kevangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 ‘UUITE No 11 Tahun 2008 Pasel ayat | “intormaa! Elekronik darveteu Dokumen Elektronik dar/atayhasieataknya merupakan als but hukum yang sah ‘Dokumen initelah ditandetanganisacaraelektronk menggunakan sertifixat alektronik yang debitkan BSrE yn GRCOGe yor terdapat pada dokunen in Cetatan in merupakan seinen dan dapat gibuxtkan weasiannya mol Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5157); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan ‘Anggaran Pendapatan Belanja Negara; (Lembar Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103) 7. Peraturan Pemerintah Nomor $7 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6676) 8. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2021 tentang Perubahan alas Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2019 tentang Organisasi Kementerian ‘Negara.(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 nomor 203) 9. Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002 Tentang pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 53 Tahun 2010 tentang Perubahan Kedua Atas ‘Keputusan Presiden Nomor 42 tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002 Nomor 73); 10. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 17 Tahun 2021 tentang Asesmen Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 832); 11. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 210/PMK.05/2022 tanggal 27 Desember 2022 tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Rangka Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1333), 12. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2023 tanggal 28 April 2023 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2024; 13. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 9 Tahun 2022 tentang Evaluasi Sistem Pendidikan Oleh Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Terhadap Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 308); 14, Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 31 Tahun 2023tentang Uji Kesetaraan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 356); 15, DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor: SP DIPA-023.11.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023, MEMUTUSKAN Menetapkan Pertama :Mengangkat Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024, dengan susunan nama sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini. Kedua : Tugas Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024 sebagaimana dimaksud pada Diktum pertama Keputusan ini bertugas membantu Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo dalam hal pertanggung jawaban kegiatan dan keuangan di tingkat pusat. Catatan: ‘UUITE No 17 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 - “inormas’ Elektronik darvateu Dokumen Elektronik der/atay has eetaknya mervpakan alat but hukum yang sah" ‘Dokumen in telah itandetangani secareelekrorik menggurakan sertifikat elektronik yang diteikan BSYE Retake nv mecupaken seinos Jon dapat dibuktkan Kesellannya melalul scan GRCode yang ierdapat pada dokumen in) Ketiga : Biaya yang timbul akibat pelaksanaan Surat Keputusan ini dibebankan pada DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor: SP DIPA-023.11.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023 Keempat + Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan, dan apabila terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Gorontalo Pada tanggal 07 Februari 2024 Kepala Dinas ag Bie ox zt ai —n Ir. Rusti Wahjudewey Nusi, M.T., MM Pembina Utama Madya/IVd NIP. 19661204 199403 1 006 Tembusan Yth, 1, Penjabat Gubernur Gorontalo di Gorontalo 2. Kepala Pusmendik Kementerian Pendidikan, Kebudayaan Riset dan Teknologi 3. PPK Asesmen Nasional Pusat di Jakarta ccatatan: ‘UUITE No. 11 Tahun 2008 Pavel ayat 7 “informasiElekronikdervatev Dokumen Elektronik darvetau has cetaknya merupakan alat Buk hukum yang sah” Cokumen in ela etendetangan secaraelektroik menggunakan sertifkatelaktronik yang cteikan BSE. ame arinerupskon seinen Gon dapat GibuKtkan Kesellannya melaul sean ORCade yang terdapal pada dokumen i Salinan Lampiran Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo Nomor = 188.4/Dikbud/17/Sek-AN/2024 Tanggal —: ‘07 Februari 2024 Tentang —: Pengangkatan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Asesmen Berskala Nasional Tahun 2024 1, Nama, : Suhardiman Amir, S.Kom NIP 19830621200701 1002 Jabatan + Pejabat Pembuat komitmen (PPK) Asesmen Berskala Nasional Provinsi Gorontalo 2. Nama Hariyanti Bilalea, SE NIP + 198509302010012001 Jabatan Bendahara Pembantu Pengeluaran (BPP) Asesmen Berskala Nasional Provinsi Gorontalo Ditetapkan di Gorontalo Pada tanggal 07 Februari 2024 Kepala Dinas Ir, Rusli Wahjudewey Nusi, M.T., MM Pembina Utama Madya/IVd NIP, 19661204 199403 1 006 catatan: ‘UUITE No, 11 Tahun 2008 Pasar ayat “informasi Elekronik denateu Dokurer Elektronik darvatay hal cetsknya merupakanalatbukt hukum yang sah DDokurmen in telah citandatangani secaraelektronk menggunakan sertifikatelaktronik yang diterbixan BSE, PeiStae ttrrtpskan salu dan dapet dlbukuhan Kesellannys malaul sean GRCode yang terdapal pada dokumen ini PEMERINTAH PROVINSI GORONTALO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOMPLEKS PERKANTORAN PROVINSI GORONTALO, 4, Thayeb M. Gobel, Desa Tinelo Ayula, Kecamatan Bulango Selatan, Kabupaten Bone Bolango KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Nomor : 188.4/Dikbud/19/Sek-AN/II/2024 TENTANG PENUNJUKAN TIM TEKNIS ASESMEN BERSKALA NASIONAL PROVINS| GORONTALO TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menimbang a. Bahwa untuk menjaga kualitas pendidikan dan akuntabilitas pelaksanaan Manajemen berbasis sekolah, dan dalam rangka mengoptimalkan rangkaian pelaksanaan kegiatan Uji Kesetaraan (UK), Asesmen Nasional (AN), dan Survey Lingkungan Belajar PAUD tahun 2024, diperlukan TIM teknis untuk membantu dan mengawasi kelancaran pelaksanaan kegiatan b. bahwa untuk ketertiban dan kelancaran aspek teknis pelaksanaan Uji Kesetaraan (UK), Asesmen Nasional (AN), dan Survey Lingkungan Belajar PAUD, diperlukan tim yang bertugas memantau, mengawasi dan memonitoring serta membantu tugas para proktor dan teknisi di satuan pendidikan pelaksana baik jenjang SMA/MA, SMK, SMP/MTs, SD/MI, dan Paket A, B, C, dan PAUD di Provinsi Gorontalo c._ bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada butir a dan butir b, dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan tentang Penunjukan Tim Teknis Asesmen Berskala Nasional. Mengingat 1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 nomor 78, Tambahan Lembaran Negara nomor 4301); 2. Peraturan Pemerintah nomor 19 tahun 2005, tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2005 nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 4496) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah nomor 13 tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2015 Nomor 45, Tambahan Lembaran Negara Republik indonesia nomor 5670); 3, Peraturan Presiden nomor 7 tahun 2015 tentang Organisasi Kementerian eis Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2015 Nomor 8); ‘UUTTE Na. 11 Tahun 2006 Pasa’ ayat “Informas! Elekronik darvatau Dokumen Elektronik darvateu hai cataknya merupekan alatbukt hukum yang sah” [Dokumen in telah etandatanganisecaraelektronk menggunakan sertifikat elektronik yang dterbtkan BSE, Retakan imeciporan sabres dan dapat dibuktkan Keaellannys mela! scan GRCode yang terdapal pada dohumen in 4, Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi nomor 17 tahun 2021 Tentang Asesmen Nasional (Berita Negara Republik Indonesia tahun 2021 nomor 823); Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 31 Tahun 2023 tentang Uji Kesetaraan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2023 Nomor 356); 6. Peraturan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi nomor 043/H/KP/2023, tentang Pedoman Penyelenggaraan Uji Kesetaraan 7. DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayzan, Riset, dan Teknologi Nomor : SP DIPA- 023.11.1.690374/2024 tanggal 24 November 2023 Memutuskan Menetapkan KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TENTANG PENUNJUKAN TIM TEKNIS ASESMEN BERSKALA NASIONAL PERTAMA : Menetapkan Tim Teknis Asesmen Berskala Nasional Tingkat Provinsi Gorontalo Tahun 2024 yang bertugas memantau, mengawasi dan memonitoring serta _membantu tugas tim teknis Asesmen Nasional Kabupaten Kota dan Satuan Pendidikan penyelenggara Asesmen Nasional sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan yang merupakan bagian tidak terpisahkan dalam keputusan ini KEDUA : Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut diktum PERTAMA, tim teknis bertanggung jawab dan melaporkan pelaksanaan tugasnya kepada Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo KETIGA : Blaya yang timbul akibat pelaksanaan Surat Keputusan ini, dibebankan pada DIPA Pusat Asesmen Pendidikan, Badan Standar Kurikulum dan ‘Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi nomor SP DIPA- 023.11.1.690374/2024, tanggal 24 November 2023 KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan, Jika dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan diadakan perubahan sebagaimana mestinya Ditetapkan di : Gorontalo Pada tanggal : 12 Februari 2024 Kepala Dinas Ge Catatan: ‘UU ITE Ne. 11 Tahun 2008 PaselS ayat 7 “informes! Elektronik darvatau Dokumen Elokirenikdar/atauhasi cataknya meripakan alst but hukum yang sah," ‘Dokumen ni telah ditandstangani secaraelektronik menagunakan sertifkat elektronik yang derbtkan BSE. 2eiakan' hn merupskon seine” dan dapat cibustikan Keseliannya molalul sean GRCode yang lerdapst pada dokumen ink Lampiran = Keputusan Kepala nas Pendskan dan Kebudayaan ‘Nomor:188.4/DiKbud/19/Sek-AN//2024 Tanggal 12 Februari 2004 ‘Tentang__: Penetapan Tim Tekns Asesmen Berskala Nasional (AN) Tahun 2024 No Nama Posisi dalam tlm teknis Jabatan Email Tipn/HP/WAG 1 [etn nsasn | eagle cv |isnitanagmatcon —_|emowooree 2. |namyonetsnen se | peaaa Tn Tek naK ABM. UK | St | vrtanoron@gmatcon | orieoones > [retomiwan Sion | PeaksaaTin etnsanan aan | carta Rumiwaniegmatcam —|oaaseosise «| eaay2.bo5tom [Pestana tintetneavanur | cvwTw [Wenaneanaicon —_[owsezotest 5 syns | Pesaran aks any, ue | Gar | yimaaieouegmaom | nza7Ases2 6. [uno skom | elton Tn Tein cuit [auantesiatoocon | zezeasoan a. ‘Tomy Mooduto, Som | Pelaksane Tim Teknis ANBK. Guru TW | fatehtomygegmail.com (081299901177 + [sin pag. Stam | Peta Tien an corse | smmmngernation [oes ‘Jura exmc ents Cer Eo ie ee manta a sn rg ah earn ns cerannges cre esos sergpma rc cna sere ST ‘SRR TancaS SS Staratcananoratnns ma tan Gna ng ars mn Kepala Dinas, PEMERINTAH KOTA GORONTALO DINAS PENDIDIKAN Jalan Dewi Sara No. 15 MP (0438) 821441 Fax. 822628 Kode Pos 96128 Website: Htips//dlsdkgrschoolmediaid_ E-mail smartcitycyperschool® gmalicom SURATK EPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTALO, NOMOR 800 / DISDIK-DIKDAS! TENTANG PENETAPAN TIM PELAKSANA ASESMEN NASIONAL PENDIDIKAN DAN TIM TEKNIS UJI KESETARAAN, ASESMEN NASIONAL, SURVEY LINGKUNGAN BELAJAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN ASESMEN BAKAT MINAT (ABM) KOTA GORONTALO TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTALO, Menimbang a bahwa untuk memperolch informasi akurat tentang mutu dan Kualitas pembelajaran sert untuk mendorong perbaikan mutu pembelajaran dan hasil belajar peserta didik perlu dilaksanakan uji Kesetaman, Asesmen Nasional ddan Survey Laingkungan Belajar PAUD; haha upaya mendorong siswa untuk mula berpikir dam mengan! minta dan potensi dirt maka perlu dilaksanakan asesmen bakat minta tingkat satuan pendidikan; bahwa untuk mengoptimalkan serta_mengawaasi Kelancaran pelaksanaan kegiatan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b di atas, dipandang perlu untuk membentuk Tim Teknis yang kompeten, 4. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf © perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Kota Gorontalo tentang Penetapan Tim Pelaksana Asesmen Pendidikan (Tim taraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingjungan Belajar nen Bakat Minat) Kota Gorontalo Tahun 2 Mengingat 1 Undang-Lndang nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan ‘Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); ‘Undang-Linda (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 12S, Tambaban Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437); sebagaimana telah bbeberapa kali diubsh terkahir dengan Undang-Undang nomor 12 Tahun 2008 Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan fomor 4844) rnomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan dacrah ra Republik Indonesia N rnomor 33 tahun 2009 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438) Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 41 ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4495) sebagaimana telah beberape kali diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor $7 Tahun 2016 tentang Standae Nasional Pendidikan, Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyclenggaruan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor '5105) sebagaimana telah beberapa kali diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengeflaan dan Penyelenggaraan Pendidikan [Lembaran Negara Nomor 5157); Peraturan Menten Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor $157), Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Peraturan Me Nomor $157). Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT MEMUTUSKAN, Menetapkan Tim Pelaksana Tim Pelaksana Asesmen Pendidikan (Tim Teknis Uji. Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingjungan Belajar PAUD dan Asesmen Bakat Mina) Kota Gorontalo Tahun 2024 dengan susunan dan personalianya sebagimana tereantum dalam lampiran yang ‘merupakan bagian yang tidak terpisabkan dari Keputusan ini ‘Tim Teknis sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU mempunyai tugas 1 Memberikan informasi kepada masyarakat tentang wii Kesetaraan, Asesmen Nasional, Asesmen Bakat Minat dan Survey Lingkungan Belajar yang dilaksanakan oleh Satuan Pendidikan; 2. Berkoordinasi dengan kepala SKB dan PKBM memoersipakna pelaksanaan uj) Kompetensi, Asesmnen Nasional dan Survey Lingkungan Belaja di Kota Gorontale 3 Bersama kepala SKB dan PKBM memfasilitasi seluruh kegiatan yang berkaitan dengan pelaksanaan Uji Kompetensi dan Asesmen Nasional, 4. Memfasiitasi dan mengawasi kelancaran pelaksanaan Uji Kompetensi dan AAsesmen nasional serta Ascsmen Bakat Minat di satuan pendidikan i lingku >inas Pendiihan Kota Gorontalo, 5 Melakukan Koordinasi dengan PLN dan penyedia layanan koncksi internet untuk memastikan tidak ada gangguan menjelang dan selama. pelaksanaan asesmen dan uji kesetaraan, Dalam metaksanakan tugasnya, Tim Teknis bertnggung jawab kepada wal kota Gorontalo metalut Dinas Pendidikan Kota Gorontalo Biaya yang timbul sebagai akibat pelaksanaan Keputusan int dibebankan pods ‘Anggaran yang bersesuaian; KELIMA Keputusan ini mulai berlaku pada tanga ditetapkan Ditetapkan di Gorontalo pada tangeal, ! Februari 2024 ASIM, M.Pd }993121003 wasan disampaikan kepada 1. Yth_ Walikota Gorontalo di Gorontalo Vth Wakil Walikota Gorontalo UAMPIRAN | a SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTALO NON: 800/015 DIK-OKDAS//OME TANG : 21 FEBRUARI 2024 ‘TENTANG PENETAPAN TIM MANAJEMEN PELAKSANA ASESMEN PENDIDIKAN KOTA GORONTALO TAHUN 2024 is ath cae at E NO ‘NAMA | POSIS! DALAM Ti TEKNIS JABATAN, ALAMAT EMAIL TELP/HP rile meas ea =e ia [zeroes 2 Pratvaney iments, SPs ma | tews | _rabidembokdas | wdinmnibiamenge@zmaitcom | 085250542206 1 alee on ws, [2 inion, cs ee | eat Ditetapkan di Gorontalo al, 21 Februari 2024 > LAMPIRAN i ‘SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTALO NOM: 800/D1SDIK-DIKDAS/ /0/4 TANG : 21 FEBRUARI 2024 TENTANG PENETAPAN TIM TEKNIS KOTA GORONTALO TAHUN 2024 No NAMA POSISI ALAM TIM TEKNIS | JABATAN ‘ALAMAT EMAIL TELP/HP 1 [Ningsih Amuja, S.P0.M Si Tim Telnis Jablung Widiaprada | evngsih amuiag® pital 05256649211 i Ee s 2. [Yasin tiputo, Pa Tim Teknis Stat Bidang Dikdas | yasinliputos om 1085 156835200 3. [Agnes Miryatiishak, S.Kom Tim Tetnis louru SMAN 3 Gorontald _agnesiahal om 1083132290819 4 [Nuarfni Kiayi, S.Kom Tim Telnis [cure SAN 3 Goronta maniourato. ovale 063131217704 Ditetapkan di Gorontalo pada tanggal, 21 Februari 2026 LAMPIRAN I SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTALO NOM": 800/OISDIK-DMKDAS/ /Ory ‘TANG : 21 FEBRUARI 2024 ‘TENTANG PENETAPAN TIM TEKNIS ABM KOTA GORONTALO TAHUN 2024 ; = ys a No NAMA POSS! DALAM TIM TEKNIS JABATAN | ‘ALAMAT EMAIL | TeLP/HP 1 |Ranmat abgju, se Then Teds Sta Siang Oikos 85240823413 2 |Wusiaita Kasim, 5. Tess Stal Sidang Oikdas 1244949814 Ditetapkan di Gorontalo pada tanggal, 21 Februari 2024 LAMPIRAN IV SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN KOTA GORONTAL NOM: B00/01SDIK-DIKDAS/ Jory TANG: 21 FEBRUARI 2024 TENTANG PENETAPAN TIM TEKNIS UJI KESETARAAN KOTA GORONTALO TAHUN 2024 JNBATAN, ema 800/08.2/DIKBUD/II/2024 Tanggal 26 Februari 2024 ‘TIM TEKNIS ASESMEN BAKAT MINAT (ABM) 'XABUPATEN BOALEMO TAHUN 2024 xo mana Poser pauam sasaran | xara = | ee ZAINUDIN MUSA, S.AP KOORDINATOR TIM TEKNIS STAF DINAS DIKBUD KAB, BOALEMO 2 |JABER TEHUAYO, S Pa TIM TEKNIS KABUPATEN JURY SDN 16 TILAMUTA T06 LampiratI¥ Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Bonlemo Nocnor 1800/05 a/ DIkBUDy 1/2028 Tanggal 26 Februari 2028 0 AMA 1 TOGAS MANGOAS, S.Pa ‘TIM TEKNIS UJIAN KESETARAAN (UK) 'KADUPATEN BOALEMO TAHUN 2024 POSIS! DALAM JABATAN TEKNIS. PENANOGUNG JAWAB TEKNIS UK | KASIE KURIKULUM DAN PENILAIAN PAUD & PF 2. | ZAINUDIN MUSA, S.AP ‘3 |ARIEF MONOARFA, ST KOORDINATOR TIM TEKNIS SSTAF DINAS DIKBUD KAB, BOALEMO ‘TIM TEKNIS KABUPATEN ‘STAF DINAS DIKBUD KAB. BOALEMO It Kihajar Dewantara Komp. Blok Plan Perkantoran Marisa Ko PEMERINTAH KABUPATEN POHUWATO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Pos 96266 SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS NOMOR : 800/SK/Dikbud / 20 /Sek/1/2024 TENTANG PENUNJUKAN PENETAPAN TIM TEKNIS PELAKSANA ASESMEN DAN TIM TEKNIS (UJ KESETARAAN, ASESMEN NASIONAL DAN SURVEY LINGKUNAGN BELAJAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN ASESMEN BAKAT MINAT) Menimbang. Mengingat L KABUPATEN POHUWATO TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN bahwa untuk memperoleh informasi akurat tentang mutu dan kualitas pembelajaran serta untuk mendorong perbaikan mutu pembelajaran dan hasil belanja peserta didik perlu dilaksanakan Uji Kesetaraan, ‘Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar PAUD; bahwa upaya mendorong siswa untuk mulai berfikir dan mengenal minat dan potensi diri maka perlu dilaksanakan asesmen bakat minat tingkat satuan pendidikan; bahwa untuk mengoptimalkan serta_mengawasi_kelancaran pelaksanaan kegiatan dimaksud dipandang perlu untuk membentuk ‘Tim Teknis yang berkompeten; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagai mana dimaksud dlam huruf a,b, dan huruf c, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato tentang Penetapan Tim Pelaksanaan Asesmen pendidikan (Tim Teknis Uji Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar PAUD dan Asesmen Bakat nat) Kabupaten Pohuwato Tahun 2024. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang ~ Undangan Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Undang - Undangan Nomor 33 Tahun 20 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 126, Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); 4, Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 23, Tambaha Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5105) sebagaimana telah diubah dengan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara Nomor 5157): 5. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4495) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 57 ‘Tahun 2016 tentang Standar Nasional Pendidikan; 6, Peraturan Menteri Pendidian dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor $157) 7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor$157); 8 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 897); Memperhatikan Menetapkan PERTAMA KEDUA MEMUTUSKAN Penetapan Tim Pelaksanaan Asesmen Pendidikan (Tim Teknis Ujian Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar PAUD dan Asesmen Bakat Minat ) kabupaten Pohuwato Tahun 2024 Dengan susunan dan personaliannya sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian yang tidak terplsahkan dari Keputusan int Tim Teknis sebahaimana dimaksud pada diktum KESATU mempunyai tugas dan tanggung jawab sebagat berikut: 1. Memberikan informasi kepada masyarakat tentang Uji Kesetaraan, Asemen Nasional, Asesmen Bakat Minat dan Survy Lingkungan Belajar PAUD di Kabupaten Pohuwato KETIGA KEEMPAT 2, Berkoordinasi dngan kepala SKB dan PKBM dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato _mempersiapkan elaksanaan Uji Kompetensi, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar PAUD di Kabupaten Pohuwato; 3, Bersama Kepala SKB dan PKBM memfasilitasi seluruh kegiatan yg berkaitan dengan pelaksanaan Uji Komptensi dan Asesmen Nasional; 4. Memfasilitasi dan mengawasi kelancaran pelaksanaan Uji Komptensi dan Asesmen Nasional serta Asesmen Bakat Minat di Satuan Pendidikan di Lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato; Dalam melaksanakan tugasnya Tim Teknis Bertanggung Jawab kepada Bupati Pohuwato melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pohuwato Biaya yang timbul sebagai akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada Anggaran yang bersesuaian;- Ditetapkan di : Pohuwato Tanggal —: 22 Februari 2024 NIP. 19640424 198410 1 005 ape Surat eputsanKepla ina endian dan Kebodeyaan omer: 800/SK/Dkbud/20/Sei/2024 Tangeol< 72Februat 2026 "TENTANG PENETAPAN TIM MANAJEMEN PELAKSANA ASESMEN PENDIDIKAN + edadstan Dalam Tne jbatan Lama te Ne Nama . 1 ‘Alamat mal 1/9 1 | bara Salam $7650 Penge ep Das baaanas6r@gratcom | o852517aH853 2 | sane Umar samna Penaneng load Teka sltumar?20pmalicom ‘Si Wohyen Bokings SP ALP ep dang Oka rnibolings@gmalicom 5256501575 orm Pana, SP aa (rmselretain) i arth SP arimpaanatoegmallcom | 062244397997 Lamplan_:Suratkepursan Kopala ina Penis dan Kebuayaas Nomor + $00/SK/Dibud/20/Sk/ 2024 Tangzal 22 Febrar2024 “TENTANG PENETAPAN TIM TEKNIS ANB. KABUPATEN POHUWATO TAHUN 2024 Tam Stef DoudFohuwato ‘pspaang 8230 graicom 2 | Sudirman orahim Sed Tim Tein Gav SHAWT Marisa | airnangmansamareganicon | ODT F [emerNon SPs Tin Tei GarwSHAW 1 Dubna oszie9050010 1 | Ap ipo tal SRE Tie Ta SuTDAbed Poh | AgtopohS@emalicom | Lamps: Srateptsn pala ia Pendants Nomor 60/SK/Oi0/sk/zos Tine 22 Fea 234 "TENTANG PEVETAPAN TIN TERNS ABM ABUPATENPoMUWATO TAHUN 2026 % toma edn Dalam Ti Toi aaa | Amar ma Tele 7 | na Fir Toe SarOnbeaPokeato | sitaomoymaliom | eestae700%E 2 | ma nom e Tene Sa Dit oboe BP scaoans 90410 1005 c95320706160 | Lamplran Surat Keputsan Kepla 4 Pnditian dan Kebudeysn omer: 800/SK/Ditud/20/Se/2024 Tonge! 22 Febru 2024 ‘TENTANG PENETAPAN TIM TERMI UI KESETARAAN ABUPATEN POHUWATO TAHUN 2024 Ne Nam Reduduan Daw Tabata ‘Alana Ema Tainip 7 | Era rbanges. Spars | Tin Tens [HepaeBidang PAU [huhbanaanerni@gmatcom | 082192590791 7 | Maarona jaa Tmo Tae arkulm PAUD | masrn20I9 1mm | OZERGTOORGR [a [Winton sip ——~=~S*dY:*S*<“C*«‘ te —~=~*~s Poh | ivctnacbemanbemallcom | OoSzIeGeTOIS PEMERINTAH KABUPATEN BONE BOLANGO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Jalan. Prof DR.IrB.J Habibie, M.Eng No 8 TilongKabila Gorontalo Laman dikbud bonebolangokab go id Pos-el disdik. bonbol@ KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN, KABUPATEN BONE BOLANGO NOMOR : 900/0IKBUD-BB/ 66 12024 TENTANG PENETAPAN TIM PELAKSANA ASESMEN PENDIDIKAN DAN TIM TEKNIS (ASESMEN BAKAT MINAT, ASESMEN NASIONAL, UJI KESETARAAN DAN SURVEY LINGKUNGAN BELAJAR KABUPATEN BONE BOLANGO | Menimbang a Mengingat 1 ‘TAHUN 2024 KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Bahwa untuk mendorong siswa mengenal Minat dan potensi dirt maka peru dilaksanakan Asesmen Bakat Minat di satuaan pendidikan; ‘meningkatkan pelayanan dan meningkatkan mutu pendidikan serta mendorong perbaikan mutu pembelajaran pertu dilaksanakan Uji Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar, Bahwa untuk mengoptimaikan serta_mengawasi kelancaran elaksanaan kegiatan dimaksud dipandang perlu untuk membentuk Tim Teknis yang kompoten; Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, b dan c, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Bone Bolango tentang Penetapan Tim Pelaksana Asesmen Pendidikan (Tim Teknis ‘Asesmen Bakat Minat Uji Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey \Lingkungan Belajar Kabupaten Bone Bolango Tahun 2024; ‘Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik indonesia Tahun 2023 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); Peraturan Pemenntah Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor §7 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan; Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2007 tentang Standar Penilaian Pendidikan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendicikan Dasar dan Menengah; Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 43 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ujian diselenggarakan oleh satuan Pendidikan dan Ujian Nasional Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No.17 Tahun 2021 tentang Asesmen Nasional (AN) Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA ‘Tembusan: Penetapan Tim Teknis Asesmen Bakat dan Minat, Uji Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar Kabupaten Bone Bolango Tahun 2024; Tim Teknis Asesmen Bakat dan Minat, Uji Kesetaraan, Asesmen Nasional dan Survey Lingkungan Belajar Kabupaten Bone Bolango Tahun 2024; sebagamana dimaksud pada diktum kesatu dalam melaksanakan tugas berpedoman pada pelunjuk yang beriaku dan bertanggung jawab langsung kepada Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Bone Bolango. Keputusan ini mulai beriaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya 1. Kepala Pusat Asesmen Pendidikan Badan Standar, Kurikulum dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi 2. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo di Gorontalo; 4. Arsip Kepala BPMP Provinsi Gorontalo, Lampiran ‘SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN BONE BOLANGO omer: soo/IKEUD.8a) 68 mizoz4 Tanggat : 20 Februan 2024 PENETAPAN TIM MANAJEMEN PELAKSANA ASESMEN PENOIDIKAN 'KABUPATEN BONE BOLANGO TAHUN 2024 T Poslal dalam a ender | be es thm tok 1 | Arian Andar MS : KepalaDnws Penaihan Dan Kebudayaan a No.18ra0e19Tee0a31008 | Penae once eee mieanandeQamallcim | wereeezeseo | ‘ai Reason, SORE 5 5 aso | aniarskaneh@amalcar || obr2eere 2 | Nip sserorzezooso2ron2 | Ke Kepala Bang Penbinaan Pencckan O ‘cerzeaniaie > [aaauden MPa enanggung Jawa Tes Kal Poser Ok Kuan Poin dan ao ing 1978i0082010011007_| Keoranater PPemesrguran Karater ae is Yar, AME 4 | Nip teez0ntez00eo4z02e | 47000 Tin Setter) | Stet Dion onszenenso4e B Dipindai dengan CamScanner

You might also like