SPEKTRUM CAHAYA

You might also like

Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 6

SPEKTRUM CAHAYA

Pengamatan tentang spectrum cahaya pertama kali dilakukan oleh Sir


Isaac Newton (1642-1727) dengan cara melewatkan cahaya matahari melalui
lubang kecil, kemudian pada pada arah rambat berkas cahaya diletakkan sebuah
prisma segitiga. Setelah diamati ternyata dinding di belakang prisma tampak
bayangan pita warna-warna cahaya seperti pada pelangi.
Dari eksperimen ini Newton menyimpulkan bahwa cahaya putih
merupakan gabungan dari warna-warna cahaya yang saling tumpang tindih.
Cahaya (Spektrum optic, atau spektrum terlihat atau spektrum tampak)
adalah bagian dari spectrum elektromagnet yang tampak oleh mata manusia.
Radiasi elektromagnetik dalam rentang panjang gelombang ini disebut sebagai
cahaya tampak atau cahaya saja.

Tidak ada batasan yang tepat dari spektrum optik; mata normal manusia
akan dapat menerima panjang gelombang dari 400 sampai 700 nm.
tabel berikut memberikan batas kira-kira untuk warna-warna spektrum :
• Ungu, 380–450 nm
• Biru, 450–495 nm
• Hijau, 495–570 nm
• Kuning, 570–590 nm
• Jingga, 590–620 nm
• Merah, 620–750 nm
LCD (Liquid Crystal Display)
LCD menggunakan teknologi yang disebut dengan ‘kristal cair’
sebagai penghasil gambar monitor.
Pada teknologi LCD sumber cahaya berasal dari lampu neon
berwarna putih yang tersusun secara merata pada bagian
belakang susunan pixel (kristal cair) tadi yang jumlahnya
mencapai jutaan piksel hingga membentu sebuah gambar.Kutub
kristal cair yang dilewati oleh arus listrik akan berubah karena
pengaruh polarisasi medan magnetik yang timbul dan oleh
karenanya akan hanya membiarkan beberapa warna diteruskan
sedangkan warna lainnya tersaring.
Kelebihan Monitor LCD
• Kualitas gambar lebih jernih dan tajam
• Sinar yang dipancarkan oleh LCD tidak
melelahkan mata
• Konsumsi listrik lebih hemat
• Dimensi yang tipis dan ringan
Kekurangan Monitor LCD
• Layar LCD cenderung lebih sensitif
LED (Light Emitting Diode)
• Monitor LED (Light Emitting Diode) memiliki
teknologi yang sama dengan LCD.
• sistem pencahayaannya menggunakan
teknologi LED backlight.
Kelebihan Monitor LED
• Konsumsi listrik yang lebih hemat dibandingkan dengan
LCD
• Kontras gambar yang sangat tajam hingga jutaan pixels
• Usia pemakaian LED lebih pajang
• Dimensi monitor yang sangat tipis
• Pencahayaan lebih baik dibandingkan LCD

Kekurangan Monitor LED


• Harga lebih mahal dibandingkan LCD
• Layar LED yang lebih tipis cenderung lebih sensitif

You might also like