STD Untar Duh Tubuh Genital

You might also like

Download as ppt, pdf, or txt
Download as ppt, pdf, or txt
You are on page 1of 40

DUH TUBUH GENITAL

Oleh Dr. Maria Dwikarya SpKK FK UNTAR Jakarta

DUH TUBUH GENITAL

Cairan keluar di genital darah urin Pria : duh uretra Wanita : duh vagina + duh cervix
Kualitas Duh Genital :
JUMLAH + KONSISTENSI + WARNA + BAU

Fisiologis Exitasi +Ovulasi

Patologis Gonore + NSGI

EPIDEMIOLOGI & ETIOLOGI

N. gonorrhoea, Gram Neg Diplokokus NGPP= Penicilinase Producing (th1976) Human = Natural reservoir Age onset = Muda + CS Transmisi = Seksual + Inborn 40 % koInfeksi dg Chlamydia Trch 4-10 % pd hamil dpt menjadi DGI Gonore mempermudah infeksi HIV

PATOGENESIS
Gonokokus terutama menyerang Mukosa Lapisan epitel kuboid Rx radang PMN Duh purulen di Mukosa Strain penyebab DGI Rx ImunKompleks

LABORATORIUM
Diplokokus Gram Neg intrasel di PMN Media Biakan Agar Coklat darah Thayer Martin suhu 36 C Tes Definitif : tes Oksidasi & Fermentasi + Resistensi Obat Heterosex : Uretra Pharinx, Homosex : +Rectum, Wanita : Cervix,rectum,oropharinx DGI : Darah Kultur (+) <5 % dari darah, sendi, jaringan. (+) 90% Mukosa ANJURKAN Test VDRL TPHA + Anti HIV

GONORE GENITAL
Infeksi Neisseria gonorrhoea di Mukosa

PRIA

WANITA

Uretritis akut, Disuria DuhPurulen,Edema OUE MI < 5 hari Cepat berobatsembuh MI <<psgn cpt tertular Komplikasi: Prostatitis, Vesikulitis, EpidyOrchitis Dosis AntiBiotik >>> : Resistensi obat AB Ascendern Go Infection

Cervicitis asimptomatik Pinggang pegal MI > 14 hari (25 %) Terlambat berobat Anus,Pharynx, Rectum(+) Komplikasi: Salpingitis Infertilitas, KET, PID Dosis Antibiotik >>> Carrier utama infct Go Anak PerempuanVaginitis

Alat Reproduksi Wanita


a. Klitoris b. Vestibulum vagine c. Ostium uretre eksternum d. Ostium vagine e. Himen f. Anus g. Frenulum labia pudendi h. Labium minus i. Labium mayus j. Kelenjar Bartholin k. Kelenjar Skene

ALAT REPRODUKSI WANITA


Korpus Uteri
Tuba uterina Fimbria ovarika Fimbria tuba uterina

Infundibulum
Ovarium Lig. Ovarii propium Ligamen latum uteri Ostium uteri internum Kanalis servisis Ostium uteri eksternum Vagina

ALAT REPRODUKSI PRIA

GONORRHOEA KENCING NANAH

MANIFESTASI pada WANITA


GONORE

Ditemukan saat CheckUp / Rujukan psgnnya. Mayoritas di Cervix EndomeriumTuba Tanpa Penetrasi: Uretra & Bartholin abses Proctitis : Hub.Sex Genito-Anal Pharyngitis : Hub.Sex Oro-Genital Conyunctivitis: melalui tangan & handuk bash Fotofobia: Ulkus Cornea, Panophthalmitis, Buta

KOMPLIKASI : INFERTILITAS + KET + DGI + PERIHEPATITIS FITZ HUGH CURTIS syndrome .

DIAGNOSIS BANDING

URETRITIS

Herpes Genital intra uretral NSU : Ureaplasma urealitic NSU : Chlamydia Trachomts Infeksi Trichomonas vaginl Reiter Syndrome

CERVICITIS
VAGINITIS

HSV & Chlamydial infections


Anak prmp: corpus alienum

GEJALA KLINIS GONORE


EKSTRA GENITALIA
PRIA WANITA HOMOSEKS
Pharyngitis Proctitis Uretritis Prostatitis Vesikulitis EpidimOrchitis

NEONATUS

Balnphostitis Prostatitis Vesikulitis Epididymitis Orchitis Cystitis/Trigonitis

Bartholinitis EndoSlpingitis Endometritis PID Proctitis Pharyngitis

Conyunctvitis Purulen Ulkus Kornea Perforasi Buta

DISSEMINATED GONOCCOCAL INFECTIONS = DGI Hematogen spread ke Sendi, Jantung, Hepar, Selaput Otak Lesi Mukosa asimptomatik, disebabkan oleh Strain tak berpili

ABSES BARTHOLIN& SKENE

PENGOBATAN GONORE
CERVIX / URETRA / RECTUM

AMOXILLIN 2 gr + 2 cap Amoxilin Clavulanic Acid/625 mg THIAMFENICOL CAPS: 3 gr Oral single dose CEFIXIME : 400 mg Oral single dose CEFTRIAXONE : 125 mg IM single dose CEFOTAXIME : 500 mg IM single dose KANAMYCIN : injeksi 2 gr IM single dose CIPROFLOXCACIN : 1000 mg Oral single dose OFLOXACIN : 800 mg Oral single dose LEVOFLOXACIN : 500 mg Oral single dose NORFLOXACIN : 800 mg Oral single dose AZITHROMYCIN : 1000 mg Oral single dose

TERAPI DGI

Penderita DGI harus dirawat inap !! Pemberian Antibiotik harus IM atau IV


Terapi IV atau IM diberikan 2 3 x sehari dan diberikan sampai 2 hari gejala hilang. Terapi dilanjutkan dg oral 2 x sehari selama 1 minggu Perbaiki keadaan umum: Demam, malaise, Arthritis. Bila ada Endocarditis Pericarditis Fatal !! Tenosynovitis & Septic Arthritis : awas Cacad sendi

Blind Treatment: pasangan tetap, gej(-) harus diobati Dosis Antibiotik Adequat ( Bom) 3 hari kontrol Antisipasi Efek Samping Obat dosis tinggi. Obati penyakit IMS pendamping. Kontrol Lab Urin pagi & Sekret Uretra pasca Th/
Sedimen First voiding urin in the morning, 10 ml after milking + + last stream urin 25 ml for Crystal check. Hasil : Juml Leuco < 5-10/ LPB sembuh Juml Leuco > 10 LPB Obati untuk NGU

Pus tetap: Kultur sekret Uretra + Tes Resistensi

INFEKSI GENITAL NONSPESIFIK


Synonim: NSU + NGU + NSGI ETIOLOGI: 50 % Chlamydia trachomatis ( ELISA )


25 % Pria Ureaplasma urealitikum Wanita Mycoplasma hominis

Masa Inkubasi: 2-3 minggu/ kdg asimptomatik


Gejala klinis = Gonore, ttp Rx Inflamasi >ringan Komplikasi = infeksi Gonore TERAPI : Doksisiklin 2 dd 100 mg utk 7 hari
Ofloxacin 2 dd 200 mg utk 10 hari Azithromycin 1 dd 1000 mg single dose

FLUOR ALBUS pada WANITA


CANDIDOSIS VAGINAL

TRICHO MONIASIS

BACTERIAL VAGINOSIS

PASANGAN PRIA nya SERING TANPA GEJALA tetap hrs diobati

FLUOR ALBUS
CANDIDOSIS
DUH PUTIH LENGKET BERGUMPAL GATAL DYSPAREUNIA

GARDNERELLA VAGINALIS
DUH ABU2 ENCER TIDAK GATAL BAU HUB SEX NORMAL

TRICHOMONAS VAGINALIS

DUH KUNING HIJAU BERBUSA GATAL NYERI BAU DYSPAREUNIA TH/ METRONIDAZOL 1 dd 2 GR Single dose ( 2dd 500 mg= 7 hr)

TH/ ITRACONAZOL 2dd200 MG

FLUCONAZOL
1 dd 150 mg

TH/ METRONIDAZOL 1 dd 2 GR Hari 1 dan 3 ( 2dd 500 mg= 7hr)

CANDIDOSIS VULVOVAGINALIS
PREDISPOSISI

Diabetes OBESITAS KEHAMILAN TERAPI ANTIBIOTIKA TERAPI STEROID INFEKSI HIV

Etio : Candida albicans (85%) C glabrata & parapsilosis(10%) Lab: Pseudohifa(+) Yeast cell(+)

Kandidosis Vulvovaginalis pada Cervix

Hasil Pemeriksaan Langsung

Pengecatan PAS

Pemeriksaan KOH 10%

Hasil Biakan Kandida pada Media SDA

Candida albicans

Candida glabrata

Penatalaksanaan Kandidosis Vulvovaginal Tanpa Komplikasi

Topikal Krim

Klotrimazole krim 1% intravagina 7 14 hari Miconazole 2% krim 1 7 hari

Tablet vagina / supositoria vagina


Klotrimazole 100 mg tablet vagina 7 hari Klotrimazole 100 mg tablet vagina 2 tablet selama 3 hari Klotrimazole 500 mg intravagina dosis tunggal Nystatin tablet vagina 100.000u tiap hari selama 12-14 hari Miconazole tablet vagina 200 mg/hari selama 1-7 hari

Oral

Ketokonazole 2 x 200 mg per hari selama 5 hari Flukonazole 150 mg dosis tunggal atau 50 mg/hari selama 7 hari Itrakonazole 100 mg 2 x sehari selama 2 hari atau 2 x 200 mg selama sehari selang 8 jam

Penatalaksanaan Kandidosis Vulvovaginalis Rekuren


Biakan jamur untuk cari penyebab Oral : Flukonazole 150 mg selama 3 hari Topikal : golongan azole 7 14 hari Pengobatan maintenance (6 bulan): Oral

Ketokonazole 200 mg/hari Kapsul Flukonazole 150 mg/minggu Itrakonazole 400 mg/bulan atau 100 mg/hari Topikal : tab vag Klotrimazole (Canesten SD)

Biakan Jamur

Konfirmasi hasil pemeriksaan mikroskopik negatif Identifikasi spesies Sensitivitas : 90% Bahan : sekret vagina atau dinding lateral vagina Media : Sabouraud Dextrose Agar / Nickerson Polysacharide Trypan Blue + antibiotika Simpan di suhu kamar (370), 24 48 jam Hasil : yeast like koloni Khusus Candida albicans media Agar Cornmeal

Diagnosis Banding

Trikomoniasis sekret banyak dan encer, warna kekuningan, bau tidak enak, lesi kulit jarang Vaginosis bakterial sekret encer, tipis dan homogen, warna putih keabu-abuan, bau amis, tidak ada inflamasi vulva dan vagina Gonore sekret lebih sedikit, warna kuning sampai hijau Leukorea fisiologis sekret berupa mukus mengandung epitel, lekosit jarang, tidak berbau Infeksi genital non-spesifik sekret kekuningan, lekosit , tidak ada kelainan lain

VAGINOSIS BAKTERIAL Gardnerella vaginalis = cocobasil Gram negatip


PREDISPOSISI

Vaginal douching >> Akseptor IUD Promiskuitas & Lesbianism Keluhan datang dari pasangan seks BAU

Pemeriksaan Fisik
Duh tubuh vagina: abu-abu homogen encer berbau berbusa pH vagina 4,5-5,5 Pemeriksaan kolposkopi dilatasi pemb. darah Gambaran serviks Normal

Vaginosis Bakteriali s
CLUE cell

Trichomoniasis
* Vaginitis dan Cystitis Trichomoniasis * sering bersamaan dgn PMS lain ( GO dan NGU) Uretritis (15% kasus NGU) dan Prostatitis

Etiologi
Trichomonas vaginalis
Flagelata filiformis, 1518 hidup pada pH 5 7,5 suhu 50C mati dalam beberapa menit suhu 0C dpt bertahan sampai 5 hari.

Incidens
Penularan: kontak seksual langsung pakaian handuk karena berenang mutual masturbation sex toys

Wanita

Pria

TRICHOMONIASIS

Predisposisi : Promiskuitas & kontaminasi WC umum Pria asimptomatik, NSU ringan Wanita : Gatal Panas perih = dyspareunia Strawberry vagina Warna Fluor Kuning kehijauan Fluor berbusa dan bau busuk .

Trichomonas vaginalis

PaToGeNeSiS
Trichomoniasis vaginalis

menginvasi dinding saluran urogenital sampai jaringan epitel dan sub epitel

Peradangan dinding saluran urogenital

Lanjut : Terdapat jaringan granulasi

Nekrosis di lapisan sub epitel yang menjalar sampai permukaan epitel

Masa tunas : 4 hari sampai 3 minggu

DIAGNOSIS
Trichomonas
Sekret vagina ditetesi NaCl 0,9% tampak flagelata berenang aktif kian kemari. Biakan sampel cairan vagina/ penis hasil 10 hari Periksa juga u/ cari infeksi (Chlamydia/ GO/ Syphilis/ HIV)

Komplikasi
Trichomoniasis tdk ditangani dengan tuntas resiko HIV

Hamil :
Premature, BBLR, Pelepasan plasenta,

Pria :
Prostatitis dan cystitis

Diagnosa Banding
Candidosis vulvovaginalis
Duh putih lengket,gumpal berbau asam gatal

Trichomonas Vaginalis
Duh kuning hijau
Encer,berbusa Berbau busuk Gatal,nyeri Dyspareunia (++)

Vaginosis bakterial
Duh abu encer,berbusa berbau amis tidak gatal dyspareunia (-)

dyspareunia (+)

Topikal
Khusus untk kondisi ibu hamil

Sistemik

Cairan irigasi, ex:

Supositoria : Metronidazol+Mycostatin = Flagystatin vag ovul 1 dd 1/6h

Lactacyd vag douche 2%

Metronidazol dosis 1dd 2 g Nimorazol dosis tunggal 2 g Tinidazol dosis tunggal 2 g Omidazol dosis tunggal 1,5 g

Atau Metronidazol 3dd 500mg/7hr

BLIND TREATMENT

Lakukan pemeriksaan dan obati

pasangan seksualnya No sex selama pengobatan sebelum dinyatakan sembuh Hindari transmisi melalui Alat

KEPUSTAKAAN

Wolff K, Johnson RA,Surmond D : Fitzpatricks color atlas & synopsis of Clinical Dermatology, McGrawHill USA, 5 th ed.2005,pp 905-910

Daili SF, Djuanda A : Ilmu Penyakit Kulit & Kelamin, Penerbit FKUI Jakarta, 5th ed. Th. 2007, pp 369-380 Indriatmi W BMakes : Materi Ajar IlmuKesehatanKulit&Kelamin Mahasiswa FKUI tahap Akademik th 2007 Dwikarya M : Koleksi FotoDigital Dokumentasi pribadi Karya Mahasiswa UNTAR WirawanAgustinaLydiaLauren 2008

You might also like